MEREKA YANG MELUKIS DALAM GELAP

Mencoba berempati melalui karya mereka yang melukis di dalam gelap.
Follow IG: tanganbelang
Follow twitter: tanganbelang_tb
Donasi/Tip: saweria.co/tanganbelang

Пікірлер: 477

  • @hendyisharyanto
    @hendyisharyanto2 жыл бұрын

    Pernah denger langit jingga pada lukisan The Scream terinspirasi dari dampak letusan Gunung Krakatau 1883 yang melanda sluruh belahan dunia.

  • @tanganbelang

    @tanganbelang

    2 жыл бұрын

    Fenomena alamnya sesuai dengan penggambaran lukisan

  • @hendyisharyanto

    @hendyisharyanto

    2 жыл бұрын

    @@tanganbelang lanjutkan bang, suka konten2 kyak bgini

  • @imsameasyoubutbetter680

    @imsameasyoubutbetter680

    2 жыл бұрын

    itu anda diboongin mas

  • @hendyisharyanto

    @hendyisharyanto

    2 жыл бұрын

    @@imsameasyoubutbetter680 ya masih spekulasi bang, tapi klau diliat dari tanggalnya juga akurat letusan terjadi tahun 1883 dan lukisan itu dibuat 1893 dan petikan kata2 dari si pelukis menggambarkan suasana alam yang berteriak (menggerikan) yang terjadi pada saat itu.

  • @orang2360

    @orang2360

    2 жыл бұрын

    Aku pernah denger,kalo danau yang ada dilukisannya itu,adalah danau yang sering di pake buat bunuh diri,aku lupa nama danaunya apa

  • @ishaksambayang89
    @ishaksambayang892 жыл бұрын

    "Dalam kesunyian pendengaran dan bisingnya pikiran" what a poetic tragic life. 😔

  • @straikan

    @straikan

    2 жыл бұрын

    Nj

  • @Haluforia
    @Haluforia2 жыл бұрын

    konten seperti ini bagus dan membuat saya dapat lebih mengapresiasi sebuah karya dari sudut pandang yang berbeda. LANJUTKAN !!!! kalau bisa durasinya diperpanjang

  • @SkeptisID

    @SkeptisID

    2 жыл бұрын

    bener, kalo bisa setengah jam an gapapa bang hehe

  • @sundaywibs99

    @sundaywibs99

    2 жыл бұрын

    @@SkeptisID sejam juga gas

  • @yeshuaimanuel4304

    @yeshuaimanuel4304

    2 жыл бұрын

    Diperpanjang atau tidak?

  • @alfharizi2209

    @alfharizi2209

    2 жыл бұрын

    bang ayo nonton stream iofi

  • @pettz__

    @pettz__

    2 жыл бұрын

    Bang nonton iofi kuy

  • @dimasnadrianto6112
    @dimasnadrianto61122 жыл бұрын

    Konten ini menyadarkan kita kalau gangguan mental itu butuh outlet, penyaluran emosi ke luar, walaupun kelihatan serem, tp kita bisa memahami perasaan mereka. Keren bang 👍👍👍

  • @galangbaruna3299
    @galangbaruna32992 жыл бұрын

    Saya suka seni walaupun tidak paham dengan maksud seni tsb, setidaknya dengan nonton ini ada perspektif baru yg bisa dipahami Mantap bang terimakasih

  • @tanganbelang

    @tanganbelang

    2 жыл бұрын

    Selamat menikmati dan mempunyai pandangan baru terhadap karya seni ❤️

  • @nanddwi

    @nanddwi

    2 жыл бұрын

    @@tanganbelang dapat ilmu kayak gini dari mana bang? di sekolah nggak diajarin

  • @nanddwi

    @nanddwi

    2 жыл бұрын

    @@youwontregretit3737 hm

  • @andryandriansyah2626

    @andryandriansyah2626

    2 жыл бұрын

    @@nanddwi pas kuliah di ajarin 'interpretasi visual'

  • @nanddwi

    @nanddwi

    2 жыл бұрын

    @@andryandriansyah2626 di semua jurusan ato beberapa aja?

