Are We Born Smart?

Gen kita mempengaruhi banyak hal, seperti tinggi badan dan warna rambut, namun dapatkah gen kita mempengaruhi kecerdasan juga? Pasti kalian pernah kenal seseorang yang “pintar secara alami”, orang yang mampu menyerap segala macam ilmu dan keahlian dengan mudah, apakah orang-orang seperti ini memiliki DNA seorang jenius?
Dalam video kali ini, kami berkolaborasi dengan Zenius untuk menjawab pertanyaan abadi terkait kecerdasan, yakni: “Bisakah seseorang terlahir pintar?”
_____________________________________
Untuk kalian yang mau nyobain fitur ZenCore kalian bisa langsung download aplikasi Zenius dan #MulaiDariManaAja
Download aplikasi Zenius di:
AppStore: apps.apple.com/id/app/zenius-...
Playstore: play.google.com/store/apps/de...
Follow juga Zenius di:
/ zeniuseducation
/ zeniuseducation
_____________________________________
Mau mendukung kami lebih jauh lagi? Selain dengan men-subscribe dan membagikan video kami, kamu juga bisa mendukung kami dengan bergabung sebagai member atau melalui KaryaKarsa di: karyakarsa.com/neuronmedia
Terima kasih kepada para pendukung Neuron yang mendukung melalui
KZread Membership:
- vincent joey
- Anne Pardede
KaryaKarsa:
- Ilham
Cek merchandise kami di www.tokome.id/neuronmedia
_____________________________________
Neuron adalah media yang membahas mengenai kesehatan dan gaya hidup dengan motion graphic.
Instagram: / neuronchannel
E-mail: neuron.animation@gmail.com
Cek juga channel kita yang satu lagi: Hipotesa. Channel Hipotesa membahas mengenai politik, ekonomi dan berbagai isu sosial.
Hipotesa: / hipotesamedia
_____________________________________
Get to know our amazing team!
Muhammad Ahwy Karuniyado (Project Manager)
Instagram: / karuniyado
Anjas Maradita (Media Advisor)
Instagram: / anjas_maradita
Ariya Sidharta (Research, Script & Voice Over)
Instagram: / ngurahariya
Zuriel Panggabean (Audio)
Instagram: / zurielpanggabean
Alvin Lukas Oktavianus (Storyboard, Illustration, Animation)
Instagram: / _alohalo
Jane Budiman (Storyboard, Illustration, Animation)
Instagram: / eithyu
Rita Pandora (Storyboard, Animation)
Instagram: / ritapandora
Yoshina Nurul Alifa (Animation)
Instagram (Art) : / sweetestfairy95
Kito Halianto (Illustration)
Instagram: / kitohalianto
Felisa Amadea Limanto (Animation)
Instagram: / felisa.amadea
Syifa Nur Afifah (Illustration)
Instagram: / @meyaooong
Yunita Winata (Illustration)
Instagram: / nitayunita9
Bayu Adi (Animation)
Instagram: / bayuadip21
_____________________________________
Sumber:
Nat Geo - Kisah Jim Lewis dan Jim Springer (www.nationalgeographic.com/ma...)
Bouchard, T., Lykken, D., McGue, M., Segal, N., & Tellegen, A. (1990). Sources of human psychological differences: the Minnesota Study of Twins Reared Apart
sci-hub.do/10.1126/science.22...
Bouchard, T. J., & McGue, M. (2002). Genetic and environmental influences on human psychological differences. Journal of Neurobiology, 54(1), 4-45.
sci-hub.se/doi.org/10...
Ridley, M. (1999). Genome: The autobiography of a species in 23 chapters. London: Fourth Estate Ltd.
web.archive.org/web/201008251...
Neale Lab - What is Heritability? (www.nealelab.is/blog/2017/9/13...)
NHS - Fenilketonuria (www.nhs.uk/conditions/phenylk...)
Marouli, E., Graff, M., Medina-Gomez, C. et al. Rare and low-frequency coding variants alter human adult height. Nature 542, 186-190 (2017).
sci-hub.se/doi.org/10...
Sniekers, S., et al. (2017). Genome-wide association meta-analysis of 78,308 individuals identifies new loci and genes influencing human intelligence. sci-hub.se/10.1038/ng.3869
K. Anders Ericsson, Ralf Th. Krampe, and Clemens Tesch-Romer. The Role of Deliberate Practice in the Acquisition of Expert Performance. Psychological Review 1993, Vol. 100. No. 3, 363-406 (graphics8.nytimes.com/images/b...)

Пікірлер: 1 900

  • @novryadrian
    @novryadrian2 жыл бұрын

    sayangnya banyak yg terlahir dengan bakat besar namun justru tidak disupport oleh lingkungan tempat dia tumbuh

  • @nurfatmawati7776

    @nurfatmawati7776

    2 жыл бұрын

    Bener bgt, salah satunya sekolah , banyak orang yg ga bisa sekolah karna biaya yg mahal

  • @justgustian4899

    @justgustian4899

    2 жыл бұрын

    Dan tentunya ekonomi seperti saya saya dari dulu suka gambar,dan jujur saat sd saya malah paling bagus sendiri gambarnya(bukan mau sombong tapi memang juga gambaran saya sendiri dapat apresiasi dari guru,ortu,dan teman) Ntahlah itu bakat dari lahir atau apa,akan tetapi bakat menggambar itupun terhambat faktor ekonomi,mau ngasah tapi alat/bahan nya gak ada😢 Jokes on you,saya sekarang bisa mengasah bakat,saya sangat berterimakasih dengan perkembangan technology dan inovasi perkembangan jaman,dengan adanya aplikasi android(contohnya Ibis Paint X) saya bisa mengasah bakat saya kembali

  • @Hanna-lw4to

    @Hanna-lw4to

    2 жыл бұрын

    Iya sih.Tapi yang lebih parahnya lagi,mereka malah jadi kriminal yang sulit tertangkap/diselidiki ama polisi

  • @noahnapitupulu5785

    @noahnapitupulu5785

    2 жыл бұрын

    bener banget lebih suka menggambar sama memasak tapi karna mentang mentang bapak tentara harus jadi tentara juga mana ngotot banget harus berpangkat lebih tinggi dari bapak

  • @privpine

    @privpine

    2 жыл бұрын

    orang pintar yang licik terus milih jadi kriminal emang meresahkan

  • @zidanansyari5309
    @zidanansyari53092 жыл бұрын

    Maudy Ayunda adalah salah satu contoh yang mendapatkan kecerdasan lahir dan lingkungan mendukung (termasuk krna ekonomi yak) Privilege😄

  • @nevergiveup7698

    @nevergiveup7698

    2 жыл бұрын

    Bener🙂

  • @jaexbyll9879

    @jaexbyll9879

    2 жыл бұрын

    yap

  • @user-sq7nq4rl8w

    @user-sq7nq4rl8w

    2 жыл бұрын

    Agree :)

  • @generasiemas2809

    @generasiemas2809

    2 жыл бұрын

    Bener banget

  • @ayundarochjayanto8996

    @ayundarochjayanto8996

    2 жыл бұрын

    Betul

  • @dennyhamzah1614
    @dennyhamzah16142 жыл бұрын

    Turunan (genetik) dari orang cerdas, lingkungan yg mendukung dan membangun, ditambah kecukupan ekonomi ( privilage), sungguh komposisi yg sempurna 👌👌

  • @candeliboi3086

    @candeliboi3086

    2 жыл бұрын

    Dan niat

  • @fandubindo1891

    @fandubindo1891

    2 жыл бұрын

    Dan keberuntungan serta takdir :)

  • @PELAJARANHIDUP55

    @PELAJARANHIDUP55

    2 жыл бұрын

    (Dan Agama )

  • @alexanderadonis3753

    @alexanderadonis3753

    2 жыл бұрын

    @Herry Susanto iya seperti sempak jenggot yang disalib

  • @nada.3517

    @nada.3517

    2 жыл бұрын

    @Herry Susanto sensitif amat mas sama agama wkwkw

  • @tsuipan-han1824
    @tsuipan-han18243 жыл бұрын

    Pentingnya penerimaan diri, banyak org yg masih berpatok kepintaran hanya pada akademis saja padahal setiap org berbeda2 bakatnya. Berhenti memaksakan anak menguasai bidang yg ia sulit kuasai, asah bakat anak sejak dari kecil..

