Resep Kue Tradisional: Resep Kue Mangkok Ubi Ungu yang Pasti Mengembang

Тәжірибелік нұсқаулар және стиль

Resep Kue Tradisional: Resep Kue Mangkok Ubi Ungu yang Pasti Mengembang
Sekarang membuat kue mangkok enggak perlu kempes lagi. Kita bisa membuatnya dengan Kue Mangkok Ubi Ungu yang cantik, empuk dan mengembang ini, nih.
Untuk 14 Buah
Bahan Biang:
30 gr tepung terigu protein sedang
50 ml air
1/2 sdm ragi instan
Bahan:
200 gr ubi ungu, kukus, haluskan
200 gr gula pasir
1/4 sdt garam
1 btr telur
200 gr tepung terigu protein rendah
150 ml santan hangat, dari 1/4 butir kelapa
3 tetes pewarna ungu
Cara Membuat:
1. Campur bahan biang sampai rata. Diamkan 30 menit.
2. Campur ubi ungu, gula pasir, dan garam. Uleni sampai gula larut.
3. Masukkan telur dan biang. Uleni rata. Tambahkan tepung terigu. Uleni rata.
4. Masukkan santan dan pasta talas sedikit-sedikit sambil dikocok dengan mikser 15 menit sampai rata. Diamkan 45 menit sampai mengembang.
5. Tuang adonan sampai penuh di dalam cetakan yang dialas cup kertas.
6. Kukus 15 menit di atas api besar sampai matang.
00:00- intro
00:38- cara membuat adonan biang
01:01- cara membuat adonan kue mangkok ubi ungu
03:14- cara menuang ke dalam kue mangkok ubi ungu
03:36- cara mengukus kue mangkok ubi ungu
04:29- hasil jadi kue mangkok ubi ungu
04:41- resep kue mangkok ubi ungu
Yuk, ikutan kursus memasak online Sajian Sedap! Caranya gampang banget, tinggal like Facebook page Sajian Sedap atau follow akun Instagramnya di @sajiansedap. Setiap hari Senin-Jumat akan ada kursus memasak online Sajian Sedap LIVE dengan menu- menu yang menarik. See you, Sase Lovers!
------------------------------------------------------------------
SUBSCRIBE CHANNEL SAJIAN SEDAP YUK!
KLIK : bit.ly/YTSajianSedap
------------------------------------------------------------------
Menyajikan masakan enak dan sehat untuk keluarga tersayang, tersedia pula tips memilih bahan dan trik anti gagal yang pasti berguna. Setiap resep sudah diuji dua kali di dapur kami sehingga semua resep akurat dan dijamin Anda bisa membuatnya dengan hasil yang sama lezatnya.
Sekarang giliran para Sase Lovers untuk mewujudkan cinta kepada keluarga dan orang-orang tersayang lewat masakan lezat yang dibuat sendiri di rumah. Ribuan resep dan tips siap di ujung jari kapan pun dibutuhkan!
------------------------------------------------------------------
KUNJUNGI SOSIAL MEDIA KAMI :
Facebook page: Sajian Sedap ( sajiansedap/... )
Twitter : @Sajiansedap ( / @sajiansedap )
Instagram: @Sajiansedap ( / sajiansedap )
------------------------------------------------------------------
PLAYLIST SAJIAN SEDAP:
RESEP KILAT: bit.ly/ResepKilat
AKHIR PEKAN SPESIAL: bit.ly/AkhirPekanSpesial
SAJIAN SEDAP SAPA INDONESIA PAGI: bit.ly/SajianSedapSapaIndonesi...
SARAPAN, YUK!: bit.ly/SarapanYuk
RESEP BEKAL SEDAP: bit.ly/ResepBekalSedap
CAMILAN SERU: bit.ly/CamilanSeru
TIPS MEMASAK: bit.ly/TipsMemasak
MINUMAN & DESSERT: bit.ly/MinumandanDessert
SPESIAL RAMADHAN: bit.ly/MenuSpesialRamadhan
LEBARAN CERIA: bit.ly/MenuLebaranCeria
LIVE FACEBOOK SAJIAN SEDAP: bit.ly/LiveFacebookSajianSedap
KREASI TEPUNG BOLA: bit.ly/KreasiTepungBola
SPESIAL NATAL: bit.ly/SpesialNatal
RESEP AYAM: bit.ly/ResepSerbaAyam
RESEP DAGING: bit.ly/ResepDaging
RESEP NASI: bit.ly/ResepNasi
RESEP CHINESE FOOD bit.ly/ResepChineseFood
RESEP CAKE SPESIAL: bit.ly/ResepCakeSpesial
------------------------------------------------------------------
LIKE, COMMENT, SHARE & SUBSCRIBE YUK! & JANGAN LUPA NYALAKAN LONCENGNYA :)
------------------------------------------------------------------
Produser: Intan Yusan Septiani
Penulis Naskah: Qorin & Indri
Peraga: Qorin, Resi & Indri
Fotografer: Bambang Tetuko, Andrian & Osyad
Videografer: Bambang Tetuko, Andrian & Osyad
Video Editor: Bambang Tetuko, Andrian & Osyad
Song: Ikson - Spring (Vlog No Copyright Music)