  • @rasyid.irfnnn
    @rasyid.irfnnn2 жыл бұрын

    next: bahas lukisan abstrak kenapa bisa jadi mahal banget. padahal kalo orang awam liat itu cuma sebatas coretan

  • @Groundbean-.-

    @Groundbean-.-

    2 жыл бұрын

    up

  • @libraanugrah2165

    @libraanugrah2165

    2 жыл бұрын

    Up

  • @dindaayu3378

    @dindaayu3378

    2 жыл бұрын

    aku sering ngelukis abstrak, menurutku sendiri rasa dalam setiap warna yang aku letakkan ke kanvas itu berbeda beda, ada perasaan kalut, putus asa, marah, lelah, rasa bahagia sekalipun, cinta, berbunga bunga, semangat, benci, bahkan rasa yang tidak bisa dijelaskan sekalipun, semua tercampur menjadi satu di satu media. seperti mempresentasikan keseimbangan kehidupan. banyak hal terjadi untuk ngebuat diri kita sendiri menjadi indah terutama pengalaman pahit, karena rasa manis tidak akan ada tanpa adanya rasa pahit, rasa manis akan lebih nikmat untuk dirasakan jika merasakan rasa pahit terlebih dahulu. dengan melukis abstrak aku bisa menuangkan warna apapun yang aku mau, jadinya setiap liat lukisanku rasanya puas aja ngeliat aku bisa bebas. nah kalau untuk orang lain yang menilai karya seniku sih aku kurang tau ya, bisa jadi dia juga bisa merasakan apa yang aku rasakan pas ngelukis dan ngerasa kalau dia engga sendiri berada di titik yang sulit, cmiiw.

  • @JHONPEDIA

    @JHONPEDIA

    2 жыл бұрын

    Up

  • @yuyu-gc2gv

    @yuyu-gc2gv

    2 жыл бұрын

    Personally w lebih suka lukisan abstrak karena menurutku dalam lukisan abstrak itu lu bisa menikmati keindahan tanpa terikat ruang dan waktu, lu bisa merasakan berbagai rasa emosi yang lebih gamblang terjelaskan dalam keabstrakan, dan itu menurutku lebih membuat lukisan itu tajam dan terasa menantang panca indera.

  • @cakhan557
    @cakhan5572 жыл бұрын

    aku awalnya ga terlalu peduli dengan lukisan karna memang ga menyukai seni lukis, namun ketika channel ini mulai membahas berberapa lukisan akhirnya aku baru mengerti bagaimana cara mengapresiasi suatu karya lukis ternyata keren banget, good job bang

  • @arunaputra2266
    @arunaputra22662 жыл бұрын

    Seni sangat personal, dan saya tidak butuh konteks/intepretasi/penjelasan atas karya Van Gogh. Sekali melihat kontennya langsung tergugah, apalagi saat itu sambil menonton vcd Don Mclean - Vincent. Beda dengan beberapa karya pelukis lain yang baru kagum setelah di intepretasi orang lain. Starry Starry Night

  • @mirfangu

    @mirfangu

    2 жыл бұрын

    Setuju, pas liat starry night langsung jatuh cinta aja. magical.

  • @aderamdan1376
    @aderamdan13762 жыл бұрын

    ternyata semenarik ini mengintepretasikan sebuah seni lukis, dari narasi yang dibawakan & disuguhkan sebuah seni lukis dari mereka jadi bisa sedikit merasakan feel / pesannya / kondisi mereka disaat membuat sebuah seni.. plissss... lanjut konten tentang ini om, kalau ada versi lama pun mau banget mantengin kontennya

  • @omwillie
    @omwillie2 жыл бұрын

    "dalam kesunyian pendengaran dan bisingnya pikiran" ___ KEREN....

  • @ardianto_nugroho
    @ardianto_nugroho2 жыл бұрын

    12 menit rasanya masih kurang 😂. Mau durasinya sejam-2jam jg hayukkk... Makasih bang udah konsisten bikin konten semacam ini.... Menghibur, plus nambah ilmu.. Ditunggu konten2 bermutu berikutnya

  • @bonyasusatyo1249
    @bonyasusatyo12492 жыл бұрын

    Mungkin Salvador Dalli bisa dibahas di konten berikutnya. Kalo karyanya kebanyakan surreal sih ya, tapi yg paling kena sih karyanya yang Narcissus karena itu bener bener merepresentasikan cerita narcisus dari kehidupannya sampe kematiannya.

  • @niel5922
    @niel59222 жыл бұрын

    Ga tau sopan atau engga untuk bilang begini, cuman berharap banget konten seperti ini bisa terus di perbanyak:( karena konten-konten seperti ini bisa jadi makanan untuk gue pribadi sebagai pegiat di dunia kreatif, thanks bang!

