No video

Seri Pemupukan 16. Manfaat, Bahaya & Dosis MSG / Ajinomoto Bagi Tanaman - Cabe, Padi, Bunga.

Subscribe channel ini klik : bit.ly/2YfFFvw
Download Jurnal Penelitina Efri Grisinta klik : bit.ly/3kC6ovy
Download tabel periodik, klik : bit.ly/3jzs1ez
Judul : Manfaat, Bahaya dan Dosis Rekomendasi Penggunaan MSG / Ajinomoto Bagi Tanaman - Padi, Cabe, Hias, Buah
-----------------------------------------
Ajinomoto termasuk merk garam MSG atau monosodium glutamat yang cukup fenomenal saat diberikan ke tanaman. diyakini dapat meningkatkan produksi, dan kualitas serta kuantitasnya. tetapi belum banyak sumber yang mengatakan berapa dosis rekomendasi msg supaya menghasilkan manfaat dan tidak berbahaya atau menimbulkan bahaya bagi tanaman kita.
Maka melalui video ini, penyuluh pertanian lapangan memberikan beberapa penjelasan berdasarkan penelitian ilmuan, supaya menjadi rekomendasi untuk sahabat tani dalam berusaha tani.
------------------------------------------
VIDEO LAINNYA
Manfaat unsur hara nitrogen : • Seri Pemupukan Ke-3. P...
Manfaat unsur hara fosfor : • Seri PEMUPUKAN 4. Apa ...
Manfaat unsur hara kalium : • Seri Pemupukan 5#. Man...
----------------------------------------
My Gears & Medias :
Rode Videomic Rycote & Pro
Canon 80D & 600D
Samsung M31
Lensa Canon 10-22mm USM & 18 - 200mm IS
Travor LED Lighting
Taffstudio lighting
----------------------------------------
Salam Penyuluh Pertanian Lapangan
Rizali Anshar, S.ST, MM
Untuk kerjasama konten / keperluan penting terkait
Telp : 085245631700
Email : rizalifarming@gmail.com Untuk permintaan narasumber (seminar / pelatihan) dan sponsorship
Hubungi : WA 085245631700 (Admin)

Пікірлер: 763

  • @PenyuluhPertanianLapangan
    @PenyuluhPertanianLapangan3 жыл бұрын

    Jika sahabat tani menyukai video ini, beritahu saya seberapa banyak saya dapati jempol/like nya dari anda ya.!

  • @muhammadzainuddiin7927

    @muhammadzainuddiin7927

    3 жыл бұрын

    100 gram buat tangki 16 liter biasanya saya pakai pak

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    @@muhammadzainuddiin7927 nah, coba nnti lihat faktanya pada video nanti malam jam 7 wib.

  • @sulisw1631

    @sulisw1631

    3 жыл бұрын

    masuk..

  • @ahmadwekani3777

    @ahmadwekani3777

    3 жыл бұрын

    @@muhammadzainuddiin7927 kok over..buat kocor pa sepray

  • @jali4592

    @jali4592

    3 жыл бұрын

    Matap tambah maju...👍

  • @pungkydeaz8478
    @pungkydeaz84783 жыл бұрын

    Menurut pengalaman di lapangan, msg baiknya diberikan saat masa vegetatif krn dapat mempercepat pertumbuhan tanaman terutama pada pertumbuhan daun dan batang. Terlihat daun lebih lebar dan tegak serta batang jadi lebih besar dan kuat, efek ini hampir sama dengan pemberian hormon sitokinin. Namun perlu diperhatikan, hentikan pemberian msg saat tanaman memasuki masa generatif krn dapat berpengaruh pada bunga dan rasa buah. Intinya pemberian msg hanya cocok diberikan pada tanaman masa vegetatif.

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    mantap sharingnya pak.

  • @alwichaneyman4913

    @alwichaneyman4913

    2 жыл бұрын

    Benar

  • @ahmadcbbiru3199

    @ahmadcbbiru3199

    7 ай бұрын

    Maaf kk mau tanya itu d kocor apa d sprei

  • @user-jg7vf6nh1b
    @user-jg7vf6nh1b3 ай бұрын

    Trimakasih pak PPL.. Saya ingin berhasil dlm pertanian... Jadi saya sering mengikuti konten " Anda.... Sangat membantu perkembangan usaha tani saya....

