Soal Siswi Tinggal Kelas, Kepsek SMAN 8 Medan Tolak Permintaan Kadisdik Sumut

KOMPAS.TV - Setelah melalui sejumlah verifikasi baik dari pihak kepala sekolah, guru, wali kelas, orang tua siswi dan siswi itu sendiri, Disdik Sumut akhirnya merekomendasikan SMA 8 untuk meninjau ulang putusan tinggal kelas itu.
Namun, bukan dilaksanakan, pada 26 Juni, pihak sekolah membalas surat Disdik Sumut, untuk tetap dengan putusan yang sebelumnya, bahwa siswi tetap tinggal kelas.
Menerima surat balasan dari SMA Negeri 8 Medan, yang tidak dapat meninjau ulang kelulusan siswi itu, Disdik Sumut telah membentuk tim untuk memeriksa dan mendalami kasus ini.
Dalam waktu dekat, Disdik akan memanggil guru-guru yang ada dalam rapat penentuan tinggal kelas itu.
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini dan terlengkap, yuk subscribe channel KZread Kompas TV Lampung!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV. Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: www.kompas.tv.

Пікірлер: 102

  • @suryadilim-ji9gw
    @suryadilim-ji9gw3 күн бұрын

    Kepala sekolah harus di pecat.dan di penjara ..karena sudah melanggar peraturan sekolah..

  • @sunardi0741
    @sunardi07413 күн бұрын

    Yang perlu di selidiki ketika anak sering absen : 1.adakah acaman para guru kepada siswa. Ancaman disiini banyak dari mulai guru merasa tdk suka, nyindir2, dalam pembelajaran suka mengolok-ngolok, jadi anak ini dibikin mati kutu, malu dan mentalnya jatuh. 2.kepala sekolah ini kelihatan lagi memperlihatkan tajinya *dia punya kuasa* pada dinas yang dalam hal ini sebagai pengawas, apa lagi klo cuma musuh dengan *murid* dianggap kecil tak heran klo misal pas di upacara hari senin kepala sekolah dengan nada emosi ancaman karena merasa tidak ada apa tetapi di laporkan oleh orang tua siswa.

  • @agusriyanto2123
    @agusriyanto21233 күн бұрын

    Gk lama lgi kepkes akan di copot dr jabatan..mari netizen kita dukung kasus ini biar guru yg sok2an dn arogan karna jabatan

  • @achbusaribusari8401
    @achbusaribusari84013 күн бұрын

    Kadisnya tdk digubris, apalagi cuma wali murit, bu kep klu ingin berkuasa buat kerajaan dinusakambangan, cilacap.

  • @user-ij4dw8bo1n
    @user-ij4dw8bo1n3 күн бұрын

    Tangkap dan pecat kepsek tsb

  • @user-qe3rg1cz7f
    @user-qe3rg1cz7f3 күн бұрын

    Baru saja jadi pemimpin kepala sekolah aja udah seperti itu tindakannya..

  • @radenwerkualit6538
    @radenwerkualit65383 күн бұрын

    Dia merasa kuat dan aman, karena bukan cm dia seorang yang menikmati hasil pungli. Ada orang kuat dibelakang nya.

  • @user-nh2mg9ml9d
    @user-nh2mg9ml9d3 күн бұрын

    UNTUK GURU.. GURUNYA AYO TERBUKA AJA NANTI RAPAT DI DISDIK JANGAN KORBANKAN JABATAN HANYA SEORANG KEPSEK....

  • @AbuMetalAlOkem
    @AbuMetalAlOkem2 күн бұрын

    Copot kepseknya. Nanti setelah terbukti korupsi baru dipecat

  • @Mnn.9721
    @Mnn.97213 күн бұрын

    Jgan lupa pak cari jga perbandingan antara murid murid yg laen ..biar ada bukti sentimen buk kepsek nya

  • @elasintia11
    @elasintia113 күн бұрын

    Kalo nilainya bagus .. kenapa gak dinaikkan ... Jgn cuma gara" tidak masuk kelas .. jadi gak naik kelas ... Agak gimana gitu ...

