WOW...Amerika Serikat Pesan 600 Kontainer Mi Instan dalam Setahun

MetroTV, Produk mie instan buatan Indonesia semakin banyak diminati di Pasar luar negeri. Amerika Serikat salah satu konsumen besar yang mau memasarkan produk mie ke negaranya.
#indomie #mieinstan #amerikaserikat #Metrotv
-----------------------------------------------------------------------
Follow juga sosmed kami untuk mendapatkan update informasi terkini!
Website: www.metrotvnews.com/
Facebook: / metrotv
Instagram: / metrotv
Twitter: / metro_tv
TikTok: / metro_tv
Metro Xtend: xtend.metrotvnews.com/

Пікірлер: 659

  • @ipunkmaelstrom4473
    @ipunkmaelstrom44734 күн бұрын

    Indomie adalah miniatur masakan2 Indonesia.. Bisa jg dibilang duta kuliner Indonesia utk dunia

  • @sky-gk1wx

    @sky-gk1wx

    3 күн бұрын

    tapi di amerika eropa dan jepang kadar msg nya di kurangi . jadi beda banget sama yang di indo

  • @kumbokarno2703

    @kumbokarno2703

    3 күн бұрын

    Mie sedap rasa ayam bawang favorit saya

  • @ramdanhidayatchanel8333

    @ramdanhidayatchanel8333

    3 күн бұрын

    😊ya itu legend dan Paling enak dari dulu ​@@kumbokarno2703

  • @candrayani9908

    @candrayani9908

    3 күн бұрын

    ​@@sky-gk1wxtapi tetap aja itu produk Indonesia mantap dah pokoknya

  • @RioRiwenda

    @RioRiwenda

    3 күн бұрын

    ​@@sky-gk1wxtapi walaupun begitu kenyataannya tetep di sukai sama orang luar contohnya di negara2 afrika Diantara negara-negara itu, Nigeria merupakan salah satu negara yang paling menggemari produk mie instan dari Indonesia ini. Hal ini tercermin dari Indomie yang memimpin pangsa pasar mie instan di Nigeria. Perlu kamu ketahui, Indomie telah hadir lebih dari 35 tahun atau sejak tahun 1988 di Negara Afrika tersebut. Mie indomi ini di jual di warung2 sanah, ada yg menjual indomienya secara mateng kaya di warkop2 indonesia.

  • @MrJoeft
    @MrJoeft4 күн бұрын

    Klo dulu Korea pernah di juluki Republik Samsung, bisa jadi nanti Indonesia jadi Republik Indomie. 😁🤣🙏

  • @multatuli1

    @multatuli1

    4 күн бұрын

    Dijuluki republik Samsung karena Samsung menguasai ekonomi Korea, di Indonesia masih ada 9 naga.

  • @piccadilyroad66

    @piccadilyroad66

    4 күн бұрын

    Republik Indofood 🤓

  • @ADeeSHUPA

    @ADeeSHUPA

    4 күн бұрын

    ​@@piccadilyroad66 あっぷ

  • @samsamijan9029

    @samsamijan9029

    4 күн бұрын

    Samsung itu ada samsung hp, elektronik rumah tangga,kontraktor bangunan, Financial, kimia, smelter samsung.. kalo indofood ada Indomie,trigu, asuransi, Peternakan ,dan food lain

  • @MuhammadMuslih-eb6zw

    @MuhammadMuslih-eb6zw

    4 күн бұрын

    Tak masalah,gw tetap bangga ❤

  • @ilhamsusanto664
    @ilhamsusanto6644 күн бұрын

    Bangga gw menjadi orang Indonesia, bahwa produk2 mie instan Indonesia tidak kalah populer dengan produk2 mie instan dari Jepang, China dan Korea, bravo Indonesiaku 🇲🇨👍💪

  • @Curlbert

    @Curlbert

    3 күн бұрын

    Sudah Overproud💀

  • @ilhamsusanto664

    @ilhamsusanto664

    3 күн бұрын

    Gw yang overproud, atau apa lu nya aja yang lebay 🤣😂😂😂

  • @user-ni3su7ey8o

    @user-ni3su7ey8o

    3 күн бұрын

    Gua lebih baga lagi kalo bangsa kita bisa bikin teknologi seperti cina jepang Korsel Eropa dan Amerika

  • @ilhamsusanto664

    @ilhamsusanto664

    3 күн бұрын

    @@user-ni3su7ey8o Gw setuju banget dengan lu bro 👍

  • @ilhamsusanto664

    @ilhamsusanto664

    3 күн бұрын

    @@user-ni3su7ey8o Btw... di bagian kata baga, masih kurang huruf "ng" tuh 🤣😂😂😂

  • @user-cu9kh2pm6r
    @user-cu9kh2pm6r4 күн бұрын

    cintailah produk produk Indonesia❤Indomie seleraku......

