Sejarah Kostrad: Kecemerlangan Soeharto-SBY, Jatuh Bangun Prabowo

Di era Orde Baru, ada nama Ali Moertopo, yang menjadi perwira Kostrad kepercayaan Soeharto untuk memimpin satgas Operasi Khusus atau Opsus di Konfrontasi Indonesia -Malaysia. Ini jadi simpul kiprah perwira Kostrad di level tertinggi negara. Terdapat beberapa prestasi berupa operasi militer kontra insurjensi yang melibatkan Kostrad di era Orde Baru dan melahirkan perwira-perwira terbaik ya, seperti Umar Wirahadikusumah, Kemal Idris, Poniman, Wiranto, hingga SBY.
Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat atau Kostrad merupakan salah satu komando tempur utama Tentara Nasional Indonesia yang melahirkan sederet elit politik, negarawan , hingga Presiden Republik Indonesia. Tercatat dua nama, yakni Soeharto dan Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) merupakan perwira Kostrad yang sukses meraih karir pengabdian tertinggi bagi negara sebagai Presiden Republik Indonesia.
Meski hakikatnya berasal dari Komando Pasukan Khusus atau Kopassus, Prabowo Subianto yang pernah menjadi bagian dari Kostrad, kini tengah berupaya menjadi nama ketiga yang membawa latar belakang Kostrad untuk duduk di kursi Istana.
Sejak digagas oleh Kepala Staf Angkatan Darat Jenderal AH Nasution pada awal 60an, Kostrad bertransformasi menjadi pasukan yang begitu diandalkan oleh pemerintah Indonesia.
Di masa Dwifungsi ABRI dan Orde Baru, cukup banyak perwira Kostrad yang aktif terlibat langsung dalam aspek sosial kehidupan berbangsa dan bernegara. Tak terkecuali dalam dinamika politik Indonesia. Lalu, seperti apa kisah perjalanan Kostrad sebagai satuan yang memberikan sumbangsih cukup besar bagi perjalanan sosial politik Indonesia?
► Dukungan anda sangat bernilai untuk masa depan PinterPolitik dan masa depan jurnalisme independen di Indonesia. Terimakasih
saweria.co/pinterpolitik
► Jangan lupa berkunjung ke Tiktok PinterPolitik ya
www.tiktok.com/@pinter.politi...
► Yuk gabung jadi masyarakat PinterPolitik
/ @pinterpolitik
► E-book PinterPolitik
linktr.ee/PinterPublishing
► Follow;
anchor.fm/pinter-politik
/ pinterpolitik
/ pinterpolitik
► Subscribe YT at
bit.ly/PinterPolitik
#Kostrad #Soeharto #Prabowo

Пікірлер: 50

  • @tukangkayu9922
    @tukangkayu99225 ай бұрын

    Keren yah Pak Prabowo dari Kostrad bisa jadi Presiden, walaupun tetep diatur sama sipil. ❤❤❤

  • @bidhikasipendahntb5783

    @bidhikasipendahntb5783

    5 ай бұрын

    Sby dari kaster jadi presiden 2 periode jg

  • @phyochandra6154

    @phyochandra6154

    4 ай бұрын

    dari kostrad 3 yang jadi Presiden 1.Bpk Soeharto 2.Bpk Soesilo Bambang Yudoyono 3.Bpk Prabowo Subianto(Inshaa ALLAH di Bulan Oktober)

  • @fikrifirdaus6020
    @fikrifirdaus60205 ай бұрын

    Kostrad panglima Kostrad saat itu 1998 Letjen Prabowo Subianto

  • @liljoe5

    @liljoe5

    5 ай бұрын

    PANGLIMA KOSTRAD BOLEH BERGERAK DIBAWAH INSTRUKSI PANGLIMA UTAMA WIRANTO DIKALA ITU NGENTOTT. PANGLIMA KONSTRAD GA BISA GERAK TANPA INSTRUKSI. CAMKAN ITUGOBLOK

  • @alphmsrny5549

    @alphmsrny5549

    4 ай бұрын

    Wkwkww ngentot gak tuh

  • @thefourthreich2039
    @thefourthreich20395 ай бұрын

    Indonesia harus dipimpin militer hingga 50 tahun ke depan.

