Rocky Gerung : Millenials Akan Cepat Pikun Kalau...

Hallo Sahabat BWM,
Kali ini kami menampilkan hal yang agak sedikit berbeda yaitu tentang kegiatan berpikir manusia yang menentukan kondisi existential nya. Ini dikaitkan juga dengan demensia atau pikun yang banyak dialami oleh manusia.
Menurut Bung Rocky Gerung, kepikunan atau demensia ini tidak hanya dialami oleh orang lanjut usia, tetapi para remaja dan millenials juga langsung mengalami kepikunan/ demensia jika mereka berhenti mengambil keputusan dan berhenti berdebat dan berargumen. Selanjutnya dikatakan oleh bung RG kondisi existential manusia didalam philosophy itu ditentukan oleh manusia yang seharusnya tidak pernah berhenti untuk mengaktifkan dirinya sendiri.
Saksikan tayangan seru dan berbobot yang melibatkan para akademisi dengan masing2 pengetahuan nya.

Пікірлер: 365

  • @FRM_TV
    @FRM_TV7 ай бұрын

    Presiden akal sehat, bung Rocky sosok yang sangat berjasa bagi saya sebagai warga negara yang mana saya baru melihat sosok seperti Prof Rocky datang dengan satu kepentingan yang mulia yaitu untuk mengaktifkan Akal Sehat rakyat dan pemimpin. Sebenarnya Indonesia di huni oleh orang2 pintar tapi kalah dengan kepentingan duniawi dan takut mengambil resiko. Sehat dan umur panjang bung, terima kasih tak terhingga

  • @akakaleka9128
    @akakaleka91282 жыл бұрын

    Roki Gerung 👍💪❤️🙏🙏🙏🙏😇😇😇 org hebat dan luar biasa SKL bersyukur Indonesia px sosok spert Roky Gerung

  • @sunhoney3101
    @sunhoney31012 жыл бұрын

    Prof.Doktor. Akal sehat Imam besar Rocky Gerung 👍👍👍👍👍👍👍👍👍

  • @runisukaesih6129
    @runisukaesih61292 жыл бұрын

    Ada aku di sana..nonton live itu rasanya luar biasa..makin menyehatkan akal

  • @andresaprilia9727

    @andresaprilia9727

    2 жыл бұрын

    Kerasa enegi nya ya bu

  • @runisukaesih6129

    @runisukaesih6129

    2 жыл бұрын

    @@andresaprilia9727 bangett..aku belom ibu2 yoo heheh fans babeh bukan cuma kalangan emak2 toh 😁😁

  • @greengoblin3624

    @greengoblin3624

    2 жыл бұрын

    @@runisukaesih6129 klo mau ikut gimana mba

  • @lurkingcorsa10

    @lurkingcorsa10

    2 жыл бұрын

    Hehehe... kena shoot d Menit k brp tuhh ..tante?😁

  • @adzamosaht9869

    @adzamosaht9869

    2 жыл бұрын

    Ka gimana caranya biar bisa ikut kelas rocky gerung ?

  • @tatinurhayati6568
    @tatinurhayati65683 ай бұрын

    Abng Rocky hebat alhmdllh Indonesia punya abng yg di sampaikannya sellu mencerdaskan sehat sellu Abang Rocky

  • @seputarpalembang1350
    @seputarpalembang1350 Жыл бұрын

    RG : Karna ada hari akhir saya tidak mau berhenti hari ini

  • @echys80
    @echys809 ай бұрын

    Betul juga pak RG. Makasih untuk pencerahannya

  • @arlinasukawatiningrum6112
    @arlinasukawatiningrum6112 Жыл бұрын

    Suka dgn gaya bicaranya yg apa adanya ...dgn kecerdasan beliau...makasih bang Rocky

  • @suwatrilhafni2829

    @suwatrilhafni2829

    7 ай бұрын

    Banyak org yg gagal berfikir di rejim inin

  • @iffansetyawan4483

    @iffansetyawan4483

    4 ай бұрын

    yes👌

  • @echys80
    @echys809 ай бұрын

    Dulu saya berpikir bahwa berdebat itu harus dihindari untuk menghindari konflik tapi melalui argumen bung Rocky Gerung saya mendapatkan pencerahan bahwa justru dengan berdebat kita akan bisa lebih mengasah pikiran kita sehi6bisa terhindar dari kepikunan dinindan juga saya berpikir juatru dengan berdebat kita belajar untuk memanaje hati kita supaya ketika kita kalah dalam berargumen kita tidak mudah emosi dan yang terpenting melalu adu argumen maka terbukalah ide ide positif dan wawasan akan berkembang. Terima kasih bung Rocky Gerung.

