5 Peran Data Mining: Kuasai Konsep dengan Mudah dan Praktek Cepat untuk Data Scientist Galau

Ғылым және технология

5 Peran Data Mining
5 peran data mining adalah konsep dasar yang penting dipahami para pembelajar data mining. Kegagalan memahami konsep yang fundamental ini akan menyulitkan kita ketika sudah mulai mengolah data-data yang bentuknya beragam dan kompleks.
Supaya mudah dipahami, materi ini disajikan langsung dengan praktek. Berbeda dengan youtube sebelumnya yang konsep dan praktek dipisah.
Download slide dan dataset: romisatriawahono.net/dm/
Romi Satria Wahono Institute
Blog: romisatriawahono.net
KZread: / romisatriawahono
Facebook: / romisatriawahono
Instagram: / romisatriawahono
Twitter: / romisw

Пікірлер: 56

  • @KreativitasPlus
    @KreativitasPlus3 жыл бұрын

    Alhamdulillah, akhirnya saya tahu peran data mining Pak Romi, Semoga sehat selalu untuk berbagi ilmu yang bermanfaat pak. Ijin belajar dari video video yang di share.

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    siap .. lanjut mas

  • @wiwieksuristiyanti7776
    @wiwieksuristiyanti77763 жыл бұрын

    Alhamdulillah... Terima kasih banyak ilmunya, Pak Romi.. Keren, Pak... Semoga selalu sehat terus ya, Pak...

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    Siap ... amiiin ... lanjut mbak

  • @gunawanarif1825
    @gunawanarif18252 жыл бұрын

    alhamdulillah, terima kasih atas ilmunya pak romi, semoga amal imunya diberkahi dan dibalas lebih banyak oleh Allah SWT

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    2 жыл бұрын

    amiiiin .. siap .. lanjut

  • @nasaruddinbima576
    @nasaruddinbima5763 жыл бұрын

    Mkasih banyak Pak Romi.. luarbiasa..👍👍

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    Siap, alhamdulillah kalau bermanfaat

  • @Fahrudin1972
    @Fahrudin19722 жыл бұрын

    Terima kasih ilmunya, semoga menjadi amal jariah bagi Pak Romi ....

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    2 жыл бұрын

    siap .... lanjut mas fahrudin

  • @hafidzhsy
    @hafidzhsy2 жыл бұрын

    Terima kasih atas sharing ilmunya pak. Sangat bermanfaat. Semoga jadi amal sholeh 🙏🙏😊

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    2 жыл бұрын

    amiiin .. thanks mas

  • @victor12360356
    @victor123603562 жыл бұрын

    Terima kasih banyak Bapak, pelajaran yang sangat bagus bagi saya. Semua contoh sudah saya ikuti dengan baik. Semoga Bapak sehat selalu.

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    2 жыл бұрын

    nah .. sip mbak .. lanjut 👍

  • @sopirGaming95
    @sopirGaming953 жыл бұрын

    terima kasih pak materinya, sangat bermanfaat sekali

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    siap .. lanjut mas

  • @mohammedbinfitrah5901
    @mohammedbinfitrah59013 жыл бұрын

    Mantap pak.. sy perlahan mulai mengerti

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    ok sounds great mas

  • @triachmadi3876
    @triachmadi38763 жыл бұрын

    Video ini mengingatkan saya waktu saya training Knowledge Management enam tahun lalu di Brainmatics.

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    wuih kedatangan legenda ini ... gimana pak kabar? sehat? 😊

  • @triachmadi3876

    @triachmadi3876

    3 жыл бұрын

    @@RomiSatriaWahono Kabar baik, Pak Romi. Info, saya menjadikan video ini sebagai video rujukan untuk mahasiswa saya untuk pengenalan Big Data Analytics/Data Miing dengan Rapidminer.

  • @fuadhamdan5997
    @fuadhamdan59978 ай бұрын

    September lalu ketemu pak romi sbg juri data analytics DJBC, beliau memberi semangat untuk mengembangkan projek kami yg awalnya descriptive analysist meningkat menjadi predictive atau prescriptive Saat itu beliau memberi masukan untuk menambahkan K-means dalam projek kami .Kami kesusahan mencari video penjelasan ttg k means. Akhirnya malah terjawab dengan sangat gamblang dan sangat mudah dipahami lewat video inii. Bahkan dijeaskan secara utuh terkait data mining Terimakasih pak romi Semoga bisa bertemu lagi suatu saat nanti😄🙏

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    8 ай бұрын

    naaaah ... lanjut mas belajarnya 😊

  • @elsutanto3099
    @elsutanto30992 жыл бұрын

    Terima kasih banyak pak infonya sangat bagus dan berfungsi 🙏🙏

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    2 жыл бұрын

    siap mas ... thanks kunjungannya 🙏

  • @ardiantanjung7246
    @ardiantanjung72463 жыл бұрын

    Thanks pak atas ilmu nya ^^

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    ok mas sama sama ..

  • @indrapurba8682
    @indrapurba86823 жыл бұрын

    Terima kasih Pak....penjelasan seperti ini yg saya cari...semoga Tuhan membalas kebaikan Bapak

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    siap .... thanks ... lanjut mas ...

