Meditasi Kesehatan dan Ketenangan | Latihan Meditasi Bali Usada bersama Pak Merta Ada

Pikiran Harmonis artinya adalah ketika pikiran yang muncul memiliki kualitas yang baik. Pikiran yang kita miliki pada suatu saat akan muncul satu pikiran, ada pikiran baik atau pikiran buruk. Ketika pikiran baik muncul, maka pikiran buruk akan diam. Pikiran baik akan diikuti oleh cinta kasih, melepas, kebijaksanaan.
Bali Usada live streaming (BULS) adalah program rutin bermeditasi dari Bali Usada Health Meditation. Program ini berlangsung rutin setiap hari dalam Bahasa Indonesia pada Pukul 22:00 WITA (GMT+8 Jam) bersama Pak Merta Ada dan para Asisten di aplikasi MIXLR.
Live streaming di Mixlr ada dalam dua bahasa yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris. Dalam Bahasa Inggris bisa diikuti setiap hari pukul 06:00 WITA.
Aplikasi Mixlr sendiri dapat diakses melalui dua cara. Pertama, dapat langsung diakses melalui url bit.ly/BaliUsadaLS dan yang kedua dengan mengunduhnya di Play Store atau Apple Store, search: Mixlr
Selain Mixlr, Bali Usada Live Streaming juga disiarkan secara Live Video setiap hari Minggu bersama Bapak Merta Ada di Facebook Merta Ada Tejena Bahasa Indonesia.
Berikut ini adalah salah satu video dari Bali Usada bersama Pak Merta Ada yang berjudul, Meditasi Kesehatan dan Ketenangan
Dalam Video ini terdapat konten ceramah dan panduan berlatih meditasi yang dibawakan langsung oleh Bapak Merta Ada.
Semoga Semua Hidup Berbahagia 🙏
Bali Usada Health Meditation
Ngurah Rai 328, By Pass, Sanur, Bali 80001
Phone: +62 361 289209
E-mail: info@baliusada.com
Website: www.baliusada.com
Instagram: @baliusada
Facebook Fan Page: Bali Usada Health Meditation Page

Пікірлер: 57

  • @jom.a.md.s.h.2206
    @jom.a.md.s.h.220622 күн бұрын

    Anumodana, Pak Merta Ada., 🙏🙏🙏

  • @teranglangit4016
    @teranglangit40162 жыл бұрын

    Terimakasih Bapak Merta Ada atas bimbingannya, semoga semua makhluk hidup berbahagia

  • @agenagen-jb4pv
    @agenagen-jb4pv2 жыл бұрын

    Dumogi sami mahluk hidup bahagia 🙏🙏🙏

  • @agenagen-jb4pv
    @agenagen-jb4pv2 жыл бұрын

    May all living beings be happy 🙏🙏🙏

  • @yutiyuti2853
    @yutiyuti28532 жыл бұрын

    Terima kasih Bpk Ibu Merta Ada, ats bimbingan nya, semoga semua mhkluk hidup berbahagia, SSHB 🙏

  • @odeliataslim_
    @odeliataslim_3 жыл бұрын

    Terima kasih banyak Pak Merta Ada dan Bali Usada.

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 🙏

  • @madesuastawa9395
    @madesuastawa9395 Жыл бұрын

    Met Siang. Trimakasi Bapak. Atas metode meditasi Bapak yg Bapak ajarkan, dan sy ikuti lewat radio......penyakit asma saya btul" sembuh. Sejak kurang lbh 25 th lalu tdk pernah kambuh lgi. 🙏🙏🙏🙏🙏

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    Жыл бұрын

    Kami ikut senang mendengarnya Kak. Semoga bisa terus merasakan manfaatnya. Sshb 😊🙏 - Admin

  • @theresiakecil9011
    @theresiakecil90113 жыл бұрын

    Selamat malam Bapa Merta Ada Semoga semua hidup bahagia.( SSHB) 👍👍👍

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 😊🙏

  • @agenagen-jb4pv
    @agenagen-jb4pv2 жыл бұрын

    Suksema pak merta ada🙏🙏🙏 Ty pernah mengikuti program meditasi usadha Niki..lewat tempat kerja ty yg dulu...di Bali post 🙏🙏🙏 suksema 🙏

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    2 жыл бұрын

    Semoga semua hidup berbahagia 😊🙏

  • @wayansuwantara9667
    @wayansuwantara9667 Жыл бұрын

    Mantap

  • @sudarmaalit223
    @sudarmaalit2233 жыл бұрын

    Terima kasih latihan kesejukan tuntunan yg sangat bercahaya

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 😊🙏

  • @kusumadewi3161
    @kusumadewi31614 жыл бұрын

    Terima kasih bapak sudah membimbing saya menghadapi masa2 sulit. Astungkare saya bisa ikut retreat bapak

  • @nonaliu7337
    @nonaliu73373 жыл бұрын

    Terimakasih admin sudah upload,saya rasakan sangat luar biasa...semoga semuanya hidup berbahagia🙏

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 😊🙏

  • @priyoblitar695
    @priyoblitar6953 жыл бұрын

    Pikiran Harmonis..luar biasa.