  • @whoam4970
    @whoam49704 күн бұрын

    Orang tionghua Indonesia (Chindo) memang selalu membanggakan nama negara Indonesia baik dari segi usaha, olimpiade, seni, dll. Namun tidak dapat dipungkiri, dari banyaknya mereka yang membanggakan nama Indonesia, ada juga minoritas dari Chindo yang merugikan Indonesia baik dari segi korupsi, kasus, dll. Saya bisa bilang rasionya adalah baik 8 : 2 buruk. Dari sini kita bisa pelajari bahwa setiap ras pasti akan ada orang yang baik dan berguna bagi negaranya ada juga yang buruk yg membuat negara mengalami kerugian baik secara harta ataupun lainnya. Ini berlaku juga untuk ras lainnya. CMIW

  • @iikatinggangsengii2471

    @iikatinggangsengii2471

    4 күн бұрын

    mreka bagaimanapun sudah membuat banyak lapangan pekerjaan dan menghidupi banyak rakyat sini, terlepas glamor dan hura2 anak2 istriny

  • @iikatinggangsengii2471

    @iikatinggangsengii2471

    4 күн бұрын

    setau ane credit card anak pngusaha chinese itu g 1, bisa 5-6, 1 ny kan normally limit 20jt

  • @iikatinggangsengii2471

    @iikatinggangsengii2471

    4 күн бұрын

    soalny bnyk yg klo main kemari, ke bdg, dng berbagai alsan ad yg sekolahin anak dsini ad yg mmg tiap main kesini dsb

  • @iikatinggangsengii2471

    @iikatinggangsengii2471

    4 күн бұрын

    ad yg yg mmg pnya rumah/vila dsini, eh

  • @TUHANbukanorangARAB

    @TUHANbukanorangARAB

    4 күн бұрын

    Korupsi itu kelakuan ASN/PNS, Pejabat Partai Politik. Emangnya Chindo masuk ke wilayah itu? CHINDO mah tahu beres jadinya KONG KALI KONG agar bisnis lancar aja

  • @We1bert
    @We1bert4 күн бұрын

    😋😋😋 Indomie goreng/kuah + telur ceplok + ayam + kari + tomat/ timun + abon + sayur + nangka +..... Lanjutkan

  • @ahmadtorik8646

    @ahmadtorik8646

    8 сағат бұрын

    Nangka?

  • @vxyzee

    @vxyzee

    8 сағат бұрын

    Nangka? Cukup mie kuah+telur+cabe+sayur udh mantep polll😖

  • @paparapira
    @paparapira4 күн бұрын

    lebih murah daripada burger,beli sepack bisa buat beberapa hari,buat di negara super sibuk,produk makanan yg cepat saji,rasa di nilai luar biasa, jelas jadi primadona.

  • @muhamhidayat1760

    @muhamhidayat1760

    4 күн бұрын

    Harga murah, mudah dicari, rasa enak...

  • @patriaandrison8131

    @patriaandrison8131

    4 күн бұрын

    Tp syg org indo msh cri mkn mahal yg dri luar,y bgaimna lagi org kaya,kita apalah bs yg murah sj

  • @glowiever

    @glowiever

    3 күн бұрын

    di penjara sana jg jd primadona, dmakan bareng telur bahkan gk pake kuah

  • @soluckyme910

    @soluckyme910

    2 күн бұрын

    Indonesia indomie nice, I like it👍

  • @hafizj737
    @hafizj7374 күн бұрын

    Nah ini baru mantap produk dalam negeri bisa bersaing❤

  • @peniupsalju1833

    @peniupsalju1833

    8 сағат бұрын

    Karena banyaknya vloger/ conten creator mukbang baik WNI ataupun wna yang membuat konten tentang indomie

  • @BambangRuswandi
    @BambangRuswandi3 күн бұрын

    betul gua skrng krja d eropa .mereka sudah terbiasa dengan mie instant apalagi merek indomie

  • @soluckyme910

    @soluckyme910

    2 күн бұрын

    Indonesia indomie nice 👍. I like it 🙏

  • @andriansyah5734

    @andriansyah5734

    13 минут бұрын

    Anda orng yg bruntung sekali...kerja di eropa dgn gaji tinggi/besar hidup sejahtera dan bahagia....sehat slalu bng

  • @LudolfSteiner
    @LudolfSteiner3 күн бұрын

    Di minimarket deket tempat saya tinggal, indomie goreng dijual $0.75 alias 75 sen, setara 12 ribu rupiah per 1 bungkus.

