Petani Muda Jual Sayur Hidroponik 60Kg/Hari Dengan Strategi Pelayanan

Bertani di usia muda dengan melawan rasa malas dan bertani hidproponik menjadi pilihan mas rahmat memulai pertaniannya dengan modal 2 juta dengan lahan diatas rumah. Walaupun banyak yang meragukan pilihan ini mas rahmat dengan kerja keras serta semangat pelayanan dapat menambah lahan dan omset penjualan perbulan. Bagaimana cara Mas Rahmat bisa menjual sayur 60kg/hari silahkan ditonton sampai selesai ya pung.

Пікірлер: 108

  • @ahmadzuhudy8964
    @ahmadzuhudy89643 ай бұрын

    Semoga bisa nular suksesnya mas. Kami juga sedang menggarap hidroponik selada, karena di kampung kami belum ada yang konsisten di bidang ini dan masyarakat butuh sebagai bahan makanan di umkm. Doakan mas dan kawan² 🙏

  • @nizamsaid9788
    @nizamsaid9788Ай бұрын

    Anak2 muda di indo harus ikut Contoh seperti Saudara kita ini in sha Allah boleh menjadi petani yg berjaya

  • @harikyakuza
    @harikyakuza3 ай бұрын

    Ini mas hafid, mantappp orangnya baik dan disiplin waktu untuk kerja. Pantes saja klo bisnis sayur hydroponiknya berkembang baik. Sukses trus buat mas hafid 👍

  • @adzkiyabrama
    @adzkiyabrama9 күн бұрын

    Semoga makin banyak menginspirasi orang dan memberikan manfaat yang lebih luas. Mantappp Pid 👍🔥

  • @zainimotorbwi5534
    @zainimotorbwi5534Ай бұрын

    Petani mudah sudah sukses mantab ❤

  • @fajarsetiyawan5933
    @fajarsetiyawan59333 ай бұрын

    Alhamdulillah baru buka hp langsung nonton capcapung, menginspirasi sekali

  • @DakarCraft
    @DakarCraft2 ай бұрын

    Alhamdulillah pernah datang kesini dan berbincang dengan mas Rahmat. Memang terintergrasi dengan baik hidroponiknya. Bismillah sukses selalu mas Rahmat 🙏

  • @FarestaKoi
    @FarestaKoi3 ай бұрын

    Semoga yang nonton vidio ini akan sukses di masadapan

  • @athalakeetta9135
    @athalakeetta9135Ай бұрын

    Sangat inspiratif!

  • @fatrinyk6134
    @fatrinyk613424 күн бұрын

    Terima kasih atas ilmu pengetahuan nya

  • @adiphabilah9688
    @adiphabilah96883 ай бұрын

    Mantap lahannya luas, tetapi untuk lahan sempit bisa menggunakan sistem Hidroponik Vertikal 👍

  • @aurellyndivanda5686
    @aurellyndivanda56863 ай бұрын

    Milillenial yg hebaatt bisa utk inspirasi anak muda yg lain. Sehat n sukses sllu mas boss Hafidz.

  • @Ardana-Pt
    @Ardana-Pt3 ай бұрын

    Ini sangat menginfirasi utk maju

  • @Sentoki99
    @Sentoki993 ай бұрын

    Terimakasih mas,vidio masnya ini sangat memotivasi saya selaku anak muda dalam bertani😊

  • @Yan_DIY
    @Yan_DIY3 ай бұрын

    Sangat menginspirasi 👍👍

  • @pencintaalpokat9929
    @pencintaalpokat99293 ай бұрын

    inspiratif sekaliii👍👍

  • @ceritatani
    @ceritatani3 ай бұрын

    Panutan.. mas khafid.. petani cerdas yang pernah saya kenal..

  • @fauziariffin2311
    @fauziariffin23112 ай бұрын

    Terimakasih atas ilmunya

  • @deletesoon1652
    @deletesoon16523 ай бұрын

    luarbiasa ,kecerdasan mental ,moral otak bisnisnya jalan,disaat pemuda sibuk mencari jatidiri,pergi ke diskotik,luntang lantung ,kesana sini,ini masnya udah menemukan identitas insan muda yg punya pemikiran beberapa langkah lebih maju,dibanding kebanyakan anak muda seusianya,dia layak jadi dosen di perguruan tinggi ,jurusan pertanian,semoga hidroponiknya makin sukses,produknya melanglang dunia

  • @didikdwiharyono9352
    @didikdwiharyono93522 ай бұрын

    sangat menginspirasi sekali....semoga bisa mengikuti jejaknya...

