2 Cara Untuk Meringankan Sesak Napas | CanHOPE

Video ini diproduksi oleh CanHOPE (www.canhope.org/), sebuah layanan konseling kanker nirlaba & dukungan yang diprakarsai oleh Parkway Cancer Centre.
(id.parkwaycancercentre.com/)
---
Di masa lalu, pasien yang menjalani pengobatan kanker seringkali diminta untuk beristirahat dan mengurangi aktivitas fisik mereka. Ini adalah saran yang baik bila gerakan menyebabkan rasa nyeri atau sesak napas. Namun semakin banyak penelitian yang menunjukkan bahwa olahraga tidak saja aman dan mungkin dilakukan selama menjalani pengobatan kanker, namun juga dapat meningkatkan fungsi fisik dan kualitas hidup Anda. Terlalu banyak istirahat dapat menyebabkan hilangnya fungsi tubuh, kelemahan otot, dan berkurangnya rentang gerak. Jadi, sekarang kami mendorong para pasien untuk seaktif mungkin secara fisik selama menjalani pengobatan kanker.
Rangkaian video ini memberikan kiat-kiat yang bermanfaat untuk memulai aktivitas fisik, apa yang harus diperhatikan ketika mulai berolahraga, dan beberapa latihan di rumah yang dapat dilakukan sesuai dengan ruang dan waktu Anda. Mengikuti pedoman ini dapat membantu Anda menjalani gaya hidup yang aktif secara fisik, sehingga mencapai kualitas hidup yang diharapkan.
Klip 1: Cara Cara Berguna Untuk Memulai Kegiatan Fisikal (Selama Pengobatan Kanker)
( • Cara Cara Berguna Untu... )
Klip 2: Hal Hal Yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memulai Kegiatan Fisikal (Untuk Penyintas Kanker) ( • Hal Hal Yang Perlu Dip... )
Klip 3: 2 Cara Untuk Meringankan Sesak Napas ( • 2 Cara Untuk Meringank... )
Klip 4: Cara Cara Untuk Kembali Aktif Selama Menjalani Pengobatan Kanker
( • Cara Cara Untuk Kembal... )
Klip 5: 16 Olahraga di Rumah Yand Mudah dan Aman ( • 16 Olahraga di Rumah Y... )
Informasi yang disajikan dalam video ini hanya dimaksudkan sebagai panduan umum dan tidak boleh dianggap sebagai pengganti saran dokter atau tenaga kesehatan profesional lainnya.
Untuk memperoleh pengobatan yang lebih lengkap oleh terapis kami, silakan hubungi kami,
Hotline: +65 67389333
Email: enquiry@canhope.org
Situs web: www.canhope.org

Пікірлер: 31

  • @hmpsony5270
    @hmpsony52703 жыл бұрын

    Terimakasih salam dari indonesia 🇮🇩

  • @user-lh9wi5gs3i
    @user-lh9wi5gs3iАй бұрын

    Alhamdulillah mending semoga yg bikin konten ini sehat selalu yak ❤️

  • @ririniwm173
    @ririniwm1732 жыл бұрын

    Terima kasih orang baik 🤗

  • @auliarahman8093
    @auliarahman80933 жыл бұрын

    Masyaa Allah. Makasih informasinya ya.

  • @susisulastri687
    @susisulastri6873 жыл бұрын

    Mantap

  • @Grace-ig8pw
    @Grace-ig8pw3 жыл бұрын

    Makasih bang,aku udah rada mendingan

  • @wenisaputri8775
    @wenisaputri87752 жыл бұрын

    Alhamdulillah agak mendingan, bismillah semoga sembuh

  • @ruwiyatiruwiyati8779
    @ruwiyatiruwiyati87792 жыл бұрын

    Ma kasih atas ilmunya

  • @faranihaw
    @faranihaw3 жыл бұрын

    Work banget

  • @zipetualang4783
    @zipetualang47832 жыл бұрын

    thanks for the info, greetings from Indonesia

  • @adisalawasna3220
    @adisalawasna32202 жыл бұрын

    dari komenan ini ternyata bukan hanya saya yang punya penyakit bawaan / asma

  • @bundaruntut7591
    @bundaruntut75912 жыл бұрын

    Sangatlah bermanfaat 👍👍👍

  • @nekoshan8959
    @nekoshan89593 жыл бұрын

    Terimakasih sekarang sudah mendingan!

  • @road2killff527

    @road2killff527

    2 жыл бұрын

    Bisa di vaksin ga?

  • @deswitaratna6324
    @deswitaratna63242 жыл бұрын

    Terimah ksi saya jdi mendingan

  • @anakbali8291
    @anakbali82912 жыл бұрын

    Trimakasih sesek nafas saya hilang 🙏🙏🙏😇

  • @trieansaansa1480

    @trieansaansa1480

    2 жыл бұрын

    Caranya

  • @heavenlychevyn9092
    @heavenlychevyn90922 жыл бұрын

    Makasi aku subscribe ya udah agak mending😺

  • @sahabatasmr4022
    @sahabatasmr40222 жыл бұрын

    Terima kasih berkat teknik ini nafas saya hilang 😊

  • @yondaktau9993

    @yondaktau9993

    2 жыл бұрын

    Nafas hlang?

  • @Kajiandaring

    @Kajiandaring

    2 жыл бұрын

    Lh kok hilang

  • @ramawijaya9304

    @ramawijaya9304

    2 жыл бұрын

    Blok wkwkwkwk 🤣

  • @adisalawasna3220

    @adisalawasna3220

    2 жыл бұрын

    nafas saya hilang lah anda mati dong wkwkwkwk

  • @biyungenizul1910

    @biyungenizul1910

    2 жыл бұрын

    Metong donk 😂

  • @GojaliGojali-rt3dd
    @GojaliGojali-rt3dd2 ай бұрын

    Wow??? Ajaib 😂

  • @peacebe2u480
    @peacebe2u4804 жыл бұрын

    Where is this place? Malaysia?

  • @ilovemyself7yearsago588

    @ilovemyself7yearsago588

    3 жыл бұрын

    Yes