  • @eddyr1041

    @eddyr1041

    2 күн бұрын

    4x wow... biaya produksi sama 😅😅😅 cuan benar

  • @LudolfSteiner

    @LudolfSteiner

    Күн бұрын

    @@eddyr1041 kayanya masuk sini jadi barang impor om, astor kaleng aja $4.75 😂😂

  • @msmimhmudah428

    @msmimhmudah428

    Күн бұрын

    ​@@eddyr1041lah ya kan biaya kirimnya atuh keluar ya pasti jadi mahal

  • @myrza8609

    @myrza8609

    20 сағат бұрын

    gimana caranya ke US bg?

  • @cakapcakep241

    @cakapcakep241

    16 сағат бұрын

    ​@@eddyr1041kebanyakan buat biaya kirim sama pajak bea cukai Amerika gak sampai 4 kali juga untungnya

  • @Pecinta_Mie
    @Pecinta_Mie4 күн бұрын

    Sebagai Pecinta Mie Saya senang Mendengar berita ini!

  • @bembs0256
    @bembs02564 күн бұрын

    Saya di Belanda juga sering banget nemu Indomie, terutama di supermarket dan toko Asia. Tapi jujur Indomie disini micinnya gak “nendang” kayak di Indonesia. Bersyukurlah kalian yang masih tinggal di Indonesia 👌

  • @suryatobing

    @suryatobing

    4 күн бұрын

    Versi di Singapura juga rasanya agak berbeda, terutama indomie kari ayam, masa rasanya jadi kari lokal singapura, bukan indonesia .. jadi kecewa 😢

  • @Surya-fc1vf

    @Surya-fc1vf

    4 күн бұрын

    Indomie menyesesuaikan rasa dengan pangsa pasarnya, kalau ga gitu bisa ga laku nanti

  • @suryatobing

    @suryatobing

    4 күн бұрын

    @@Surya-fc1vf iya, tapi kalo uda begitu jadinya ga unik lagi, bagi w rasa lokal itu cuma macam mirip makan maggie mie doang

  • @Surya-fc1vf

    @Surya-fc1vf

    4 күн бұрын

    @@suryatobing kan masi bisa beli yang di Indonesia kalau memang kangen sama yang original Contoh saja orang Korea/jepang kalau makan makanan Korea/jepang di Indonesia mereka juga kecewa karena ga sama rasanya, karena sudah di modif sesuai lidah orang Indonesia jadi tidak original lagi

  • @samuelrobertini6277

    @samuelrobertini6277

    4 күн бұрын

    Warga Negara Eropa dan Amerika...tidakterlalu suka makanan yg terlalu Pedas, Asin dan Gurih sperti yg di Indonesia jadi Produsen Mie Instan merk INDOMIE sdh mempelajari kebiasaan Konsumsi Bumbu2 dri masyarakat disetiap Negara.....

  • @billjobs7549
    @billjobs75494 күн бұрын

    Di China juga Indomie juara smpe ada versi KW nya❤😂

  • @bowonetpreneur894

    @bowonetpreneur894

    3 күн бұрын

    Indomya

  • @eddyr1041

    @eddyr1041

    2 күн бұрын

    Benar3n?😅😅😅

  • @shallowvernal2

    @shallowvernal2

    7 сағат бұрын

    Nabati juga

  • @lingtjan8667
    @lingtjan86673 күн бұрын

    Co worker saya org Mexico, dia suka mie instant, dia coba semua mie instant Dr bbrp negara, dia blg cuman indomie yg paling enak❤ terutama rasa vegetable soup

  • @emmanuelsetiawan
    @emmanuelsetiawan4 күн бұрын

    Pantes nemu Indomie waktu ke Kröger kemaren, Saya salah satu konsumennya.😂 Kalau kangen kehidupan kost di Indonesia dulu

  • @konveksitasikmalaya

    @konveksitasikmalaya

    4 күн бұрын

    Dmna itu bang

  • @emmanuelsetiawan

    @emmanuelsetiawan

    3 күн бұрын

    @@konveksitasikmalaya salah satu nama swalayan di US, Bro.

  • @soluckyme910

    @soluckyme910

    2 күн бұрын

    Indonesia indomie nice👍, I like it🙏

  • @bagjalaksana9604

    @bagjalaksana9604

    2 күн бұрын

    rasanya sama nggk?apa beda

  • @emmanuelsetiawan

    @emmanuelsetiawan

    2 күн бұрын

    @@bagjalaksana9604 kemiripan rasanya 90% 😁

  • @MuhammadAditya4nanto123
    @MuhammadAditya4nanto1235 сағат бұрын

    Harus saya akui bagi diri saya mie instan terbaik dr segi CITA RASA lidah saya INDOMIE TERBAIK dr segala merek mie instan yg ada di INDONESIA.🙏

  • @user-tb7bk6ed2t
    @user-tb7bk6ed2t4 күн бұрын

    Negara adidaya Amerika jadi belajar mandiri makan mie instan indo. Tak mau makan roti dan keju atau sosis. Indomie sebungkus sudah kenyang sama telor ayam. Lebih murah lagi. Kalo jepang dan Korea bilang ramen.