  • @user-ro5hw7dv3x
    @user-ro5hw7dv3x2 күн бұрын

    Utk yg terlibat, dari Kepala sekolah dan guru2nya... Pindahkan ke pelosok2 yg jauh dari kota... Biar mereka merasakan susah... Klu perlu dipecat...klu terlibat korupsi...

  • @user-lt3ws1xo2i

    @user-lt3ws1xo2i

    2 күн бұрын

    Selidiki juga kronologinya, bagaimana dia bisa duduk sebagai kepala sekolah.

  • @saifuddin8419
    @saifuddin8419Күн бұрын

    Kepala sekolah hrsnya cerdas.melihat rakyat yg sekarat hidupnya.

  • @syaefulrokhman9495
    @syaefulrokhman94953 күн бұрын

    Intervensi dari Dinas untuk sekolah yang sudah mempunyai integritas adalah langkah yang harus dihormati, akan tetapi peserta didik yang bersangkutan tidak masuk sebanyak 34 hari berarti hampir dua bulan, apabila betul, yang benar yaitu pihak sekolah, terkait masalah penyelewengan dana, itu kasus lain, jangan di sangkut pautkan

  • @muziadrianka
    @muziadriankaКүн бұрын

    Harus di usut tuntas tentang punglinya juga, kasian wali murid yang miskin pasti kesusahan.

  • @hamsil5854
    @hamsil58542 күн бұрын

    Kepqla sekolah harus tegas jgn mau di intervensi.katakan no

  • @AmirHamzah-v6y
    @AmirHamzah-v6yКүн бұрын

    Itu baru kelapa sekolah yg benar dan tegas..buat apa nauk kelas kalau nilainya jelek dan sering alpa

  • @user-oq1br4ir2z
    @user-oq1br4ir2zКүн бұрын

    Viral kan usut tuntas,klo bnr ada nya pungli aparat harus bertindak sesuai peraturan yg berlaku,bila perlu pecat kpla skolh nya,,

  • @didisuliyantono203
    @didisuliyantono2032 күн бұрын

    Wanita hebat dan berintregritas, barang langka dari 271 juta paling hanya 100 ribu

  • @shauqiharfa7808

    @shauqiharfa7808

    Сағат бұрын

    Setuju

  • @wasistojoyo899
    @wasistojoyo899Күн бұрын

    Masyaraka jangan langsung menyalahkan sekolah. Standard absensi. Menjadi penilaian dalam kedisiplinan pendidikan.

  • @user-dz6fc3cj4h
    @user-dz6fc3cj4h2 күн бұрын

    Jika seperti itu.maka kpd pak presiden tolong bersihkan kepsek seperti itu di sumatera utara.toling pak

  • @Andika-re8kc
    @Andika-re8kc2 күн бұрын

    Viralkan kepala sekolah. Biar kepala sekolah diganti adik kita bisa naik.

  • @netizen5568
    @netizen55682 күн бұрын

    sebaiknya duduk sama dong, kasihan sianak. org tua siswi jg jgn jd pahlawan kesiangan ,semua ada tehniknya spy ank jgn korban.

  • @zulkifleezainol6767
    @zulkifleezainol67672 сағат бұрын

    Mana boleh kepsek tolak arahan dari atasan pecat saja kepsek yg langgar arahan kadis

  • @dandangnasi5853
    @dandangnasi58532 күн бұрын

    Kepsek korup masih banyak dinegri ini... Disdik rajin2 lah blusukan agar manusia penikmat korupsi ini bisa masuk hotel prodeo.

  • @hantu-darat
    @hantu-darat3 сағат бұрын

    KEPALA SEKOLAH INI PERNAH DI PENJARA KASUS KORUPSI, KEPOLISIAN HARUS TINDAK LANJUTI LAPORAN DG MENGGELAR PENYIDIKAN. MEMANG NAMPAK ANEH JIKA MENYANGKUT KORUPSI YG DILAKUKAN SEKOLAHNYA...SEKOLAH INI LAYAK DI TUTUP ATAU SELURUH GURU DAN KEPSEKNYA DIGANTI

  • @user-bc6kv9un9n
    @user-bc6kv9un9n2 күн бұрын

    Bagus bu kepsek ...gak masuk 52 hari mengaku ber preatasi ... lanjutkaan sdh rapat guru maah yaa keputisan beraama

  • @Ninacute2
    @Ninacute23 күн бұрын

    Klou membangkang ya dicopot sj

  • @meigina4058
    @meigina40582 күн бұрын

    Tim guru rapat kenaikan kelas mulai ketar ketir terseret kasus kepseknya.