  • @aldoramawijaya1365

    @aldoramawijaya1365

    2 жыл бұрын

    Gw termasuk pinter di akademis.. tp gw pengen punya bakat musik:v tp gk bisa jadi gw bingung apa bakat gw🙃,, bidang olahraga juga gk jago... Sad

  • @tsuipan-han1824

    @tsuipan-han1824

    2 жыл бұрын

    @@aldoramawijaya1365 intinya kalau merasa pintar di akademis belajar yang rajin tapi kalau merasa krg segera cari bakat sedini mungkin.. Untuk ortu sebaiknya mendukung anak krn bakat2 spt seni maupun olahraga akan sulit maju bila mendapat larangan untuk mengembangkan bakatnya.

  • @itsmemiauw127

    @itsmemiauw127

    2 жыл бұрын

    @@aldoramawijaya1365 game online gmna ?

  • @aldoramawijaya1365

    @aldoramawijaya1365

    2 жыл бұрын

    @@tsuipan-han1824 tp males sumpah belajar tu... Kesenian seru tp gk bakat.. y udh lah ya belajar ae:v

  • @aldoramawijaya1365

    @aldoramawijaya1365

    2 жыл бұрын

    @@itsmemiauw127 gk yakin😂

  • @aninditaayunisa471
    @aninditaayunisa4712 жыл бұрын

    "Kita semua terlahir dengan potensial laten yang tidak bisa kita lihat. Maka temukan, dan asahlah." - Neuron

  • @t.onezeroone499

    @t.onezeroone499

    2 жыл бұрын

    Nah... Ini dia, maunya juga ngasah, tapi ketemu aja kagak. Malah bingung jadinya, pernah suatu hari merasa pinter banget, dan seketika juga pernah merasa gak tau apa2 dan ketinggalan. Wkwkwkkwk

  • @aninditaayunisa471

    @aninditaayunisa471

    2 жыл бұрын

    @@t.onezeroone499 hehehe ini juga salah satu problematik, adakah panduan teknis menemukan potensi yang bener bener bisa mengenali cirinya? Hehehe Atau mungkin bisa suatu hal yang paling dominan dalam diri kita?

  • @user-vo7jk2wf8k

    @user-vo7jk2wf8k

    2 жыл бұрын

    Btw caranya gimana?

  • @zidanbalfas8941

    @zidanbalfas8941

    2 жыл бұрын

    @@t.onezeroone499 100% relate

  • @aninditaayunisa471

    @aninditaayunisa471

    2 жыл бұрын

    @@sikalarenjana tapi ada ga sih fenomema minat dengan suatu hal tapi tidak berbakat? Jadinya kalau misal sudah mendalami minat itu, jika dikerjakan nggak maksimal karena ngga ada bakat? Bisa tidak nyaa seperti itu?

  • @vincentrcrd
    @vincentrcrd3 жыл бұрын

    Deliberate practice adalah kunci. Well done Neuron & Team!

  • @arcniflcaelum745

    @arcniflcaelum745

    3 жыл бұрын

    Eh ada bang vincent

  • @fiamolight6155

    @fiamolight6155

    3 жыл бұрын

    Kak bahas dong tentang kemungkinan rekayasa genetik di masadepan

  • @novankurniadi180

    @novankurniadi180

    3 жыл бұрын

    Koentji

  • @mikasaafterlife6892

    @mikasaafterlife6892

    3 жыл бұрын

    F

  • @dev9033

    @dev9033

    2 жыл бұрын

    Mantap

  • @fentypriantini2686
    @fentypriantini26862 жыл бұрын

    Menurut saya, kecerdasan(level cepat paham) itu bakat bawaan (anugrah, faktor genetik). Sedangkan kepintaran( level banyak paham) itu d tentukan dari seberapa banyak usaha(belajar).

  • @ItsFanaa

    @ItsFanaa

    Жыл бұрын

    Kepintaran itu merujuk ke pengetahuan,biasannya semakin pintar org,maka org tersebut juga semakin bertambah cerdas

  • @MapToday

    @MapToday

    Жыл бұрын

    @@ItsFanaa tidak kecerdasan/intelligence dan kepintaran itu berbeda. Intelligence tergantung keturunan dan kepintaran tergantung belajar.

  • @MapToday

    @MapToday

    Жыл бұрын

    Setuju

  • @Boboho19126

    @Boboho19126

    9 ай бұрын

    Setuju bro. Contoh di ajarkan bahasa inggris/les berkali2 di sekolah/kuliah, gak mudeng2 gak paham2 namun belajar sendiri atau otodidak cepat tanggapnya/ pahamnya . Kan aneh..... Ini Menurut/perspekstif sy lo..

  • @suplaibatu6089

    @suplaibatu6089

    5 ай бұрын

    terkadang suka iri juga, kita mempelajari sesuatu sangat lama dan usaha gak main, eh ada anak baru, sekejap bisa mempelajarinya bahkan lebih baik. ini apa ?... mungkin skil bawakan lahir dia membantunya. dan skil bawakan lahirku kurang membantuku dlm hal tersebut. aku sangat yakin semua orang memiliki skil yg berbeda-beda. ass,mage,tank,mm, dan lainnya. bahkan jika sama-sama ass pasti memiliki skil yg berbeda, kecuali classic.

  • @ayidelusion
    @ayidelusion2 жыл бұрын

    IQ tinggi memang tidak menjamin kesuksesan secara finansial, tapi orang yg dilahirkan dg IQ tinggi cenderung lebih analitik dalam memecahkan masalah, jadi lebih mungkin mendapatkan banyak opsi solusi atas masalahnya.

  • @nomercy411

    @nomercy411

    2 жыл бұрын

    @HRS betul. Kalo orang yang sukses tapi kecerdasannya pas pasan itu orang hoki 😂 karna orang cerdas pasti membuat sistem

  • @santacruzer5243

    @santacruzer5243

    2 жыл бұрын

    @@nomercy411 tidak ada sukses itu hoki hokian mau iq tinggi mau iq rendah kek kalo kita malas malasan percuma

  • @nomercy411

    @nomercy411

    2 жыл бұрын

    @@santacruzer5243 tergantung defenisi sukses itu juga sih. Jika yang anda maksud sukses adalah kaya, maka bisa jadi dia kaya karna hoki. Misalnya dia ikut judi bola, menang dapet duit 1 triliun, itu namanya hoki. Atau dia pergi ke sungai buat berak, pulang pulang bawa batu berlian, itu namanya hoki.

  • @aidenpearce9066

    @aidenpearce9066

    2 жыл бұрын

    @HRS tapi ingat IQ bisa berubah, dengan belajar dan kerja keras

  • @mr.commonsense6645

    @mr.commonsense6645

    2 жыл бұрын

    @@aidenpearce9066 technically bisa ningkatin IQ, tapi ningkatnya dikit banget.. It's all genetics..

  • @agusahmad5119
    @agusahmad51193 жыл бұрын

    Belajar itu dipahami jangan dihapal.. Orang dengan kepandaian menghafal : dah lah

  • @nurhidayat3945

    @nurhidayat3945

    3 жыл бұрын

    Hafal dan faham jauh lebih kuat.