  • @trk1b28varianrhesa4

    @trk1b28varianrhesa4

    2 күн бұрын

    Ya iyalah , Amerika mana peduli kena penyakit jantung di umur 40. Sama kyk disini 😅

  • @eddyr1041

    @eddyr1041

    2 күн бұрын

    Makanya tambahan sayur seabrej biar aman😅

  • @firdhausy
    @firdhausy4 күн бұрын

    Indomie memang rajanya pasar internasional,saya pernah kerja di dua negara,dan indomie memang banyak penikmatnya yg di luar negri

  • @dewakulukselem
    @dewakulukselemКүн бұрын

    Dukung Terus Produk Asal Indonesia BERJAYA di Luar Negeri..!!

  • @c.fariddio7749
    @c.fariddio77493 күн бұрын

    Pernah denger, di suatu daerah/negara di afrika selatan bahwa seorang wanita rela di tiduri bahkan seorang perempuan gadis rela menukarkan keperawanannya dengan beberapa bungkus INDOMIE karena disana mie instan ini adalah hidangan special bagi mereka. Kita harus apresiasi ini !! 🙏

  • @bd3zh282

    @bd3zh282

    3 күн бұрын

    What???

  • @KissWantTo

    @KissWantTo

    3 күн бұрын

    Iya di bahas di channel Sepulang Sekolah

  • @ajisdoankcf

    @ajisdoankcf

    3 күн бұрын

    gw bilek bisa jadi penguasa wanita😅

  • @manmaman102

    @manmaman102

    3 күн бұрын

    Nigeria menganggap Indomie sdh spt makanan pokok

  • @nschwartz_

    @nschwartz_

    3 күн бұрын

    Indomi pake nasi emang juara ❤

  • @saadiyahnuraini8172
    @saadiyahnuraini81723 күн бұрын

    Wah sdh gak kaget lg di paris pun setiap supermarket ada , inggris , Ausie pokoknya di mnpun km tinggal bagi org Indonesia gak usah kwatir pasti terobati mkn mie Indonesia

  • @user-ln9sn8fm4b
    @user-ln9sn8fm4bКүн бұрын

    Ini salah satu contoh produk Indonesia yg bs mendunia 💪💪💪

  • @jelajahmania
    @jelajahmania4 күн бұрын

    Indomie makanan yang akan dijumpai sampai akhir zaman. Dimana orang akan memburunya saat itu .saat zombie mulai menyerang.

  • @Ratnavina-ht6xq

    @Ratnavina-ht6xq

    3 күн бұрын

    Zombie nya pun ntar mkn indomie...rasa geprek...😅😅😅

  • @monox_xcool
    @monox_xcool17 сағат бұрын

    Bangga Ploduk2 Indonesia ! 🤩👍👍

  • @mapperid
    @mapperid4 күн бұрын

    Gk perlu sombong, yg konsumsi juga diaspora orang asia di US.

  • @charlieYo

    @charlieYo

    4 күн бұрын

    Berapa banyak sih diaspora di us. Gue yakin gak mungkin sampe bikin masuk 500 gerai wallmart dan swalayan lain.

  • @UlyaGaniya

    @UlyaGaniya

    3 күн бұрын

    Asian and hispanics banyak yg suka indomie, bule2 cm segelintir yg suka, lidah mrk tdk terbiasa makan rempah2 asia

  • @tonnytoon00

    @tonnytoon00

    3 күн бұрын

    Kenapa ente harus meremehkan bangsa sendiri sih? Curiga jangan2 ente orang dari Malay yg biasanya julid thd Indonesia

  • @samsudinmarkus

    @samsudinmarkus

    3 күн бұрын

    @@tonnytoon00 biasanya begitu, kalau memang orang Indonesia, harusnya dukung dan bangga produk dalam negerinya diminati diluar negeri

  • @a3oN-kz2gk

    @a3oN-kz2gk

    3 күн бұрын

    ​@@tonnytoon00 mungkin orang ini benci sama indonesia kenapa ga pindah negara aja ya

  • @ArmanMaulana-zj9fv
    @ArmanMaulana-zj9fv34 минут бұрын

    Perbanyak dong pabriknya d Indonesia,jd Indomie sangat bermanfaat jg u rakyat Indonesia, krn saya jg suka

  • @dimasivan2005
    @dimasivan20052 күн бұрын

    Love USA from Indonesia 🇮🇩🤝🇺🇲

  • @KappaFc
    @KappaFc21 сағат бұрын

    Alhamdulillah salah satu product Indonesia mendunia.. Sprti Indomie ini... Indomie emng sekeraku ❤❤❤