  • @Nathan-ur7xo
    @Nathan-ur7xo3 күн бұрын

    TUNTASKAN SAMPAI KE AKARNYA , AGAR PUNGLI DISEKOLAH SEKOLAH TIDAK TERULANG . *""" DAN PARA ORANG TUA TIDAK TERTEKAN *""""" . LANJUTKAN !!!!!!!!

  • @egis9454
    @egis94542 сағат бұрын

    Pecat saja dah jelas ini tindakan arogansi

  • @slametsudarsono8448
    @slametsudarsono8448Күн бұрын

    Mohon maaf absen siswa tersebut banyak bapak kok tidak memperhatikan, dan kalau absen banyak kok bapak sebut berprestasi

  • @sg-ml7ym
    @sg-ml7ym2 күн бұрын

    Pecat saja itu kepala sekolah.. Pecat dan miskinkan sampai 7 turunan..

  • @ibuwirda3642
    @ibuwirda3642Күн бұрын

    Tinggal gara" org tua y mengadukan korupsi,masa di kaitkan,pdhal murid y pintar, kliatan kepsek y dendam,ga bagus kepsek bgtu.pindahkan aja ke sklh lg.wajar org tua y marah

  • @papahasbii4167
    @papahasbii4167Күн бұрын

    SMAN 8 Medan bikin malu masyarakat Medan sudah tidak paforit seperti dulu

  • @PondokBaru-yt1qi
    @PondokBaru-yt1qi2 күн бұрын

    Kalaupun gk dicopot. Kepseknya dia gk kan lama lg akan STorouk.

  • @astrajingga7454
    @astrajingga745423 сағат бұрын

    Kalau pihak kepala sekolah menolak perintah atasan ya tinggal pecat dan proses sesuai hukum .kemungkinan tindakan pungli itu benar

  • @yusvendi6114
    @yusvendi6114Күн бұрын

    Berani kali kepsek sma. 8.bebas tugaskan aja dulu jabatanya, kirim ke sma terpencil, masak tinjauan kep. Dinas tak di indahkan bila perlu non jobkan.

  • @mpuus25
    @mpuus25Күн бұрын

    Adakah proses sebelumya seperti homevisite, pemanggilan orang tua, dll

  • @IchwanOnggi
    @IchwanOnggi2 күн бұрын

    Kalau tidak bisa memimpin pecat aja bikin pusing

  • @shauqiharfa7808
    @shauqiharfa7808Сағат бұрын

    Maju terus bu kepsek ...

  • @HAMBAALLAH-rc7on
    @HAMBAALLAH-rc7on8 сағат бұрын

    Itu yang lebih bagus pindah naik kelas,sangat tidak bagus kalau naik masih tetap di sekolah itu

  • @dahlah6222
    @dahlah6222Күн бұрын

    Kepala sekolah harus dipecat..

  • @user-gt1dq3by3k
    @user-gt1dq3by3k3 күн бұрын

    Siapa yg dibelakang ibu Kepsek ini ya saran dan usulan yg terbaik dari Disdik Dibantah dan Ditolaknya

  • @cool88899
    @cool888995 сағат бұрын

    Sok keras ... hrs di restruk jajarannya !!

  • @prinsestabernadet2589
    @prinsestabernadet25892 күн бұрын

    Tangkap kepala sekolahnya

  • @didiknurholis5439
    @didiknurholis54392 күн бұрын

    Pecat aja kepala sekolah itu SMA 8

  • @purbajeremi2802
    @purbajeremi2802Күн бұрын

    Harus pindah siswi tersebut !? Krn akan jd beban mental bagi sianak klau terus bersekolah di sman 8.... Krn kenaikannya akibat konflik....??

