KISAH MANTAN PENISTA AGAMA: DULU SAYA FITNAH RASULULLAH ﷺ AKHIRNYA SAYA SYAHADAT KARENA INI - Wendy

🗣️ Wendy Lofu
Beliau merupakan mantan penista agama yang pernah memfitnah Rasulullah ﷺ
Bagaimana ya kisahnya hingga ia bisa masuk Islam?
Saksikan selengkapnya di Podcast Kasisolusi
---------------------------------------------------------------------
Jangan lupa subscribe dan nyalain loncengnya!
GRATIS!
Kasisolusi

Пікірлер: 2 200

  • @mariobersaudara8909
    @mariobersaudara8909 Жыл бұрын

    Aku juga mualaf gara2 nonton youtube zakir naik sama youtube dondy tan,ajaran islam memang benar2 masuk akal bgt smoga saya bisa istiqomah amin

  • @bhonaybhonanza3384

    @bhonaybhonanza3384

    Жыл бұрын

    Aamiin.. semoga Istiqomah bro

  • @HAMBAALLAH-xp2yo

    @HAMBAALLAH-xp2yo

    Жыл бұрын

    Aamiin ya Allah ya rabbal alaamiin

  • @ednietoz

    @ednietoz

    Жыл бұрын

    subhanallah.....

  • @sholehudi4822

    @sholehudi4822

    Жыл бұрын

    Alhamdulillah terus perdalam ilmu 2 agama

  • @sumarlanrri6395

    @sumarlanrri6395

    Жыл бұрын

    Amin

  • @baltazhor200401
    @baltazhor20040111 ай бұрын

    40 tahun jadi muslim .. iman gw ga ada apa-apanya sama mereka-mereka yang Alloh berikan hidayah menjadi muslim ... semoga kalian semua yang telah Alloh berikan hidayah selalu istiqomah dan dalam perlindunganNya

  • @suyatisuradi9230

    @suyatisuradi9230

    11 ай бұрын

    Bukannya org ini udh ninggal ya? Maaf..v.cm nanya

  • @kusumaadhyperdhana5357

    @kusumaadhyperdhana5357

    11 ай бұрын

    ​@@suyatisuradi9230yg meninggal itu koh Agus Tan sama koh Steven

  • @kusumaadhyperdhana5357

    @kusumaadhyperdhana5357

    11 ай бұрын

    ​@@suyatisuradi9230koh Steven Indra Wibowo. Itu yg meninggal

  • @azeiras

    @azeiras

    10 ай бұрын

    ​kedua mualaf itu koh Steven Dan koh agus tan di panggil Allah SWT dalam kondisi keimanan Dan ketaqwaan tertinggi mereka, Dan juga mereka memulai ketika pertama kali shahadah mereka dalam kondisi argo meter dosa nya 0 alias dihapuskan oleh Allah azza wa jalla.. masyaaAllah barakallahu fikum koh Steven wa koh agus tan

  • @suryatindj9937

    @suryatindj9937

    10 ай бұрын

    ​@@xensouGamer😢 h😊😊😅😅😅😮😮😢😢🎉🎉😂😂

  • @bandungberkah3863
    @bandungberkah38637 ай бұрын

    tidak ada agama lain yang kitabnya selalu terbukti secara sains. hanya islam, aturannya detail jg dari hal terkecil ke terbesar😍🥰

  • @irwanj0707
    @irwanj07077 ай бұрын

    Aku paling suka lihat video2 tentang kisah2 mualaf, kadang terasa malu sendiri dgn mereka ( mualaf ) Aku yg islam 'warisan' merasa di tampar dgn keteguhan2 hati mereka, penuh inspirasi❤

  • @fitrah62_

    @fitrah62_

    6 ай бұрын

    sama bang, justru mereka yg muallaf kebanyakan orang yg ingin berfikir dan akhirnya karena akal dan hidayah jdi masuk islam❤

  • @elfaae4061

    @elfaae4061

    6 ай бұрын

    jgn mau kalah bang sama yg mualaf,pelajari lagi bang gda kata terlambat ko baca lagi Sirah Nabawiyah ski(sejarah kebudayaan Islam)fikih nya Alquran dan hadist nya,

  • @sibyanhasaniofficial

    @sibyanhasaniofficial

    6 ай бұрын

    MasyaAllah.... Kebanyakan Muallaf "melihat" Islam bukan Muslim makanya pintar2, terima Kasi Solusi sudah mengundang koh Wendy.

  • @poceharianto4458

    @poceharianto4458

    6 ай бұрын

    ​@@fitrah62_apanya sih yg dipikirkan? 😂

  • @utamisaritidar2526

    @utamisaritidar2526

    6 ай бұрын

    hiks setuju ....