  • @triutami3677

    @triutami3677

    3 жыл бұрын

    Karena 'ada' orang yang mengahafal tanpa tau apa yg sedang di hafal, Makanya istilah tsb tercetus, dan aku setuju, hehehe but, ya kalau pelajaran seperti sejarah ya mau ga mau musti hafalan, tp hitung2an? No, Sederhananya gini 2 x 2 bisa dihafal isinya 4 tp kalau tidak paham asal 4 dari mana itu sama aja. Respect buat orang2 yang pandai menghafal, respect buat orang2 yang pandai memahami, respect buat orang2 yang mau belajar keduanya,

  • @gilangkristanto750

    @gilangkristanto750

    3 жыл бұрын

    menghapal adalah jalan ninjaku sampe sma 😂😂 setelah nggak sekolah baru tau kalo belajar itu harus paham dulu lalu dihapalkan🙈🙈 rasanya pgn ngulang dan saya yakin nilai saya bisa lebih baik 😅😅

  • @nonamefinalbossofn.n.n4181

    @nonamefinalbossofn.n.n4181

    3 жыл бұрын

    Aku ngga bisa ngafal bisanya memahami karena gampang lupa 1 detik xD

  • @woozy7633

    @woozy7633

    3 жыл бұрын

    Pas ujian kelulusan. Gua gak belajar soalnya ,pertanyaannya berkaitan dengan kehidupan sehari-hari.

  • @ClaraClarissa
    @ClaraClarissa3 жыл бұрын

    konsistensi + deliberate practice = 🔥 thank you for the video, Neuron!

  • @NaufalTech123

    @NaufalTech123

    3 жыл бұрын

    Apakah Albert Einstein itu menerapkan Deliberate Practice ?

  • @thessasams

    @thessasams

    3 жыл бұрын

    TRUE

  • @DaffaASani

    @DaffaASani

    3 жыл бұрын

    @@NaufalTech123 kalo orang modelan einstein, mtk fisika itu bukan untuk ngerjain soal doank kayak di sekolah, tapi utk menemukan hukum alam, latihannya gimana emang?? udah ada metode sendiri di science, yaitu metode ilmiah. gak ada latihan bagaimana cara menemukan kebenaran alam kan?? yang ada hanya latihan penalaran ya macem ngerjain teka teki yang sudah ada jawabannya, lah kalo nemuin hukum alam jawabannya mereka sendiri yang nemuin.

  • @petrawara362

    @petrawara362

    2 жыл бұрын

    @@DaffaASani berarti lebih tepatnya berpikir seperti seorang filsuf kali ya

  • @DaffaASani

    @DaffaASani

    2 жыл бұрын

    @@petrawara362 iya, cuman kalo filsuf biasanya pemikirannya lebih mengawang2 drpd ilmuwan yg cenderung agak konkrit/nyata/realistis kek gitulah. tapi filsuf lebih kritis daripada ilmuan sih menurut gw. ilmuan kan dia masih terpatok sama metode ilmiahnya dia sendiri, sedangkan filsuf pemikirannya lebih bebas kesana kemari, LOSS DOLL ampe gila hahaha...

  • @edoars46
    @edoars462 жыл бұрын

    Nature = potential privilege 🤔 Nurture = Conditional Privilege 🤔

  • @rantxy8301

    @rantxy8301

    2 жыл бұрын

    Bnr juga kwkwkw

  • @emphatiemphati588

    @emphatiemphati588

    2 жыл бұрын

    Azzam

  • @lawxs9114

    @lawxs9114

    2 жыл бұрын

    Betul

  • @yeheyy2362
    @yeheyy23622 жыл бұрын

    Ohh aku pernah baca tentang beginian di buku Genom. Ada quote yang menarik "Banyak orang pernah menghibur diri dengan melempar sejumput jerami ke sungai kecil kemudian mengamati perjalanan jerami tersebut, ada yang jeraminya tersangkut terus lepas, ada juga yang melaju kencang karena kebetulan masuk ke bagian aliran paling deras. Nasib setiap jerami dipengaruhi oleh berbagai hal. Bagaimanapun semua jerami akhirnya berhasil sampai ke hilir yang lebih tenang, dan dalam jangka panjang mereka mengapung dengan laju yang hampir sama -Francis Galton" . GOODLUCK!

  • @lawxs9114

    @lawxs9114

    2 жыл бұрын

    Njir bapak Eugenika

  • @nabongobong9155
    @nabongobong91553 жыл бұрын

    Kalo peradaban Indonesia suatu saat maju pesat kita semua harus berterimakasih kepada Neuron

  • @faishalmw

    @faishalmw

    3 жыл бұрын

    Neuron hanya pendorong agar kita yang nonton maju sisanya kita sendiri yang memutuskan mau maju atau gtu2 aja

  • @user-hj5yn2ti2s

    @user-hj5yn2ti2s

    2 жыл бұрын

    Why?

  • @Fikri-ri1st

    @Fikri-ri1st

    2 жыл бұрын

    Kok bisa?

  • @ADeeSHUPA

    @ADeeSHUPA

    2 жыл бұрын

    @@faishalmw uP

  • @rd_indonesiagaming4948

    @rd_indonesiagaming4948

    2 жыл бұрын

    Yup semoga channel-nya sebesar kok bisa dan kurzegrt

  • @meandmygrandma8507
    @meandmygrandma85072 жыл бұрын

    Buat yg tidak terlahir jenius jangan berkecil hati. Banyak juga orang terlahir pintar tapi jadi malas, dan ujung2nya orang yang kerja keras lebih sukses karena berusaha dan punya attitude yang baik.

  • @theartofimitationbali9183

    @theartofimitationbali9183

    2 жыл бұрын

    sayang banget kalo pintar tapi malas ):

  • @Nothinghere11111

    @Nothinghere11111

    2 жыл бұрын

    ko saya merasa terpukul membacanya :')

  • @piplupempoleon4225

    @piplupempoleon4225

    Жыл бұрын

    ​​@@theartofimitationbali9183 karena bisa jadi berkah Dan kutukan, tergantung lingkungan, perspektif orang pintar tentang kepintarannya, bisa mirip prinsip ekonomi (mengeluarkan usaha tertentu untuk dapat hasil maksimal, rajin, atau mengeluarkan hasil minimal untuk dapat hasil tertentu, efisien, agak malas, seadanya)

  • @user-mq9qu4dh2n

    @user-mq9qu4dh2n

    9 ай бұрын

    mereka yg pintar namun malas masih bisa aman secara finansial, sementara org bodoh sudah mati2an pun utk sekedar survive saja susah

  • @Boboho19126

    @Boboho19126

    9 ай бұрын

    Astagaaa bro ngeeenaaa banget

  • @ASora-ox8fj
    @ASora-ox8fj2 жыл бұрын

    sayangnya mayoritas indonesia banyak yang pesimis, mudah dendam, tdk jujur, dan baik yang terlalu naif ke orang asing

  • @opow5321

    @opow5321

    2 жыл бұрын

    dan lingkungan tidak mendukung banyak bullying

  • @various2589

    @various2589

    2 жыл бұрын

    @@opow5321 se7

  • @zzz-tl4tf

    @zzz-tl4tf

    2 жыл бұрын

    @@opow5321 iri dikit langsung ngebully

  • @plangaplongo8701

    @plangaplongo8701

    2 жыл бұрын

    Kalau ngebully orang disekolah no 1

  • @strassenfrei3087

    @strassenfrei3087

    2 жыл бұрын

    Fanatik agama pula

  • @arfafaristy9549
    @arfafaristy95492 жыл бұрын

    "Belajarlah sesungguhnya tidak ada manusia yang terlahir dengan keadaan berilmu" -Motivasi Buat Kalen

  • @namadisamarkan7314

    @namadisamarkan7314

    2 жыл бұрын

    Privilege takdir baik

  • @bagassatrio4977

    @bagassatrio4977

    2 жыл бұрын

    Siap

  • @ardiansyah-b-6710
    @ardiansyah-b-67103 жыл бұрын

    Video ini memang diendorse, tapi jujur ini adalah video Neuron paling bagus menurut saya. Pemaparan materinya padat dan tertata, mudah dipahami dan bahasanya lebih lugas. Jujur materi di video² Neuron sebelumnya terasa kurang padat, dan penuh dengan istilah² asing yang tidak mudah kami pahami (hendaknya dijelaskan lebih rinci maksudnya apa). Ketimbang menjelaskan, video sebelum²nya lebih terasa seperti membaca. Terimakasih untuk segala effort dan dedikasinya. Semoga Neuron berkembang menjadi sangat baik kedepannya. Your video is 🔥🔥.

