Kuliah atau Bootcamp? Gini Pandangan Gen Z & Millenial!

Sering menjadi perdebatan di kalangan Gen Z dan Millenial "Mending kuliah 4 tahun atau ikut bootcamp 4 bulan aja, ya?"
Kuliah dan bootcamp memang memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Namun, apabila diminta untuk memilih 1, pilihan manakah yang akan diambil oleh student Purwadhika dari generasi Z dan Millenial?
Temukan jawabannya video ini!
--
Don’t forget to like this video and subscribe our channel to know more about Purwadhika.
--
Visit our Website : www.purwadhika.com/?...
----
Feel free to follow us on our social media
Instagram:
/ purwadhikaschool
FB Page:
/ purwadhikadigitalschool
LinkedIn:
/ purwadhika-school
Podcast:
anchor.fm/purwadhikapodclass
Blog:
/ purwadhikaconnect
Twitter:
/ purwadhikaclass

Пікірлер: 19

  • @truthgaming2296
    @truthgaming22967 ай бұрын

    kak, kalo diatas 30th mau switch karir gmn?

  • @kise9975
    @kise99755 ай бұрын

    12:04 pernyataan abangnya ini masuk akal banget sama keadaan , lowongan pekerjaan di Indonesia

  • @itbelawan7276
    @itbelawan727610 ай бұрын

    sayang Bootcamp hadir saat skrng,,,kenapa ga pas gua dulu kuliah

  • @bangaul3239

    @bangaul3239

    2 ай бұрын

    Kk, bootcamp itu beda dngan les, waktunya lebih padat, Ya klau bisa bertahan, mantap bnget, tp sebaliknya klau kk ny inconsistent gmn ?

  • @triprasetyo3494
    @triprasetyo3494 Жыл бұрын

    bagaimana bila yang sudah menikah dan mempunyai anak, apakah akan ikut bootcamp sambil bekerja ? 😂

  • @irwanriyadi1546

    @irwanriyadi1546

    Жыл бұрын

    Kalau sambil kerja ga bisa karena belajar di bootcamp sehari penuh

  • @namikazedevj46

    @namikazedevj46

    Ай бұрын

    Ya kalau mau nabung buat persiapan bootcamp, selama 6-7 bulan sampai disalurkan kerja, namanya juga bagian dari proses hidup asal istri anak cukup dan tau suami juga ga diem walau ga ada pemasukkan sementara

  • @aldodarel6559
    @aldodarel6559 Жыл бұрын

    bang kalau udah terlanjur kuliah 2 semester , tapi karna terlalu sibuk sm kuliah IT padahal mau bootcamp gimana bang

  • @rickygunawan6870

    @rickygunawan6870

    Жыл бұрын

    kalau udh terlanjur mending selesaiin bang, ga akan sia"kok kalau udh lulus kuliah jg, mau skill kita sejago apapun pasti yg dilihat pertama untuk mefilter pencari kerja pastinya pendidikan sih yg diliat

  • @yorchaai6902

    @yorchaai6902

    Жыл бұрын

    apa lagi kalo lu mau kerja data, gw dapat informasi di youtube luar ngeri terutama amerika yang gw dpat, mereka mereka yang gak ada ijazah dapat terima kerja, bisanya kebanyakan orang orang pribumi asal negaranya karena banyak alasannya mulai dari data ini sensitive jadi butuh ilmu pengetahuan juga, butuh terbangin untuk interview (itu salah satunya) jadi ijazah tetap penting untuk berkerja kalo lu tertari di dunia data sciece gak tau yabng lain

  • @aldodarel6559

    @aldodarel6559

    Жыл бұрын

    @@rickygunawan6870 oke bg makasih ya sarannya

  • @irwanriyadi1546

    @irwanriyadi1546

    Жыл бұрын

    ​​@@rickygunawan6870 Yg dicari perusahaan bukan pendidikan tinggi tapi skill percuma pendidikan tinggi tapi tidak punya skill, misalnya S1 teknik informatika atau s1 sistem informasi tapi ketika disuruh buat website ga bisa maka perusahaan akan memilih orang yg cuma lulusan bootcamp tapi bisa membuat website

  • @irwanriyadi1546

    @irwanriyadi1546

    Жыл бұрын

    Lebih baik cuti kuliah dan ikut bootcamp karena biaya pendidikan dibayar setelah bekerja diperusahaan dengn sistem potong gaji

  • @sa1dih175
    @sa1dih175 Жыл бұрын

    Jadi pengen ikut bootcamp, tapi masih kebentur biaya

  • @irwanriyadi1546

    @irwanriyadi1546

    Жыл бұрын

    Sekarang biaya pendidikan bisa dibayar setelah bekerja diperusahaan dengan sistem potong gaji

  • @xafah.kzy_

    @xafah.kzy_

    Ай бұрын

    ​@@irwanriyadi1546itu di Purwadhika atau mana mas ? 🙏🏻