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 😊🙏

  • @idavisserstr4357
    @idavisserstr43573 жыл бұрын

    God bless you Pak...

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 😊🙏

  • @lupus7460
    @lupus74604 жыл бұрын

    selamat malam .

  • @rudiwaskito3139
    @rudiwaskito31393 жыл бұрын

    Jos

  • @MadeLela
    @MadeLela2 ай бұрын

    Cara meditasi

  • @theresiakecil9011
    @theresiakecil90113 жыл бұрын

    Semoga virus cepat berlalu sehingga kita lanjut meditasi bersama Terima kasih Pa' SSHB ..

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Sshb 😊🙏

  • @aliwafa5324
    @aliwafa53243 жыл бұрын

    Nov 20

  • @madesari7457
    @madesari7457 Жыл бұрын

    terimakasih,saya suka dan sering ikut berlatih,kini saya punya niat utk ikut latihan meditasi secara langsung,bagamana caranya ya,mohon informasinya,trimakasih,semoga semua mahluk berbahagia🙏🏼

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    Жыл бұрын

    Halo Kak, informasi dan pendaftaran silakan ke WhatsApp Bali Usada Office: +62 816-571-253. Semoga semua hidup berbahagia 🙏

  • @dwisetyomeiwati8658
    @dwisetyomeiwati86583 жыл бұрын

    Terima kasih ikut berlatih tapi kaki kiri kesemutan

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Halo Kak, kesemutan bisa terjadi kapan saja, mungkin di awal meditasi, mungkin juga di pertengahan. Penyebabnya bisa beragam yaitu: - karena tidak terbiasa duduk bersila. Coba ubah posisi kaki. Jika ditumpuk, tukar posisi kaki atas bawah - karena kaki tidak rata. Kaki kaku sehingga posisi lutut mengambang. Ini akan memudahkan kesemutan karena otot di kaki akan tegang. Untuk sementara, cari handuk kecil yang digulung untuk ganjal atau bantal kecil - posisi badan tidak seimbang - ada energi yang tidak lancar Biasanya kalau sering dilatih, secara bertahap akan berkurang dan bisa duduk lebih lama tanpa kesemutan. Sshb 😊🙏 - Admin

  • @hestyastuti1514
    @hestyastuti15144 жыл бұрын

    Bapak maaf mengganggu ada saya mau bertanya adakah meditasi untuk menghilangkan demo atau spirite dibadan kita

  • @hanstw7871

    @hanstw7871

    3 жыл бұрын

    Maaf, maksudnya apa ya ini?

  • @sreditha1882
    @sreditha18824 жыл бұрын

    kenaapa kepala dada leher goyang semua .tks

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Halo Kak, banyak faktor yang menyebabkan badan kita bergoyang ketika bermeditasi. Mungkin ada energi liar di dalam badan-yang berasal dari pikiran negatif kita, benih-benih penyakit yang kita miliki, faktor makanan yang kita makan, atau karena yang lainnya. Atau mungkin aliran energi yang ada di badan meridian atau di badan cakra tidak lancar. Semua ini bisa menimbulkan gerakan di badan. Ketika badan bergerak, tugas kita hanya menyadari. Rasakan dengan tenang seimbang. Dikenali. Diketahui. Tidak perlu diikuti atau dinikmati -merasa senang dengan gerakan-gerakan yang terjadi di badan. Seiring dengan latihan yang dilakukan, gerakan ini akan berkurang secara bertahap. Jika Kakak ingin berlatih lebih dalam dan detail serta dibimbing oleh instruktur, silakan mengikuti kelas intensif, informasi lebih lengkap hubungi WhatsApp Bali Usada Office: +62 816-571-253. Sshb 🙂🙏

  • @putuindra6914
    @putuindra69142 жыл бұрын

    Saya asam lambung ingin sekali sembuh,apakah bisa dg meditasi ini

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    2 жыл бұрын

    Halo Kak, sebagian besar penyakit bisa disembuhkan dengan meditasi. Namun harus juga ditunjang dengan makan makanan yang sehat, obat dokter jika diperlukan, vitamin, olahraga. Silakan bisa mengikuti latihan meditasi kesehatan Bali Usada dari dasar dan dibimbing oleh instruktur. Silakan menghubungi WhatsApp Bali Usada +62 816-571-253. Sshb 😊🙏

  • @niketutarini7700
    @niketutarini7700 Жыл бұрын

    Suksma Empu Merta ada pencerahannya dulu suami tityang?( Almarhum) belajar sama bapak.