  • @paff837
    @paff8372 жыл бұрын

    Beruntung banget ketemu chanel ini di youtube. Aku yang masih belum dapet panggilan kerja, dan tiap harinya selalu di rumah, jadi merasa terisi dengan konten-kontennya. Terima kasih, semangat berkarya dan sebar ilmu.

  • @tanganbelang

    @tanganbelang

    2 жыл бұрын

    Tetap semangat cari kerjanya, sambil terus tambah ilmu dan skill. Yuk bisa yuk

  • @paff837

    @paff837

    2 жыл бұрын

    @@tanganbelang sip, terima kasih banyak Kak dorongan semangatnyaaa

  • @parfumkularismanis

    @parfumkularismanis

    2 жыл бұрын

    Semoga segera dapat kerja. Yok bisa yok

  • @paff837

    @paff837

    2 жыл бұрын

    @@parfumkularismanis terima kasih banyak ya

  • @parfumkularismanis

    @parfumkularismanis

    2 жыл бұрын

    @@paff837 wokey sama"

  • @christiancicek1764
    @christiancicek17642 жыл бұрын

    anakku saat usia 4 tahunan menggambar orang dgn crayon, pilihan warnanya warna warni (misal, kepala warna merah, mata biru, rambut ungu & hijau, dst) saat itu istriku langsung menelponku & menceritakan keadaan saat itu (aku sdg bekerja di Bali, istri & anak di surabaya, aku tidak pernah pulang sepanjang tahun) lukisan itu diberi judul "Bapakku" aku cuma tersenyum" sendiri lalu aku bilang bhw anakku menggambarkan aku dgn sempurna, sebab tiap warna yg dipilihnya mewakili emosi yg merepresentasikan sosok bapaknya

  • @albaniatsaury1284
    @albaniatsaury12842 жыл бұрын

    jadi makin suka bahas art kalau penyampaiannya gini, so thanks TANGAN BELANG

  • @muhammadirfan5611
    @muhammadirfan56112 ай бұрын

    11:52 The way you showed it was brilliant. You let us see the painting in white along with the narration: "Melukiskan kembali apa yang ia dengar di dalam kepalanya ... " And changed it with the colour black in contrast, showing the Cronus painting that you partially showed us before, like you want to emphasise the total anxiety of "sendiri."

  • @agstywn26
    @agstywn262 жыл бұрын

    Makin kesini, kontennya makin keren-keren. Lanjutin terus bang! Stay safe and healthy bang

  • @mafiamigascita-citaku2362
    @mafiamigascita-citaku23622 жыл бұрын

    *BAHAS SALES SALES PIPO ODDO.* menurut sudut pandang skilogi, marketing, dan apalah gitu. Pokok konten

  • @tominugraha6033

    @tominugraha6033

    2 жыл бұрын

    Word of Mouth Marketing.

  • @dy_ultrainstinct7243

    @dy_ultrainstinct7243

    2 жыл бұрын

    Sundul

  • @raniakawiswara478
    @raniakawiswara4782 жыл бұрын

    Wah gila ternyata cerita yang ada dibaliknya menarik banget, suka nih sama konten nya jelas dan ngga bosenin, semangat terus bang!

  • @yosoi1441
    @yosoi1441 Жыл бұрын

    Berkat video ini saya jadi bisa buat melihat dan menginterpretasikan sebuah lukisan bukan hanya dari teknik dan goresannya akan tetapi sebagai ekspresi dari sang pelukis Sedikit bercerita Beberapa pekan lalu saya sempat berkunjung ke museum Affandi. Disana ada lukisan terakhir Affandi, yang menggambarkan sebuah embrio. Waktu saya bertanya pada guide yang ada disana yang kebetulan juga adalah anak didik dari Affandi. Beliau bilang kalau lukisan tersebut dilukis saat Affandi sudah sakit sakitan dan bahkan sudah tidak bisa lagi berdiri, bahkan Affandi sampe "merintih" buat diambilkan alat alat lukisnya. Lukisannya sendiri cukup sederhana tidak semegah lukisan Affandi yang lain, dan maknanya adalah akan kembali lagi ke dalam janin. Dengan background cerita tersebut. Saya disana ngga berhenti buat bilang wah. Pengen sekali saya kembali

  • @nyimnyum935
    @nyimnyum9352 жыл бұрын

    kok makin seru ini, semangat terus bikin konten seni nya bang 👍

  • @khairul_r8274
    @khairul_r82742 жыл бұрын

    Belajar karya seni, senang melihat konten sperti ini. Lanjut bang... 👍

  • @VitoScaletta66647
    @VitoScaletta666472 жыл бұрын

    Makin seru untuk pembahasan interpretasi lukisannya. Makasih byk udah edukasi om. Request untuk bahas tentang Los Chaprichos boleh tuh om.