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 ай бұрын

    Siap

  • @didinjamaludin7754
    @didinjamaludin77543 жыл бұрын

    Alhamdulillah. Smoga karya bapak ini mendapat pahala dari alloh swt.

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih aamiin

  • @cahyadiwardhana963
    @cahyadiwardhana9633 жыл бұрын

    Awal saya subscribe 1000 lebih.. Dua hari lalu masih 4000an subsciber.. Eh sekarang udah lebih 5000... Semangat pak bagi2 ilmunya..

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    makasih pak. ini semua juga berkat tmn2 ini termasuk bapak juga, yang udah setia dan dukung kami juga. memang cukup melelahkan meskipun hanya bikin 1 video aja, tp itu terbayarkan dengan komentar positif dan likenya pak, ibarat api yang tambah menyala lagi. hehe.

  • @setyolenggono1991
    @setyolenggono19912 жыл бұрын

    Semoga bapak ini dicintai sama Allah. Aku bersyukur atas adanya bapak ini

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    2 жыл бұрын

    Aamiin

  • @huta9977
    @huta99772 жыл бұрын

    Beside the brondols.channel ini jd rujukan utama gue soal pertanian.penjelasannye renyah.gampang dicerna.jg sngt bermanfaat

  • @praktekpemula8412
    @praktekpemula84123 жыл бұрын

    Chanel yg paling sering saya tonton tentang tips berkebun adalah penyuluh pertanian lapangan dan chanel kebun indra tarigan.

  • @wanwanballmond6530
    @wanwanballmond65303 жыл бұрын

    Nambah ilmu liat channel ini, alhmdulilah jadi paham masalah pertanian, meskipun dlu tidak sekolah ilmu pertanian, semoga selalu di berikan kesehatan pak sukses selalu

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    aamiin pak terima kasih

  • @Ofstockerr12
    @Ofstockerr123 жыл бұрын

    Pak coba jelaskan tentang ZPT seperti Auksin,Sitokinin dan Giberelin. Sangat sedikit konten tentang pembahasan tersebut. Dan yang pasti bapak termasuk orang yang kredibel dalam menjelaskan dan bisa dipercaya

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak. makasih masukannya pak ya

  • @nenakartini4459

    @nenakartini4459

    2 жыл бұрын

    @@PenyuluhPertanianLapangan sebagai x xxx comexxxx canxx come by and x CA xx xx xx xx x can xxx xxx x xxx xx xx xxxxxxx çççcççç

  • @suganda4151

    @suganda4151

    Жыл бұрын

    Mas Rizal mohon buat video untuk kombinasi POC masa vegetatif dan kombinasi POC masa Generatif.. Dan apakah POC juga ada yg antagonis?

  • @ayubmaulana9057
    @ayubmaulana90573 жыл бұрын

    alhamdulilah nemu chanel yg sangat tepat buat belajar terimakasih pak atas pembagian ilmu gratisnya yg tentunya sangat bermanfaat moga suscses naik teruss chanelnya y pak, salam kenal pak dari duri riau indonesia .

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak, salam kenal pak ya dari kalsel

  • @hensuprapto7333
    @hensuprapto73333 жыл бұрын

    asyik jg nih mlm" ada kuliah pertanian gratis makasih pak buat penjelassnnya

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    wah, jangaj dibilang kuliah lah pak, hehehe

  • @abdulmukhid4362

    @abdulmukhid4362

    3 жыл бұрын

    Jangan gratis pak...asal iklannya jng di skip itu sbagai tanda terimakasih kpd mas rizal....hehehehe (bercanda pak😁😁😁😁)

  • @sumberhidupmandar7548
    @sumberhidupmandar7548 Жыл бұрын

    Mandar selalu hadir di chanel ini...info yg sll di tungguh dr bapak

  • @juwanatani8356
    @juwanatani83563 жыл бұрын

    Mantap pak PPL ini bicaranya lancar dan sangat menguasai materi,sukses selalu pak PPL.

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih terima kasih pak

  • @AmeliaPutri-qj4vz
    @AmeliaPutri-qj4vz3 жыл бұрын

    Singkat jelas n padat , Mkch om ilmunya , keren , semangat n kekeluargaan , smg om sehat n sukses sllu Amiiin yra 🤲🙏😊

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    terima kasih kembali

  • @IsaAnsori-PetaniMuda79
    @IsaAnsori-PetaniMuda794 күн бұрын

    Alhamdulillah saya sudah subscribe

  • @khoirulanam3130
    @khoirulanam31303 жыл бұрын

    Mksih bimbinganx pak,🙏🙏 habis kerja di prusaha'an,saya mau usaha pertanian..