  • @nourmafitriana88
    @nourmafitriana88Күн бұрын

    Mari mulai membangun softpower untuk indonesia di mulai dari kuliner Indonesia ❤

  • @mamayan9022
    @mamayan90224 күн бұрын

    Micin benar-benar adiktif😂😂😂😂

  • @livingthings49
    @livingthings4914 сағат бұрын

    Kuliner dan makanan adalah salah satu kekuatan Indonesia yg mampu bersaing didunia

  • @aldialvarowinata
    @aldialvarowinata3 күн бұрын

    Sangat bagus ini, menambah lapangan pekerjaan baru. Gedung baru pt baru di wilayah yg lain

  • @user-ym2yq2om2m
    @user-ym2yq2om2m4 күн бұрын

    Mereka dah mempersiakan makanan ,ingat dukhan kita juga harus sama

  • @Dwipa10

    @Dwipa10

    3 күн бұрын

    Apa itu dhukon

  • @abdulaziz-fl9do
    @abdulaziz-fl9do3 күн бұрын

    Bangga produk Indonesia dan Indomie mendunia.

  • @wangseng-gn3cc
    @wangseng-gn3ccКүн бұрын

    denger2 pabrik indomie gak cuma di indonesia, tapi udah nyebar di beberapa negara untuk memenuhi pesanan negara konsumen lebih cepat

  • @satriaclingcling1875
    @satriaclingcling18752 күн бұрын

    berita seperti ini harusnya ada tiap hari

  • @wonglemu6
    @wonglemu622 сағат бұрын

    Kalau ada misi mengenalkan makanan Indonesia seperti halnya yang dilakukan Thailand di periode tahun 80an dan Jepang, makanan Indonesia akan jauh lebih luar biasa, karena kekayaan rempah Indonesia

  • @Mesini-hh2wq
    @Mesini-hh2wq4 күн бұрын

    Cucu laki laki nenek yang ku jaga dia sangat suka mi indonesia..kata hau ce

  • @user-ko7vf6pc8r
    @user-ko7vf6pc8r3 күн бұрын

    Nah gini dong.. import gandum Dari Amerika, kirim baliknya barang jadi 👍👍👍

  • @nothing_true
    @nothing_true3 күн бұрын

    *sudah kita prediksi gak ada satupun negara yg mampu menolak "MICIN made in Indonesia" 😂😂*

  • @joyagustian
    @joyagustian3 күн бұрын

    nah, yang kayak gini harusnya jadi peluang untuk indonesia buat ningkatin ekonomi mereka. sesimpel demand untuk indomie yang meningkat aja bisa naikin devisa atau pendapatan negara.

  • @waystuff3432
    @waystuff34324 күн бұрын

    Jangan sampai saham besar indofood dibeli asing apalagi amerika, seperti aqua dibeli danone, sampoerna dibeli philip moris. ayo pertahankan produk2 indonesia

  • @anaskhoiri3653

    @anaskhoiri3653

    4 күн бұрын

    Lah bukannya Sampoerna punya Putra Sampoerna??? Top10 orang terkaya???

  • @fajaradi1223

    @fajaradi1223

    4 күн бұрын

    ​@@anaskhoiri3653 Sudah belasan tahun yang lalu dijual. Sampoerna sekarang anak perusahaan Philip Morris.

  • @wisnudhamars7679

    @wisnudhamars7679

    3 күн бұрын

    yg punya djajadi djaja

  • @ilhamsusanto664

    @ilhamsusanto664

    20 сағат бұрын

    Gw sekarang udah gak beli air merk Aqua lagi, karena sekarang merk itu sudah dimiliki oleh orang2 Yahudi

  • @waystuff3432

    @waystuff3432

    19 сағат бұрын

    @@ilhamsusanto664 iya, sama bro

  • @korokov5299
    @korokov529917 сағат бұрын

    Cintailah ploduk-ploduk Indonesia 💓

  • @HDMTRULF
    @HDMTRULFКүн бұрын

    Di luar negatif nya klau keseringan,Indomie memang punya rasa & aroma yg menggoda..👍

  • @zulucruz664
    @zulucruz6643 күн бұрын

    Salut dengan pengusaha tionghoa. Mereka minoritas tapi hasil buah mereka diperhitungkan didunia. Sayang masih banyak yang rasis dan nyinyir padahal suka makan mie instant jg

  • @fatimsyaifa421
    @fatimsyaifa421Күн бұрын

    Kerja di pabrik indomie ini enak , pabrik nya ada di deket kabupaten rumah sya .. tunjangan nya besar , lemburan nya banyak , gaji diatas UMR jauh , memanusiakan manusia juga istilah nya , tiap ramadhan berbagi buka gratis indomie matang dan minuman .. tp sayang sekali masuk kerja di pabrik ini sangat susah walau kita orang skitaran sana

  • @satriaariwibowo1118
    @satriaariwibowo11182 сағат бұрын

    Indomie juga jadi peminat anak kost dan para pekerja di tanggal tua.