  • @allensanjaya7797
    @allensanjaya77972 жыл бұрын

    Semoga sehat selalu bang ROKY GRUNG

  • @idwigogo5638
    @idwigogo56382 жыл бұрын

    Mantap. Ikut kuliah yg seger2 gini

  • @asepsb390

    @asepsb390

    2 жыл бұрын

    Setuju..inilah kuliah akal sehat yg bikin seger,mantebs!thanks bung Rocky,sehat selalu...

  • @idwigogo5638

    @idwigogo5638

    2 жыл бұрын

    Gas terus bro🔥

  • @sanarihoht4075
    @sanarihoht40752 жыл бұрын

    Gile benerrrr... Awal2 kenal beliau RG dari ILC. Kupikir beliau hanya mantap di bidang filsafat dan politik. Laaaah....ternyata dlm ilmu kedokteran jg ajib. Kesimpulannya: beliau niy mmg kelas filsuf lah. Ilmunya menyeluruh.

  • @arodotcodotid5064

    @arodotcodotid5064

    2 жыл бұрын

    Apoptosis. Metastasi

  • @RichardWanes-ve8om
    @RichardWanes-ve8om9 ай бұрын

    Bung Roky Gerung benar dan murni seorang Positifisme Indonesia baru Indonesia harus Revolusi. Reformasi 98 tidak berfungsi secuilpun. Fakta yang ada di Indonesia hanyalah perang urat syaraf antar elit politik Status kedudukan dan kekuasaan itu yang dikejar elit politik.

  • @abangJampang81
    @abangJampang812 жыл бұрын

    Saya selalu merenung kuncinya Membaca buku dan belajar memikirkan nya. Diskusi apalagi kl lihat banyak ruangan rumah RG buku

  • @tomikusumowibowo34
    @tomikusumowibowo342 жыл бұрын

    Salam Akal Sehat Prof Rocky Gerung, PT 0%.

  • @ronin2751
    @ronin27512 жыл бұрын

    Sy jd merasa terganngu dgn org yg berbaju orange yg slalu main hp...di acara spt ini... Sehat slalu bung Rocky...tetap semangat utk slalu membagi ilmu yg bermanfaat agar tdk semakin banyak org dungu.

  • @muslimhutasuhut7517
    @muslimhutasuhut75172 жыл бұрын

    Pengalaman itu adalah maha guru,hal seperti inilah yg harus ditumbuhi kembangkan untuk segera melembaga,ya.!.

  • @BetraWijaya
    @BetraWijaya2 жыл бұрын

    Salam untuk bung rocky min, saya sangat mengidolakan dia👍🏼

  • @sudirmantamin9932
    @sudirmantamin99322 жыл бұрын

    Berfikir, bertengkar, berdiskusi, selalu mengasah otak, usia lanjut, berfikir tetap kuat.....

  • @heendiisuryabrata1150
    @heendiisuryabrata11502 жыл бұрын

    sebuah cerita dari Nenek saya pribadi ,beliau selalu ingin beraktifitas , semisal mencucj piring yg terkadang pecah . Dari peristiwa tersebut krn berulang memunculkan sebuah pertanyaan hingga beberapa lama. Satu hal yg bisa dipahami yaa bahwa Manusia tetao membutuhkan eksistensi pd setiap periodik waktunya,termasuk usia yg dikatakan dlm bentuk fisik yg disebut sebagai usia senja. Eksistensi adalah manifestasi dari keHidupan. dlm Budaya Sunda dikenal dgn eksistensi waktu yg dibagi dlm 3 arus atau TriTangtu, pasca terakhir atau waktu yg ke tiga eksistensi kemanusiaan kita sdh masuk dlm konsep Guru atau Brahmana (Brahman,Ibfahim) yaitu fungsi waktu ttg menjadi Guru,Mengajar,berFilsafat barangkali itulah aktifasi kita dlm kehidupan pd bab selanjutnya.🙏.

  • @romanuskopon3763
    @romanuskopon37632 жыл бұрын

    Manusia itu jika dia tidak bergerak,beraktivitas dan berdiskusi maka otomatis akan memperpendek umur dan pikun....belajar sejarah biar paham...

