No video

Menjelajahi Lingkungan Kreatif di Hong Kong

Dalam episode pertama VICE Insiders, kami melihat beberapa lingkungan kreatif di Hong Kong. Dimulai di Sham Shui Po, kami mengikuti host kami Arthur Bray ke lingkungan yang memadukan yang baru dengan yang lama.
Di sini, kamu bisa tersesat di labirin toko-toko tekstil tradisional, tetapi juga bisa meminum kopi sambil menikmati seni kontemporer di kafe-kafe zaman baru. Kemudian di West Kowloon, di mana kamu dapat membeli ubin mahjong buatan tangan dari salah satu pengrajin mahjong yang masih ada. Atau, benamkan diri kamu dalam seni kontemporer yang ditawarkan di distrik budaya West Kowloon yang baru dibuka.
Video, artikel sehari-hari, dan lebih banyak lagi: vice.com/id
Like VICE Indonesia di Facebook: VICEID
Follow VICE Indonesia di Twitter: / vice_id
Follow kami di Instagram: / viceind

Пікірлер: 2

  • @orkzz.6667
    @orkzz.66672 жыл бұрын

    Padhl konten nya bagus knp sepi ya

  • @thecountryboi9248
    @thecountryboi92482 жыл бұрын

    lingkungan kreatif di indonesia tu dimana aja ya? tertarik banget masuk di bidang itu...