  • @nursaptiani1023
    @nursaptiani1023 Жыл бұрын

    Kok Wendy adalah mualaf yang saya idolakan, semua ceritanya saya ikuti...sehat terus kok Wendi dan keluarga 🤲 semoga semakin banyak yang masuk Islam 🙏❤️

  • @fakirasmara9459

    @fakirasmara9459

    Жыл бұрын

    Aamiin

  • @ruslindadamanik1583

    @ruslindadamanik1583

    Жыл бұрын

    Aamiin

  • @abdulkarim-hx8lv

    @abdulkarim-hx8lv

    11 ай бұрын

    Aamiin

  • @PEPGUARDIOLA203

    @PEPGUARDIOLA203

    11 ай бұрын

    tolong saudara kristen pikirkan dan renungkan. pakai akal sehat kalian.mana ada yg namanya tuhan datangnya belakangan secara logikanya yang menciptakan langit dan bumi siapa? yg menciptakan nabi adam as siapa? Jadi jangan berasumsi yg sudah di doktrin tuhan itu trinitas bapak, putra/anak,roh kudus.pengertian ELOHIM, YHWE artinya tuhan itu esa (1) tunggal tidak ada yg bisa menyerupainya segala kekuasaaanya..KALIAN ITU PENGIKUT PAULUS BUKAN YESUS😴

  • @abdulkarim-hx8lv

    @abdulkarim-hx8lv

    11 ай бұрын

    @@PEPGUARDIOLA203 mantap.

  • @juwitalinus1206
    @juwitalinus12066 ай бұрын

    Mama jg mualaf Agama Islam ada lah agama yg benar dn memberi ketenangan dn memberi kedamaian di dlm hati.Salam dari Sabah Malaysia❤❤❤❤❤

  • @masrobinrobin287

    @masrobinrobin287

    4 ай бұрын

  • @nurmannurzaman5086

    @nurmannurzaman5086

    Ай бұрын

    Alhamdulillah. Semoga selalu sehat dan istiqomah. Aamiin YRA.

  • @Meeong-Luna

    @Meeong-Luna

    6 күн бұрын

    Salam jg mama dari Indonesia. Semoga istiqomah❤

  • @alvinmuslikhun
    @alvinmuslikhun9 ай бұрын

    Sama bang Dulu aku juga nikah tanpa pacaran. Kenal cewek saat jalan-jalan ke bali. Pas lihat itu cewek di dalam bis, dia cuman tidur tapi ketika semua tidur. Dia bangun sendiri dan baca alquran. Saat itu juga aku bilang. Aku pengen kenal dia. Dan dia bilang kalo pengen kenal. Datangi rumahku dan bilang ke ayah saya. Seminggu setelah pulang dari bali. Aku minta alamat si cewek itu dan aku datangi rumahnya dan bilang ke bapaknya. Aku minta waktu 4 bulan untuk menata semuanya. Bulan pertama kenalan keluarga Bulan kedua matangkan rencana nikah Bulan ketiga siapin pernikahan Bulan keempat ijab qabul. Dan alhamdulillah jadi nikah. Sekarang sudah menikah dan punya anak..

  • @Julia-qz9et

    @Julia-qz9et

    2 ай бұрын

    Kereeeennn

  • @schatzygaming5396
    @schatzygaming53969 ай бұрын

    Saya lahir dari islam, dari kecil di didik keras tenggang islam bahkan masuk pesantren selama 3tahun tapi melihat video ini berasa iman ku jauh lebih rendah dari mualaf2 cerdas seperti ini.

  • @pantiasuhanalhidayah5303

    @pantiasuhanalhidayah5303

    8 ай бұрын

    Sama.... ya ALLAH kuat iman kami ya ALLAH.....

  • @nuradiahnora8124

    @nuradiahnora8124

    8 ай бұрын

    Benar saja aku cemburu dgn ilmu dan iman mualab😂

  • @user-rk8md8zw8g

    @user-rk8md8zw8g

    7 ай бұрын

    Karena mualaf mereka di tuntun langsung oleh Allah SWT lah yg muslim dari orok kan warisan 😂 canda

  • @One22530

    @One22530

    6 ай бұрын

    Setuju

  • @darmasetiawan9027
    @darmasetiawan9027 Жыл бұрын

    Senangnya liat para mualaf.... cerdas cerdas banget..... adem liat waktu setelah mualaf dibanding sebelumnya...