  • @ellielli7685
    @ellielli76852 жыл бұрын

    Terimakasih, jd tercerahkan.. Sblm pandemi sering antar org Jepang ke Senior Living di Cikarang dan Cibatu sktr thn 2016/2017 ~ 2019,, kirain sy senior living spt panti jompo tp lbh exclusive...

  • @pengailsejati78
    @pengailsejati782 жыл бұрын

    Narasi bung RG selalu menarik utk disimak...

  • @ekaprasetiawan3687
    @ekaprasetiawan36872 жыл бұрын

    Kualitas pikiran memang lahir dr adu argumen/ dlm bahasa Rocky bertengkar. Sayangnya kultur kita dibangun dengan gaya diem diem

  • @pengingat3409

    @pengingat3409

    2 жыл бұрын

    Ya itulah sbap nya stiap bertengkar tentang sesuatu pemikiran salalu dngan sentimen, karna gak terbiasa sjak dini... Cpat masuk ke hati dan sulit mngakui lawan bicara nya...

  • @star-di9ju
    @star-di9ju2 жыл бұрын

    Dulu mereka bertengkar buat maju ... Sekarang ini bertengkar buat memperkaya diri sendiri

  • @user-or7lg9pq9j
    @user-or7lg9pq9j7 ай бұрын

    Orang harus tetap berjalan, sebagaimana waktu yang terus berlalu . pemikiran yang tinggi pengaruhnya akan terlihat dari yang mengalir kebawahnya..

  • @pipinfirdaus9826
    @pipinfirdaus98262 жыл бұрын

    Saya pernah mendengar hadits yang secara tersurat dan tersirat memberikan tips awet muda adalah selalu untuk berpikir positif dan optimis

  • @carlydatius784
    @carlydatius7842 жыл бұрын

    Bener kata RG jangan menghalangi manusia untuk mempunyai KESIBUKAN nenek saya umur 80 selalu ingin mempunyai kesibukan Bukan di manja Dan di beri hal mewah

  • @bundathalla7333
    @bundathalla73332 жыл бұрын

    Sayang nya ada orang cmn hadir trs main hp ,ada juga yg menghargai orang berbicara yaitu dgn cara mendengarkannya.

  • @AdeckNst
    @AdeckNst10 ай бұрын

    Ilmu apapun yg terdapat di diriku masih sangat terlalu minim dan aku berterima kasih kpd bos gerung... agak nambah dikit ilmu yg ku terima dari melihat dan mendengar kuliah gratisnya. Sekali lagi makasih ya bos gerung.. teruslah beri ilmu kpd bangsa ini agar menjadi bangsa yg cerdas dan maju👍👍👍👍♥️♥️♥️♥️

  • @mujahidin5189
    @mujahidin51892 жыл бұрын

    Bukti bahwa kita pernah hidup, kita harus membuktikan bahwa kita pernah hidup, dengan buah fikiran segar yang tak lapuk dimakan waktu.

  • @daldirin.martareja2432
    @daldirin.martareja24322 жыл бұрын

    Setelah Cartesius memperkenalkan adagium bahwa tanda hidup itu act dan act yg paling fundamental adalah berpikir, kemudian sering diperkenalkan adagium serupa. Baru baru ini ilmuwan neurologis menyatakan I feel therefore I am. Tentu kita aneh minat baca penduduk kita cukup rendah, bahkan dimana mana dikampanyekan sunyi senyap, no party any opponent. Ceterus paribus kondisi berbangsa kita mandeg. Adalah suatu kerugian besar bagi peradaban tinggi.

  • @CeR247

    @CeR247

    2 жыл бұрын

    Tanda hidup yg nyata adalah "fact" dan "act"...factuallity (mencari kebenaran tak rentan waktu) dan actuality (hidup yg selalu bergerak ke depan)....integritas tidak nomaden (berpola pikir yg tdk berpindah2)...jarang di dapat di orang2 sekarang...hnya Rasul dan orang2 terpilih secara harafiah dan sanad'iyah yg bisa (ummul habaib, ummul sayyid, ummul fitrah'iyah / perempuan2 suci segaris keluarga Ahlul Bait Rasulullah)

  • @iffansetyawan4483
    @iffansetyawan44837 ай бұрын

    orng2 cerdas sengaja di punahkan,agar tdk meluas kecerdasan itu di kalangan bwh

  • @amaliaazahra5640
    @amaliaazahra56404 ай бұрын

    mantap om rocky...saya sdh buat dan rencana di umur saya akan 40 tahun agar saya tdk bertemu dengan yg om ceritakan...alhmadulillah di umur saya 48 thn termyata yg saya rencanakan sesuai dengan keilmuan ahli filosofi seperti om rocky...tq om.. keren..