  • @ahmadhn6096
    @ahmadhn60963 ай бұрын

    TERIMA KASIH MAS SERING UNTU INPIRASI PETANI HIDUP PETANI

  • @andriarifianto8816
    @andriarifianto88163 ай бұрын

    Strategi mu mantap mas.......lanjutkan

  • @Penyuluh594
    @Penyuluh5943 ай бұрын

    Terima kasih atas ilmunya dan inspirasi nya 🙏👍

  • @wawansuteja8312
    @wawansuteja83123 ай бұрын

    Punk, next interview orang yg sukses kaya raya beternak uang doonnkk baik itu ternak saham / reksadana / crypto / obligasi , seperti : LO KENG HONG TIMOTHY RONALD OLIVIA LOUISE FELICIA PUTRI TJIASAKA RYAN FILBERT Kan dulu cap capunk pernah meliput pengusaha handmade shoes by juga kan ? kan tema sepatu udah " melenceng " dari Cap capunk kan ?😅😅😅 Coba donk setelah meliput usaha sepatu , kain & garment maka sekarang liput donk usaha ternak uang 😊👍👍👍

  • @Jejakambo
    @Jejakambo3 ай бұрын

    Hadir nyimak Sdrku Makasih infonya semoga sukses selalu

  • @Milenialfarmer379
    @Milenialfarmer3793 ай бұрын

    Sangat menginspirasi mase, sukses selalu bosku

  • @bariklana2023
    @bariklana20233 ай бұрын

    Sukses selalu dan barokah ❤🤲

  • @Sapukorek
    @SapukorekАй бұрын

    Salam sukses om top markotob 👍

  • @SADARJIWA
    @SADARJIWA3 ай бұрын

    Alhamdulillah mantap

  • @paulussaptonugrohogeoart7107
    @paulussaptonugrohogeoart71072 ай бұрын

    Mantabz...Suksess selalu mas....

  • @mutiara4181
    @mutiara41819 күн бұрын

    Inspiring, Khafid!

  • @miranjo1908
    @miranjo19083 ай бұрын

    Benar, semua profesi itu bisa menguntungkan tergantung siapa pilotnya

  • @AZHidroponik22
    @AZHidroponik2220 күн бұрын

    Sukses slalu mas, muga cepet nular sukses, LG merintis hidroponik jg ini

  • @yudasawics4523
    @yudasawics452316 күн бұрын

    Sistemik itu masuk ke jaringan tanaman

  • @fafacalya-vo3zs
    @fafacalya-vo3zs2 ай бұрын

    luar biasa mas

  • @CahayaPeduli
    @CahayaPeduli3 ай бұрын

    Pengalaman baru dan motivasi

  • @hidroponikjbr
    @hidroponikjbr3 ай бұрын

    Mantap...

  • @foodPedia11
    @foodPedia113 ай бұрын

    Kerenn mas khafid.. Dlu saya kenal waktu tes CPNS di jogja 2019.. sukses selalu mass

  • @KenKen-gy6fg
    @KenKen-gy6fg3 ай бұрын

    Mantap mass....🎉🎉🎉

  • @SinduPurwanto-rx3ir
    @SinduPurwanto-rx3ir3 ай бұрын

    Salam kenal dari sindu purwanto chanel, sahabat petani penebar informasi 🙏🙏

  • @JossGrapesNursery
    @JossGrapesNursery3 ай бұрын

    hadir om, mantap👍👍

  • @berkatbanuafarm
    @berkatbanuafarm3 ай бұрын

    Mantep mass

  • @anakbawang100
    @anakbawang1002 ай бұрын

    Terbaik

  • @illusion9241
    @illusion92413 ай бұрын

    Superr pak

  • @Maunkwew
    @MaunkwewАй бұрын

    Nyimak

  • @Donnie09
    @Donnie093 ай бұрын

    this is cool

  • @dimastoni9475
    @dimastoni94753 ай бұрын

    Mantab

  • @kocolanhias9312
    @kocolanhias93123 ай бұрын

    Mantaab

  • @vhirgochanel1849
    @vhirgochanel1849Ай бұрын

    kebetulan saya sukak sayuran hijau, kebetulan dmn2 pasar yg ta temuin gada yg fresh miris. jadi rasa ingin berbudi daya