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak. mudah mudahan terealisasi pak. saya juga punya kebun porang, cuma mmng jauh bngt banget dr rumah dan udh ada yg ngelola. jd mmng lbh fokus bikin penyuluhan penyuluhan aja.

  • @tissahadiketut3494
    @tissahadiketut34943 жыл бұрын

    belum lama saya ketemu chanel ini, dan baru bbrp video yg sy liat.lgs .puas. Anda pintar sekali jd pembicara mudah dipahami dan menarik dan juga isinya sangat2 bisa dipercaya. Trimakasih sudah berbuat hal baik unt bangsa ini...

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih sama sama pak. soal berbicara memang sudah lama pengalamannya pak hehheeh

  • @mastergangi1405
    @mastergangi14053 жыл бұрын

    Ditunggu bos,terima kasih bos,penjelasan yang sangat detail,di tunggu penjelasan tentang ilmu tentang alam semestanya 🙏🙏🙏

  • @indahnilasari2424
    @indahnilasari24243 жыл бұрын

    MasyaAllah, sangat bermanfaat,. Terima kasih, jazaakallahu khairan

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    sama sama, terima kasih kembali.

  • @Mtt-pg4px
    @Mtt-pg4px3 жыл бұрын

    Terima kasih pak mantri atas infonya, jazakallahu khoiron katsiira. Arruhama Cikembar Sukabumi penyimak setia.🙏🙏🙏

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    terima kasih kembali pak.

  • @isnihartisulis8094

    @isnihartisulis8094

    Жыл бұрын

    brp dosis utk 1 tangki

  • @miftahultanipujasuma7382
    @miftahultanipujasuma73823 жыл бұрын

    Pengen deh punya ppl yg kayak gini👍👍 Mantap lanjutkan pak salam dari Sumatera Selatan

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih siap pak

  • @JeklynSSinaga
    @JeklynSSinaga3 жыл бұрын

    Penjelasan yang disertai jurnal, terimakasih ilmu nya pak. Sehat selalu 🙏

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak.

  • @erenjaeger7695
    @erenjaeger7695 Жыл бұрын

    Suka ....mantap....Chanell Penyuluh Pertanian Rizal Anhsr....Sukses.

  • @ferlandolando619
    @ferlandolando6193 жыл бұрын

    Untuk kelapa sawit.. Contoh aja kepala di tepi pantai sering di siram air garam malah subur buahnya bagus panjang umur

  • @ainunsamseb3147
    @ainunsamseb31473 жыл бұрын

    Samarinda sebrang hadir ...ilmunya bermanfaat banget buat saya pak...terimakasih...saya tunggu video selanjutnya

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak

  • @DeanEkadanta
    @DeanEkadanta3 жыл бұрын

    Penjelasan sangat jelas, sangat teliti. Menyesal baru nemu channel ini. Hehehe Sy udah subscribe.. thanks

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap terima kasih.

  • @imahcaemvlog2548
    @imahcaemvlog2548 Жыл бұрын

    Mantap 👍👍👍 penjelasan sangat dibutuhkan untuk petani untuk pelajari

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    Жыл бұрын

    Terima kasih

  • @dodikfirmansyah
    @dodikfirmansyah3 жыл бұрын

    Mantab mantabb, "lebih bijaklah dalam memberi unsur hara." Josss

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak

  • @harwanhadisaputra1366
    @harwanhadisaputra136629 күн бұрын

    Jazaakallohu khoiran pak Anzar...

  • @Vladimir-yu7jj
    @Vladimir-yu7jj Жыл бұрын

    Makasih alhamdulilah ilmunya

  • @stealthxcx7024
    @stealthxcx70243 жыл бұрын

    Mantab om, sy paling suka klo ada fakta ilmiahnya.👍

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    iya pak siap

  • @brothercastro2247
    @brothercastro22473 жыл бұрын

    Pak....tolong buat video tentang cara pengendalian penyakit pada tanaman kakao dan tanaman kopi

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    insyaALlah ya pak.