  • @m4nnnnn
    @m4nnnnn2 жыл бұрын

    "seseorang tidak akan terlahir tanpa ilmu dan tidak juga terlahir dengan ilmu"

  • @ahmadkurniadi9482

    @ahmadkurniadi9482

    2 жыл бұрын

    Tul

  • @calonsuksesofficial9068
    @calonsuksesofficial90682 жыл бұрын

    Keren, seperti yang dikatakan albert einstein, jenius di dapat dari 90% kerja keras dan 10% genetik. Gen pintar dengan kerja keras akan mendapatkan hasil 100%,

  • @blotchilim1980
    @blotchilim19802 жыл бұрын

    The baby winking at the end is so precious ❤️ Yok stop iri, nuduh org lebih bisa pasti krn lebih bruntung, bukan bagian dari deliberate practice + konsistensi.

  • @elmobukanyangboneka9525
    @elmobukanyangboneka95253 жыл бұрын

    Yaa menurutku intinya karena lingkungan, harus belajar lah, dan tingkat kemalasan.

  • @dwiwsnu8438

    @dwiwsnu8438

    2 жыл бұрын

    Bener tapi kadang walau sudah berusaha sekeras apapun kadang masih gagal itu berarti karena bukan potensi dirimu

  • @frederikoadr
    @frederikoadr3 жыл бұрын

    Tolong pertahankan dan tingkatkan kualitas video seperti ini yang memiliki penjelasan ilmiah dan study case yang disitasi dengan jelas. Tidak perlu menyderhanakan seperti channel edukasi sebelah yang sudah besar, yang malah semakin hilang penjelasan ilmiahnya cuma demi engage banyak orang.

  • @nanirohaeni6824
    @nanirohaeni68242 жыл бұрын

    Habibie juga....cerdas dari keturunan...dan juga didukung oleh lingkungannya...pendidikannya dibiayai ibunya hingga ke rwth Aachen...sehingga mampu membuag sinergi positif antara elemen budaya ,agama..dan pengertian Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi...

  • @shinoaxd5242
    @shinoaxd5242Ай бұрын

    Menarik sekali

  • @rdwahyuniqoyyumiah7708
    @rdwahyuniqoyyumiah77083 жыл бұрын

    Alhamdulillah nemu lagi channel edukasi yang keren keren 😇😇

  • @muhammadniohastungkoro1763
    @muhammadniohastungkoro17633 жыл бұрын

    Pikiran gw sebelum tonton video ini: Video tentang orang terlahir jenius? Pasti ada Mozart.

  • @kont1485

    @kont1485

    3 жыл бұрын

    Iya, gw juga kayak gitu wkwkwkwkwkwkwkwkwwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkwkkwwkkwkwwkwkwkw

  • @IQ-kg8xl

    @IQ-kg8xl

    2 жыл бұрын

    Wahh sama ngab🗿

  • @alfirmanejhapahlepi8228

    @alfirmanejhapahlepi8228

    2 жыл бұрын

    gw mikir einsten

  • @phoebejessica2935

    @phoebejessica2935

    2 жыл бұрын

    Samaaaaa

  • @banyganteng

    @banyganteng

    2 жыл бұрын

    tapi gak ada Leonardo da Vinci

  • @muhamadsyauqy5278
    @muhamadsyauqy52783 жыл бұрын

    Gila, bersyukur bgt nemu chanel kaya gini di beranda youtube

  • @deeariss
    @deeariss2 жыл бұрын

    sepemahaman sy kecerdasan itu bakat genetik, lingkungan adalah faktor pendukungnya mau berbentuk apa kecerdasannya bisa seni, matematis / yg lain.. sy punya siswa yg jago matematika tp kerjaannya tidur di kelas gak pernah belajar tp sekali belajar mampu menyerap semua. tp kemampuan sosial dan waktaknya buruk. ternyata pergaulannya salah arah.. setiap anak cerdas. bedanya hanya yg genetik paham dengan mudah dan cepat, dan yg lain harus usaha lebih keras utk bisa menyaingi bakat. nah faktor usaha tiap anak ini bergantung lingkungan sebagai pendukung

  • @afdhalusda2310
    @afdhalusda23102 жыл бұрын

    Ini harusnya menjadi masukan penting untuk dunia pendidikan di Indonesia, sekolah belum masksimal dalam deliberate practice, gagal dalam melihat potensi laten yang tidak terlihat pada anak sehingga hanya mngapresiasi kecerdasan tertentu, banyak anak2 menjadi layu sebelum berkembang.

  • @istaffie1293

    @istaffie1293

    19 күн бұрын

    Mas menteri harus membaca masukan anda gaes ...

  • @ninap2049
    @ninap20492 жыл бұрын

    Baru liat channel ini, "kurzgesagt" versi indonesia, good job 👍🏻

  • @remaongbatu7821
    @remaongbatu782110 ай бұрын

    Menentukan tujuan, dan belajar bertahap yg dibarengi dengan evaluasi terhadap apa yang kita pelajari, menjadi faktor utama tercapai atau tidaknya tujuan dan impian kita nantinya.

  • @xhavionseirra1497
    @xhavionseirra14972 жыл бұрын

    Indonesia sdh bnyk kok org2 jenius n pintar, skrng gmn caranya yg jenius n pintar itu dibarengi kejujuran, itu yg masih harus dibahas n dipelajari lebih lanjut kak... 😊🇲🇨

  • @ihsannn8432

    @ihsannn8432

    2 жыл бұрын

    Orang jenius pasti jujur-

  • @andrerandomart8306
    @andrerandomart83063 жыл бұрын

    sepertinya bahasan ini akan lebih tajam jika dibedakan anatara pintar dan sukses,,,

  • @nasrulhamid1144
    @nasrulhamid11443 жыл бұрын

    4:30 Sedikit meluruskan: kata "ubah" mendapat awalan "me-" seharusnya menjadi "meng-ubah" sebagaimana kata "meng-ukur", "meng-urus", "meng-usap", dsb

  • @no898

    @no898

    2 жыл бұрын

    Kalo merubah itu gimana om?

  • @hanifsanjaya9393

    @hanifsanjaya9393

    2 жыл бұрын

    Lah itu udh bener dia bilang "berubah"

  • @shirowolfu8284

    @shirowolfu8284

    2 жыл бұрын

    @@sikomo311 awakokoaw rubah

  • @heriyanamuhazir7054

    @heriyanamuhazir7054

    2 жыл бұрын

    @@hanifsanjaya9393 di videonya bilang "merubah"

  • @heriyanamuhazir7054

    @heriyanamuhazir7054

    2 жыл бұрын

    @@no898 jadi rubah 😂

  • @thelfld1690
    @thelfld16902 жыл бұрын

    Ya tetap aja kalau orang tuanya pintar, kemungkinan besar anaknya pintar, selalu juara di kelas. Dan itu memang fakta yang saya temukan di lingkungan saya, dan aku percaya akan hal ini, sehingga berusaha mencari pasangan yang pintar agar kemungkinan anak saya pintar.