  • @indriati3773
    @indriati37733 ай бұрын

    Wah semoga mas Khafid jadi petani sukses , berkah dan amanah❤

  • @kubkarofarm
    @kubkarofarm3 ай бұрын

    keren

  • @adibatara2503
    @adibatara25033 ай бұрын

    Itu nama servis level mas klo sdh buat janji jadi supplier ke rmh makan atau toko,tp beda nya servis level klo om tdk kasih permintaan nya maka om kena,dstu continue trus menerus

  • @rowoagrofarm
    @rowoagrofarm3 ай бұрын

    sangat mengunpirasi mas

  • @rowoagrofarm

    @rowoagrofarm

    3 ай бұрын

    menginspirasi

  • @user-ow4me7dx3u
    @user-ow4me7dx3u2 ай бұрын

    Mau belajar dong

  • @pemudamengajico
    @pemudamengajicoАй бұрын

    Mntp

  • @MasBos1
    @MasBos121 сағат бұрын

    Yg di pikiran kita gimana cara jual agar berkelanjutan

  • @bagassaputra9962
    @bagassaputra99622 ай бұрын

    saya pengen belajar

  • @user-tb2lo4yb4t
    @user-tb2lo4yb4t3 ай бұрын

    Klo boleh saya belajar jadi petani kayak mas beh ga klo bolwh aku mau buka tadi di Bangka belitung😊

  • @kh.kompot8634
    @kh.kompot86343 ай бұрын

    🙋👌💪💪💪

  • @Yokai688
    @Yokai68826 күн бұрын

    Dilihat dari pengambilan sayur pas panen kq kaya tdk pakai netpot ya bang...

  • @murdiyonoyosep9282
    @murdiyonoyosep92829 күн бұрын

    izin bertanya mas, apakah insek sistemik tidak masuk ke jaringan tumbuhan?

  • @user-se4no6bu8r
    @user-se4no6bu8r2 ай бұрын

    Mas boleh belajar pertanian disitu mas❤

  • @hayoychanel8187
    @hayoychanel818727 күн бұрын

    Mau tamya pestisida yg di pakai utk sayuran

  • @aanggusman9111
    @aanggusman91113 ай бұрын

    Untuk media air apa di alirkan atau gemana mas..

  • @user-gu4oe5mh9c
    @user-gu4oe5mh9cАй бұрын

    Mas,plastik untuk atap jenisnya/ mereknya apa?

  • @santo3227
    @santo32273 ай бұрын

    Mas marketnya kmn ja,msuk ke pasar tradisional?

  • @novianto8014
    @novianto80144 күн бұрын

    Kang, pestisida pakai apa?

  • @tokonurtv
    @tokonurtv3 ай бұрын

    Mas untuk hasil 1kg atau 10kg membutuhkan lahan berapa m2 ya

  • @user-rf1og8js4d
    @user-rf1og8js4d3 ай бұрын

    Mau tanya boss modalnya habis berapa itu boss

  • @andhikamunif6389
    @andhikamunif63893 күн бұрын

    Mijen e pundi mas? Pengen belajar langsung

  • @ramadhanyd7909
    @ramadhanyd790913 күн бұрын

    Assalamualaikum... bisa berkunjung mas?

  • @dimensisakti2509
    @dimensisakti250925 күн бұрын

    Lokasi dimn ini selada

  • @umarfauzi8056
    @umarfauzi8056Ай бұрын

    beneran modal awal bikin instalasi 1 meja cuma 1 juta? rinciannya gimana mas? 3 bulan meja penuh itu nambah modal lagi apa dari hasil jualan yg 1 meja itu?.

  • @waepangga-td9ie
    @waepangga-td9ie29 күн бұрын

    bang itu airnya di ganti apa ngga bang

  • @ciherangtv7851
    @ciherangtv78513 ай бұрын

    Minat banget. Tapi jauhh :(

  • @kontakjo1497
    @kontakjo14973 ай бұрын

    Jenis selada nya apa itu mas

  • @amansemua4414
    @amansemua44142 ай бұрын

    Integritas apa artinya mas

  • @marryama5020
    @marryama5020Ай бұрын

    Nah loh, keluarganya nyengir liat video ini.