  • @samsulhuda9870
    @samsulhuda98703 жыл бұрын

    Semoga manjadi amalan yang berkah pak

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    aamiin pak

  • @agungfany1
    @agungfany13 жыл бұрын

    untung nonton video ini sebelum aplikasi POC yg saya kasih micin ke tanaman anggur saya.

  • @nuryadin.25
    @nuryadin.254 ай бұрын

    Terimakasih ilmunya bang😊

  • @caturluhuratmaja384
    @caturluhuratmaja3843 жыл бұрын

    Next bahas tentang gol.pestisida dan kode kerja pak🙏

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak.

  • @KangMade
    @KangMade3 жыл бұрын

    Sedang dalam belajar.. mau mencoba nanam cabai 😂😂😂 Terimakasih videonya, sangat bermanfaat

  • @afanrifai4671
    @afanrifai46713 жыл бұрын

    Bikin seri pemupukan di musim hujan & musim kemarau untuk bawang merah pak..

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak

  • @adingsahidin143
    @adingsahidin1433 жыл бұрын

    Luar biasa pembahasannya. Review manfaat POC buatan limbah dapur om...

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih siap pak

  • @habibrohman5365
    @habibrohman53653 жыл бұрын

    Bagus lbh detil lbh midah di mengerti jadi bisa pah trims

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih terima kasih pak

  • @narutochannel7269
    @narutochannel72693 жыл бұрын

    I am very happy and comfortable with the delivery of material from you .. thank you for the knowledge ..

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih you're welcome

  • @muhammadalyas1738
    @muhammadalyas173811 ай бұрын

    Pak tolong buatkan vidio seputar tanaman kelapa sawit

  • @Pitung106
    @Pitung1068 ай бұрын

    Terima kasih utk ilmunya.

  • @oppoaja3487
    @oppoaja34873 жыл бұрын

    Videonya berkualitas berdasarkan ilmiah ,di tunggu video video lainnya mas , saya sering berbagi ke teman-teman sukses selalu mas👍👍👍

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih terima kasih kembali pak

  • @narendraas5445

    @narendraas5445

    2 жыл бұрын

    👍👍

  • @zivanaaisyah9183
    @zivanaaisyah91833 жыл бұрын

    Ku tunggu vidionya tentang mengatasi busuk daun tanaman kentang yang baik di musim hujan

  • @slotmaxwin5264

    @slotmaxwin5264

    3 жыл бұрын

    Saya juga tunggu untuk kasus yg sama tapi pada daun bawang merah saat musim hujan

  • @GemmaProRecords
    @GemmaProRecords3 жыл бұрын

    Pak bsk bahas tentang sunlight n garam itu juga kan hits bgt didunia pertanian tau sendri +62 jago ngakalin hehehe

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    kalau bahas msg sebenarnya udh sama aja dengan garam kok pak, karena garam itu juga sodium

  • @ahmadmuhtadin9743
    @ahmadmuhtadin9743 Жыл бұрын

    Jos-gandos jare ku pak rizal...

  • @jjcell5253
    @jjcell52533 жыл бұрын

    Kesimpulannya,bisa tapi sangat terbatas dan tidak harus.

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    betul pak

  • @miraokaria1083
    @miraokaria1083 Жыл бұрын

    Lereng G,kelud sllu hadir

  • @SigitSujono-eg3bp
    @SigitSujono-eg3bp3 ай бұрын

    Ahirnya di buatkan video nya❤❤❤

  • @dewaruci4755
    @dewaruci47553 жыл бұрын

    Trimaksh bosss,,,,Bim Bim Bim!!!

  • @AhmadHasan-nr6gu
    @AhmadHasan-nr6gu Жыл бұрын

    Terima kasih atas ilmunya

  • @playwithnaufal
    @playwithnaufal3 жыл бұрын

    mantaf

  • @imronhariyanto946
    @imronhariyanto9463 жыл бұрын

    Mantap banget penjelasannya mas

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak, terima kasih kmbali pak ya.