  • @hazminiyabu675
    @hazminiyabu6752 жыл бұрын

    Acara yg "bergizi" utamanya ttg sikap pada ortu dan sikap kampus pada civitas akademika. Bangsa ini perlu banyak orang seperti bung Rocky untuk menjadi "pemantik" agar mau memakai pikiran. Karena ijazah bukan tanda anda pernah berpikir, tapi tanda anda pernah sekolah

  • @rustamefendi.p8898
    @rustamefendi.p88982 жыл бұрын

    Cakrawal berpikir lebih terbuka kalau sudah mengikuti pembicara bung Rocky 🙏🙏

  • @zenwave-x1
    @zenwave-x12 ай бұрын

    Saya umur 30 nonton ini : - jadi tambah semangat menjalani hidup - bangga sama orang tua sendirj yang udah tua

  • @jusmanl6329
    @jusmanl63292 жыл бұрын

    Berdiskusi dgn akal sehat bersama RG luar biasa 🙏

  • @RIQO-AG
    @RIQO-AG2 жыл бұрын

    Sehat sehat Bung Rocky & Rekan2🙏☕🌻

  • @ernawatierna3343
    @ernawatierna33432 жыл бұрын

    Baru menemukan channel ini. Wah, asyik dan seru ada ruang bagi para senior untuk terus berpikir, belajar, berkembang dan bersenang-senang.

  • @mediaaceh4324
    @mediaaceh43242 жыл бұрын

    Yang saya tangkap, ketika mengulang fantasi.... Atau masa lalu dan di lakukan di masa tua, akan mengingatkan kita hal yang terjadi di era fantasi yang kita lakukan.... Berarti konsep nya seperti bersepeda 👍. Mantap pak Rocky Gerung, salam saya sabarudin mahasiswa dari Aceh👍.

  • @sahdanadan2921
    @sahdanadan29212 жыл бұрын

    Inilah fakta pendidikan kita yg kurang di warnai dengan dialetika pemikiran. Ekosistem pikiran seharusnya di bagun dalam ruang ruang perkumpulan, dan di pupuk subur oleh pemerintah, tapi malah sebaliknya miris 🥺

  • @sitizuhriyah8440
    @sitizuhriyah84402 жыл бұрын

    Untuk mencegah atau setidaknya menghambat pikun .Selain membutukan komunitas bertengkar atau berdiskusi kita juga bisa mngajak buku bermutu untuk diajak berdiskusi. Artinya kita baca kemudian kita tanggapi.

  • @herisman1272
    @herisman12722 жыл бұрын

    Hahahaha. terimakasih dan salam hormat saya berikan atas postingan, yg buat acara dan juga para tokoh2 yg ikut berpartisipasi dalam acara ini. dikarenakan banyak sekali pencerahan Bagi saya dan menjawab dari pertanyaan2 yg pernah terlintas di pikiran saya. Dan Besar harapan saya acara seperti ini Atau tontonan seperti ini bisa terus ada di beranda KZread saya. 👍👍🙏 Sukses dan semoga sehat selalu untuk semuanya. 👍👍👍

  • @rakhmanuning9199
    @rakhmanuning91992 жыл бұрын

    Nonton ini dapat dua hal sekaligus : pencerahan akal sehat dan cara membersamai orang tua dengan cara tepat untuk tetap muda. Terima kasih BWM

  • @hazminiyabu675

    @hazminiyabu675

    2 жыл бұрын

    Betul sekali, itu juga yg saya pahami, ayah saya sudah 74 tahun dan Beliau langsung setelah menonton ini, saya ajak cara memakai SmartPhone. Dan Ma syaa Allah, Beliau tertarik. Kadang 2 sisi; Orang tua menganggap anak belum cukup umur, anak menganggap ortu sudah bukan zamannya lagi. Ternyata keduanya salah dan harus kita koreksi.

  • @ggbersaudara7148
    @ggbersaudara71482 жыл бұрын

    Sayangnya kebanyakan dosen marah ketika ada argumen dari mahasiswa.