  • @zlabtorry
    @zlabtorry2 жыл бұрын

    Karena seni lahir dari dari sebuah tragedi. Bahkannya karya dari van gogh terkenal dan diapresiasi setelah meninggal dunia. Sedih banget sih

  • @rofi3930
    @rofi39302 жыл бұрын

    the black painting karya Francisco Goya pas gw pertama kali ngeliatnya ini serem banget sih mulai dari visual yang membuat kita tidak nyaman dan di dominasi oleh kegelapan, dari background story ini gw bisa paham knp dia melukis seperti itu. Anyway nice video bang

  • @mirfangu
    @mirfangu2 жыл бұрын

    Gatau knp sejak diperlihatkan The Starry Night saat SD, sampe skrg itu adalah lukisan pertama yg membuat saya ingin jadi seniman. ;)

  • @loupidd
    @loupidd2 жыл бұрын

    Mas Tira thank you sudah membahas tentang lukisan lukisan ini, saya jadi punya pandangan "lain" dari cara saya melihat sebuah lukisan. Mau saran kalau memang bisa tolong bahas tentang lukisan "The Death Of Socrates" dan "Love And Psyche" Sehat selalu mas

  • @tuwilsixth6745
    @tuwilsixth67452 жыл бұрын

    Untuk abang, Semoga terus semangat membuat channel ini berkembang, dan untuk semua penikmat seni, lihat karya dari mata dan hati ❤

  • @jeffrys1235
    @jeffrys12352 жыл бұрын

    Okey anda sang pendobrak.aprrsiasi anda asli dari jiwa yg bebas mendalam.aku setuju ini.salam seni nusantara

  • @cozyu6707
    @cozyu67072 жыл бұрын

    seruu bangeettt, jarang2 ada channel indo yg bahas lukisan jaman dulu

  • @Claymore_23
    @Claymore_232 жыл бұрын

    Semangat buat mereka yg melukis dalam tekanan ya

  • @callmeevan2364
    @callmeevan23642 жыл бұрын

    Gua merupakan seseorang yg terdiagnosa PTSD, seni gambar dan seni musik adalah “my 2nd therapy”, meskipun hampir semua orang menilai semua keresahan gua selalu “moody & dark”.

  • @faxincorp6424
    @faxincorp64242 жыл бұрын

    Gua nggak paham soal lukisan. Tapi penjelasanya keren mudah dipahami dan gua jadi ngerti, serta setelah menonton konten tentang lukisan ini, membuat perspektif dan pandangan baru dalam diri gua, terimakasih tangan belang👍👍👍👍👍👍

  • @vincentlie5274
    @vincentlie52742 жыл бұрын

    semakin gila seseorang, semakin sakit perasaan orang, semakin sedih seseorang, disitu kreativitas meluap luap seluruh perasaan dapat tersalurkan dengan sangat baik, begitu juga ketika seorang anak yang masih berimajinasi tinggi, semakin senang orang, semakin kenanak kanakan orang, semakin bahagia orang disitu juga kreativitas berperan, aku pernah baca tentang seorang penulis novel horror yang menolak habis semua tawaran untuk menemui psikiater, walaupun dia dalam keadaan mental yang tidak sehat, disana dia tua, semakin sakit perasaannya, semakin kesepian dia, kreativitas terus ada, karyanya ters disukai orang, suatu saat dia akhirnya berhenti, mengobati batinnya, dia mulai menulis cerita bahagia, orang orang sadar, karyanya semakin tidak menarik.