  • @NantiNan
    @NantiNan Жыл бұрын

    Pak saya punya tanaman cabe dan tomat tapi cabenya masih kecil dan tomat sdh mau berkembang gimana cara nya ngasih mecinnys umur berapa hari

  • @layungratna3925
    @layungratna39253 жыл бұрын

    lahan sy dipinggir pantai. pupuk apa yg hrs sy gunakan. trim.ilmu sy tambah buasnyaak

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    krna saya ga tau tanaman apa dan gimana kondisinya, maka pupuk umum aja pakai NPK mutiara udh bagus kok

  • @muslehudinassembahuluny7677
    @muslehudinassembahuluny76773 жыл бұрын

    Mantap pak.. Nambah ilmu.. Sukses pak..

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak

  • @sumberenergy446
    @sumberenergy4463 жыл бұрын

    Untuk tanaman seperti sawi micin dan citrun sangat efektif

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    iya pak. asal dosisnya pas aja ga kelebihan, insyaAllah gpp. tp katanya sih, kebanyaka petani ga banyak ngasih itu ga puas. nah ini yang bermasalah nantinya. heheh

  • @sumberenergy446

    @sumberenergy446

    3 жыл бұрын

    @@PenyuluhPertanianLapangan selain natrium msg juga di sinyalir berperan penting menjadi asam amino.. Pada kebanyakan kasus micin dan air kelapa sangat bersinergi jika di campur..dimana air kelapa mengandung sedikit natrium dan banyak zpt auksin.. Hanya saja..untuk tanaman biji2an msg harus teliti dengan dosis sebab bisa berdampak batang menjadi rapuh dan keropos.. ( uji coba di padi) dan gabah mudah pecah... Klu umtuk tanaman panen daun ( sawi dll)emang jozx apalagi di campur dengan micin+citrat acid+kecap ASIN..

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    @@sumberenergy446 betul pak.. Disini aja broker2 seledri udh bisa mmbedakan mana seledri yg pada masa tanam diberi msg dengan yg tidak. lbh keropos memang.

  • @bhocilpeshing
    @bhocilpeshing3 жыл бұрын

    Sangat bermanfa'at..terima kasih pak

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih sama sama

  • @adisetiono925
    @adisetiono9253 жыл бұрын

    Buat video, kandungan urin hewan. Sebagi pupuk daun. Trims

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak.

  • @sarjanahukum5281
    @sarjanahukum52813 жыл бұрын

    micin khusus kalau dipupuk untuk tanaman umbi, bila dalam 2 bulan tidak segera dipanen maka akan membuat umbi busuk. Jadi kalau mau makai pupuk micin untuk tanaman umbi gunakan saat bulan-bulan mau dipanen 😁

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    hehehee. tetap sebenarnya harus bijak memilih unsur hara yang mau kita berikan. hehehe.

  • @sarjanahukum5281

    @sarjanahukum5281

    3 жыл бұрын

    @@PenyuluhPertanianLapangan ya bos hehee

  • @nguyenvanhochi3349
    @nguyenvanhochi33493 жыл бұрын

    Pak tolong bahas dong manfaat zpt naptalin, giberelic,auxin,citokinin terhadap tanaman buah

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    Giberelin, auksin dan sitokinin udah dibahas kok pak di video judulnya POC pak

  • @arsi1688
    @arsi16883 жыл бұрын

    Lancar pol penjelasannya ttep jos..ati” kesleo😅✌️

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    itu aja bbrp kali keseleo. cuman karena teknik editing, jadi potong potong lah pak yang keseleonya

  • @arsi1688

    @arsi1688

    3 жыл бұрын

    @@PenyuluhPertanianLapangan hahaa iya iya Daging smua pnjelsnya smpe” aku yg awam mumet ,,mju trus pk sngt brmnfaat

  • @bilabyatarsibarani7514
    @bilabyatarsibarani75143 жыл бұрын

    Nitip ulasan pak. Segala sesuatu tentang PSB (Potosintetik bakteria)

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    wah berat nih. makasih masukannya pak ya

  • @dewiindasyah4621
    @dewiindasyah46219 ай бұрын

    Thanks 🎉❤

  • @subandi5904
    @subandi59043 жыл бұрын

    Jos.moga jadi mentri peetanian.

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    hehehee. berlebihan si bapak

  • @gabrielsinggihwaratmaja3847
    @gabrielsinggihwaratmaja38473 жыл бұрын

    Review Tentang manfaat garam grosok buat tanaman om

  • @nkrihmt6127
    @nkrihmt61273 жыл бұрын

    Terima kasih

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    sama sama pak.