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    Жыл бұрын

    Semoga semua hidup berbahagia 😊🙏

  • @ratnaimelda827
    @ratnaimelda827 Жыл бұрын

    alamat Bali Usada di jakarta dimana??

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    Жыл бұрын

    Halo Kak, untuk kantor kami di Jakarta tidak ada. Namun kami memiliki pelatihan Tapa Brata dan Reguler di Jakarta dengan lokasi yang berbeda-beda. Kakak juga dapat mengikuti pelatihan online di Zoom. Info selengkapnya silakan ke +62 816-571-253. Sshb 😊🙏 - Admin

  • @yanimurdayani6258
    @yanimurdayani62583 жыл бұрын

    Ijin bertanya .... dalam meditasi kaki harus bersila atau boleh tidak, misal slonjoran dll

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Halo Kak, kami di Bali Usada melatih meditasi dengan posisi duduk bersila. Namun jika kondisi tidak memungkinkan seperti karena usia yang sudah lanjut atau karena mengidap suatu penyakit serius, dipersilakan untuk berbaring atau duduk di kursi. Sshb 😊🙏

  • @soniamohammed4002
    @soniamohammed40023 жыл бұрын

    Tenggorokan saya kering dan Kepala terasa berat, seperti kecapean ada rasa takut, ini gimana kak

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Halo Kak, saat bermeditasi banyak sensasi yang bisa muncul. Sensasi yang muncul tersebut berhubungan dengan memori yang ada dalam pikiran setengah sadar dan bawah sadar. Untuk bisa mempelajari teknik meditasi kami lebih detail dan mendalam, mimin sarankan Kakak untuk mengikuti program utama kami yaitu Reguler Usada 1 atau Usada Tapa Brata 1 Live Online. Informasi kelas bisa chat ke WhatsApp Bali Usada: +62 81 657 1253 Sshb 😊🙏 -admin

  • @titikiswatisetyoa3313
    @titikiswatisetyoa33132 жыл бұрын

    Selamat PG pak, sy 2 bln lalu jatuh dikmr mandi, kaki kiri sy TDK. Bs jalan SDH diurut , bersyukur skrg SDH bs balik kanan kiri, tengkurap ttp berdiri blm bs Krn pangkal paha menonjol, sy ingin belajar meditasi, apakah meditasi bs menolong kondisi sy?

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    2 жыл бұрын

    Halo Kak, sejauh ini meditasi bisa membantu untuk pulih dari penyakit fisik dan mental. Silakan dicoba untuk berlatih di kelas reguler atau Tapa Brata. Informasi dan pendaftaran silakan ke WhatsApp Bali Usada: +62 816-571-253. Sshb 😊🙏 -Admin

  • @maderiacahyanthi2009
    @maderiacahyanthi20093 жыл бұрын

    Halo kk..saya pertama kali ikut meditasi ini..kenapa tiba2 kepala saya berat dan seperti mual2 ya..apakah saya tegang? Lalu badan terasa agak panas..

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Halo Kak, selama mengikuti meditasi banyak sensasi-sensasi yang bisa muncul, seperti badan panas, kedinginan, pusing dll. Apa yang terjadi berhubungan dengan memori di pikiran setengah sadar dan di bawah sadar. Saat akan bermeditasi jangan lupa untuk merilekskan badan. Admin sarankan Kakak untuk berlatih dengan detail dari dasar dan dibimbing oleh instruktur. Informasi selengkapnya silakan ke WhatApp Bali Usada: 0816571253 Sshb 😊🙏

  • @vidyamirasari9791

    @vidyamirasari9791

    3 жыл бұрын

    Itu pertanda reaksi buruk dr memori dilepaskan

  • @ratnojavanica9125
    @ratnojavanica91253 жыл бұрын

    Kenapa ya tangan kiri saya gemetar

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    Halo Kak, apakah tangan kirinya bergetar saat meditasi?

  • @ratnojavanica9125

    @ratnojavanica9125

    3 жыл бұрын

    @@BaliUsadaHealthMeditation iya betul bergetar dan nyeri nyeri

  • @ratnojavanica9125

    @ratnojavanica9125

    3 жыл бұрын

    @@BaliUsadaHealthMeditation jari tangan kesemutan

  • @BaliUsadaHealthMeditation

    @BaliUsadaHealthMeditation

    3 жыл бұрын

    @@ratnojavanica9125 Bisa dicek posisi tangan Kakak ketika bermeditasi. Kemungkinan menggantung, tidak pas diletakan di atas betis. Jika menggantung, bisa ditambahkan kain, bantal, atau handuk kecil yg digulung di atas kaki sebagai bantalan tangan. Sehingga lebih rileks dan tidak kesemutan 😊🙏