  • @ilonaseran0502
    @ilonaseran0502Ай бұрын

    yeah i agree lingkungan can give you the big impact untuk keberlangsungan good mindset and genius

  • @sumiyatirasid6879
    @sumiyatirasid68793 жыл бұрын

    Makasih yah. Sya merasa beruntung tahu chanel ini, sangat informatif. Salam ❤️ dari Ternate

  • @mochammadarya.f9568
    @mochammadarya.f95683 жыл бұрын

    Sudah Tidak Cerdas, Lingkungan pun juga tidak mendukung .Apakah Ini Sudah takdir saya?

  • @tsuipan-han1824

    @tsuipan-han1824

    3 жыл бұрын

    Semangat mas sy lg di fase ini

  • @ayaa_sun5167

    @ayaa_sun5167

    3 жыл бұрын

    Ayok bangun. Pasti bisa bebas dari zona ini. Saya juga sempat ada di posisi tersebut. Tapi saya punya prinsip buat keluar dari zona itu. Saya harus berbeda dari lingkungan saya, saya harus menjadi lebih baik untuk diri saya sendiri supaya tidak menyulitkan diri saya di masa mendatang

  • @abdulhakim4639

    @abdulhakim4639

    3 жыл бұрын

    Coba di cari, kecerdasan ada 8 jenis: Verbal : bahasa (pinter dlm bahasa & sastra) Intrapersonal : kecerdasan mandiri Interpersonal : kecerdasan sosial (pinter PKN, IPS) Musikal : kecerdasan musik dan olah suara. Natural : kecerdasan ala anak IPA, Botani. Logika-Matematik : kecerdasan ala anak fisika, matematika. Seperti Einstein. Kinetik : Kecerdasan fisik, seperti atlet. Visual spasial: kecerdasan dalam bidang menggambar, desain, maupun animasi. Coba cari kecerdasan² itu, setiap orang minimal punya satu yg unggul. Jangan turuti kata orang bahwa g pintar sains itu org goblok.

  • @abdulhakim4639

    @abdulhakim4639

    3 жыл бұрын

    Coba di cari, kecerdasan ada 8 jenis: Verbal : bahasa (pinter dlm bahasa & sastra) Intrapersonal : kecerdasan mandiri Interpersonal : kecerdasan sosial (pinter PKN, IPS) Musikal : kecerdasan musik dan olah suara. Natural : kecerdasan ala anak IPA, Botani. Logika-Matematik : kecerdasan ala anak fisika, matematika. Seperti Einstein. Kinetik : Kecerdasan fisik, seperti atlet. Visual spasial: kecerdasan dalam bidang menggambar, desain, maupun animasi. Coba cari kecerdasan² itu, setiap orang minimal punya satu yg unggul. Jangan turuti kata orang bahwa g pintar sains itu org goblok.

  • @Zein919

    @Zein919

    2 жыл бұрын

    Bro tidak ada orang yang cerdas, cuma orang itu sudah punya jati diri, saya sering ditanya dosen saya, siapakah anda? Gua jawab nama di gebuk sapu broh,😂 terus jawaban nya apa coba? Manusia? Maka dari itu saya juga belum tau jati diri saya.

  • @kobugikobugi
    @kobugikobugi2 жыл бұрын

    "Tidak ada orang yang dilahirkan bodoh. Mereka hanya tidak mau berusaha" -Feng Shui

  • @coxt325

    @coxt325

    2 жыл бұрын

    kontradiksi ama video ini

  • @OMGSkittles

    @OMGSkittles

    2 жыл бұрын

    Kata" seperti ini di ucapkan ketika anda sudah pintar saja

  • @wiwitutami9855

    @wiwitutami9855

    2 жыл бұрын

    👍

  • @lawxs9114

    @lawxs9114

    2 жыл бұрын

    Omong kosong

  • @heavenenergy6863

    @heavenenergy6863

    Жыл бұрын

    Si feng shui lagi ngelawak dalam hatinya lain

  • @isrotrip5382
    @isrotrip53822 жыл бұрын

    sama banget dengan ide pemikiran aku sejak 11 tahun yang lalu. thank you buat referensinya. untuk deliberate practice, banyak orang yang emang punya bakat buat berpikir tanpa mereka sadarin. jadi kalau ada orang jago ngga perlu minder, selama kamu nyaman dan melihat potensi untuk diri kamu berkembang ya terusin aja. melihat potensi emang butuh chance, jadi bergaul dan hiduplah dengan orang yang supportive.

  • @chihirogino
    @chihirogino3 жыл бұрын

    channel ni bagus sangat byk mengajar saya. Salam dari Malaysia🇲🇾

  • @memeherp166

    @memeherp166

    3 жыл бұрын

    @@chennono8008 gk jelas lu

  • @user-fm9jz1zz1n

    @user-fm9jz1zz1n

    3 жыл бұрын

    @@chennono8008 heh buattttt maluuuu, pakai attitude bagus dong saat ngomong sama org luar 😭🙏🏻

  • @learnthings296

    @learnthings296

    3 жыл бұрын

    @@user-fm9jz1zz1n report hate speech ngab

  • @eunicelx1516

    @eunicelx1516

    3 жыл бұрын

    @@chennono8008 hadehhh 2021 masih bahas rendang?

  • @lulzsec9026

    @lulzsec9026

    3 жыл бұрын

    Hah apa rendang?

  • @deathcoredevoter
    @deathcoredevoter2 жыл бұрын

    orang pintar tidak akan berarti tanpa orang sekitar yang mengapresiasinya. di indonesia sendiri sebenarnya banyak orang pintar, namun lebih sulit untuk mendapatkan apresiasi yang lebih.

  • @rosecastilia6963

    @rosecastilia6963

    2 жыл бұрын

    Di 🇮🇩 banyak org pintar.☺️ Pintar rakit bom, pintar korupsi, pintar meledakan diri, melarang org beribadah, demi menyenangkan tuhanya. Pintar tipu rakyat saat kampanye, pintar cari kambing hitam, pintar hutang, pintar sebarin kebencian, pake etnis dan agama, pintar santet, pintar babi ngepet, pintar pelet, pintar koleksi istri, pintar nikahi anak di bawah umur, pintar antri sembako, pintar antri dana subsidi, pintar pilih gubernur, pintar hujat presiden pintar demo, pintar prostitusi online, pintar bikin anak. 🤧🤧🤧🤧😴😴😴😴😴

  • @OwenBLukman

    @OwenBLukman

    2 жыл бұрын

    @@rosecastilia6963 pinter yang sifatnya positif gak ada?