  • @broanwar99

    @broanwar99

    2 жыл бұрын

    Dan itu pernah saya alami diwaktu kuliah, mengkritik atas kesalahan argumen, lalu dikomsumsi oleh teman yang sehingga linglung dalam berpikir

  • @okesetiarso3503

    @okesetiarso3503

    2 жыл бұрын

    Klo dosen cerdas akan bangga klo ada mhs yg mau berfikir dan beda pendapat itu indah..... Dosen yg berfikir liberal akan menjadi pelayan bagi mahasiswa yg mau berfikir...

  • @rahmatmaulana9820

    @rahmatmaulana9820

    2 жыл бұрын

    Nilai gua auto D

  • @amalula.sudira1385

    @amalula.sudira1385

    2 жыл бұрын

    Apakah bisa disebut dosen yang denial? kalo saya melihat (karena saya di ruang lingkup kampus) ada 2 faktor tekanan pada dosen tersebut; 1. Tekanan pribadi contoh gengsi 2. Tekanan lembaga kampus dan kopertis yang disusupi pikiran2 politis.

  • @yulikristiana3060

    @yulikristiana3060

    2 жыл бұрын

    Serius? Saya gak nyangka kalau pemikiran konservatif seperti ini masih ada. Bahkan sekelas perguruan tinggi. Saya tidak kuliah hanya lulusan Stm. Awalnya saya kira kualitas sekolah saya saja yg rendah. Mengingat kota saya termasuk wilayah pegunungan. Diantara membludaknya Sdm, hanya ada dua guru yg mempersilahkan bahkan memprovokasi siswanya berani beragumen. Alhasil saya masuk ruang BP dan sering bermasalah sama guru lain.

  • @andibaliraja9962
    @andibaliraja99622 жыл бұрын

    Seht selalu bung RG.

  • @ekapertiwi3648
    @ekapertiwi36482 жыл бұрын

    Skrg mana mau mhswa brdebat sm dosen. Yg ada dosen tdk mau dsaingi dan tdak mau anak didik lbh baik dr mrka. Yg ada nilai dikurangi. Atau mhsw didiskualifikasi tidak dberi nilai utk mk yg diampu. Bgtu Bung Rocky. Cb bnyk dosen spt Bung Rocky. Brsatu bisa mlakukan prubhan utk bantu mhsw skrg upgrade akal sehat dan kemampuan analisa mrka.

  • @mohraifal-farizi7289
    @mohraifal-farizi72892 жыл бұрын

    Perlu juga ada edukasi untuk para dosen yang terlalu posesif pak 🙌

  • @agusamarsidik8628
    @agusamarsidik86282 жыл бұрын

    Ditunggu acara berikutnya senior living. Inspiritaif banget !!!

  • @hariyonohariyono295
    @hariyonohariyono2952 жыл бұрын

    Salam akal sehat abadi dan menyeluruh untuk rakyat indonesia semakin pintar.salam sehat kuat sejahtera dan panjang umur dan terus betkreasi untuk bang rocky.mantap.

  • @pilutpilut58
    @pilutpilut582 жыл бұрын

    Menakjubkan

  • @yesayarumkorem3521
    @yesayarumkorem3521 Жыл бұрын

    Keinginan besar, Suatu saat , menjadi bgn dari kontruksi berfikir bung roger dlm diskusi2 ilmiah seperti ini. Hormat bung roger

  • @multatuli7541
    @multatuli75412 жыл бұрын

    Ilmu kabeh iki 🙏 BWM makin Top Markotop 👍👍

  • @zularfi4293
    @zularfi429310 ай бұрын

    Mantap acaranya untuk senior living supaya tidak cepat pikun

  • @dikarsbr9985
    @dikarsbr99852 жыл бұрын

    Mantap Bang RG ...Inspiratif ..🙏🙏

  • @dhosatriaRX
    @dhosatriaRX2 жыл бұрын

    kok lebih keren dari pada ILC ya. konsep acaranya.

