Cara Install Router OS Mikrotik x86 Terbaru di SSD DOM, Hard Disk, Flash Disk via VMware

Bagi sobat yang telah terlanjut membeli Mikrotik SSD Dom Crack sobat tidak perlu kawatir, kalian hanya perlu Instalasi Router OS Ulang versi terbaru. Untuk videonya bisa lihat video diatas sampai tuntas
Ohnya video diatas bisa juga kalian praktekkan bagi kalian yang ingin mengistall Router OS di Flash Disk, Hardisk dan lain-lainnya
Yang ada di dalam Video ini :
00:00 Disclaimer
00:05 Opening
00:28 Pembahasan Isi Video
01:00 Pemasangan Port SSD Sata dan Kabel Data
01:45 Pindah ke Komputer Untuk instalasi Router OS
02:00 Format SSD Dom
03:05 Instalasi VMware dan Membukanya
03:25 Edit Virtual Editor di VMware
03:50 Setup Crate Virtual Machine
04:10 Download File iso Mikrotik x86
05:20 Lanjut Setup Create Virtual Machine di VMware
06:05 Edit Virtual Machine di VMware
07:35 Menjalankan Virtual Machine di VMware
07:50 Prose Pengistalan Routers OS x86
09:45 Pemasangan SSD DOM ke Mikrotik PC
12:10 Cek di PC Keberhasilan Instalasi Router OS x86
13:15 Lihat Resource Mikrotik x86
14:13 Lihat Lisensi Mikrotik
14:30 Penutup
-----------------------------------------------------------------------------------------------------
Plesae
SUBSCRIBE + COMENT + SHARE
Thanks
-----------------------------------------------------------------------------------------------------
#InstallRouterOS #MIkrotik_x86 #SSDDom

Пікірлер: 67

  • @hanioktaviani5208
    @hanioktaviani5208 Жыл бұрын

    Mas, boleh tanya? Cara mengetahui user dan pw ros yg lupa? Atau adakah cara mereset ros nya tanpa login winbox dahulu?

  • @fajararista6308
    @fajararista6308 Жыл бұрын

    Thanks videonya, Link PSU DCnya gan tertarik

  • @kompasjateng
    @kompasjateng3 күн бұрын

    Mau tanya, apakah perangkatnya itu langsung otomatis terinstall untuk driver2nya?

  • @AIKKOfficial
    @AIKKOfficial Жыл бұрын

    Mau tanya install di flashdisk sama enggak cara seperti di video?

  • @arean23
    @arean23 Жыл бұрын

    PAK bagaimana cara HIDUPKAN mainboard denganmenggunakan adapator bisa buat tutorialnya

  • @rioandirizal7395
    @rioandirizal73952 жыл бұрын

    Mantapps bang... Ane berhasil install mikrotik di hdd sata berkat panduan abang. Tks bang...🙏👍👍

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Sama-sama 👍

  • @anonimusdelfree
    @anonimusdelfree2 жыл бұрын

    hola buen dia no vi como cargas la licencia

  • @anonimusdelfree
    @anonimusdelfree2 жыл бұрын

    halo selamat siang saya tidak melihat cara memuat lisensi

  • @nurulihsantvchanel
    @nurulihsantvchanel Жыл бұрын

    Maaf hu. Apa perlu setting bios lagi di motherboard yang baru, atau bisa langsung tancep ke motherboard apapun tanpa seting" bios dan sebagainya.?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    Жыл бұрын

    Untuk otomatis menyala Mikrotik PC nya harus setting bios

  • @yanzvr4619
    @yanzvr46192 жыл бұрын

    makasih atas video nya mas. izin tanya itu adpter buat nyalain motherboard belinya dimna ya

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Di online shop banyak yg harga 100k lebih

  • @GalihWijaya45

    @GalihWijaya45

    Жыл бұрын

    Namanya apa

  • @dj_86official99
    @dj_86official99 Жыл бұрын

    Bos sayah minta tolong fill microtik mana

  • @arbiyansyah649
    @arbiyansyah6492 жыл бұрын

    Spil psu untuk mobo g41 nya bang

  • @nurulislamiyah2680
    @nurulislamiyah268010 ай бұрын

    Bang, bisa pake virtualbox gk

  • @maxrevolution874
    @maxrevolution874 Жыл бұрын

    versi crack 5.20 bisa support mikhmon, ada trik nya, ane pake crack 5.20 dan buat voucherannya di mikhmon, cuma kalo buat user profil baru harus dari winbox, dan tuk edit waktu harga dll pake script

  • @airwalk1568

    @airwalk1568

    Жыл бұрын

    Bagi kontak mu bang, ane mau eksperimen ada mini pc bekas

  • @user-nz2di6tg7x

    @user-nz2di6tg7x

    Жыл бұрын

    Infonya mbah

  • @fajararista6308
    @fajararista63088 ай бұрын

    Om sy coba SSD industrial sy yg lupa password, tapi licensinya tetep hilang. Ada sulusi biar bisa tetep masih ada

  • @fajararista6308

    @fajararista6308

    8 ай бұрын

    Sy dari Ros 7

  • @savechanel5733
    @savechanel5733 Жыл бұрын

    Misal.sudah beli lisensi dan hadwarenya rusak apakah bisa dipindah...ssd msatanya...

