MOBIL YANG TIDAK DISUKAI DI IIMS 2022

Seperti pada GIIAS dan pameran mobil lainnya. Kami bersama dengan bung Fitra membuat video mobil yang tidak kami sukai di masing-masing booth. Nonton sampai habis ya.
Nonton bagian yang disukai juga di channelnya Fitra Eri. • INI MOBIL-MOBIL FAVORI...
Beli Merchandise kami di www.tokopedia.com/motomobi
------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Please follow our other Channel :
MotomobiTV
/ motomobitv
Massmobi
/ massmobi
Instagram :
/ motomobitv
/ massmobi
Twitter :
/ motomobitv
Facebook :
/ motomobitv
*for contact and inquiries please email us at motomobindo (at) gmail dot com or check out channel page

Пікірлер: 572

  • @karunia27
    @karunia272 жыл бұрын

    Itulah pentingnya riview2 mobil sebelum anda mengeluarkan uang anda,kita harus bner2 memikirkan matang2,beda dngan org yg duitnya bnyak mau gonta ganti tiap gk cocok ya gk mslah tpi untuk kita yg bener2 menabung harus bnyak liat masukan jadi ini sangat bermanfaat

  • @FelNiode
    @FelNiode2 жыл бұрын

    Setuju sih Rush mobil yg paling gak enak, limbung, underpowered, built quality yg gitu deh.. tapi itulah Indonesia, asal ada emblem Toyota, laku2 aja.. 🤣

  • @fajarkurniawan6214
    @fajarkurniawan62142 жыл бұрын

    Setuju sama om mobi dan om fitra, beberapa kali make rush / terios itu ga pernah ngerasa nyaman atau enak di kendarai bahkan banyak mobil yg kelasnya lebih rendah tapi lebih enak dikendarai, salah satu yg saya suka dari rush / terios itu kalo jok belakangan di lepas bagasinya luas bgt

  • @popomobie2003
    @popomobie20032 жыл бұрын

    Bener sih keras saat berkendara tapi Rush/terios harga jual tetap tinggi di pasaran. Tetap itu yang dicari. Toyota mungkin gak perlu pake influencer.😁

  • @aquaboy1650
    @aquaboy16502 жыл бұрын

    Setuju dgn om Fitra, CRV hanya menang di akomodasi dan nyaman. Tapi mobil dikelas ini mayoritas untuk disetir sendiri dan rivalnya jauh lebih fun to drive, tenaga instant dan lebih irit bbm.

  • @wiranurmansyah
    @wiranurmansyah2 жыл бұрын

    11:19

  • @Hi-vy9lu
    @Hi-vy9lu2 жыл бұрын

    11:45

  • @ayudhewanti2981
    @ayudhewanti29812 жыл бұрын

    Ya Allah om.. Ak blm punya mobil dr dl spe sekarang. Tp lihat revew sama ribu2 ny om mobi. Fitra eri ridwan hr.. Bikin happy. Berharap suatu saat punya satu..

  • @edrape7283
    @edrape72832 жыл бұрын

    "Terimakasih mbak" kalimat mengusir yang sangat sopan karna mau roasting mobilnya wkwk

  • @silentIm
    @silentIm2 жыл бұрын

    Bagian belakangnya Creta bukan jelek tapi unik yang jadi ciri khas. Dari kejauhan juga dari belakang orang tau itu Creta. Memang untuk orang yang berani memiliki merek antimainstream perlu desain yg berani pula. Bikin ga boring di jalan, orang lebih atentif kalo kendaraan di depan tidak membosankan. Ga main disundul saja kayak merek sebelah yg pintu bagasinya ga pernah mulus.

  • @htmu6953
    @htmu69532 жыл бұрын

    Suka sama mereka2 ini semangat jaga kesehatan ya.

  • @hidehisakoichi2539
    @hidehisakoichi25392 жыл бұрын

    konten terfavorittt nih yang ditunggu tunggu

  • @OXA-zq8sy
    @OXA-zq8sy2 жыл бұрын

    Nah segmen ini yg paling gw tggu2...

  • @watermelonsugar1065
    @watermelonsugar10652 жыл бұрын

    baru aja nonton om fitra skrg nonton om mobi lagi wkwkwk

  • @jusupandipurwanto1434
    @jusupandipurwanto14342 жыл бұрын

    Suka dengan konten ini, jadi masukan pagi pabrikan untuk menyempurnakan produk, ujung2nya konsumen yang diuntungkan

  • @kangsoeja9612
    @kangsoeja96122 жыл бұрын

    seru klo udah debat...hehehehe...mantap😁

  • @arisardiansyah8268
    @arisardiansyah82682 жыл бұрын

    selalu kompak bapak" ini 😅🤣🤣🤣

  • @edihrn
    @edihrn2 жыл бұрын

    Saya suka liat Om Mobi & Om Fitra kolab,

  • @nusantaradua5240
    @nusantaradua52402 жыл бұрын

    Lucu,

  • @yahyaseptianto3632
    @yahyaseptianto36322 жыл бұрын

    Mantap om