No video

Afloat Amidst Everything: The Role of Memory in Reshaping Personal Lore | Lala Bohang | TEDxJakarta

Memory is a funny stuff. It is both the result of our own decision and character, yet also can have a profound effect to our decision and behaviour. We think we can control it, but it can just emerge. The feel we have toward certain memory can also be altered with major life experience or new knowledge. Many people might disregard memory as something not reliable enough, but without the conscious decision to acknowledge it, some memory might derail us and redirect the cruise of our life. In this talk, Lala take us to the adventures to memories of her own childhood, hometown, colonialism, foods, roots, and eventually experience with death and disaster, navigating it with storytelling as the sail in an effort to understand self and shapping her own personal lore, in the sea of human experiences. Lala Bohang is a Jakarta-based visual artist and writer from Makassar. Despite her architectural background and initially working in the corporate world, she found solace and her true passion in drawing and storytelling. Since 2009, Lala has exhibited her talent in various group exhibitions in Indonesia and internationally. Lala gained widespread recognition with her bestselling trilogy-The Book of Forbidden Feelings (2016), The Book of Invisible Questions (2017), and The Book of Imaginary Beliefs (2019)-in which Lala combines text and drawing to create a unique storytelling style. Her collaborative work, The Journey of Belonging (2020), co-authored with Lara Nuberg, received the prestigious 2020 International Ronald McDonald Award. Lala's latest work, In the Middle of Everything (2023), is accompanied by a captivating solo exhibition, reflecting her unique style of storytelling. Beyond her artistic pursuits, Lala is a prominent name in literature industry, one of the co-founder and curator for Pear Press-a nextgen book label collaboration between Simpul Group and Gramedia Pustaka Utama, and this year appointed as one of the curator for the 20th anniversary Ubud Writers & Readers Festival's anthology. Lala's talk was recorded at Keong Emas Taman Mini Indonesia Indah, East Jakarta for TEDxJakarta-a 100% volunteer driven movement commited to ideas worth spreading, visit us at www.TEDxJakarta.org. This talk was given at a TEDx event using the TED conference format but independently organized by a local community. Learn more at www.ted.com/tedx

Пікірлер: 27

  • @aelwiqpr4190
    @aelwiqpr41904 күн бұрын

    ❤❤❤

  • @GreatmindIndonesia
    @GreatmindIndonesia6 ай бұрын

    Menarik! Bahwa akar identitas (lewat kenangan dan ingatan) membentuk kekaryaan, tetapi dalam proses berkarya juga menjadi proses making sense of identitas diri supaya semakin clear... Dan setuju menceritakan kisah personal tidak pernah oversharing!

  • @GreatmindIndonesia

    @GreatmindIndonesia

    6 ай бұрын

    Ada video sharing Lala Bohang di KZread channel Greatmind juga ;)

  • @ghaidash-wy4tv
    @ghaidash-wy4tv4 ай бұрын

    Thank you so much for sharing kak! relate banget momen sehari-hari dan peristiwa bersejarah mempengaruhi cara kita melihat dunia dan meresapi makna kehidupan.

  • @NadyaIra
    @NadyaIra5 ай бұрын

    Bagus sekalii pembahasannya✨ Setiap ingatan kita dapat dijadikan sebuah karya seperti buku, puisi, dan sebagainya, yang kemudian hari dapat kita lihat sebagai kenang-kenangan dalam hidup. Dan juga perlu menerima kenangan-kenangan melihat dari sisi positifnya. Saya sangat terkesan dengan penjelasan Kak Lala yang sangat asik sehingga pengalaman yang diceritakan menjadi lebih hidup👍🏻👍🏻

  • @sellakurnia6135
    @sellakurnia61355 ай бұрын

    Sangat meraih Topik “memori” banyak berhubungan dengan berbagai aspek kehidupan karena ingatan adalah kemampuan otak manusia untuk menyimpan, mengingati, dan menggunakan informasi. Memori memungkinkan kita untuk mengingat masa lalu, menggunakan informasi tersebut untuk masa sekarang, dan memungkinkan kita untuk memproyeksikan ke masa depan

  • @nawirahhaddad426
    @nawirahhaddad4264 ай бұрын

    cerita lala bohang mempengaruhi cara saya melihat dunia dan membuat saya mengembangkan self improvement saya