  • @zenneszennes4143
    @zenneszennes41433 күн бұрын

    Bukan rahasia lagi, prestasi anak tergantung gratifikasi dan pertemanan, sebelum bagi raport maka kasihlah bingkisan ke gurunya maka baguslah nilainya, aemakin ke sini aemakin bobrok wajah pendidikan kita, institusi yg seharusnya membentuk karakter anak, menjadi tempat merusak moral dan karakter

  • @ferryatmoko
    @ferryatmoko2 күн бұрын

    orang2 yg nekat demi harta & tahta

  • @irvanpane343
    @irvanpane3434 сағат бұрын

    Wah melawan ibu kepsek...

  • @user-ms5lm5gh3k
    @user-ms5lm5gh3k3 күн бұрын

    Banyak sebenarnya yang seperti ini....

  • @MargonoTumang
    @MargonoTumang2 күн бұрын

    Pecat aja....

  • @user-co1np3vg6j
    @user-co1np3vg6j2 күн бұрын

    Jgn di copot aja .di pecat

  • @IqbalPratama-sm3fl
    @IqbalPratama-sm3fl2 күн бұрын

    Pecat aza kepala sekolah nya

  • @dahlantamba6532
    @dahlantamba65322 күн бұрын

    Nampak kali kepsek nya memang sakit hati...

  • @ahmadfaizalothman1480
    @ahmadfaizalothman14802 күн бұрын

    Kurang ajar guru nya. Bagaimana mahu murid berlaku jujur guru nya tidak jujur.. anak murid bakal jadi jambret

  • @user-hg9xn8ig5k
    @user-hg9xn8ig5k3 күн бұрын

    Bubarkan

  • @nartidjuadi-ko9zh
    @nartidjuadi-ko9zh3 күн бұрын

    Ya khannn orang ini licik harus hati-hati

  • @robinsonsihombing5810
    @robinsonsihombing5810Күн бұрын

    Berhentikan kepala sekolahnya buat cemar pendidikan

  • @abahagung9500
    @abahagung95003 күн бұрын

    copot periksa, bila terbukti bersalah pecat. gituajakokrepot

  • @JhoniJhoni-k2g
    @JhoniJhoni-k2gКүн бұрын

    Kepala sekolah ada orang dalam yang lebih tinggi....

  • @supryadi1022
    @supryadi10222 күн бұрын

    Udh gk ada malu kepsek nya dan pct kepsek nya disdik untuk jadi peljrn skolh2 yg lain jgn seenak jidt

  • @didiknurholis5439
    @didiknurholis54392 күн бұрын

    Apalagi ada tindak korupsi

  • @MuulyanaPutra
    @MuulyanaPutra2 күн бұрын

    Kepsek bentar lagi edan

  • @candra7333
    @candra73332 сағат бұрын

    Itu bukan tindakan sebagai pendidik copot kepala sekolah. Kepala sekolah harus bertindak sebagai pendidik yang baik dampak psikologis siswa. Sekarang pernah ga kepala sekolah siswa tidak masuk tanpa keterangan mengunjungi rumah siswa? Siswa tidak masuk sapa tau karena membantu perekonomian keluarga untuk bekerja. Jadi itu yg harus di pahami sebagai pendidik. Kalau egois kekeh membuat siswa tinggal kelas itu malah merusak mental siswa.

  • @Hartini-ht4hm

    @Hartini-ht4hm

    Сағат бұрын

    Semua siswa dinaikkan smua Saja kl bgtu, Cari aman

  • @samsulhuda1695
    @samsulhuda16952 күн бұрын

    Kepsek berarti dia sudah mengancam murid nya itu

  • @wawansulistyo4119
    @wawansulistyo4119Күн бұрын

    Kadis ma lewat. Kepala sekolah over power nih..

  • @user-ej6cx3by1u
    @user-ej6cx3by1u2 күн бұрын

    Siswa kalo ga mencapai nilai ketentuan ya udh ga naik

  • @bentengkomputer
    @bentengkomputerКүн бұрын

    Cabut kepala sekolahnya..