  • @sittisamsia9946

    @sittisamsia9946

    Жыл бұрын

    a

  • @garayzeeferel7271

    @garayzeeferel7271

    6 ай бұрын

    ​@@sittisamsia9946f

  • @kusmiartikusmiarti-cy2dw
    @kusmiartikusmiarti-cy2dw Жыл бұрын

    Rata rata para mualaf itu menggunakan akal dan logikanya, makanya kalau beragama itu gunakan akal dulu baru di imani.....salam satu Tuhan......Allahu Akbar

  • @zaynjour7709

    @zaynjour7709

    10 ай бұрын

    Bener banget cuy, orang memilih pemimpin aja dipilih bener2 dicari seluk beluk nya, dicari kebenaran nya, lha kok milih pemimpin udah pilih aja, lha wong ini pemimpin kok suruh udah pilih aja pokoknya udah gitu imani aja gak usah banyak tanya, banyak tanya artinya nggak beriman, sedang kan orang2 beriman dikaruniai akal ya dibuat berpikir untuk memilih, bertanya dan mencari kebenaran buat memilih pemimpin yang baik kan, mereka itu nggak buta mata, cuma buta hati aja.. Kalah debat ngehina caci maki buat konten2 sampah, giliran kita ngehina balik di bilang intoleran, kocak banget

  • @semangatku085
    @semangatku0859 ай бұрын

    AQ Islam tp setelah AQ nonton video Zakir naik AQ jadi tau Islam tu luas Ada makna dari kehidupan ini... AQ baru tau ada kehidupan setelah kematian... Jadi setiap orang yg AQ jumpai Yg pernah melukai hatinya... AQ meminta maaf Sengaja atau pun tidak disengaja Sekira dlu termakan uang mereka Sengaja atau pun tak sengaja tolong di ikhlaskan dan dimaafkan AQ tidak Mandang egoku Tp aq lebih takut kepada hari pembalasan Dan entah sampai kpn umur ini kita tidak tau .. AQ memohon ampun ya Allah

  • @epallaroze8199

    @epallaroze8199

    18 күн бұрын

    Amin

  • @Norman_henderson
    @Norman_henderson6 ай бұрын

    Semoga Koh Wendy menginspirasi banyak orang-orang untuk mempelajari Islam dan membaca Al-Qur'an, Aamiin 🤲🏻

  • @adonianovaleon6545

    @adonianovaleon6545

    2 ай бұрын

    Baca saja pahalanya sangat besar gak usah tahu arti dan maknanya luarbiasa masya Alloh.

  • @muhammadsyahendra5027
    @muhammadsyahendra5027 Жыл бұрын

    Banyak orang2 yg mau memfitnah islam tp akhirnya mualaf seperti koh wendy ini. Cara Allah memberi hidayah itu memang unik. Sungguh Allah Maha Kuasa. Allahu Akbar.

  • @omsugie

    @omsugie

    Жыл бұрын

    salah sendiri mereka fitnah jadi orang kok jahat amat hehe

  • @mahdarinaafiana9735

    @mahdarinaafiana9735

    Жыл бұрын

    ​@@omsugie Nm nya juga hati masih tertutup hati nya

  • @dreamtheater6556

    @dreamtheater6556

    Жыл бұрын

    Bgmn kalo sbelum muallaf keburu di penggal oleh kadrun yg ngaku membela agama... Harusnya dia ke surga malah ke neraka gara2 kadrun.. Siapa yg salah.... Takbiiirrrrrr

  • @mahdarinaafiana9735

    @mahdarinaafiana9735

    Жыл бұрын

    @@dreamtheater6556 🤣🤣🤣 semua sudah Allah takdir dia akan mati dgn keadaan beriman atau kafir ,kadran kadrun ,agama mu sj di bawa lewat penjajahan ,ko benci banget ma arab .

  • @mahdarinaafiana9735

    @mahdarinaafiana9735

    Жыл бұрын

    @@dreamtheater6556 🤣🤣🤣 semua sudah Allah takdir dia akan mati dgn keadaan beriman atau kafir ,kadran kadrun ,agama mu sj di bawa lewat penjajahan ,ko benci banget ma arab .

  • @dionkancil2097
    @dionkancil2097 Жыл бұрын

    Saya iri kepada para mualaf seperti ini, ibarat startnya lebih dulu kita tapi mereka sudah jauh didepan kita, nangis lihat vidio ini! Semoga dengan vidio ini semangat beribadah saya lebih baik lagi! Aamiin. Sehat selalu ko.aamiin

  • @hasmafanikibi6109

    @hasmafanikibi6109

    10 ай бұрын

    Prbyk bca shalawat sdra qu,,, insyaallah Allah pasti anugerah kn ilmu pd kita. Allahumma shalli 'ala sayyidina Muhammad, wa'ala Ali sayyidina Muhammad.👍

  • @DIFFANACHANNEL

    @DIFFANACHANNEL

    10 ай бұрын

    Krn Mualaf atau org yg jd kristen yg ingin menghujat lawannya sejatinya org yg berfikir dan Kritis , sedang org islam atau kristen yg keturunan kebanyakan cuwek dan nggak mau berfikir

  • @ASSABabel

    @ASSABabel

    8 ай бұрын

    Iya ya....