  • @rosecastilia6963

    @rosecastilia6963

    2 жыл бұрын

    @@OwenBLukman yg ku sebut itu positif Pintar rakit bom, positifnya dapet 72 bidadari Pintar korupsi, positifnya cepat umroh tambah bini muda Pintar main segel rumah ibadah, positifnya memerangi ajaran sesat Pintar kampanye tipu2, positifnya menang pilkada Pintar cari kambing hitam, positifnya bisa lolos jeratan hukum Pintar hutang, positifnya dapat pinjaman Pintar sebarin kebencian pake etnis dan agama, positifnya muncul musuh bersama, bisa tambah sekutu dan dapat dukungan Pintar santet, positifnya ya kalo santetnya berhasil , kalo dukunya palsu ya negatif Pintar babi ngepet, positifnya piara budaya leluhur agar ga hilang ditelan jaman Pintar pelet , positifnya dapat pujaan hati Pintar koleksi istri, positifnya ya kalo satu datang bulan, bisa pake yg lain Pintar nikahi anak di bawah umur, positifnya kalo udah umur 70 thn istri masih hot, Pintar antri sembako, ya positifnya dapet sembako dong Pintar antri subsidi positif dapet subsidi Pintar pilih gubernur, positifnya dapet gubernur yg bisa mensejaterahkan , pintar hujat presiden, positifnya presiden ya kalo ga becus ya mampus, pintar demo positifnya dapet uang jalan ,pintar prostitusi online, positifnya ga kena razia, ga perlu bagi 2 dgn mami. Dan terahkir adalah pintar bikin anak, positifnya kalo udah tua banyak yg lihat. 😏👍 🇮🇩 Pasti akan jadi negara maju 👍😏

  • @OwenBLukman

    @OwenBLukman

    2 жыл бұрын

    @@rosecastilia6963 wah mantap gan, ternyata anda juga pinter, pinter nyindir ya

  • @OwenBLukman

    @OwenBLukman

    2 жыл бұрын

    Ti ati ada tukang bakso didepan

  • @tejapradnyanaa
    @tejapradnyanaa2 жыл бұрын

    Gilak si Zenius ini, tempat promosinya tepat semua 👏👍

  • @yonathansatria
    @yonathansatria2 жыл бұрын

    video cerdas begini yang membuat seseorang terhadap suatu produk. good job zenius & neuron

  • @jakichan7276
    @jakichan72762 жыл бұрын

    Sehebat hebatnya kita pemerintah di sini tidak peduli

  • @fahmijay3842
    @fahmijay38423 жыл бұрын

    8:44 Rafatar: watch me dude

  • @lira5809

    @lira5809

    2 жыл бұрын

    Ngakak

  • @rachmaputripuspitasari2637

    @rachmaputripuspitasari2637

    2 жыл бұрын

    Dalam hal keuangan yak.. wkwkw

  • @ahmadkurniadi9482

    @ahmadkurniadi9482

    2 жыл бұрын

    Tul jg eeaa

  • @ruhtam1114
    @ruhtam1114Ай бұрын

    "Deliberate practice" patut dilaksanakan demi munculnya sebuah bakat. Mantap ilmunya

  • @mimosa7182
    @mimosa71822 жыл бұрын

    Tetap saja sekeras dan sebaik apapun kalian berlatih dan berusaha tidak akan bisa melampaui bakat yang sudah diberikan dari lahir kalian mungkin bisa mengejar orang2 itu tapi tidak akan pernah bisa melebihi mereka yang berbakat

  • @salsabilatasia7595
    @salsabilatasia75952 жыл бұрын

    Sayangnya ada beberapa passion yg dianggap rendahan dgn beberapa orang :'( .Beberapa orang tua yg tidak setuju jika anaknya melanjutkan suatu passion yg diinginkan. Misalkan aku, aku lebih suka seni bernyanyi & menari bukan ke pelajaran yg menurutku sulit sekali dicerna, udh berkali kali belajar matematika rasanya otak cape banget wkwk. Terus ortu ngepaksain aku harus jadi apa yg mrk mau di masa depan. Jadi dokter lah, guru lah... tolong lah pa, ma passion ku di seni, gabisa dipaksain semaunya..😓

  • @kinderjiy

    @kinderjiy

    2 жыл бұрын

    Semangat dek akupun waktu sekolah sukanya menggambar & design but now I’m a 28yo dentist karna terpaksa 🤣

  • @TirtasariRohmah

    @TirtasariRohmah

    2 жыл бұрын

    I feel what do you feel

  • @zulzul000

    @zulzul000

    Жыл бұрын

    Kecerdasan itu ada 7 kak. Bisa jadi kecerdasan kamu memang ada di seni.

  • @user-mq9qu4dh2n

    @user-mq9qu4dh2n

    9 ай бұрын

    tapi kalau hasil dari passion mu buruk hanya sekadar senang saja akan dianggap hobi sementara

  • @yasialianbiya6102
    @yasialianbiya61022 жыл бұрын

    Kelak dimasa depan otak manusia akan terhubung ke komputer tanpa ada batasan, dan semua akan cerdas 🧠🖥️

  • @sudijantosokawera8152

    @sudijantosokawera8152

    2 жыл бұрын

    YNTKTS

  • @babyboomer2493

    @babyboomer2493

    2 жыл бұрын

    Teori aneh

  • @humansmartid8160

    @humansmartid8160

    2 жыл бұрын

    Misi dari elon musk :(

  • @hariharingesus7409

    @hariharingesus7409

    2 жыл бұрын

    BBBUK

  • @wanbi_9964

    @wanbi_9964

    2 жыл бұрын

    Saya setuju biar semua punya modal hidup samarata

  • @fransiskus267
    @fransiskus2672 жыл бұрын

    *_Content2 begini yang harus y di UP di sosmed, Agar dapat merubah pola pikir masyarakat supaya lebih maju lagi tentang dunia sains_*

  • @tanpanama6572
    @tanpanama65722 жыл бұрын

    Kuasa allah. Luar biasa ciptaanya

  • @samazael4067
    @samazael40672 жыл бұрын

    Dari video ini saya menyadari bakat saya ada di writting.. Entah puisi/lagu.. Dan ternyata saya benar benar tertarik dengan apa itu seni.. Thanks neuron

  • @siege4224
    @siege42242 жыл бұрын

    Sebuah pukulan telak untuk sistem pendidikan di Indonesia, masih mengandalkan akademis untuk menilai siswa

  • @bocilepep2240

    @bocilepep2240

    2 жыл бұрын

    Tetep aja gaada yang mau ambil langkah

  • @esternathania3881
    @esternathania38812 жыл бұрын

    Penjelasannya mudah dipahami dan engga pakai bahasa yg berlibet, terus juga dibungkus dalam video dengan ilustrasi yang lucu. Suka banget 🤩🤩🤩

  • @agriezsman7442
    @agriezsman74422 жыл бұрын

    Sungguh seimbangnya Ciptaan Tuhan.

  • @arditat9745
    @arditat97452 жыл бұрын

    Baru tau channel ini, suka banget konten2 nya, sangat edukatif. Langsung tonton dari awal. Thankyou Neuron & team !!

  • @rizkynur2597
    @rizkynur25973 жыл бұрын

    Neuron bahas tentang gangguan jiwa seperti maaf *gila* apa yang terjadi dengan orang yang mengidap hal seperti itu plis bahas ya??

  • @rahmikamila2599

    @rahmikamila2599

    3 жыл бұрын

    Up

  • @shauqiqishau3552

    @shauqiqishau3552

    2 жыл бұрын

    Up

  • @kadekvickycintyadewi1829

    @kadekvickycintyadewi1829

    2 жыл бұрын

    Up

  • @danieloctha8284

    @danieloctha8284

    2 жыл бұрын

    Up

  • @chiou9380

    @chiou9380

    2 жыл бұрын

    Up

  • @antoyuli6317
    @antoyuli63172 жыл бұрын

    Saya waktu kecil merasa punya satu²-nya potensi dibidang yang mungkin akan lebih cocok & berkembang di Negara Maju, disamping butuh biaya & alat² sekolah lebih tapi ortu termasuk kurang mampu jadi ga dapat dukungan.. akhirnya potensi ku seperti Gugur Sebelum Berkembang.