  • @sansan.think28
    @sansan.think283 жыл бұрын

    Tanaman adalah makhluk hidup, sama halnya dengan manusia, ketika di beri banyak msg bisa mempercepat penjeputan ajal

  • @fikaazmi2742
    @fikaazmi27423 жыл бұрын

    pemupukan padi yg benar lengkap dosis jenis pupuk serta usia pemupukan trimakasih

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    pemupukan padi yang benar itu dg PPL di desanya bapak krna padi itu pupuknya spesifik lokasi dan PPL yang paling tau pak

  • @cuan9955
    @cuan99552 ай бұрын

    Dosis MSG pada tanaman yg menjalar pak.. seperti timun gambas pare pak

  • @RangKamang
    @RangKamang3 жыл бұрын

    Barakalloohufik

  • @rahmadhidayat4026
    @rahmadhidayat4026 Жыл бұрын

    Pungsi bom plower pada tumbuhan. Pertanyaan saya 1. Benar tidak bom plower diberikan pada masa produktif 2. Benarkah bom plower bisa meningkatkan bunga yang berlimpah.sebab saya bertani pohon yang mengharapkan bunga.tanaman saya pohon pacar air ( pihong ) bunga tabur pada malam. Terimakasih atas bantuannya.waslm Rahmat hidayat.petani bunga pacar air ( pihong )

  • @akijangkung7801
    @akijangkung78013 жыл бұрын

    Mantap,kita dapat ilmu dg.dalil2 sahih.Hatur nuhun.

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih sama sama

  • @msafuan1349
    @msafuan13493 жыл бұрын

    Bs kah saya minta panduan pupuk organik untuk tanaman durian mulai tanam sampai dekati masa buah.trima kasih bang Rizal KL berkenan wassalamu Alaikum . Bang Rizal.

  • @haikalnaf1621
    @haikalnaf16213 жыл бұрын

    Pak, ada juga yg spray tanamannya pakai SUSU...jadi mohon diulas juga apa manfaat dan bahanya bagi tanaman..serius penasaran banget Pak...🤔🤔🤔🙏🙏🙏

  • @rickymarcello9358
    @rickymarcello93582 жыл бұрын

    Bang tolong dibahas juga kegunaan Aspirin bagi tanaman

  • @hadiutomo6400
    @hadiutomo6400 Жыл бұрын

    🇮🇩🇮🇩⭐ informasinya keren, Om PPL. Landjoetken!!!🇮🇩🇮🇩🙏

  • @jeftamarbun8578
    @jeftamarbun85783 жыл бұрын

    Asalamualaikum pak.Klu untuk tanaman kelapa sawit gimana Pak...? Ada fungsi nya juga gak pak Mohon dijawab Pak?

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    Wslm dicor saja 200gr ke 10liter air. Dicor saja

  • @KhoirulAnam-wz8lf
    @KhoirulAnam-wz8lf3 жыл бұрын

    Moga" makin banyak iklanya 😁

  • @indalkarim5308
    @indalkarim53083 жыл бұрын

    Bagaimana cara menormalkan kembali tanaman yang kelebihan/ over dosis msg tersebut? Itu terjadi pada tanaman saya dimana pertumbuhan jadi lambat, daun keriput, warna daun menjadi hijau kebiruan mohon solusinya, salam

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    pemberian kalsium rutin 3 hari sekali disemprot aja.

  • @indalkarim5308

    @indalkarim5308

    3 жыл бұрын

    @@PenyuluhPertanianLapangan oke terima kasih atas saran bapak semoga bermanfaat🙏

  • @ariantotafre3283
    @ariantotafre32833 жыл бұрын

    Salam dari Papua Barat.... Pak Mau tanya nih... Apakah Ajinomoto dapat di berikan pada tanaman pisang dan Sereh... kalo ya... bagaimana takaran dan tata cara pemupukannya... Maaf kalau pertanyaan saya terlalu awam...

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    Mending micin yg dibkin pupuk organik cair

  • @junjungnkri4151
    @junjungnkri41513 жыл бұрын

    Mejuah juah... Salam dari petani tanah Karo Medan bang. Makasih info tentan pertanian

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap sikakan pak

  • @herrypamungkas4100
    @herrypamungkas41002 жыл бұрын

    sippp......