  • @pompomwawa
    @pompomwawa9 ай бұрын

  • @mansurarfiyan2032
    @mansurarfiyan20327 ай бұрын

    22th jadi muslim tetapi saya ga yakin bahwa iman saya lebih kuat dari mualaf yang dapat hidayah 😭,mereka yang dapat hidayah memang pilihan Allah SWT dan diberkahi kebenaran-Nya. Smoga saya lekas dikasi Istiqomah 🥹

  • @siswantosenopati3359
    @siswantosenopati3359 Жыл бұрын

    Para mualaf pasti orang cerdas karena ada proses MENCARI KEBENARAN, kita yang memeluk Islam karena warisan dari orang tua, salam hormat kepada saudara saudara mualaf, semoga tetep ISTIKOMAH dan terus menyebarkan Kebenaran yang HAQ

  • @darmasetiawan9027

    @darmasetiawan9027

    Жыл бұрын

    Betul sekali......👍👍👍👍

  • @PEPGUARDIOLA203

    @PEPGUARDIOLA203

    11 ай бұрын

    tolong saudara kristen pikirkan dan renungkan. pakai akal sehat kalian.mana ada yg namanya tuhan datangnya belakangan secara logikanya yang menciptakan langit dan bumi siapa? yg menciptakan nabi adam as siapa? Jadi jangan berasumsi yg sudah di doktrin tuhan itu trinitas bapak, putra/anak,roh kudus.pengertian ELOHIM, YHWE artinya tuhan itu esa (1) tunggal tidak ada yg bisa menyerupainya segala kekuasaaanya..KALIAN ITU PENGIKUT PAULUS BUKAN YESUS😴

  • @aziez6918

    @aziez6918

    11 ай бұрын

    ​@@PEPGUARDIOLA203agamamu agamamu,agamamu agamaku

  • @AkuMenari

    @AkuMenari

    10 ай бұрын

    Khusus mualaf yg mencari sndiri dg indra fisik dan batinnya. Beda sama yg hanya ikut2 misal krn biar bisa nikah, atau krn ingin tujuan tertentu yg bs jd mlah ingin jd musuh dlm selimut.

  • @nicodemus852

    @nicodemus852

    10 ай бұрын

    @@PEPGUARDIOLA203 jangan sotau anda... pelajari saja kitab anda, sampai anda bisa menemukan jalan ke Surga.. bahan renungan buat anda QS:19 AYAT 71

  • @pratiwiandre9404
    @pratiwiandre9404 Жыл бұрын

    Lihat koh Wendy, auto inget koh Steven. Smg tidak lelah menginspirasi kami yg muslim dr lahir

  • @PutuneMbahDarmo-dc3dj

    @PutuneMbahDarmo-dc3dj

    Жыл бұрын

    Iya mirip koh steven bgt

  • @indonesiamajuindonesiayess6874

    @indonesiamajuindonesiayess6874

    Жыл бұрын

    ​@@PutuneMbahDarmo-dc3djinspirasi BERBOHONG ya 🤪🤪

  • @PutuneMbahDarmo-dc3dj

    @PutuneMbahDarmo-dc3dj

    Жыл бұрын

    @@indonesiamajuindonesiayess6874 apa yg kau tulis akan dipertanggungjawabkan di hadapan Allah sodara ku

  • @sitinursehanah5949

    @sitinursehanah5949

    Жыл бұрын

    Aamiin2 🤲

  • @fadlunruli1268

    @fadlunruli1268

    Жыл бұрын

    ​@@indonesiamajuindonesiayess6874KAFIR KEPANASAN KEBANYAAN MINUM PERASAN KOLOR ENCUS DAN MAKAN B2😂😂😂😂😂

  • @wikexue_
    @wikexue_10 ай бұрын

    Yg mau menguatkan iman Islamnya yuk sering2 liat kisah2 para Mualaf.. Insya Allah hati kita semakin mantap n tdk menyesal dilahirkan dlm Islam

  • @asepdoel
    @asepdoel10 ай бұрын

    Padahal saya terlahir dari keluarga islam,tapi Ke islaman saya masih jauh dengan koh wendy,,terima kasih koh wendy mas deri semoga tontonan ini memjadi i sfirasi dan tuntunan untuk lebih istiqomah,,aamiin🤲

