" TARIAN MISTIS " RITUAL ADAT SEBLANG OLEHSARI GLAGAH BANYUWANGI 2024

Ойын-сауық

" TARIAN MISTIS " RITUAL ADAT SEBLANG OLEHSARI GLAGAH BANYUWANGI 2024 - @MediaBlambangan
Banyuwangi dikenal kaya akan adat tradisi budaya yang terus dilestarikan dari generasi ke generasi. Salah satunya adalah tradisi unik yang digelar warga sebagai keperluan bersih desa dan tolak bala agar desa tetap aman dan tentram yakni, Seblang.
Seblang pada dasarnya adalah tarian khas suku Osing, Banyuwangi. Tari Seblang merupakan tradisi yang sudah cukup tua sehingga sangat sulit diacak asal usul dimulainya. Namun menurut catatan, penari Seblang pertama yang diketahui bernama Semi yang juga merupakan pelopor tari Gandrung pertama (meninggal tahun 1973). Ada kemiripan antara Tari Seblang dengan ritual tari Sintren di Cirebon dan ritual Sanghyang di pulau Bali.
Masyarakat Osing sebagai suku asli Kabupaten Banyuwangi mempercayai Seblang merupakan singkatan dari "Sebele Ilang" atau "sialnya hilang". Tradisi Seblang ini dilakukan di dua desa. Selain di Desa Bakungan, tarian Seblang juga digelar di Desa Oleh Sari yang juga berada di wilayah Kecamatan Glagah.
Para penari Seblang dipilih secara supranatural oleh dukun setempat, dan biasanya penari harus dipilih dari keturunan penari seblang sebelumnya.
Ada perbedaan yang signifikan antara tarian seblang yang ada di Desa Olehsari dengan tari seblang yang ada di Desa Bakungan. Yang membedakan adalah waktu pelaksanaan dan yang penarinya.
Tari Seblang di Desa Oleh Sari dibawakan oleh wanita muda yang belum akil baliq dan dilaksanakan selama 7 hari berturut-turut setelah hari Raya Idul Fitri. Sedangkan di Desa Bakungan, ritual Tari Seblang digelar satu minggu setelah Hari Raya Idul Adha dan dibawakan oleh penari wanita yang usianya 50 tahun ke atas yang telah mati haid (menopause) dan dilakukan semalam suntuk di Balai Desa Bakungan.
Alat musik yang mengiringi tarian Seblang di desa Bakungan hanya terdiri dari satu buah kendang, satu buah kempul atau gong dan dua buah sarong. Sedangkan di desa Olehsari ditambah dengan biola sebagai penambah efek musikal.
Tidak hanya pada sang penari dan waktu pelaksanaan ritual, dari segi busana pun, tari seblang di desa Olehsari dan desa Bakungan memiliki perbedaan yang terletak pada Omprok atau mahkota sang penari.
#mediablambangan #seblang
#ritualadat #adattradisi
#misticdance #banyuwangi

Пікірлер: 32

  • @MujiYati-wj5dv
    @MujiYati-wj5dvАй бұрын

    Lestarikan ❤❤❤❤❤

  • @dededevaamarta6540
    @dededevaamarta6540Ай бұрын

    Ada lagi kapan yah min? Aku suka bngt sama tradisi banyuwangi. Semua tradisi suka sih. Cuman lagi pngen bngt nonton lngsung acara seblang ini❤

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    Ай бұрын

    Tahun dpn kak Setelah Hari raya idul fitri 4 hari Acara di gelar selama 1 minggu Start acara jam 2 siang sampai jam 5 - 6 sore

  • @dwilestari163
    @dwilestari16323 күн бұрын

    Indo kaya dgn tradisi.....👍👍

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    23 күн бұрын

    Makanya cpt pulang non 😁

  • @sidkiasidkia465
    @sidkiasidkia46526 күн бұрын

    Aku jadi kepingin jadi seblang dehh

  • @uliauliya

    @uliauliya

    21 күн бұрын

    Kan harus keturunan emng ibu/nenek kmu pernah jadi seblang 😊😊

  • @SingOsingChannel
    @SingOsingChannelАй бұрын

    Semangat meliput budaya gaess

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    Ай бұрын

    Semangat tok ws SEMONGKO 🤣🤣🤣

  • @CalistaAni-ly2ml
    @CalistaAni-ly2ml21 күн бұрын

    kayaknya enak ya klo gue punya rumah didesa glagah rasa nya pengen setiap hari kerumah mbak putri

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    20 күн бұрын

    Bs jg D desa lbh damai

  • @ezzahzul6293
    @ezzahzul6293Ай бұрын

    Ma u pergi tapi jauh

  • @ezzahzul6293
    @ezzahzul6293Ай бұрын

    Asllam aku dari malaysia aku pandai cakap indo tapi aku suka banget seblang olehsari sampe aku hafalan narinya 35:10

  • @ezzahzul6293

    @ezzahzul6293

    Ай бұрын

    Mau pergi tapi jauh

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    Ай бұрын

    Iya kah sampai hafal ? 🤣🤣🤣 Semangat terus lah balajar seni & budaya Yah kalo ada waktu & kesempatan silahkan main main ke indo khususnya banyuwangi Acara seblang oleh sari di gelar selama 1 minggu Setelah hari raya idul fitri 4 hari

  • @Mudahaja
    @MudahajaАй бұрын

    aku pengen banget jadi penari seblang

  • @user-eq1yr8xn7m

    @user-eq1yr8xn7m

    19 күн бұрын

    Sama

  • @AyuAnggitaputri

    @AyuAnggitaputri

    16 күн бұрын

    Gak mungkin karena bukan keturunan seblang

  • @erni4776

    @erni4776

    10 күн бұрын

    Sama tapi kita kan bukan keturunan Seblang Olehsari

  • @Lidya-qm4mu

    @Lidya-qm4mu

    7 күн бұрын

    Aku juga mau

  • @butetnasution-rh2un

    @butetnasution-rh2un

    Күн бұрын

    Sama soalnya aku dari jawa timur tapi bukan dari bannyuwangi

  • @user-rt2gp5fg6e
    @user-rt2gp5fg6eАй бұрын

    Sebelang Olehsari itu tempat ya di mana? aku pengen banget ke sana tapi jauh pasti bayar ya mahal ya😢

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    Ай бұрын

    D desa olehsari Kecamatan glagah Kabupaten banyuwangi

  • @dadeusman7992
    @dadeusman7992Ай бұрын

    Kaka aku Mita nomor ❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤

  • @user-rt2gp5fg6e
    @user-rt2gp5fg6eАй бұрын

    Dari kelas 2 aku pengen kesan tapi ibu aku tidak perbolehkan 😭😭😭😭

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    Ай бұрын

    Emang kakak asli mana ?

  • @animufli6705

    @animufli6705

    7 күн бұрын

    ​@@MediaBlambanganPapua

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    7 күн бұрын

    Wih... Jauh 🤦

  • @dadeusman7992
    @dadeusman7992Ай бұрын

    ku Neneng itu bahasa jaya asi na DEvil

  • @warung4632
    @warung46326 күн бұрын

    Kenapa penarinya selalu dipegangi

  • @MediaBlambangan

    @MediaBlambangan

    6 күн бұрын

    Iya karena si penari ndak sadar

Келесі