  • @herkisto
    @herkisto2 жыл бұрын

    Lukisan, makin pinter bernarasi makin viral juga ditambah sedikit bumbu kisah miris dibalik pelukis ato lukisannya😁 hehe

  • @Xaliberrr
    @Xaliberrr2 жыл бұрын

    Kaget jir bang tira pas bilang emosi

  • @moonblowing4685
    @moonblowing46852 жыл бұрын

    Asliiiii, nagihhh bangettt konten2nyaa. Jadi nambah cara pandang baru terhadap seni dan seniman. Sangat menarikkk dan bedaaaa

  • @nath.onsomesht
    @nath.onsomesht2 жыл бұрын

    pelukis francis bacon itu ceritanya gila banget, mulai dari masalah mental sampe kekerasan dalam hubungan gila bet ceritanya, bolehlah kapan" dibikin videonya

  • @Eriicnz
    @Eriicnz2 жыл бұрын

    Gw selalu suka karya seni, karena bisa menuangkan emosi gw, jujur.. mental gw ga stabil "melukis dalam gelap" baca nya merinding, gw juga ngerasain itu, selalu menuangkan emosi ke kertas, ga cuma ngelukis, gw suka menuangkan emosi gw ke karya karya lain, kaya photography, editing, music lah, dan itu bikin gw rilex and tenang. "Without anxiety and illness i am a ship without a rudder my suffering are part of my self and my art" lagi lagi merinding bacanya, karna gw ngerasain itu wkwk. Channel gini kok masih 280k, harus nya deserve lebih dari itu, underated.

  • @IndahLestari-id3ey
    @IndahLestari-id3ey2 жыл бұрын

    Kalau aku depresi aku juga suka menyalurkan rasa depresi yang aku rasakan dengan cara menggambar.

  • @maulidaintan5367
    @maulidaintan53672 жыл бұрын

    Baru nemu channelnya hari ini dan langsung binge watching. Seru banget cara bahasnya walaupun topiknya berbobot. Makasi kak sudah nambah ilmu buat kami ❤

  • @dafafaadil6729
    @dafafaadil67292 жыл бұрын

    bang ane jujur suka banget sama konten2 topik seni + marketingnya, lanjut terus ya

  • @sofeat4515
    @sofeat45152 жыл бұрын

    cara njelasin admin nya tenang banget, sukaa jadi lebih fokus. adem juga pas mbacain poem dari suatu lukisan

  • @ikmalmaul8654
    @ikmalmaul86542 жыл бұрын

    Bang gw suka konten ginian, kalo bisa tambahin konten buat musical bang kek mozaart, beethoven dan chopin.

  • @agstywn26

    @agstywn26

    2 жыл бұрын

    Iya nih, gue setuju.

  • @fairuzizdiharsettaputra8712
    @fairuzizdiharsettaputra87122 жыл бұрын

    sebenernya gua ga paham dengan hal hal beginian,tapi layaknya seorang anak kecil yang selalu ingin tahu,gua nontonnya seru seru aja,walaupun kepahaman gua tentang isi video ini,sedikit.

  • @sofyansyuhada2294
    @sofyansyuhada22942 жыл бұрын

    Thank's. Narasi yang bernas dan menginspirasi. Terus, ya!

  • @monsterpengeratwortel6075
    @monsterpengeratwortel60752 жыл бұрын

    Terima kasih sudah sedikit mewakili, sehat dan sukses selalu

  • @bisabagoes967
    @bisabagoes9672 жыл бұрын

    Perspektif dalam memandang seni, bagus good job👍👍

  • @wind5403
    @wind54032 жыл бұрын

    Bagus bgt konten kayak gini.. gk sabar liat lukisan lainnya yg bakal dibahas.

  • @al5209
    @al52092 жыл бұрын

    Keren banget bang konten lu tentang lukisan pembawaan lu yg ringan tapi berisi bikin orang awam yg gak ngerti jadi ngerti

  • @jihseu3473
    @jihseu34732 жыл бұрын

    banyakin bahas tentang lukisan kak. refreshing bgt

  • @muhamadzeinibnuakbar7972
    @muhamadzeinibnuakbar79722 жыл бұрын

    mantap konten2 tentang lukisan jadi lebih mengerti tentang makna dari lukisan2 itu sendiri. mudah2an lukisan Pattimura dibahas karena adanya kontradiksi hanpir seperti lukisan Raden Saleh.

  • @firmanayandaofficial5326
    @firmanayandaofficial53262 жыл бұрын

    Dari sini gue belajar betapa sangat kompleksnya makna sebuah seni dari seorang maestro yg menurut mata awam saya biasa saja...