  • @purwaningsihaira1549
    @purwaningsihaira15492 жыл бұрын

    Mantap bung RG salam akal sehat 👍😍

  • @fatafaelasuf7914

    @fatafaelasuf7914

    2 жыл бұрын

    👍🏿

  • @rahmidhio8079
    @rahmidhio8079 Жыл бұрын

    Selalu terinspirasi oleh Rocky Gerung

  • @lurkingcorsa10
    @lurkingcorsa102 жыл бұрын

    mantabbbss... ad sosok yg visioner. justru alternatif menghindari kepikunan, dgn lihat kehadiran ny "the one and only" dsini😋

  • @gamalusisoge2769
    @gamalusisoge27692 жыл бұрын

    Jadi segar lagi pikiran ini...✊ Salam Hormat ßung Rocky Gerung...🤝🤲🙏🏻

  • @syahputrarahman2806

    @syahputrarahman2806

    2 жыл бұрын

    `

  • @syahputrarahman2806

    @syahputrarahman2806

    2 жыл бұрын

    `

  • @zonderzulu
    @zonderzulu2 жыл бұрын

    Diskusi sehat mencegah kedunguan. Alhamdulillah bisa menonton. Terima kasih untuk semangat berbaginya.

  • @muhtadirhaq9990
    @muhtadirhaq99902 жыл бұрын

    BWM bersama rocky gerung, wow boom..!!!

  • @imamsunu7131
    @imamsunu71312 жыл бұрын

    Jujur saja, pembicaraan pada menit-menit pertama memanglah tidak mudah diterapkan; apalagi bila mengeksploitasi dalil "jangan mendebat orang tua" sebagai handicap utama untuk menghasilkan pembicaraan di forum keluarga.

  • @auliaesa1698
    @auliaesa16982 жыл бұрын

    Yang ditunggu-tunggu🙌🏽

  • @aing2871
    @aing2871 Жыл бұрын

    Idola saya, bung Rocky Gerung 👍

  • @soalsaya5377
    @soalsaya53772 жыл бұрын

    Papua Hadir !!!!!

  • @mardiatunnisa3133
    @mardiatunnisa31337 ай бұрын

    SALAM AKAL SEHAT , BUNG RG TOKOH KEBANGKITAN ISLAM INDONESIA, 2024 N.I.I HARGA MATI, KITA KEMBALI KE PIAGAM JAKARTA

  • @muslimhutasuhut7517
    @muslimhutasuhut75172 жыл бұрын

    Baiknya wujudkan media ini dan segera dilembagakan,kiranya berbagai lapisan komunitas beri support kearah ini,embrio secepatnya lahir. Inilah pupuk yg tepat untuk menumbuhkan dan berdaya guna maximal disegala lapisan hidup manusia dikaitkan dengan pengalaman hidupnya sebagai teladan dan dapat tercatat disejarah nantinya.OKEY ya...!.

  • @sirarungasal3732
    @sirarungasal37322 жыл бұрын

    makin suka sama pemikiran rocky gerung :))

  • @rezapratama7455
    @rezapratama74552 жыл бұрын

    Masyaa ALLAH.. daging smua nihh

  • @fatafaelasuf7914
    @fatafaelasuf79142 жыл бұрын

    Sukses selalu 👍🏿🙏🏿😎

  • @hendradharmawi4595
    @hendradharmawi45952 жыл бұрын

    Dulu ketika pilpress saya tunggu2 dan berfikira apakah pak Rocky cocok jadi menteri?menteri bagian warga lansia mungkin ya

  • @iqbalsetiawan7558
    @iqbalsetiawan75582 жыл бұрын

    Tx for sharing..

  • @yamaseiwaletwahau2574
    @yamaseiwaletwahau25742 жыл бұрын

    Salam akal sehat Bung Ricky Gerung

  • @alaminpaputungan6960
    @alaminpaputungan6960 Жыл бұрын

    SEBETULNYA PERKATAAN 2 NEGATIF ITU PASTI AKAN TERJADI DI DALAM HIDUPMU KARENA ITU ARTINYA MENGUTUKI HIDUPMU JADI BERKATALAH POSITIF.

  • @sugiyantoyoso7858
    @sugiyantoyoso78582 жыл бұрын

    Bung Roky Gerung adalah sumber ilmu pengetahuan. Dimanapun, kapanpun, dengan siapapun, ketika dia berbicara selalu muncul kosa kata baru. Bangsa ini butuh orang seperti Roky Gerung, bukan orang yang banyak ngomong tapi tidak membawa manfaat.

  • @Jay-cm3fu

    @Jay-cm3fu

    2 жыл бұрын

    Mantap. Sy penggemar Bung Rocky. Energinya luar biasa, semoga bung rocky selalu sehat shg terus bs memberi pencerahan kpd anak bangsa yg butuh pencerahan.

