TIMOR LESTE 50 tahun lagi jadi APA?

Yayasan Kesatuan Pelayanan Kerjasama (SATUNAMA)
Jl. Sambisari No. 99 Dusun Duwet, Desa Sendangadi, Kecamatan Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285, INDONESIA.
Telp. +62 274 867745, +62 274 867746,+62 274 867747, +62 274 868922Fax. +62 274 869044
Website : satunama.org/
Instagram : / yayasansatunama
Facebook : / yayasansatunama
Twitter : / satunama_org

Пікірлер: 80

  • @pratiktow
    @pratiktow Жыл бұрын

    Mereka bilang kita penjajah, apakah kita mengeruk sumber daya alam dari sana dan menerapkan kerja paksa kpd mereka? Justru sebaliknya. Sekarang mereka bisa merdeka tetapi SDAnya dikeruk sama negara yg mendukung mereka merdeka.

  • @dj_dj4643
    @dj_dj4643 Жыл бұрын

    Timor Leste merdeka... itu kemauan dari sebagian besar rakyatnya... itu betul2 berkah bagi Indonesia... jika masih bergabung Indonesia maka jadi beban Indonesia... Semua PNS di TL harus digaji... sekolah, rumah sakit, puskesmas, kantor2, jalan2, bandara, pelabuhan, pasar2, dana2 desa... dll dll... harus dibiayai Indonesia... apalagi wajib belajar 12th... BPJS... wah besar sekali..! sekarang mereka tanggung sendiri...!

  • @lsantosochanel5029
    @lsantosochanel5029 Жыл бұрын

    Harusnya saudaraku dari timur Leste,bila memang sudah berdaulat, bahasapun harus berdaulat, kenapa harus bahasa Portugis. Bukankah bahas timur lebih indentitas sebagai orang Timor, lalu siapakah Portugis, dan siapakah Indonesia. Jangan sampai di benak generasi muda Timor Leste menganggap kami Indonesia penjajah,karna kami lebih dekat secara geografis dengan anda baik budaya dan ras.. lalu siapakah Portugis yang jauh di sana,. Mohon direnungkan

  • @Yulius6042
    @Yulius6042 Жыл бұрын

    Karena bukan bagian dari NKRI, mereka sekarang tidak lagi bebas keluar masuk ke wilayah Indonesia. . Merdeka tapi malah terkungkung dalam wilayah sempit.

  • @zenmaorigami3878
    @zenmaorigami3878 Жыл бұрын

    Professor Habibie pandangan kedepannya memang hebat. "Bagaikan duri dalam daging"

  • @BudiSantoso-hl4bf
    @BudiSantoso-hl4bf Жыл бұрын

    Jalan hidup adalah pilihan. Apa yang kau tanam, itulah yang kau tuai. Warga timor sudah voting untuk memilih jalannya sendiri dan kini menuai hasil pilihannya.

  • @hamidalbaiji
    @hamidalbaiji Жыл бұрын

    50 tahun kedepan Timor Leste akan jadi negara makmur dan kaya raya karena tanahnya sangat subur, minyak dan gas alamnya melimpah, akan setara dengan Dubai atau Singapore seperti yang di harapkan oleh Ramos-Horta dan sana lu ga mau tapi semua itu hanyalah halusinasi semata

  • @srisetyonowartowarto2852
    @srisetyonowartowarto2852 Жыл бұрын

    Yang jelas sekarang warga timor leste kalau mau memasuki wilayah NKRI harus bayar pajak, semoga dirjen pajak selalu setia memungut pajak sesuai dengan aturan yang ada.

  • @anthosuhardi6917
    @anthosuhardi6917 Жыл бұрын

    Apapun alasanya timor leste bukan wilayah NKRI ..karena jajahan portugal...hanya blunder dan kemauan barat saat itu untuk aneksasi..yg akhirnya barat pula yg memojokan..jadi pelajaran penting kedepan siapa barat .

  • @bushwoki2700
    @bushwoki2700 Жыл бұрын

    Teman2 NKRI, sebaiknya kita tidak perlu terlalu mencampuri urusan dalam Negeri Timles. Kalo bisa kita bisa ikut membantu mereka keluar dari kesulitan yang mereka alami.