  • @faridzuanbinjakfar7481
    @faridzuanbinjakfar748120 сағат бұрын

    Indomie sangat menguasai peminat apalagi di timur tengah khususnya saudi sangat di minati indomie oleh orang saudi

  • @danaq5110
    @danaq51103 күн бұрын

    1 harapan saya sih agak OOT, yaitu kelak produk dr Suriname keturunan Jawa bs go internasional juga, bahkan sampai ke Indonesia kalo bisa... Jd makanan Jawa versi Suriname bisa kita bandingan mana kelebihan dan kekurangannya...

  • @pembasmibuzzer
    @pembasmibuzzer3 күн бұрын

    Nah yang kaya gini bisa di export dan menjadi tambahan devisa negara

  • @user-py4nd1mn3b
    @user-py4nd1mn3b4 күн бұрын

    Ekspor mi instan apapun mereknya indomi , supermi,misedap,sarimi dst sbnyk bnyknya agar rupiah menguat, dollar jd turun dan kirim pkrja migran indonesia ke amerika agar rupiah menguat, dollar jd turun Ekspor brg brg jadi ke berbagai negara, rupiah jd menguat Kirim pkrja migran indonesia ke berbagai negara di luar negeri ,rupiah jd menguat

  • @fajarsyaefudin2477

    @fajarsyaefudin2477

    3 күн бұрын

    tidak semudah itu kawan..Amerika dan para bangkir tidak akan membiarkan itu terjadi,,mereka akan mencengkram indonesia,,mereka butuh indonesia,,,murah dapat banyak..hanya dengan selembar kertas yaitu dolar.

  • @suryatobing
    @suryatobing4 күн бұрын

    Wow ...❤

  • @sudiantozegatv
    @sudiantozegatv21 сағат бұрын

    Indomie goreng paling enak bagiku. Apalagi di goreng pakai telur asli mantap

  • @MwirdiWir
    @MwirdiWir4 күн бұрын

    Nasionalis banget. Cina indo satu ini swmoga usahanya lancar

  • @ayungneo3332
    @ayungneo33323 күн бұрын

    Semoga produk2 mie instant Indonesia mampu melakukan penetrasi pasar mie instant di US

  • @novan788
    @novan7884 күн бұрын

    Hmm...mungkin Indofood harus bikin Pabrik di Amerika kali ya

  • @blue2880

    @blue2880

    3 күн бұрын

    Ato setiap benua ada pabrik Indomie👍

  • @blue2880

    @blue2880

    3 күн бұрын

    Up

  • @pecintamaxwinn9155

    @pecintamaxwinn9155

    3 күн бұрын

    Tar tentara US tiap perang isi ransel nya pasti indomie yg dijadiin MRE ama mereka😂😂

  • @willybudis05
    @willybudis054 күн бұрын

    *yang berjasa tki dimanapun tak akan melupakan tanah airnya,dingeri sendiri ditungin susah di tingal ngangenin.karenatradisi dikit" uud sesever mesti on.

  • @panggahmuhammad7752
    @panggahmuhammad77524 күн бұрын

    Indonesia harus banyakin produk ekspor. Kunci negara maju adalah banyak produk yang diekspor ke luar negeri.

  • @TirtoWaluyo-qi8do
    @TirtoWaluyo-qi8do3 күн бұрын

    Dr kecil smpe skrg umur 40tahun ttp setia sm indomie kalo lagi di warung pesen mie rebus kalo gak indomie gak jd pesen😂😂

  • @tempeoreg5138
    @tempeoreg513822 сағат бұрын

    Mie instan indonesia terbukti penangkal pandemi,😂😂 bahan makanan yang bisa di makan di saat darurat makanan.. di saat pandemi kurangnya aktifitas yang membuat bahan makanan yang perrlu di olah..susah di dapatkan karena warung warung pun tidak boleh jualan😂😂

  • @Dxco31
    @Dxco3120 сағат бұрын

    ini saatnya indomie bikin kemasan baru, karena menurutku pasar indomie kalah dengan mie instan korea karena kemasanya tidak se menarik kemasan mie instan korea, padahal rasanya bisa diadu. menurut saya kemasan inomie yang original warna putih sudah terkesan jadul

  • @inijudulnyamantap
    @inijudulnyamantap3 күн бұрын

    Mie instan itu enak makanan dari kecil...mau dimasak dengan apa aja enak..bangga la