  • @ridingaroundindonesia

    @ridingaroundindonesia

    3 жыл бұрын

    @@RomiSatriaWahono aplikasi softwarenya apa pak?

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    diikuti saja pelan2 mas semua playlist ... sudah saya jelaskan di video saya ... saya pakai rapidminer

  • @DanuraAdityadan
    @DanuraAdityadan3 жыл бұрын

    Pengen kuliah Di kampusnya Pak Romi mengajar rasanya saya ketika beliau menjelaskan

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    hehehe siap ... lanjut mas

  • @mangayu276
    @mangayu2767 ай бұрын

    Izin bertanya pak, kalau untuk analisis datalog honeypot selain menggunakan metode k-means, lebih cocok untuk menggunakan metode apa ya pak?

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    7 ай бұрын

    ikuti pelan2 youtube ya mas ... pahami karakter datasetnya, pilih 5 peran yg mana, baru algoritmanya bebas dipilih sesuai peran

  • @thebudaxcorporate9763
    @thebudaxcorporate97638 ай бұрын

    pak, kalo untuk model prediksi dan forecasting itu yg membedakan apa ya? kok hampir mirip" dengan estimasi juga ya? mohon insightnya

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    8 ай бұрын

    diulang2 lagi ya mas .... sudah saya jelaskan .. pelan2 saja ....

  • @heru6394
    @heru6394 Жыл бұрын

    pak, mau nanya sedikit di bagian estimasi CPU performance, kita khan melakukan testing apakah hasil uji dengan CPU dengan hitungan linear regresi mendekati atau gak dengan data riil-nya (yaitu pada CPU Testing). Tapi di file CPU Testing, saya tdk melihat Riil Performance yang mau kita bandingkan dengan predictive performance-nya. Gmana Pak?

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    Жыл бұрын

    memang itu data testingnya dikosongin, dianggap data masa depan

  • @aisyah7295
    @aisyah72953 жыл бұрын

    Bantu saya buat judul skripsi data mining pakk 🙏

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    ikuti playlist yg research methodology ... pelan2 saja ... judul itu ditetapkan di akhir penelitian, bukan di awal hehehe

  • @mohammedbinfitrah5901
    @mohammedbinfitrah59013 жыл бұрын

    Pa, kalau bulih tau ini pakai laptop model apa ...?

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    ga pakai laptop mas ... pakai pc saya hehehe

  • @radianaatikasari3028
    @radianaatikasari30282 жыл бұрын

    Saya ingin bertanya pak Begini pak, saya akan melakukan analisa terkait penyebab kerusakan sebuah alat (melihat hubungan antar atribut, apakah atribut tersebut mempengaruhi kerusakan atribut lainnya), nah saya ingin menggunakan peran asosiasi menggunakan algoritma apriori, tetapi kenapa hasilnya ''rule tidak ditemukan'' ya pak? Mohon bantuannya🙏

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    2 жыл бұрын

    di rapidminer coba pakai fp-growth dan pastikan tipe data binominal, kalau kena error cek, errornya apa

  • @radianaatikasari3028

    @radianaatikasari3028

    2 жыл бұрын

    @@RomiSatriaWahono waaah terima kasih bapak atas balasannya😊 Saya coba dulu ya bapak dan mengecek datanya lagi🙏

  • @sahalapanjaitan6473
    @sahalapanjaitan6473 Жыл бұрын

    Izin bertanya, Pak Romi. Antara Data Testing dengan Data utamanya apakah jumlah kolom dan nama kolomnya juga harus sama persis atau bisa berbeda?

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    Жыл бұрын

    harus sama tipe data dan jumlah kolom atribut, kecuali atribut yg kita set sebagai class/label, utk data testing boleh kosong, yg maknanya berarti utk prediksi data masa depan yg jawabannya belum ada

  • @sahalapanjaitan6473

    @sahalapanjaitan6473

    Жыл бұрын

    ​@@RomiSatriaWahonoTrimakasih banyak, Pak. 🙏🏻 Ilmu nya bagus sekali dan gratis pula. Kami sangat beruntung.

  • @ramzyfawwaz3264
    @ramzyfawwaz32646 ай бұрын

    Pak romi kalo tombol visualisation nya ga muncul gimana pak?

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    6 ай бұрын

    coba dipahami lagi itu ouput apa, kalau exa harusnya keluar ...

  • @fahrutakengon6611
    @fahrutakengon6611 Жыл бұрын

    Bisa di kirim file materinya prof...

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    Жыл бұрын

    ikut group telegram komunitas Brainmatics mas, dishare di sana

  • @tukangbungkus9731
    @tukangbungkus97313 жыл бұрын

    hubungan nya dengan spk apa sih pak,mohon di uraikan,

  • @RomiSatriaWahono

    @RomiSatriaWahono

    3 жыл бұрын

    wadah vs otak mas

  • @jonathancloths6274

    @jonathancloths6274

    2 жыл бұрын

    @@RomiSatriaWahono mohon izin minta konfirmasi prof Romi atas statement diatas, otak itu output dari peran data mining, dan wadahnya itu adalah SPK ya? Mohon izin share materi tentang SPK prof? Terima kasih atas waktu dan perhatiannya Prof Romi🙏

Келесі