VIRAL..! LUBANG DI TENGAH LAUT YANG LAGI VIRAL DI JAWA TIMUR

Lubang di tengah laut yang lagi viral di Jawa timur, terkenal dengan Goa Kucing yang berada di salah satu Pulau Gili Ketapang. Lubang di tengah laut tersebut terbentuk dari batu karang sedalam 5 meter dengan luas kisaran 20 meter dan didalamnya terdapat sumur keramat bernama sumur jodoh.
#diluarnalar
#kejadiananeh
#yanglagiviral

Пікірлер: 32

  • @putrabayu3696
    @putrabayu369612 күн бұрын

    Saya dari kota probolinggo,,juga pernah kerj di gili ketapang,,gua itu terkenal gua kucing,,,,klw di deketin sama kucingnya ,,akan mendapat rahmat

  • @yasinnur8398
    @yasinnur839820 күн бұрын

    Monitor monitor Sugihwaras rt3 rw3 bumiharjo Glenmore banyuwangi jatim hadir terus semangat kk

  • @majidchannel467
    @majidchannel46718 күн бұрын

    Keagungan Illahi, luarbiasa 🎉🎉🎉hati " Bos q🎉🎉🎉

  • @solehhuddin8330
    @solehhuddin833024 күн бұрын

    Selamat Malam Saudara Eko.... Salam Rahayu, Semoga di Permudah kan Sepanjang Perjalanan Mampir Ke Tengah Laut, Semoga Selamat Sampei Ke Destinasi Yang di Hala Tuju Itu..... Semangat 🙏❤️😁🤝✅

  • @BONGKOTANPRING

    @BONGKOTANPRING

    24 күн бұрын

    Terimakasih, amin. Sama-sama Kak. Smg terhibur dan bermanfaat. smg sehat selalu kak Sholeh. ☺👍👍

  • @solehhuddin8330

    @solehhuddin8330

    24 күн бұрын

    @@BONGKOTANPRINGAmin ya rabbal alamin, Sama-sama 👍❤️😃🤝✅

  • @edihendrardi2286
    @edihendrardi228617 күн бұрын

    Bukan di bawah laut gaes Mungkibn tepatnya lbh rendah dari permukaan laut

  • @sutrisno842
    @sutrisno84217 күн бұрын

    Warganya juga kelihatan sangat Damai itu menampakkan pulau yg penuh dng Barokah

  • @YeniYuniah-gw7hn
    @YeniYuniah-gw7hn20 күн бұрын

    Keren

  • @sintoprabowo8854
    @sintoprabowo885419 күн бұрын

    Fenomena Sebuah pulau yg dulu ada di utara mesjid Tiban Pilang., pulau ini dulu administrasi desa ketapang. Karena itu dinamakan Pulau Gili Ketapang.,masih ikut kecamatan Sumberasih..probolinggo Bila dihubungkan dengan mitos masih ada hubungannya dengan syech Maulana ishak. Yang notabene ada petilasannya di area mesjid Tiban

  • @suntisatini9869
    @suntisatini986924 күн бұрын

    Assalamu'alaikum wr wb. . Hadir. . Mas Eko.Begitu baik2 ,ramah warga yg ditemui.semangar mengeksplore.mas Eko.Rahayu

  • @BONGKOTANPRING

    @BONGKOTANPRING

    24 күн бұрын

    Waalaikumsalam wr wb. Ngge Bunda. Alhamdulillah bisa eksplore ke Gili Ketapang. Smg terhibur dan sehat selalu bersama keluarga. ☺👍👍

  • @brodenbroden5193
    @brodenbroden519316 күн бұрын

    ku prnah agak ngerii krna kecil pulaunya,tkut ada sunami wasalm

  • @MustofaMus-cj2bh
    @MustofaMus-cj2bh22 күн бұрын

    Walah opo maneh Ki...😂😂🎉

  • @diekieychaneljombang6976
    @diekieychaneljombang697617 күн бұрын

    itu bagus pulaunya klo di liat dri atas pakai drone

  • @Fadlan_explorer
    @Fadlan_explorer24 күн бұрын

    Keren kang semoga lancar sampai pulang🎉🇮🇩

  • @BONGKOTANPRING

    @BONGKOTANPRING

    24 күн бұрын

    Terimakasih kang, smg terhibur, sehat selalu bersama keluarga. ☺👍☺

  • @user-fo8be4hs1h
    @user-fo8be4hs1h21 күн бұрын

    Itu kalo listrik gemana mase kan posisi di tengah lau jauh dari daratan

  • @user-ez3ep2lc8n
    @user-ez3ep2lc8n18 күн бұрын

    Keliatannya TDK ada mobil ya mas ?

  • @heryipal6889
    @heryipal688921 күн бұрын

    Itu gua dari menyusutnya air laut .brow

  • @user-ev4mq4el3g
    @user-ev4mq4el3g22 күн бұрын

    Nama pulaunya apa Mas

  • @gobangkluyuran
    @gobangkluyuran24 күн бұрын

    Banyak keunikan ya Mas,tanahnya banyak berbatu,sulit cari rumput sampai kambing makan sampah nasi kertas...gua banyak kucingnya he he bahasanya harus di translate saat ngobrol sama juru kunci....wiihh goanya pendek ya mas ada sumur air asin juga...keren mas...sukses buan Njenengan...

  • @BONGKOTANPRING

    @BONGKOTANPRING

    24 күн бұрын

    Terimakasih kak. Mantap 👍☺, smg terhibur dan bermanfaat, sehat selalu bersama keluarga kak. 👍☺☺

  • @gobangkluyuran

    @gobangkluyuran

    24 күн бұрын

    @@BONGKOTANPRING Aamiin Yaa Robb...

  • @VinafinZ166
    @VinafinZ16619 күн бұрын

    Padahal dulunya Gili Ketapang satu desa dengan Ketapang wonoasih, entah kenapa lambat laun Gili sana mengambang dan menjauh dari dataran Probolinggo dan kadang" juga kelihatan deket dari Mayangan ya kadang jauh malah kelihatan deket dari Bentar

  • @user-dh8tc7nf2b
    @user-dh8tc7nf2b20 күн бұрын

    Baiknya laporkan pemerintah biar dikelola. 🤔

  • @imamsaja9160

    @imamsaja9160

    20 күн бұрын

    Ndak perlu

  • @AgusPrayogi-lq7vg
    @AgusPrayogi-lq7vg22 күн бұрын

    Bro klu bangun rumah matrial dari mana

  • @krisnamancing2041

    @krisnamancing2041

    9 күн бұрын

    Bahan diangkut pakai kapal mas... kebetulan masih satu kecamatan.

  • @user-up1wb2rz1r
    @user-up1wb2rz1r14 күн бұрын

    Itu bukan gua itu buatan

  • @jonetsuratno7164
    @jonetsuratno716418 күн бұрын

    Wow..jalannya sempit..hanya sepeda motor yg bisa masuk

  • @imamsaja9160
    @imamsaja916020 күн бұрын

    Tuh bukan sumur bang, tapi rembesan air laut.

Келесі