Пікірлер: 30

  • @mimikiskandar5901
    @mimikiskandar5901 Жыл бұрын

    Terimakasih resepnya, ini mau dipraktekin,,👍👍👍👍👍

  • @susisandra9426
    @susisandra94269 ай бұрын

    Alhamdulillah berhasil cantik, enak rasanya terima kasih resepnya sajian sehat.

  • @susisandra9426
    @susisandra94269 ай бұрын

    Sajian sedap

  • @Gegegie
    @Gegegie3 жыл бұрын

    Yummy

  • @cemilanrumahankekinian
    @cemilanrumahankekinian2 жыл бұрын

    Terimakasih share resep dari sajian sedap...saya akan segera bikin

  • @SajianSedapChannel

    @SajianSedapChannel

    2 жыл бұрын

    Sama-sama Sase Lovers, yuk buat nanti tag mimin ya🤗❤

  • @rimawahyu263
    @rimawahyu263 Жыл бұрын

    Cantik bngt bun,trims sdh berbagi resep Smoga channelnya makin maju

  • @SajianSedapChannel

    @SajianSedapChannel

    Жыл бұрын

    aamiin Bunda, makasih banyak yaa🥰🥰

  • @veronicavivinovita427
    @veronicavivinovita42711 ай бұрын

    Halo sist, tolong tanya, kalo santannya diganti susu apakah bisa ? Thank you

  • @TEO-pg3tt
    @TEO-pg3tt2 жыл бұрын

    👍👍👍👏👏👏😋😋😋🙏🙏🙏😘😘😘

  • @SriMulyanah-ks1to
    @SriMulyanah-ks1to7 ай бұрын

    Pakai sp boleh ga

  • @asastudiokreasi9157
    @asastudiokreasi91573 жыл бұрын

    Komentar 4

  • @erwinidawati4293
    @erwinidawati42932 жыл бұрын

    Sy cb resep ibu. Mau merekah tp teksturnya bantat

  • @yuanitaferry6670
    @yuanitaferry66702 жыл бұрын

    Makasih panduannya bu, enak bgt apemnya

  • @SajianSedapChannel

    @SajianSedapChannel

    2 жыл бұрын

    Sama-sama kak, wah udah coba ya? Terima kasih ya sudah recook🥰❤

  • @ayupurnama7006
    @ayupurnama7006 Жыл бұрын

    Itu adonan diamnya berapa jam?

  • @budiasih3137
    @budiasih31373 жыл бұрын

    Saya sudah coba kok gg mau bagus y hasil nya

  • @user-nx2bp2bi2j
    @user-nx2bp2bi2j8 ай бұрын

    Ap pa

  • @sopayamjahe2171
    @sopayamjahe2171 Жыл бұрын

    Gimana ya caranya supaya kue mangkok ubi ungu nya tidak lengket banget di kertas? Saya udah coba dgn resep ini, tp nempel bgt di kertas.

  • @mju99
    @mju993 жыл бұрын

    Ngukusna berapa menit ya kk pake api besar apA sedeng

  • @indriindiarti1054

    @indriindiarti1054

    3 жыл бұрын

    Kukus dengan api besar selama 15 menit ya :)

  • @animallover839
    @animallover8392 жыл бұрын

    Tulis donk resepnya di description

  • @SajianSedapChannel

    @SajianSedapChannel

    2 жыл бұрын

    halo sudah kami update ya kak boleh di cek kembali ya

  • @animallover839

    @animallover839

    2 жыл бұрын

    Banyak terima Kasih!!!

  • @jktmtr6660
    @jktmtr66608 ай бұрын

    Kog ga pake baking soda bisa mekar ya

  • @ismidonny2478

    @ismidonny2478

    3 ай бұрын

    Pake ragi instan yg bikin mekar Bun

  • @annikustantina3148
    @annikustantina31483 жыл бұрын

    Selesai dimixer, adonan ditutup dan didiamkan berapa menit? Koq tak ada penjelasan..

  • @ninakusumawardhany7010

    @ninakusumawardhany7010

    3 жыл бұрын

    Iya.. pertanyaan yg sama nih.. proofing nya brp menit ya 😂

  • @sumiyatinirmawan4264

    @sumiyatinirmawan4264

    Жыл бұрын

    45 menit

  • @van6871
    @van68713 жыл бұрын

    Gak jelas gak ada berapa lama didiamkan

Келесі