  • @ahmatzai5718
    @ahmatzai57183 жыл бұрын

    Kalo teori nya tanaman sering di kasih petsin mengurangi umur tanaman alias cepet mati, maka bisa berlaku juga buat manusia yg tiap hari 3x makan petsin.

  • @aristosilalahi3313
    @aristosilalahi33133 жыл бұрын

    Tentang tanaman padi donk pak

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    nggih

  • @cangcungoraowel4816
    @cangcungoraowel48163 жыл бұрын

    TOLONG BAHAS JUGA PENGGUNAAN GARAM UNTUK TANAMAN PAK. KAMI TUNGGU ULASANNYA

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    insyaAllah ya pak

  • @Exoduss221
    @Exoduss2213 жыл бұрын

    Pikir saya mending beli mkp yg khusus pembuahan, harga lebih murah, drpd beberapa gram msg. pembuahan juga lebih baik kalo organik, agar tanahnya mengandung mikroorganisme jg, biar hemat ya bikin sendiri

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    mantap bapak.

  • @Exoduss221

    @Exoduss221

    3 жыл бұрын

    @@PenyuluhPertanianLapangan mo nanya dong pak, kan poc atau pupuk organik, vit b1 sifatnya asam nah apakah pemakaiannya bisa dicampur sedikit dolomit atau jeruk nipis? Karna sifatnya basa. Agar media tanamnya tetap ph normal

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    @@Exoduss221 cek aja pH tanahnya dulu juga. kalau kisaran 6,5 aja ga usah dikasih,.. terlalu tinggi pH nnti malah mikroorganismenya susah hidup lho

  • @sukoconganjuk9140
    @sukoconganjuk91404 ай бұрын

    Pak RIzal,saya dari JATIM mau tanya,,maksudnya kacang tanah di berikan msg(micin) 2-6 gram itu per tangki apa per liter,tolong berikan jawabanya ya bapak,,saya tunggu jwbnnya,,,sehat selalu buwat bapak 🙏🙏🙏

  • @razlanmdos662
    @razlanmdos6623 жыл бұрын

    Wa'alaikumussalam warahmatullahi wabarakatuh Semoga sihat selalu pak rizali

  • @dendriarieza3227
    @dendriarieza32273 жыл бұрын

    Mantap pak,terima kasih untuk pelajarannya hari ini

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    siap pak.

  • @harlytv5026
    @harlytv50262 жыл бұрын

    Mantap pak guru

  • @rudysedep0505
    @rudysedep05053 жыл бұрын

    Pak mau tanya, untuk tanaman cabe, usia berapa hari yang tepat pemberian ZPT? Dan ZPT jenis apa yang di anjurkan? Terima kasih

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    zpt giberelebin sitokinin dan auksin bagus pak

  • @alamkuindah340
    @alamkuindah340 Жыл бұрын

    mas kl urin manusia apa bagus untuk tanaman ..kususnya cabe jagong.

  • @diobuah7060
    @diobuah70603 жыл бұрын

    Jember hadir pak,,mantap sekali

  • @nanangkurniawan2887
    @nanangkurniawan28873 жыл бұрын

    Luar biasaaaa

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    terima kasih pak

  • @bibito3034
    @bibito3034 Жыл бұрын

    Mau tanya bolehkah poc dr cucian beras dan bonggol pisang dicampur dengan ajinomoto pak?

  • @rn.9753
    @rn.97533 жыл бұрын

    Terima kasih 👍🏼👍🏼👍🏼

  • @PenyuluhPertanianLapangan

    @PenyuluhPertanianLapangan

    3 жыл бұрын

    sama sama pak.

  • @MuhammadhilmanThoha
    @MuhammadhilmanThoha8 ай бұрын

    dulu saya pernah punya 2 pohon cabai yang tumbuh liar di bekas pondasi rumah, pondasi tersebut dialiri air limbah cucian piring, entah kenapa cabai tersebut kok tumbuh dengan sangat suburnya dan berbuah sangat lebat, saking lebatnya saya pernah jual 6 kilo gram dengan 3x panen, belum yang dikonsumsi sendiri, padahalkan kan cuma dua pohon cabai. Mungkin bapak/ibu disini ada yang bisa jelaskan, kandungan apa yang membuat subur cabai tersebut? . Apakah micin, apakah garam? Apakah air leri? Apakah limbah cucian piring? Apakah media pondasi tersebut yang membuat subur? Jujur saya heran tapi itu fakta

Келесі