  • @bagaskara4263
    @bagaskara42632 жыл бұрын

    Belun selesai saya tonton, tpi sya sdh kagum dengan channel edukasi sprti ini. Waw amazing😯

  • @yanuarrizky615
    @yanuarrizky6153 жыл бұрын

    Wah dulu baru 24k subs sekarang hampir 300k Moga2 makin banyak, bagus kontenya

  • @fauzanirsalinashani5461
    @fauzanirsalinashani54612 жыл бұрын

    Baru nemu channel ini. Auto subscribe. Kayak yg YA AMPUN KEREN BANGET KAK APALAGI ANIMASINYA LUCU BANGET!!. LANGSUNG TONTON SMUA VIDIONYA. BAHASANYA JUGA MUDAH DIPAHAMI LAGI KEREN KAK SEMANGAT TERUS BUAT KONTEN EDUKASINYA

  • @nazurarivana
    @nazurarivana5 ай бұрын

    Terimakasih KK vidio KK sangat membikin saya termotivasi

  • @belajarsemuanya
    @belajarsemuanya2 жыл бұрын

    Menarik

  • @ratih9998
    @ratih99982 жыл бұрын

    Jadi intinya kita punya "pisau", klu nda di asah terus tetap aja tumpul.

  • @adamneossss1430

    @adamneossss1430

    2 жыл бұрын

    Iya. Jenius, pintar, atau gak itu pilihan.tergantung sikap kita dlm mengurus diri sendiri

  • @wijayaxceed4929

    @wijayaxceed4929

    2 жыл бұрын

    yoi, DNA itu ibarat wadah kita buat menampung kecerdasan yg bisa kita tampung.......klo gk di isi ya ttep aee kosong 🐧

  • @addictedlyrics3054

    @addictedlyrics3054

    2 жыл бұрын

    Bisaa aja ratih

  • @rantxy8301

    @rantxy8301

    2 жыл бұрын

    Dan jangan lupa tiap org punya ketajaman pisau yg berbeda

  • @wijayaxceed4929

    @wijayaxceed4929

    2 жыл бұрын

    @@addictedlyrics3054 guru gua cog wkwkwk

  • @ratihkusuma2745
    @ratihkusuma27452 жыл бұрын

    There's some saying "what if a cure to cancer lies in the mind of someone who can't afford education?"

  • @lukypriyanto1546
    @lukypriyanto15462 жыл бұрын

    Belajar Bermakna..

  • @suplaibatu6089
    @suplaibatu60895 ай бұрын

    semua terlahir dgn skil yg berbeda-beda, jadi pelajarilah, pahamilah, kuasailah.

  • @breakhart
    @breakhart2 жыл бұрын

    satu faktor yg juga sering diabaikan sebenarnya adalah ketertarikan / keingin tahuan dari orang tersebut. meskipun orang nya punya daya tangkap yg bagus dan lingkungan mendukung tapi kalau tidak tertarik dengan bidang tersebut juga terkesan jadi sulit

  • @planetsharks4746
    @planetsharks47462 жыл бұрын

    Kecerdasan itu rumit dan begitu pula genetika. Setiap jenis, komponen dan faktor kecerdasan bervariasi. Namun, sangat jelas ada heritabilitas yang cukup tinggi untuk berbagai komponen tersebut. Jadi, dengan Genome-Wide complex trait analysis (GCTA) ditemukan kemungkinan untuk memprediksi g-factor (FSIQ) seseorang melalui analisis dengan DNA saja.

  • @SulukInspirasi
    @SulukInspirasi6 ай бұрын

    Sangat menginspirasi kakak

  • @Shukufuku897
    @Shukufuku8972 жыл бұрын

    Keren materi dan video nya

  • @prendi9587
    @prendi95872 жыл бұрын

    Intinya genetik mempengaruhi kecerdasan (bakat, kecepatan belajar dan menangkap) Lingkungan mempengaruhi kepintaran (usaha, skil, dan kebiasaan) Genetik good + lingkungan good - kecerdasan/bakat + kepintaran/usaha dan kebiasaan Kalo menurut saya sih, jadi nggk kaget kalo nemu anak dosen jadi dosen juga atau anak dokter jadi dokter juga

  • @zaylnjahrardiansyaputri8602

    @zaylnjahrardiansyaputri8602

    2 жыл бұрын

    Bapak gue sebenernya mau lulus univ kedokteran, sayang banget ketemu mak lampir pakai dukun yang membuat dia sekarang jadi tuknag , tapi sih gue bersyukur, berkat mak lampir gue jadi lahir...beda ceritanya kalau bapak gue benaran jadi dokter..apapun itu sudah takdir gue dilahirkan.gaakan gue biarin kejadian yg sama terulang, dan bagi anak" yg broken home.... semangat

  • @antoverstappenburik3711

    @antoverstappenburik3711

    Жыл бұрын

    @@zaylnjahrardiansyaputri8602 mak lampir itu emak mu?.. :v

  • @DhanInfo
    @DhanInfo2 жыл бұрын

    waaaahh ...tahniah mimin neuron ,semakin hari semakin berkembang wawasan sharing ini ,terima kasih terima kasih terima kasih ,gua jadi keingat pd pesanan sahabat2 gua bahawa orang israel mendidik anak mereka bermula dari dalam kandungan janin ,bayi2(sewaktu didalam alam rahim)mereka melalui ibunya didedahkan dengan ilmu formula matematika ,dan berbagai ilmu lain banyak lagi ,makannya juga dijaga penuuuh hati2 ....sekali lagi terima kasih terima kasih terima kasih mimin #lebaybxdxamat #lurusterobosajaaxnying #💥💥💥💥💥💥💥💥

  • @ireikunart5935
    @ireikunart593510 ай бұрын

    sangat membantu buat saya, terimakasih

  • @denbosmankurniawan7534
    @denbosmankurniawan75342 жыл бұрын

    Harus dicoba nih metode deliberate practice biar faham cara memahami metode apa yg cocok untuk mengembangkan potensi kita

  • @ridhoaryanova4635
    @ridhoaryanova46352 жыл бұрын

    Emak gw: pinter tuh bisa matematika Dahlah☺️

  • @Average.Anthem

    @Average.Anthem

    2 жыл бұрын

    Dah lah pen pindah keluarga

  • @riorisandi7159

    @riorisandi7159

    2 жыл бұрын

    Kebanyakan ny sih gtu matematika bhs inggris dahllah jg

  • @AuuRelll

    @AuuRelll

    2 жыл бұрын

    :(

  • @rosecastilia6963

    @rosecastilia6963

    2 жыл бұрын

    @@choirulamin448 🇮🇩 mabuk agama 😭

  • @justgustian4899

    @justgustian4899

    2 жыл бұрын

    @@rosecastilia6963 terutama ortu yg umurnya sekitaran 40+

  • @MrForteDRagon
    @MrForteDRagon2 жыл бұрын

    "Gen" ini hanyalah fondasi untuk sebutan analogi lainnya.. memang betul, jika tidak didukung oleh lingkungan atau fasilitas yg memadai, maka bagaimana bisa bakat/kepintaran/kejeniusannya itu muncul.. dan sesuai dalam pembahasan, bagaimana caranya kita bisa mendapatkan/membangkitkan bakat/kepintaran/kejeniusannya walau di lingkungan atau fasilitas yg memadai? "Ga ada seorang pun yg dilahirkan secara tidak baik, melainkan diciptakan sebaik2nya oleh Yang Maha Kuasa, krn Dia adalah sebaik2nya Sang Maha Pencipta dan ga ada satupun dari ciptaanNya yg disia2kan, melainkan kitanya saja yg ga peka dan ga tau hikmah/hidayah dibalik penciptaanNya"

  • @user-mq9qu4dh2n

    @user-mq9qu4dh2n

    9 ай бұрын

    lebih tepatnya manusia diciptakan baik dan buruk dengan sengaja dgn maksud tertentu bukan error

  • @koitsukiaya8454
    @koitsukiaya8454 Жыл бұрын

    baru ngeh ada kak clara! yaampun, cocok banget bawain acara kayak gini selain tips makeup dan review product! cantik bangettt

  • @zahradaffa
    @zahradaffa2 жыл бұрын

    Masyaalloh terimakasih infonya..sangat membantu untuk membesarkan anakku

  • @justpal1124
    @justpal11242 жыл бұрын

    Aku baru tau ad channel mirip "Kok Bisa" g kalah bagus animasiny dn g bikinin bosen nntnny semngt bikin konetennya ya bang aku udh subscribe😅

  • @dindhanadhifah8007
    @dindhanadhifah80072 жыл бұрын

    Wahh, baru tau ada versi Indonesia kaya kurzgesagt 😀👍

  • @HarmonyandPeace-vh1od
    @HarmonyandPeace-vh1od8 ай бұрын

    Terimakasih video2nya. God bless you admin.