  • @14_kiltaaq_mm37
    @14_kiltaaq_mm374 ай бұрын

    Insightful sekali, terkadang kita yang dulu dengan yang sekarang bisa menafsirkan ingatan masa lalu dengan berbeda. Hal itu merupakan sesuatu yang wajar, karena manusia terus berkembang dan belajar hal baru. terimakasih ka lala telah sharing tentang hal ini

  • @mohamadmuadz
    @mohamadmuadz4 ай бұрын

    Video ini sangat mewakili emosional yang dialami oleh penonton karena semua manusia pasti pernah merasakannya. Dari pembicaraan tersebut, perlu ditekankan lagi bagaimana cara untuk memanfaatkan memori dengan efektif dalam kehidupan sehari-hari.

  • @davidirianto4201
    @davidirianto42014 ай бұрын

    💙💙💙💙

  • @TEDxJKT
    @TEDxJKT6 ай бұрын

    Ingatan adalah sahabat terbaik sekaligus kadang musuh terkuat, ingatan bisa membentuk ulang definisi, menyabotase arus pikir dan mood pada benda dan situasi yang sama. Terima kasih, Lala! Let's overshare our memory!

  • @alyaseviraananda5309
    @alyaseviraananda53094 ай бұрын

    Dari cerita yang di sampaikan oleh Lala Bohang, saya kembali lagi me recall memori-memori atau ingatan-ingatan masa lampau untuk membantu self improvement saya

  • @farhhsy
    @farhhsy4 ай бұрын

    Thank you for sharing this story to audience, i love the way ka Lala Bohang storytelling her memories

  • @NaylaShahnaz-vk1cs
    @NaylaShahnaz-vk1cs5 ай бұрын

    Pembahasan ini bener-bener mengena banget! Cerita pribadi pembicara tentang advokasi lingkungan bikin kita semua ngerasa terhubung dan peduli. Keep it chill and inspiring, Kak!

  • @nifarasabillah8145
    @nifarasabillah81455 ай бұрын

    thanks for sharing kak! keren banget! Banyak hal yang relate dengan topik ini, tentang bagaimana memori dapat membentuk identitas seseorang, dan bagaimana menjadikan memori sebagai acuan hidup untuk kedepannya agar menjadi lebih baik. Dan kalimat penutup “ternyata semua itu sangat berarti dan tidak berarti di waktu yang sama” benar benar mengingatkan saya pada momen-momen di hidup saya yang memiliki makna serupa

  • @rannyutami8101
    @rannyutami81016 ай бұрын

    suka bgt di kalimat terkahir : -ternyata semua itu sangat berarti dan tidak berarti di waktu yang sama- Kerennnn mbakk lala !!

  • @El-thra
    @El-thra4 ай бұрын

    Sangat penting untuk memiliki ingatan yang berkualitas, namun dalam proses filterisasi konten apa yang perlu di masukkan kedalam ingatan perlu di perhatikan dengan bijak. Dengan tujuan agar dalam membagikan sesuatu yang kita alami, tidak memberikan pemahaman yang keliru kepada orang lain

  • @ubudwritersfest
    @ubudwritersfest7 ай бұрын

    Go, Lala! 🙌

  • @TEDxJKT

    @TEDxJKT

    6 ай бұрын

    Halo, Ubud!

  • @vitoadhira349
    @vitoadhira3496 ай бұрын

    suka cara penyampaiannya banyak menampilkan slideshow ilustrasinya jugaa lucuu2

  • @fajrinhaikal6143
    @fajrinhaikal61436 ай бұрын

    sangat menginspirasi

  • @aldoyuwandes4214
    @aldoyuwandes42146 ай бұрын

    Thanks for sharing kak, kerenn, very inspiring!

  • @giofeardheta9968
    @giofeardheta99686 ай бұрын

    Menginspirasi

  • @kolak1533
    @kolak15336 ай бұрын

    bermanfaa sih ini & menginspirasi bngeet^^

  • @faisanahda5148
    @faisanahda51486 ай бұрын

    videonya sangat bagus dan bermanfaat bgtt 👍🏻👍🏻👊🏻

  • @akbar2911
    @akbar29116 ай бұрын

    keren nih,narasumbernya sangat menginspirasi

  • @binsarferdinand7104
    @binsarferdinand71046 ай бұрын

    Bagus !

Келесі