  • @dadiofficialchanel5051
    @dadiofficialchanel5051 Жыл бұрын

    Heran sama org Timor Leste,indonesia banyak membangun infrastruktur disana,banyak meninggalkan ke untungan bagi mereka,,tapi knp kita d anggap penjajah,,

  • @alibisri3103
    @alibisri3103 Жыл бұрын

    Pisah adalah pilihan rakyat timor leste jadi biar lah mereka berjuang membangun

  • @bagongtambeng2923
    @bagongtambeng2923 Жыл бұрын

    Bahasa indonesia ya bahasa indonesia bukan bahasa melayu sis

  • @hadiwidjojo5569
    @hadiwidjojo5569 Жыл бұрын

    50 tahun lagi Timor Leste jadi apa ? Ramos Horta mimpi Timor Leste bisa jadi Dubai minimal Singapore, tapi dia tidak berani menuntut Australia hak pembagian minyak yg lebih adil buat rakyat Timor Leste ! Selama 20 tahun merdeka sampai kini, pada saat bumi Loro Sae masih deras mengalirkan minyak dan gas dari Laut Timor, pemerintah Timor Leste gagal menuntut pembagian hasil produksi minyak yg lebih adil, walupun sudah dibantu keputusan Mahkamah Internasional di Den Haag yang memenangkan hak rakyat Timor Leste ! Keputusan Mahkamah Internasionalpun tidak bisa diwujudkan karena pemerintah Australia menunggu pengesahan Keputusan itu dari Parlemen Australia yg sudah ber-tahun2 ditunggu tidak pernah terjadi ! Mungkin Keputusan Mahkamah Internasional baru akan disahkan Australia setelah ladang2 minyak dan gas di Laut Timor mulai mengering ! Sudah kelihatan tanda2 impian indah Ramos Horta membayangkan Timor Leste seperti Dubai dan Singapore akan tetap jadi impian ! sebab yg terjadi malah sebaliknya, salah satu badan PBB di New York pada tahun 2022, jadi setelah Timor Leste 20 tahun merdeka, membuat penelitian yg menyimpulkan Timor Leste negara termiskin didunia ke 152 dari 162 negara didunia ! Australia ikut menanggung dosa bila kemiskinan di Timor Leste itu tidak bisa diatasi !!

  • @cesarperkusionis9717
    @cesarperkusionis9717 Жыл бұрын

    Pemerintahan Timor Leste tidak tegas terkesan abai dalam mengurusi perkelahian warganya.

  • @muhammadhanif8538
    @muhammadhanif8538 Жыл бұрын

    Saya baru Nemu lagi kalimat bijak yg disampaikan oleh KK Adee ini, bahwa "Activity atw skill yg ada diluar sana(diluar bangku sekolah) bisa mempengaruhi Cita cita kita"..itu benar sekali, karena hal2 yg dari luarlah yg paling dominan mempengaruhi cara kita berpikir dan bertindak untuk menata masa depan kita. Good Job kakak.

  • @anakmenteng1656
    @anakmenteng1656 Жыл бұрын

    Esfektasi Ramos horta dan elit-elit Timor Leste terlalu tinggi.

  • @indexa100
    @indexa100 Жыл бұрын

    Kenapa Timor leste lebih memilih menggunakan bahasa Portuguese daripada bahasa lokal atau bahasa inggris, menurut saya jika pakai bahasa inggris akses terhadap ilmu pengetahuan akan lebih mudah karena dekat Australia, kesempatan akan terbuka lebar ketimbang Portuguese

  • @timtimfiles
    @timtimfiles Жыл бұрын

    Saya nonton hingga usai. Namun, saya tidak menemukan jawaban dari tanya judul diatas.....19 menit tanpa jawaban....

  • @k.2961
    @k.2961 Жыл бұрын

    Sebagai WNI yg lahir waktu konflik 96 di Dili (Timor Leste), ingin suatu saat liburan bersama ortu melihat kota kelahiran. 🙏🙏

Келесі