  • @sury4484
    @sury44843 күн бұрын

    kepal sekolah gak tahu malu.... masyarakat jangan di bodoh bodohin lagi ... gak jaman lagi ... hayo.... pecat... kalau kepala sekolah kayak gini... pasti banyak guru guru yang menyerupai nya..... pecat.... pecat 🤮🤮🤮🤮🤮🤮🤮🤮

  • @wahyuayyub5745
    @wahyuayyub57453 күн бұрын

    Copot bebas tugaskan

  • @d.4.6.e
    @d.4.6.e2 күн бұрын

    Kok bisa-bisanya kewenangan kepala sekolah diatas dinas pendidikan 😂

  • @shauqiharfa7808

    @shauqiharfa7808

    Сағат бұрын

    Bu kepsek berpatokan pada aturan mentri pendidikan ..yg kewenangan nya di atas dinas pendidikan

  • @betorosemar2683
    @betorosemar26833 күн бұрын

    Guru di Gugu di tiru.kalau kebijakannya gak baik gak adil apakan perlu di turu

  • @greezlylia2486
    @greezlylia24862 күн бұрын

    OKNUM GURU ASUUU yaa..kek begitu...!!!! Kepsek...pasti ada bekingan nya.....!!!!

  • @user-nu7mj9zt3f
    @user-nu7mj9zt3f2 күн бұрын

    Jakarta jakarta jakartaaaa...artinya..mendik.apa pres..tirun..😅😅😅😅

  • @rizalbahri2456
    @rizalbahri2456Күн бұрын

    Pcat kepsek

  • @redmihp9200
    @redmihp92003 күн бұрын

    Disdik ditolak si kepsek ..arogan sekali ...pecat saja kepsek korup

  • @suartanaputu2160
    @suartanaputu21603 күн бұрын

    Pecat aja itu kepsek, mungkin bemer kata bapak wali murid yg tinggal kelas, takut semua kebongkar, mohon usut tuntas

  • @yudiwanwahyudi
    @yudiwanwahyudi3 күн бұрын

    Yg model begini bisa jadi kepala sekolah ? Seharusnya, kasih opsi, bisa naik kelas tapi pindah ke sekolah lain. Ibu ini ga mikir, selama setahun bersekolah, beban materil dan immateril yg dikeluarkan org tua siswi tersebut berapa ?

  • @user-dz6fc3cj4h
    @user-dz6fc3cj4h2 күн бұрын

    Itulak sekarang kepsek saja melawan.kadisnya.karena kepsek itu diangkat berdasarkan kkn

  • @rurohruroh357
    @rurohruroh3573 күн бұрын

    Kepala sekolah korupsi....kebakaran jenggot....ketauan korup....copot jabatanya....

  • @sunaryosunaryo2327
    @sunaryosunaryo23273 күн бұрын

    Pecat aj krpala sekolah

  • @ariari1996
    @ariari19963 күн бұрын

    Seluruh sekolah negeri indo, udah pada busuk dan korup

  • @Wong823
    @Wong8233 күн бұрын

    Jaman sekarang gimana anak sekolah mau maju atau pinter ga naik kelas lapor waduh

  • @edihotsinaga7306

    @edihotsinaga7306

    2 күн бұрын

    Dari jaman saya sekolah dr SD,SMP dan SMA,klo absensi kehadiran sangat menentukan naik/tdk naik

  • @shauqiharfa7808

    @shauqiharfa7808

    Сағат бұрын

    ​@@edihotsinaga7306ea emang betuL😂😂😂😂 ..

  • @rioandrias-my2kj
    @rioandrias-my2kj3 күн бұрын

    Kepseknya keplek...klw dicopot ketahuan punglinya....

  • @JhoniJhoni-k2g
    @JhoniJhoni-k2gКүн бұрын

    Kepala sekolah ada orang dalam yang lebih tinggi....

  • @JhoniJhoni-k2g
    @JhoniJhoni-k2gКүн бұрын

    Kepala sekolah ada orang dalam yang lebih tinggi....

  • @JhoniJhoni-k2g
    @JhoniJhoni-k2gКүн бұрын

    Kepala sekolah ada orang dalam yang lebih tinggi....

  • @JhoniJhoni-k2g
    @JhoniJhoni-k2gКүн бұрын

    Kepala sekolah ada orang dalam yang lebih tinggi....

Келесі