  • @user-cl8ud7si2k
    @user-cl8ud7si2k5 ай бұрын

    Min Request dong, Keamanan Perairan Indonesia. berdasarkan informasi dari pengamat militer Bu Connie, Bosman mardigu bilang: Perairan Indonesia dilalui asing secara gratis dan Lolos nikel 5 juta TON. kasus 5 juta Ton nikel ko seoalh tenggelam

  • @bidhikasipendahntb5783

    @bidhikasipendahntb5783

    5 ай бұрын

    Kan emg gratis kalau Lewat ALKI

  • @user-xt4ce6zx1y
    @user-xt4ce6zx1y5 ай бұрын

    Pak harto jasa nya jangan kaw lupa karna dia berani bisa hancur musnah kan pki ngerti kamu taw sejarah pak harto penyelamat indonesia hampir kelam,,yang koment aku dari sumatera,wassalam,mwwb,,,torimikasih kawahn,,,

  • @pertaniannn

    @pertaniannn

    5 ай бұрын

    Benar kawan..klok pak hartoe tidak berani... negara ini sudah menjadi komunisss..syanngnya beliau difitnah..gembong PKI.. mirisnya sejarah kita dirubah orang berhati dengkiiii

  • @yudhaprihandoko2496
    @yudhaprihandoko24964 ай бұрын

    Indonesia itu sejatinya terpecah menjadi 2 kubu yaitu pro militeris dan Soekarnois (sipil) . Ditambah tragedi masal lalu yang semakin membuat perbedaan pemikiran dari dua kubu tersebut. Mangkanya sampaaaai kapanpun pemimpin Indonesia akan tetap seperti ini urutannya : SIPIL, bosen sipil Ganti militer, boseen militer gantiii sipil, bosen sipil ganti militer begitu terus sampai ndak tau kapan 🙏🏻

  • @noi7531

    @noi7531

    4 ай бұрын

    Sumbernya dari mana bro? Saya kira indonesia itu kebagi jadi nasionalis dan islamis

  • @rizkyanggriawan6599
    @rizkyanggriawan65995 ай бұрын

    Itu semua jendral sangar" 😎👍 Dulu pas PKI meledak juga kostrad di bantu RPKAD buat menumpas

  • @Rian.DIPA.NUSANTARA

    @Rian.DIPA.NUSANTARA

    5 ай бұрын

    JEND. ASU

  • @zeezeee03

    @zeezeee03

    5 ай бұрын

    ​@@Rian.DIPA.NUSANTARAawokawokawok

  • @febriantitan1936

    @febriantitan1936

    5 ай бұрын

    Sangar sama rakyat 😊

  • @alfijunior4
    @alfijunior45 ай бұрын

    Angkatan darat melanjutkan tradisi memimpin negeri🇮🇩

  • @liljoe5
    @liljoe55 ай бұрын

    FAKTA TAK TERBANTAHKAN ADALAH PANGLIKANKOSTRAD ERA 98 ADALAH PRABOWO SUBIANTO. YESS TAPIII, KOSTRAD TAK DAPAT BERGERAK TANPA INSTRUKSI.

  • @phyochandra6154
    @phyochandra61544 ай бұрын

    dan jangan lupa bpk Lb.moerdani...di tahun 1965 dia sdh ada di mako kostrad dgn pangkat mayor dibawahi langsung sama kolonel Ali moertopo

  • @syajarah839
    @syajarah8394 ай бұрын

    Jadi Pemilu Indonesia hanya menjadi ajang kenaikan pangkat Pensiunan Perwira? Wow.

  • @Perwiramuda123
    @Perwiramuda1234 ай бұрын

    Prabowo:pendiri komcad RI🇲🇨

  • @felixchrist667
    @felixchrist6674 ай бұрын

    Kostrad meski namanya cadangan, tapi jadi strike force utama TNI. Hal itu bukan karena jadi anak emas Soeharto pas orde baru tapi dalam militer yg namanya cadangan itu pasukan Strike Force yg kekuatan besar, apalagi negara yg menganut sistem defensif seperti Indonesia. Bila terjadi invasi, pasuka kodam cuma bisa menahan serangan, bagian pemukulnya yah pasukan cadangan ini Makanya "pasukan cadangan" harus kuat dan terlatih karena mereka sebenarnya pasukan pemukul utama, bukan tentara cadangan kelas 2

  • @febbyfv
    @febbyfv5 ай бұрын

    Selamat datang kembali Dwifungsi Militer

  • @diskusi19
    @diskusi195 ай бұрын

    Intel Indonesia saat ini gak bermutu menurut Bosman mardigu dan Banyak asing berani lalulang ke perairan indonesia secara gratis. bahas dong min