  • @wiranugraha88
    @wiranugraha883 күн бұрын

    Di Taiwan juga banyak.. teman2 aku orang Thailand, Filipina, Vietnam dan Taiwan sudah ku kasih coba semua.. sekarang semuanya ketagihan makan indomie.. ayo dong kasih fee affiliate marketingnya 😅😅

  • @actuallyyusufbudidarmawan2000
    @actuallyyusufbudidarmawan20003 күн бұрын

    Alhamdulillah 😊

  • @muliawanchandra806
    @muliawanchandra8064 күн бұрын

    Banyak instan noodle made in USA yg terancam sama Indomie, bentar lagi kena tarif 200%

  • @bowonetpreneur894

    @bowonetpreneur894

    3 күн бұрын

    Makanya jangan sampai jadi raja mie. Dah pasti dibabat. Seperti di taiwan. Selow aja mainnya

  • @lusydiel3742
    @lusydiel37422 күн бұрын

    Karna indomie satu2 nya mie instant halal yg mudah di dapatkan 🙏 Alhamdulillah

  • @emakbapak7838
    @emakbapak78385 сағат бұрын

    mi goreng itu udah 40 tahun lebih tetap jaya . mulai dari aku kecil sampai aku bau tanah itu rasanya gk berubah . yg lainnya gk seenak migoreng . ini fakta bukan ngadi .....ngadi . yg lainya nilai 7 yg migoreng gambar ini angka 10 . orang india . orang cina . orang Thailand orang bule aku lihat di market pada beli ini .

  • @Baalawicumapengungs1
    @Baalawicumapengungs120 сағат бұрын

    Terimakasih etnis cina sudah mengenalkan makanan khas negeri ini

  • @abbyutara20-yj3rn
    @abbyutara20-yj3rn15 сағат бұрын

    Indomie makin mendunia, di saat bantuan ke palestina, mie tersebut di sorot media dunia karena bantuan tersebut sampai ke warga palestina.

  • @deviyuliani9991
    @deviyuliani99914 күн бұрын

    Indomie tidak seenak dulu . . Bumbunya kurang sedap biasanya wangi harum bumbunya semerbak. . Eh ini kecium wangi dikit banget. . Biasanya kalau masak Indomie harumnya kemana2😅😅

  • @HumaidahHasanah-iu9jy

    @HumaidahHasanah-iu9jy

    4 күн бұрын

    Iya nih, saya pikir cuma saya yg ngerasain, mungkin faktor usia. Oh ternyata ada yg ngerasain begitu juga

  • @maghfirotulmafaqir9058

    @maghfirotulmafaqir9058

    4 күн бұрын

    Mangkanya itu gan aku juga skrng pindah mie sedap,,, soalnya bumbu indomie sekarang rasanya tipis banget,, masih mantep an mie sedap kalo soal bumbu

  • @deviyuliani9991

    @deviyuliani9991

    3 күн бұрын

    @@HumaidahHasanah-iu9jy nah itu saya biasanya paling doyan makan mie Indomie biasanya langsung 2 bungkus. Eh skrng makan 1 aja rasanya kok kurang sedap gak ada bau wangi ciri khasnya

  • @deviyuliani9991

    @deviyuliani9991

    3 күн бұрын

    @@maghfirotulmafaqir9058 paling aku Indomie goreng jumbo . Mie sedap juga enak tuh bumbunya nampol apalagi yg mie sedap laksan Singapore . Rasa soto. Sama white cury. Mantul Sama satu lagi mie sarimi bakso

  • @CentikM4nis

    @CentikM4nis

    Күн бұрын

    Sama, sy juga merasa spt itu. Micin indomie sdh berkurang, rasa gak selegit dulu. Porsi jg lebih kecil. Minuman teh p*cuk jg sdh berkurang manisnya. Mungkin sdh ada perbaikan standar dari bpom atau kemenkes. Sayangnya makanan kaki lima yg msh buset micinnya karena gak ada aturannya

  • @vandr1x-ox4ut
    @vandr1x-ox4ut2 күн бұрын

    Karena di Amerika harga2 barang dan makanan naik 4x lipat gara2 inflasi. Makanan dan mie instan yang murah meriah jadi di gemari oleh masyarakat di Amerika.

