GERAKAN PEMANASAN STATIS DAN DINAMIS SEBELUM OLAHRAGA

Selamat pagi semuanya.
Di kesempatan kali ini, saya mencoba memberikan contoh gerakan pemanasan pemanasan sebelum berolahraga. Seperti yang kita ketahui, bahwa melakukan pemanasan sebelum berolahraga sangatlah penting, agar kita tidak mengalami cedera saat berolahraga.
Pemanasan adalah bagian dari kegiatan latihan atau olahraga yang bertujuan untuk mempersiapkan tubuh sebelum melakukan aktivitas fisik atau olahraga inti. Fase pemanasan biasanya dilakukan dengan kardio ringan, dan juga bisa dikombinasikan dengan peregangan dinamis / statis.
Pemanasan statis yaitu pemanasan dengan bentuk peregangan yang dilakukan tanpa melakukan perpindahan tempat yang mulai dari bagian tubuh atas menuju kebawah (dari kepala sampai kaki).
Pemanasan dinamis yaitu pemanasan yang dilakukan dengan menggunakan gerakan yang saling berkesinambungan atau saling berkaitan.
Semoga video ini bermanfaat dan jangan lupa untuk berikan like dan komen pada video ini.
Salam Olahraga!!
Jika kalian suka maka berikan like dan komen pada video ini Dan jangan lupa untuk subscribe lalau Klik loncengnya supaya dapat notifikasi video terbaru selanjutnya
/ @adamwahyu

Пікірлер: 4

  • @mochammaddzakwan2379
    @mochammaddzakwan23792 жыл бұрын

    Mantap bapak

  • @adamwahyu

    @adamwahyu

    2 жыл бұрын

    Makasih

  • @abdulmanan-so8jr
    @abdulmanan-so8jr8 ай бұрын

    Bang dinamisnya 10 bukan bang

  • @adamwahyu

    @adamwahyu

    8 ай бұрын

    Untuk gerakan menyesuaikan kebutuhan, sesuai olahraga apa yang mau dilakukan

Келесі