  • @YOUKNOWlMHERE

    @YOUKNOWlMHERE

    5 ай бұрын

    😂 lu mau ngancurin negara kalau dibuka udah bobrok banget itu intel ,int3l nya aja kongkalikong dengan kepentingan aseng😅

  • @PP-ke1tm

    @PP-ke1tm

    5 ай бұрын

    Dari dulu juga aneh dh tau, lalu lalang, tapi gk pakek kapal. Kemungkinan besar dron bawah laut atau kapal selam nuklir

  • @herdabumaabalia8604
    @herdabumaabalia86045 ай бұрын

    Selamat datang dwifungsi ABRI

  • @bidhikasipendahntb5783

    @bidhikasipendahntb5783

    5 ай бұрын

    Polisi ud nyaman d bwah presiden langsung

  • @herdabumaabalia8604

    @herdabumaabalia8604

    5 ай бұрын

    @@bidhikasipendahntb5783 apa hubungannya dengan dwifungsi ABRI

  • @raihanzackyatallah5379
    @raihanzackyatallah53795 ай бұрын

    Min request apa yang terjadi jika Kekaisaran rusia menang perang dunia 1

  • @bidhikasipendahntb5783

    @bidhikasipendahntb5783

    5 ай бұрын

    Kekaisaran yg tdk d sukai rakyat bakal d revolusi jg

  • @wazza8954
    @wazza89545 ай бұрын

    Masih jadi misteri, kenapa pangkostrad pas G30S engga di colek samsek aidit cs?

  • @mohfikriramadhan9730
    @mohfikriramadhan97305 ай бұрын

    prabowo kerenn sekali cuma sayang wakilnya kaya gitu banyak ngacak2 konstitusi

  • @ayamitikkualaklawang-kb2pr
    @ayamitikkualaklawang-kb2pr5 ай бұрын

    Saya menyatakan berhenti -Presiden Suharto 21Mei 1998

  • @YOUKNOWlMHERE

    @YOUKNOWlMHERE

    5 ай бұрын

    Menyataken berhenti dari jabatan saya terhitung sejak saya bacaken

  • @lightingfisbang5948
    @lightingfisbang59485 ай бұрын

    Kenapa pakai kata cadangan?

  • @bidhikasipendahntb5783

    @bidhikasipendahntb5783

    5 ай бұрын

    Cadangan kalau teritorial tdk bsa handel

  • @droneexplore1894
    @droneexplore18944 ай бұрын

    Nikahi anak jendral auto jadi jenderal udah biasa 😂😂 ini Nikahi anak Presiden auto jadi Presiden 😂😂 luar biasa

  • @yudhaprihandoko2496

    @yudhaprihandoko2496

    4 ай бұрын

    Bukan begitu. Tapi biasanya yang diminta mantu para jendral adalah prajurit terbaik. Suharto itu bukan siapa2 , tapi dia berprestasi mangkanya bisa menikah dengan ibu tien. Tak beda lagi dengan yang lain mulai dari SBY, Prabowo, Hendro priyono, Andika prakasa, sambo dll mereka adalah orang2 hebat pada posisinya

  • @ilmanurhalifah5428
    @ilmanurhalifah54285 ай бұрын

    Ini chanell pro pemerintah yahh ,, hadeuhhh kritis donk

  • @zeezeee03

    @zeezeee03

    5 ай бұрын

    Terus mintanya apa ? Kan emang membahas di Kostradnya ? Serius tanya

  • @jaenalfanani4128
    @jaenalfanani41285 ай бұрын

    beni, topo, hendro raja2 intel besutan orde bru, hraxa yg bertanggubg jwb 98 wanto selaku panglima yg perintahkan penculikan pendemo2 mahasiswa 2 toLol

  • @onyfans128
    @onyfans1285 ай бұрын

    Mantan jendral kok malah gandengnya belimbing sayur... 😂 Gaada wibawanya..😅

  • @nekomiauw3767

    @nekomiauw3767

    5 ай бұрын

    Belakangnya kan orang" 98 juga jadi ya.... Boneka lah

  • @bidhikasipendahntb5783

    @bidhikasipendahntb5783

    5 ай бұрын

    2 kali framing macan asia gagal d capres jd perlu yg seger

  • @alfiangamingppssppfifa9351

    @alfiangamingppssppfifa9351

    4 ай бұрын

    lu pinter bos. seenaknya menghina orang🤣. ngaca dulu mukanya