  • @jkbc
    @jkbc3 күн бұрын

    di amrik itu banyak orang indo dan asia lainnya (filipina, korean, jepang dsb) jadi konsumennya ya mereka :-)

  • @WiraAgustian94
    @WiraAgustian944 күн бұрын

    Indomie rasa Ayam spesial masih yg terdepann❤

  • @LuisEdison81
    @LuisEdison819 сағат бұрын

    di taiwan juga sangat populer baik di supermarket indonesia atau di supermarket taiwan

  • @kasurtipis2439
    @kasurtipis2439Күн бұрын

    gila sekelas Country Manager Indofood, jaga stand pameran 😭👍

  • @muhammadaqil2869
    @muhammadaqil28694 күн бұрын

    sy tinggal di jepang 6 tahun jadi konsumen indomie...biasanya di peroleh dr toko Indonesia atau via online halal food...harganya wkt itu thn 2000an sekitar 10-15 rb per bks

  • @ilhamsusanto664

    @ilhamsusanto664

    20 сағат бұрын

    Mantap 👍

  • @anggomartani1041
    @anggomartani10412 күн бұрын

    Bisa tu warung indomie di AS...😊🎉❤

  • @SebatasAsumsi
    @SebatasAsumsi3 күн бұрын

    Saatnya kita jajah mereka dengan seluruh produk2 kita! Gantian lah.

  • @edhikurniawan
    @edhikurniawan3 күн бұрын

    Satu2nya mi instan yang kadar vitaminnya paling lengkap. Coba cek di bungkus belakang. Boleh dibandingkan sama sesama merk lokal, atau merk luar yang mana lebih lengkap.

  • @mengejutkan
    @mengejutkan40 минут бұрын

    Indomie ini kelihatannya makanan simpel, tapi sampai sekarang gk ada yang bisa meniru rasanya wkwkwk.

  • @t.onezeroone499
    @t.onezeroone49919 сағат бұрын

    Jepang menaklukam dunia dg manga dan anime, korea dengan kpopnya, indonesia dg indomie 👍👍👍😁

  • @iwinlee
    @iwinlee16 сағат бұрын

    Habis ini kita ajari mereka makan Internet (indomie telor kornet) pake nasi dan sawi...

  • @adinugroho8534
    @adinugroho85349 сағат бұрын

    Serbu.... Sedap, indomie, gaga, abc, sukses, supermie.

  • @jiwoonmixx8466
    @jiwoonmixx84663 күн бұрын

    Qualitas mi sedaap sekarang no.1 di indonesia, cuman kurang varian rasa masajan tradisionalnya

  • @ELChanel3-vq4rm
    @ELChanel3-vq4rmКүн бұрын

    Jasa tki yg mengenalkan prodak

  • @titatita5095
    @titatita5095Күн бұрын

    Indomie banyak pilihan rasanya, aku paling suka rasa rendang 😋

  • @AbdulKadir-xi3fd
    @AbdulKadir-xi3fdКүн бұрын

    Indomie....seleraku..💃💃💃🇮🇩🇲🇾

  • @soluckyme910
    @soluckyme9102 күн бұрын

    Indonesia indomie nice👍. I like it🙏

  • @wimbadi
    @wimbadi2 күн бұрын

    Perlahan tapi pasti, kita jajah mereka😂

  • @Ini_myVlogmariame0701
    @Ini_myVlogmariame07014 күн бұрын

    Wow🇮🇩👏🏻👏🏻👏🏻👏🏻👏🏻

  • @ernesto7847
    @ernesto7847Күн бұрын

    Konon Indomie adalah Mie Instan paling enak di dunia

  • @marshell76

    @marshell76

    Күн бұрын

    Emang bener kang

  • @user-if8oq6qy2h
    @user-if8oq6qy2h3 күн бұрын

    Indomie memang selalu di hati

  • @WahyuPrasetyo-lp3pj
    @WahyuPrasetyo-lp3pj23 сағат бұрын

    Indomi goreng dan ayam bawang adalah kesukaanku

  • @nona-x8g
    @nona-x8g8 сағат бұрын

    Di taiwan indomie juga jadi seleranya tentara taiwan

  • @bitterfly6746
    @bitterfly6746Күн бұрын

    Indomie indopride memicinkan dunia bersama indomie ❤

  • @tosugi6278
    @tosugi62783 күн бұрын

    Mari kita “Micinkan" Amerika 👍

  • @bayulistiantaraaji3296
    @bayulistiantaraaji32962 күн бұрын

    Marketing yg mantap

  • @antoyumna7503
    @antoyumna75033 күн бұрын

    Saya di polandia juga sering konsumsi indomie,tp pesen online..di supermarket sini ga ada

  • @davedv8662
    @davedv86623 күн бұрын

    Kalo kyk gini suatu saat di film Hollywood ada scene dimana Ironman mlm2 ga bs tidur terus masak Indomie pake sawi..

  • @pecintamaxwinn9155

    @pecintamaxwinn9155

    3 күн бұрын

    Lama2 indomie bisa jdi ransum MRE tentara amerika, apalagi indomie itu praktis mau dimasak dlu enak dimakan langsung/mentah dgn langsung kremes ama bumbu nya pun enak buat sikon darurat😅😂😂

  • @tuttyfruity3569
    @tuttyfruity35693 күн бұрын

    Duniapun mengakui klo Indomie paling enak didunia,jd barang mevva...❤❤🎉🎉