Tangis Guru Besar UGM Pecah Saat Minta Maaf ke Adik yang Putus Sekolah demi Dirinya

Guru Besar Universitas Gadjah Mada Prof Sarjiya meminta maaf kepada adiknya yang putus sekolah agar dirinya dapat melanjutkan pendidikan.
Sarjiya menyampaikan permintaan maaf itu saat pidato pengukuhan sebagai Guru Besar di Ruang Balai Senat UGM, Minggu (18/2/2024).
Secara khusus saya memohon maaf kepada adik Suparsih yang pada waktu itu terpaksa tidak bisa lanjut ke bangku SMA meskipun dengan nilai ujian SMP yang sangat baik, kata Prof Sarjiya saat di pidatonya.
Saat ini, Sarjiya menjabat sebagai Kepala Laboratorium, Laboratorium Teknik Tenaga Listrik Jurusan Teknik Elektro dan Teknologi Informasi FT-UGM.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Syalutan Ilham
Video Editor: Syalutan Ilham
Produser: Bagus Santosa
#JernihkanHarapan
Artikel ini bisa dilihat di : video.kompas.com/watch/125061...

Пікірлер: 14

  • @dediuded9267
    @dediuded92674 ай бұрын

    Luar biasa, keluarga yg patut ditauladani

  • @miskinem6324
    @miskinem63244 ай бұрын

    Ikut meneteskan air mt , sungguh bs menjadi tauladan...bagi kita. Semoga Barokah untk semuanya dan Allah swt senantiasa membimbing melindungi Prof dan kelg . Aamiin.

  • @paksoebhanpastikansenyuman7550
    @paksoebhanpastikansenyuman75504 ай бұрын

    MaasyaaAllaah TabaarakAllaah. Contoh teladan kekompakan keluarga untuk berkorban bagi Saudara-saudaranya. Mudah-mudahan Allaah membalas kebaikan-kebaikan itu dengan balasan yang lebih baik lagi. Aamiin❤❤❤

  • @bawie7327
    @bawie73272 ай бұрын

    Semoga amanah dalam menjalankan tugas. Tetap rendah hati dan selalu berpegang pada agama

  • @hidayatiiyet6486
    @hidayatiiyet64864 ай бұрын

    Smoga tambah sukses dan tdak mlupakan kluarga yg tlah bnya kerkorban

  • @jelanghari5067
    @jelanghari50674 ай бұрын

    MasyaAlloh...nangis saya Prof

  • @trilanggeng5456
    @trilanggeng54565 ай бұрын

    Barokallaah

  • @suryasuriyana9684
    @suryasuriyana96842 ай бұрын

    😢😢😢😢😢

  • @read_1281
    @read_12813 ай бұрын

    😢😢😢😢😢 nangis prof. Ingat bapak

  • @dwipurnamasari5630
    @dwipurnamasari56304 ай бұрын

    Ooo satu2nya anak laki2... mungkin kl laki2 bs jd harapan keluarganya kecil dan keluarga besar

  • @bangkitsanjaya3773
    @bangkitsanjaya37734 ай бұрын

    Kisah real di keluarga ini kzread.info/dash/bejne/qKGfpKOdidmnqdo.htmlsi=P3QKhBYz4cMTVSGq Cuman Profesornya minta maaf dan terimakasih

Келесі