  • @jakapratamawibawa
    @jakapratamawibawa2 жыл бұрын

    Menemukan dan mengasah.....belajar dan berlatih sangat penting terutama dengan menggunakan deliberate practice

  • @happycolmek3921
    @happycolmek39212 жыл бұрын

    Bahasa mimin benar hanya terlalu baku😁 Karna klo mimin terlalu jujur dan pake bahasa sehari-hari, penjelasan ini akan menyakiti hati banyak orang😁 Contoh yang di maksud pola pikir adalah faktor genetik dan lingkungan. Contoh 1: Si A anak terlahir sebagai anak pemilik bank. Dia memiliki akses ke semua fasilitas yg dia butuhkan sedari kecil. Dia bersekolah dan berteman dengan anak-anak yg gak jauh beda dengan dirinya. Ini semua akan membentuk hobby, cara bergaul dan pola pikirnya. Contoh 2: Si lahir dari keluarga miskin. Orang tuanya hanya bisa baca tulis. Dari kecil dia tidak punya akses ke semua fasilitas yg dia butuhkan. Dia bersekolah dan berteman dengan anak-anak yg gak jauh beda dengan dirinya. Ini semua akan membentuk hobby, cara bergaul dan pola pikirnya. Artinya gak fair jika membandingkan A dengan B. Tapi masyarakat slalu suka cerita cinderella. Cerita orang miskin yg sukses itu terdengar menginspirasi. Gak heran klo sampai hari ini sinetron masih laku. Padahal kisah si A dan si B benar-benar terjadi. Di Indonesia ada juta'an si A dan si B. Dari 100 orang motivator di seminar-seminar kesuksesan, hanya 5 orang yg benar-benar dari keluarga miskin seperti si B. 95 orang lainnya memang sudah terlahir kaya seperti si A. Ironis kan klo orang-orang miskin harus denger motivasi dr si A. Si A bilang dia jatuh bangkit lagi, jatuh lagi dan bangkit lagi. Padahal kisah sebenarnya orang tua si A ngasih modal 15milyar lalu si A gagal dan dikasih 15milyar lagi lalu si A bangkurt. Trus begini sampai si A akhirnya berhasil. What's wrong with u A? 😁😁😁 Bagi gue ini bukan kisah sukses, ini lebih kepada lelucon orang kaya😁 Dan yg bikin gue nangis, orang miskin bener2 percaya dgn bualan si A😭

  • @abrahamkenchanneliptek8893

    @abrahamkenchanneliptek8893

    10 ай бұрын

    pas banget say

  • @annekekevin4546
    @annekekevin45462 жыл бұрын

    this is such a good channel! your information, explanation and combining with animation are making it easier to understand! learning is actually fun by watching your videos!thanks for all the hard work! so could you guys make a video that explain what happened to our brain and personality when we speak more than one language? i saw some contents in social media about it but haven't got clear explaination and i just thought that it will be interesting to learn!

  • @Neuronmedia

    @Neuronmedia

    2 жыл бұрын

    Noted ✍️

  • @mariammerry2953
    @mariammerry29532 жыл бұрын

    Ini pengetahuan baru mba ..orng ny belum keluar tp udah dimana2dibahas

  • @hammerz1453
    @hammerz14533 ай бұрын

    bagus videonya

  • @creepy2175
    @creepy21752 жыл бұрын

    "Setiap orang terlahir berbeda-beda"

  • @thiasepti1350
    @thiasepti13503 жыл бұрын

    Baru aja marathon nonton neuron😅

  • @farouqmohabduh1712

    @farouqmohabduh1712

    3 жыл бұрын

    Baru tau chanelnya ya😅

  • @setiawanaji3686

    @setiawanaji3686

    3 жыл бұрын

    Otak langsung panas 🔥

  • @thiasepti1350

    @thiasepti1350

    3 жыл бұрын

    @@farouqmohabduh1712taunya dri dlu sih, cuma nonton ulang aja😌

  • @farouqmohabduh1712

    @farouqmohabduh1712

    3 жыл бұрын

    @@thiasepti1350 Owh kirain bru tau, klo bru tau sma ke aku hehe

  • @febri2854

    @febri2854

    2 жыл бұрын

    qe'nget truz tuuh,sampe' q bwa mimpi lg🤭

  • @Pertamax7-HD
    @Pertamax7-HD11 ай бұрын

    siap nyimak infonya om neu

  • @fatamorganael
    @fatamorganael Жыл бұрын

    terimakasih banyak ya sudah membuat chanel yang sangat bermanfaat, semoga semua crew neuron diberikan kesehatan dan dimudahkan dalam menjalani kehidupan mereka semua, aamiin.

  • @waislutfian5862
    @waislutfian58622 жыл бұрын

    Einstein pernah bilang "Semua orang terlahir jenius,, tp kalau kamu menilai seekor ikan dari cara dia memanjat pohon,, ikan itu akan terlihat bodoh seumur hidupnya"

  • @agusrachmathidayat8094
    @agusrachmathidayat80942 жыл бұрын

    Anak laki-laki cerdas terlahir dari ibu yg cerdas pula.. 😂

  • @mastinasitorus7780

    @mastinasitorus7780

    2 жыл бұрын

    Menurut ilmu kedokteran ke jeniusan seseorang diturunkan dari gen ibu / nenek ( wanita ). Kalo gen ibu / nenek memang jenius dan didukung lingkungan yg mendukung dan gizi yg memadai dan tentu IQ dan SQ , EQ yg saling mendukung barulah seseorang bisa mendekati sempurna dan mencapai sucses.

  • @sekarsabinalarasati8108
    @sekarsabinalarasati81083 жыл бұрын

    Kontennya sangat bermanfaat , sukses selalu

  • @romiethan3636
    @romiethan36362 жыл бұрын

    Terima kasih dokter atas penjelasannya. Thank you

  • @widiawinoto1351
    @widiawinoto13512 жыл бұрын

    That is smart explanation and video. I love it. Apa yang di paparkan sangat lugas dan jelas. SMART - CLEVER adalah 2 Genius yang berbeda. Logika tidak mudah di mengerti dan di rasakan setiap orang kecuali ORANG TUA sejak kecil mengajarin anak2 nya. Lucky, when you born with that karena tidak semuanya anak3 mendapatkan kesempatan ini. Sekolah sendiri dan government tergantung dari sekolah dimana dan kita living di negara mana? Contohnya anak2 terlahir dan menjadi warga Singapore yang really truly banyak yang Smart and Clever, selain lingkungan Government also encourage children to explore that and support them with many facilities. And also USA and other countries they are so amazing born over there. How about our Country Indoensia? There is minimum for us. That you are agree with that?

  • @leonardomongdong1785
    @leonardomongdong17852 жыл бұрын

    Pada akhirnya dunia itu relatif, tidak ada yang absolut, semua ada presentase yang membuat sesuatu tujuan tercapai, great content!

  • @noah987.
    @noah987. Жыл бұрын

    Terimakasih neuron Teruslah berkembang dan memberikan bermanfaat 👍👍

  • @Not-LonelyPerson
    @Not-LonelyPerson2 жыл бұрын

    apapun yg diperjuangkan pasti akan menghasilkan kemampuan, tapi tentang unggul atau tidaknya intinya tetap tergantung potensi...