  • @khansagar.
    @khansagar.2 жыл бұрын

    AKU MENCINTAI SEMUA LUKISAN INI Ingin rasanya mencoba melukis dengan imajinasi baru yang abstrak tapi memberikan self-therapy

  • @tomhotman07
    @tomhotman072 жыл бұрын

    Tidak semua memang pelukis menderita penyakit mental. Tapi tidak sedikit pula yang menderita penyakit itu. Benar benar menderita rasanya.

  • @beautifulbless2085
    @beautifulbless20852 жыл бұрын

    Seneng banget ketika bisa menambah wawasan.... Makasih

  • @mitraapriliani2350
    @mitraapriliani23502 жыл бұрын

    Suka bgtt! Next cepetcepet yg kaya gini🤗🤗🤗

  • @audreychristabella887
    @audreychristabella8872 жыл бұрын

    pembahasannya singkat dan jelas, nontonnya ga berasa lama dan gw suka bgt konten ky gini

  • @egipandana
    @egipandana2 жыл бұрын

    INI BAHAYA. Lanjutkan kawan..

  • @user-re9bb5tw1g
    @user-re9bb5tw1g2 жыл бұрын

    Ayo bang lanjuut bikin konten pembahasan seperti ini, menarik dan mudah di pahami serta mengedukasi diri

  • @rahmadhanputra9362
    @rahmadhanputra93622 жыл бұрын

    Konten kaya gini jarang sih di indo padahal keren, mantap bang terus berkarya

  • @ifafrisca9771
    @ifafrisca97712 жыл бұрын

    suka banget kalo udh bahas ttg lukisann, lanjutin trs bang!

  • @windap1712
    @windap17122 жыл бұрын

    Suka banget konten seputar lukisan kaya gini, semangat bang😁👍

  • @MoXy69409
    @MoXy694092 жыл бұрын

    Banyakin konten begini bang, jujur aja gua demen bgt dr dlu sama topik beginian tp msh jarang kreator indo yg bahas ini. Sampe dlu tuh gua kuliah komunikasi maksa dospem utk ambil skripsi yg berkaitan sm semiotika hahahahaha.

  • @user-kk8kj4jx3q
    @user-kk8kj4jx3q2 жыл бұрын

    Keren bang. Kebetulan aku juga suka seni lukis, jadi nambah pengetahuan

  • @Sh0412
    @Sh04122 жыл бұрын

    Wow sangat luar biasa, di balik sebuah karya seni ada sebuah cerita

  • @HyunjinnieSlave1205
    @HyunjinnieSlave12052 жыл бұрын

    Aku subscribe channel ini karena ada konten review lukisan ini. Can't wait to see more :)

  • @carolinedevi7958
    @carolinedevi79582 жыл бұрын

    great content!! tontonan bagus nii

  • @kacamatakbar
    @kacamatakbar2 жыл бұрын

    Ini channel mahal brooo 🙌🏻🙌🏻 keren banget lu emang bang!!! 🏆

  • @virgiawan
    @virgiawan2 жыл бұрын

    Seperti biasa, narasi tangan belang sangat natural dan cerdas. Lanjutkan bang..

  • @Gunk_doank
    @Gunk_doank2 жыл бұрын

    Bang bahas maestro indonesia masa kini dong...demen gw konten kayak gini 🙏

  • @elsyssaragih8998
    @elsyssaragih89982 жыл бұрын

    Akhirnya nemu akun kayak Nerdwriter tapi yang bagus banget dari Indonesia. Terus berkarya kak

  • @Pertamax7-HD
    @Pertamax7-HD2 жыл бұрын

    luar biasa om belang

  • @MARISAPRASETYA
    @MARISAPRASETYA Жыл бұрын

    ketika mengalami gangguan mental ataupun depresi, penderita memiliki sensitivitas jauh lebih tinggi. dan ini mempengaruhi bagaimana ia memandang sesuatu dan mengekspresikannya dalam beragam bentuk entah puisi, lagu, ataupun lukisan.

  • @primadaniwibowo5419
    @primadaniwibowo54192 жыл бұрын

    Seruuuu, harus lebih banyak

  • @akunsampah5438
    @akunsampah54382 жыл бұрын

    Seneng banget sama channel ini :")

  • @danang1975
    @danang19752 жыл бұрын

    Lanjut terus bang karena lu gua jadi lebih bisa mengapresiasi seni dan apapun jenis nya

  • @Spiritoflife10
    @Spiritoflife102 жыл бұрын

    Mantap om, perbanyak lagi konten kaya gini 👍

  • @johan486
    @johan4862 жыл бұрын

    Keren bngt... More content like this please !!