  • @RollySss
    @RollySss2 жыл бұрын

    Makasih support nya bosqu.

  • @haqiumar6962
    @haqiumar69622 жыл бұрын

    Wow mantapsss di buka denga rasionalitas di tutup dengan spiritualitas

  • @copylirikchanel2151
    @copylirikchanel21512 жыл бұрын

    wah seru ternyata

  • @user-cy5mb1uj7m
    @user-cy5mb1uj7m9 ай бұрын

    Mantap bang rocky. Asah otak

  • @adisuryawan7838
    @adisuryawan78382 жыл бұрын

    berkelas topik ini

  • @weaktirufino8859
    @weaktirufino88592 жыл бұрын

    Kalau materi ini dibawakan di luar negri, pasti akan diperhatikan dgn serius, tp nih yg lain masih terlihat main hp n yg lain perhatikan

  • @RahmaWati-zn1vo
    @RahmaWati-zn1vo2 жыл бұрын

    Bg Rocky Gerung the best.saya suka tuh.

  • @newschanel8838
    @newschanel88382 жыл бұрын

    Akhrinya yang di tunggu tunggu

  • @fatafaelasuf7914

    @fatafaelasuf7914

    2 жыл бұрын

    👍🏿

  • @RandomVideo073
    @RandomVideo0732 жыл бұрын

    Bina ana k bangsa berakal sehat bang Rocky. 🙏🙏

  • @juniorternama
    @juniorternama2 жыл бұрын

    Pendidikan kritis🔥

  • @AndreAndre-ys7nu
    @AndreAndre-ys7nu2 жыл бұрын

    21:00 betul kami adalah pembangkang.. walaupun kami berbakti kepada orang tua tapi karena pola berpikir sudah TDK sejalan.. 🙏🙏🙏

  • @benikasman898
    @benikasman898 Жыл бұрын

    Mantap bang Rocky cogito ergo sum saya ada karena sy berpikir

  • @user-go2fb8mr8h
    @user-go2fb8mr8h8 ай бұрын

    ❤ idola

  • @muniatun4414
    @muniatun44142 жыл бұрын

    Jadi pengen kuliah Lagi... Kalau dosen nya bung rocky..

  • @yosbukke168
    @yosbukke1682 жыл бұрын

    Terimakasih pencerahannya Bung Rocky, Sehat bahagia sll... 🔥❤️🙏

  • @setyanegaratv9447

    @setyanegaratv9447

    2 жыл бұрын

    cerah apaan? kagak jelas dia bahas apaan, planet titan jauh boss.. wkwkwk.. yg deket2 aja planet mars.. dia sok2 bahas planet titan yg orang2 seperti anda msh pada awam biar keliatan smart nya.. bagi yg udah paham, keliatan halu nya.. wkwkwk..

  • @ikaamalia3947

    @ikaamalia3947

    2 жыл бұрын

    @@setyanegaratv9447 .krn dirimu gak nyampe logikanya

  • @setyanegaratv9447

    @setyanegaratv9447

    2 жыл бұрын

    @@ikaamalia3947 lu paham gak planet Titan dimana? Wkwkwk, gw sih paham ya sejauh apa, manusia saat ini baru bsa mendarat paling dekat ke mars, kejauhan kalo ke Titan.. Rocky sengaja bawa2 Titan untuk org2 yg pengetahuan nya sempit seperti anda agar dia terlihat pintar 🤣

  • @sulamalis2530
    @sulamalis25302 жыл бұрын

    Setiap orang yang berhenti mengambil keputusan maka dia akan menjadi pikun

  • @erieganie9206
    @erieganie92069 ай бұрын

    RG selalu keren..

  • @AndreAndre-ys7nu
    @AndreAndre-ys7nu2 жыл бұрын

    17:55 salut analisis anda tepat

  • @herubasroil442
    @herubasroil442 Жыл бұрын

    MANTAP BANG RG TOOOOOOP SALUT 👍👍 TOTAL

  • @communityquran179
    @communityquran1792 жыл бұрын

    Makasih Prof ❤️

  • @nefj
    @nefj2 жыл бұрын

    lg nunggu part 2

  • @bramanski
    @bramanski2 жыл бұрын

    top!

  • @MuhammadIzmir
    @MuhammadIzmir Жыл бұрын

    Komunitas yang mengaktifkan pikiran.

Келесі