MENGENAL ALOPECIA, KEBOTAKAN YANG DIALAMI ISTRI WILL SMITH - KATA DOKTER AGASSI

Pertanyaan
00:00 Pembuka
00:49 Perkenalan dokter
01:00 Definisi Alopecia
01:23 Ciri orang terkena Alopecia
01:41 Jenis Alpecia dan gejalanya
02:21 Penyebab terkena Alopecia
02:32 Alopecia bisa disembuhkan
02:50 Segera tangani Alopecia
03:09 Apakah bisa diobati secara mandiri?
03:42 Pengobatan dokter
04:18 Penutup
Halo Sahabat Premier,
Tidak ada orang yang mau mengalami kebotakan, apalagi di usia muda. Kebotakan bisa terjadi karena adanya gangguan hormonal, malnutrisi, jenis kelamin, infeksi, atau penyakit autoimun alopecia.
Alopecia adalah kebotakan atau kerontokan rambut yang disebabkan penyakit autoimun. Pada alopecia, sistem imun menyerang dan merusak folikel rambut, sehingga menyebabkan kebotakan. Kulit kepala botak dengan bentuk pitak adalah salah satu tanda dari alopecia.
Kebotakan yang disebabkan oleh gangguan ini jika tidak segera ditangani bisa meluas ke bagian rambut lain, seperti kumis, alis dan lain-lain.
Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut atau melakukan perjanjian silahkan menghubungi kami melalui Call Center 1500 908
INGAT! Menerapkan protokol kesehatan dengan tetap menggunakan masker, menjaga jarak, mencuci tangan, membatasi mobilitas dan interaksi, serta menjauhi kerumunan adalah cara kita mengasihi diri kita dan orang-orang di sekitar kita.
Tetap jaga kesehatan dan tetap semangat!
Silahkan Share, Comment, Like and Subscribe, serta bunyikan lonceng notifikasi untuk mendapatkan up-date informasi kesehatan dari kami.
Subscribe Our KZread Channel: RS Premier Jatinegara
Follow Our Instagram:
/ rspremier_jatinegara
Like Our Facebook Page:
Facebook.com/RS Premier Jatinegara
Terima kasih.
Salam Sehat,
RS Premier Jatinegara
#alopecia #kebotakan #autoimun #malnutrisi #rambut #willsmith #yukpahami #protokolkesehatan #health #pelayanan #rsjakarta #jakarta #RSPremier #NewNormalUs #JCI #KARS #HICMR #ISO 9001-2015 #Halalcertified #Qualityhospital #RSPremier #caringpeople #katadokter #ramsaysimedarbyhealthcare #rumahsakit #rspremierjatinegara

Пікірлер: 47

  • @sugengwsm6487
    @sugengwsm64873 ай бұрын

    Trimakasih dokter sangat bermanfaat saran2nya

  • @user-yr9me4hn4o
    @user-yr9me4hn4o8 ай бұрын

    Maaf sy mau nanya anak sy usia 4th ada pitak dikepal baru diketahui apakah itu penyakit bkn y dok?

  • @Zunaazwachannel
    @Zunaazwachannel2 ай бұрын

    Anak saya terkena alupecia totalis udh 10 th nan ,yg tubuh cuman alis yg dikepala tidk tumbuh ,zolusinya gmn dok

  • @messianindya903

    @messianindya903

    19 күн бұрын

    Pake tonicnya C handra to nic, lihat Face book nya C handra to nic, sy sudah sembuh,kemarin kena 3 titik di belakang dn atas

  • @khaidirsyam6197
    @khaidirsyam61974 ай бұрын

    Dok alopecia areata itu apakah penyebabnya karna auto imun saja atau ada penyebab lain, soalnya saya skrng ada 3 titik pitak koin

  • @denisaputra2594

    @denisaputra2594

    3 ай бұрын

    SKRG udh smbuh blm bro?

  • @willysebastian2633

    @willysebastian2633

    2 ай бұрын

    Saya ada tiga lokasi ni

  • @donymarta9936

    @donymarta9936

    2 ай бұрын

    ​@@willysebastian2633gatal gak bang

  • @messianindya903

    @messianindya903

    19 күн бұрын

    Pake tonicnya C handra to nic, lihat Face book nya C handra to nic, sy sudah sembuh,kemarin kena 3 titik di belakang dn atas

  • @Senjasukma
    @Senjasukma Жыл бұрын

    Alhamdulilah uda tumbuh berkat hot oil treatment

  • @frankysamuel3630

    @frankysamuel3630

    Жыл бұрын

    Apa itu hot oil treatment pak ?

  • @karnoto3388

    @karnoto3388

    11 ай бұрын

    ​@@frankysamuel3630Tolong pak kasih tau.. pleasee

  • @karnoto3388

    @karnoto3388

    11 ай бұрын

    ​@@frankysamuel3630Tolong pak.... saya minta tolong itu gimana

  • @Sirotabe

    @Sirotabe

    10 ай бұрын

    Share dong kak.. Dimana dapatin obat nya.. Saya panik banget

  • @abdullahimam4931

    @abdullahimam4931

    9 ай бұрын

    Gmn kak