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    Жыл бұрын

    Lisensinya tertanam di SSD, jadi kalo rusak dan ganti SSD ya beli ulang SSD Tapi sejauh ini, belum ada tuh kejadian SSD Rusak..!!

  • @hendranatasaputra2826
    @hendranatasaputra28262 жыл бұрын

    link download vmware mana?

  • @user-iz7uc1ck4k
    @user-iz7uc1ck4k Жыл бұрын

    Misal udah punya lisensi di hdd trus install ulang , ilang gak gan , ? Pengen install takut ilang lisensinya

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    Жыл бұрын

    Pengalam saya sih Lisensinya tidak hilang gan kalo di install ulang

  • @bebrightchannel6029
    @bebrightchannel60294 ай бұрын

    Kalo udah di instal ssd. Kalo ssd rusak apa lisensi bisa di pindah ?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    4 ай бұрын

    tidak bisa bg,

  • @yuyus_re
    @yuyus_re2 жыл бұрын

    iso yang crack versi berapa ya?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    5,2

  • @yuyus_re

    @yuyus_re

    2 жыл бұрын

    Punya saya kok ada tulisan cloud not mount disk!. Padahal udah bener. Di vmware bisa tapi kalau dipindah ke pc gitu. Ada solusi kah?

  • @elnissigo407
    @elnissigo4072 жыл бұрын

    klu sdh jadi level 4 bisa suport brapa user gan

  • @elnissigo407

    @elnissigo407

    2 жыл бұрын

    trus kalau di upgrade ke os yg terbaru apa aman gan gak terdetek nnt trus licensix hilang,. maap nanya soalx lgi nyari referensi buat bikin pcx sdh siap

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Aman sih kalo update. Kalo level 4 max 200 user aktif. Saya sarankan sih beli saja ssd mikrotik yg level 6. Sudah unlimited user aktif

  • @rizamuhammad9630

    @rizamuhammad9630

    10 ай бұрын

    @@bangfoxlast bang bagi link mikrotik os4 dong

  • @easternchannel8950

    @easternchannel8950

    6 ай бұрын

    setiap aktifkan 64bitnya pasti selang berapa detik shutdown hatus nyalain manual dan berulang lagi, tp kalo menggunakan flasdisk aman

  • @xxkenxyz666
    @xxkenxyz6662 жыл бұрын

    bang minta file isonya dong

  • @xxkenxyz666

    @xxkenxyz666

    2 жыл бұрын

    yang udah crak

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Yg crack tdk support Mikhmon

  • @xxkenxyz666

    @xxkenxyz666

    2 жыл бұрын

    @@bangfoxlast tidak apa bang cuma buat rumahan du saya

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Chat saja via WA. Nanti saya kirimkan file nya

  • @xxkenxyz666

    @xxkenxyz666

    2 жыл бұрын

    @@bangfoxlast info nomornya gan wkwkw

  • @GalihWijaya45
    @GalihWijaya45 Жыл бұрын

    Lisensi nya beli brp pak

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    Жыл бұрын

    300 - 400 an

  • @warto20godeg50

    @warto20godeg50

    Жыл бұрын

    @@bangfoxlast link pembelian licensinya bang....

  • @alifikri6957
    @alifikri69572 жыл бұрын

    Lancard tambahannya pake type berapa itu bang ?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    port lan yang Gigabit

  • @alifikri6957

    @alifikri6957

    2 жыл бұрын

    @@bangfoxlast LanCard gigabyte chipset berapa?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Saya pakai 2 Lan Card, ada yang Realtek (masih megabit) dan Intel (sudah gigabit)

  • @alifikri6957

    @alifikri6957

    2 жыл бұрын

    @@bangfoxlast oke terimakasih informasinya

  • @zahranrohmana6047
    @zahranrohmana60472 жыл бұрын

    license nya gmna bang

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Tdk terhapus

  • @baskoro7719

    @baskoro7719

    2 жыл бұрын

    Kalo mau beli lisensi dimana bang?

  • @vandroid177

    @vandroid177

    2 жыл бұрын

    @@baskoro7719 beli online banyak yang jual

  • @ngopspeed
    @ngopspeed2 жыл бұрын

    Maaf, om mau tanya. Kalau kasusnya kita downgrade OS Mikrotik trus corrupt. Dan lincensenya lupa kita backup dulu.. Gmna ya Om?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    Install ulang saja, lisensinya tidak hilang

  • @ngopspeed

    @ngopspeed

    2 жыл бұрын

    @@bangfoxlast oh gitu.. Yakin Om?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    2 жыл бұрын

    @@ngopspeed sya udah coba, tapi jangan coba dari Ros 7 downgrade ke ROs 6 karena saya blom coba...!!!

  • @MD_BOCIL
    @MD_BOCIL Жыл бұрын

    kenapa tidak menggunakan netinstal bang ? kenapa harus vmware ?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    Жыл бұрын

    Ya, saya belum pernah coba netinstall, makanya saya coba vmware

  • @anakagungdevandra2617
    @anakagungdevandra2617 Жыл бұрын

    Bang minta wa ya bang mau minta tolong

  • @nieldroid930
    @nieldroid930 Жыл бұрын

    Bagaimana Anda mendapatkan lisensi?

  • @bangfoxlast

    @bangfoxlast

    Жыл бұрын

    Beli saja gan