  • @dwielba3353
    @dwielba33532 жыл бұрын

    Damn!!! Ga kebanyang gimana sunyi ditelinga namun bising dipikiran.

  • @Keselekbijiduren_
    @Keselekbijiduren_2 жыл бұрын

    Keren banget asli video nya....

  • @bintangjenius3259
    @bintangjenius32592 жыл бұрын

    Dari dulu ud suka sama lukisan Van Gogh, namun ga di dalami. Lanjut terus bang saya bakal dukung terus video pembahasan lukisannya.

  • @nurulridha834
    @nurulridha8342 жыл бұрын

    Suka dengan konten seperti ini👍📝

  • @sk00w75
    @sk00w752 жыл бұрын

    kerenn bang! konten edukasi gini jarang2 , boleh tuh third of may, terima kasih!

  • @ASMRCOWOKLIEM
    @ASMRCOWOKLIEM2 жыл бұрын

    Bahasa lo berat, tapi relate, asik, cerdas, konten berrrmanfaat, gk kyk me 👍

  • @YohansyahFReza
    @YohansyahFReza2 жыл бұрын

    Berasa lagi kuliah sejarah seni pak 😁 lanjutkan konten seni & design thinking

  • @totoklasiyanto4150
    @totoklasiyanto41502 жыл бұрын

    luar biasa wawasan dalam segala konteks

  • @achmadsauri3630
    @achmadsauri36302 жыл бұрын

    mantap pembahasannya bang lanjutkan..

  • @mhdhadrawi9917
    @mhdhadrawi99172 жыл бұрын

    video ini menarik banget, menyert kita kepenilaian lebih terhadap sebuah karya

  • @kingj.r2449
    @kingj.r24492 жыл бұрын

    Lagiii konten kaya begini asik banget. 🔥🔥🔥🔥

  • @tinaklau8307
    @tinaklau83072 жыл бұрын

    Pertama kali tau lukisan the scream dari buku seni budaya waktu SMA. Dulu aku gk ngerti seni jd aku anggap aneh. Tp skrng aku sdh paham. Thanks

  • @michaelkevindiesetyawan8459
    @michaelkevindiesetyawan84592 жыл бұрын

    Suka bang. Lanjut.

  • @aishaa9617
    @aishaa96172 жыл бұрын

    Tolong buat lebih banyak video kayak gini soalnya jarang banget ada channel youtube yg bahas tentang lukisan2 begitu

  • @yudhaekapatriana5574
    @yudhaekapatriana55742 жыл бұрын

    Bang, bahas lukisan The Fairy Feller's Master-Stroke karya Richard Dadd 1855 - 1864 doong, lukisan unik dgn latarbelakang gelap sang seniman yg membunuh ayahnya, dan dijebloskan ke penjara isolasi. Dann membuat narasi panjang utk lukisannya itu dalam bentuk puisi yang sangat panjang (kayak novel) Yang menarik lagi Freddie Mercury ( dan Queen) juga membuat lagu yg juga unik utk menginterpretasi lukisan Dadd itu dengan liirik yang penuh kata/kalimat yg nggak lazim juga juga...

  • @art.srul7734
    @art.srul77342 жыл бұрын

    Mantap bang ... lanjutkan perjuangan

  • @jessicachandra9400
    @jessicachandra94002 жыл бұрын

    Pertama tau berbagai lukisan dunia dari kartun Courage The Cowardly Dog. Lupa episode berapa. Belum ngerti apa-apa waktu itu, kenapa lukisan seperti ini bisa disukain banyak orang, tapi sekarang akhirnya tahu dan terbuka pandangannya mengenai lukisan. Keren asli di balik prosesnya. Makasih udh membahas!! ❤️❤️❤️Really support this channel

  • @ikanggs2026
    @ikanggs20262 жыл бұрын

    Kontennya keren banget bangg! Keep it up. Nemu ni channel berasa nemu harta karunnn 🤩

  • @rufaidahnurazizah9705
    @rufaidahnurazizah97052 жыл бұрын

    Suka bet konten kayak gini.

  • @andi.wibowo
    @andi.wibowo2 жыл бұрын

    Requesr bang, bahas lukisan abstrak yg cm kek asal corat coret, itu nilai seninya dmn & cara org pemerhati seni itu yg dinilai apanya sih, msh penasaran aja, kdg liat lukisan kek asal aja tp kok katanya mahal