  • @ibohtunong

    @ibohtunong

    Ай бұрын

    😂

  • @ibmalm406
    @ibmalm4062 ай бұрын

    info lokernya dong mas

  • @andisuprianto3436
    @andisuprianto34362 ай бұрын

    Disemprot apa tu bang

  • @MrEdydieng
    @MrEdydieng3 ай бұрын

    Tanya mas mijen alamat komplitnya dmn

  • @SusantoAP-jo3vi
    @SusantoAP-jo3vi3 ай бұрын

    tidak masuk akal bagi yang hoby antri beli beras murah. jayalah para petani infonesia

  • @aangsh7405
    @aangsh74056 күн бұрын

    1kgnya berapaa si ?

  • @wedangkopiofficial2266
    @wedangkopiofficial226625 күн бұрын

    2jt apa aja ya yg di beli??

  • @waluyowolye1559
    @waluyowolye15592 ай бұрын

    Berafo mas ingin sering sy mas bisa minta no wanya mas terima kasih kalo mau membagi pngalaman

  • @gatotaljombangi3991
    @gatotaljombangi39913 ай бұрын

    Gak bahaya tah pakai peptisida pada tanaman sayuran.

  • @vhirgochanel1849

    @vhirgochanel1849

    Ай бұрын

    kan sudah dijelasin mas, tepat dosis tepat sasaran yg mana tdak masuk kejaring tumbuhan.

  • @Akun2_Mylove
    @Akun2_Mylove2 ай бұрын

    Alamatnya mijen nya mana? Ada nomor hp nya kah?

  • @baharharajukujokmobil
    @baharharajukujokmobil3 ай бұрын

    Hidroponik apakah msuk organik mas?

  • @hendrisanjaya4016

    @hendrisanjaya4016

    3 ай бұрын

    Gk

  • @jarangmendaki1571

    @jarangmendaki1571

    2 ай бұрын

    Tanaman membutuhkan unsur2 kimiawi dalam tumbuh kembangnya Organik itu menggunakan "bahan organik" sebagai pupuknya, yang menggunakan microorganisme untuk mengekstraksi menjadi unsur kimia, dimana lebih merawat microorganisme. Hidroponik menggunakan air sebagai media penghantar unsur kimiawi dan yang dirawat airnya agar serendah mungkin kandungan PPM pada awal pengunaan, jadi dalam memberikan pupuk dapat diketahui besarannya

  • @suryakartika922
    @suryakartika922Ай бұрын

    Ada no wa yg bs d hubungi kk ??

  • @niluhsrinadi6563
    @niluhsrinadi65632 ай бұрын

    Minta nomor wa

  • @reinjin2371
    @reinjin23713 ай бұрын

    sayangnya 1, kenapa yang udah besar nyerah ya pasti pada pake pestisida akhirnya, aku yang masih kecil tetep konsisten enggak pernah mau pake pestisida karena mau menawarkan kesehatan 😅

  • @dimassetiady

    @dimassetiady

    3 ай бұрын

    Nutisinya pake apa pak?

  • @reinjin2371

    @reinjin2371

    3 ай бұрын

    @@dimassetiady akumasih pake surabaya sih, baru coba coba racik sendiri tapi belum nemu yang pas😅

  • @dimassetiady

    @dimassetiady

    3 ай бұрын

    Pengen cari referensi hidroponik yg organik tp belum nemu

  • @reinjin2371

    @reinjin2371

    3 ай бұрын

    @@dimassetiady eeee enggak gitu sih emang konsepnya dari awal, coba belajar kimia dikit bang biar faham alurnya, bukan berarti yang kita fahami bahan kimia istilah yang banyak disebut orang orang itu salah kok, kadang kebanyakan yang nyebut soalnya gak faham jadi susah jelasinnya kalo dari awal😅

  • @transponikid8662

    @transponikid8662

    3 ай бұрын

    Kalau sudah sekala besar susah pak kalau gak pake pestisida, apalagi sudah punya pelanggan tetap.😊

  • @johandwi3249
    @johandwi3249Ай бұрын

    Sering lihat konten beliau di tikt*k dan memang sangat menginspirasi

  • @dannnCODM

    @dannnCODM

    Ай бұрын

    Nama tiktoknya apa bang?

  • @johandwi3249

    @johandwi3249

    Ай бұрын

    @@dannnCODM @bertani_agrofarm

  • @user-jj4xj5cu2d
    @user-jj4xj5cu2d3 ай бұрын

    Nyimak