  • @DSK_ATHY
    @DSK_ATHY Жыл бұрын

    Rata2 orang yg benci itu biasanya malah benar2 cinta, moga istikomah koh Wendy itu cara Allah menjelaskan bahwa Agama islam itu yg sempurna

  • @darmasetiawan9027

    @darmasetiawan9027

    Жыл бұрын

    Cocok. 👍👍👍👍

  • @yayanad4162

    @yayanad4162

    10 ай бұрын

    Benci dan cinta itu jaraknya tipis

  • @chikocelloalfatih3171
    @chikocelloalfatih3171 Жыл бұрын

    masyaa Allah... Allah justru membahasakan umatnya yg belum mendapat hidayah dengan bahasa yg sangat santun... Kafir => "Tertutup / Terhalang"... Iihh sumpah langsung MERINDING dan juga TERHARU... 🥹🥹🥹 Masyaa Allah... Engkau Maha Baik Rabbku ❤🥲

  • @darenireni7654
    @darenireni76548 ай бұрын

    Saya selalu terharu ketika Koko mengakui kesilapannya,dan mohon ampun kepada Allah dan mohon maaf kepada muslim.koko org cerdas..smg tetap Istiqomah.

  • @leetah6685
    @leetah668510 ай бұрын

    Berawal dr kebencian, berujung mengimani kebenaran... ♥

  • @Deaz1971
    @Deaz1971 Жыл бұрын

    Awalnya sinis terhadap Islam, namun akhirnya bertekuk lutut dan malah berbalik mencintai Islam. Setelah melalui perjalanan dan pembelajaran kitab suci Al-Qur'an akhirnya menemukan sebuah kebenaran dan mengakui kekuasaan Allah SWT itu nyata. Begitupun juga cintanya terhadap nabi Muhammad SAW. Sekarang dia merasa malu dengan masa lalunya yang sombong ingin mencari kelemahan Islam

  • @mariana2008
    @mariana2008 Жыл бұрын

    Kaya nya koh wendy ini orang Pintar, Cara Dia nyusun kata2 bersih banget, awalnya saya ngeri ketika Dia ngomong, berhubung Dia masih mualaf takut Ada kesalahan, entah itu menyinggung pihak tertentu Maupun penyesatan aqidah, tapi ternyata setelah saya dengar dg teliti, epik banget kata2nya.

  • @sukartabinwarga7885

    @sukartabinwarga7885

    10 ай бұрын

    Bahasa itu menunjukkan bangsa

  • @Sgt-oj5zl
    @Sgt-oj5zl Жыл бұрын

    Koh wendi.. Sosok unik yg di hadirkan allah SWT sebagai pribadi yg luar biasa yg patut di jadikan panutan baik bagi kita yg sdh islam maupun yg msh mencari kebenaran tentang islam

  • @kangdadan9209
    @kangdadan920911 ай бұрын

    setiap sy liat cerita koh wendy tah kenapa ,Tak terasa air mata menetes,semoga koh wendy semakin di kuat kan iman islanya di sehat kan badannya,di murahkan reziknya,salam satu iman

  • @kinanhaelee8140
    @kinanhaelee8140 Жыл бұрын

    Masya allah saya juga baru2 ini mengalami pentunjuk lgsg allah kasih, lagi dapet masalah besar dan serius menurut saya, sholat malam 3 hari berturut2 sambil curhat sama allah nangis sejadi2nya, minta petunjuk, setelah selesai solat buka youtube lgsg keluar podcast kasisolusi dengan tema problem yg sedang saya alamai 😭😭😭 yg masya allah jawaban yg lg saya cari2, insya allah semakin istiqomah dalam taubatan nasuha aamiin

  • @Lipurshan
    @Lipurshan Жыл бұрын

    مَرَجَ ٱلْبَحْرَيْنِ يلْتَقِيَانِ. بينهُمَا برْزَخٌ لَّا يبْغِيَانِ. Artinya: "Dia membiarkan dua laut mengalir yang (kemudian) keduanya bertemu. Di antara keduanya ada batas yang tidak dilampaui masing-masing." (QS. Ar Rahman : 19-20)

  • @buzzinginyourears6770
    @buzzinginyourears6770 Жыл бұрын

    Aduh, gak kuat nontonnya. Nangis mulu, huhuhu. Semoga Allah menjaga iman dan Islamnya, istiqomahkan beliau hingga akhir hidupnya, memberikan hidayah bagi seluruh keluarganya dan senantiasa memberikan banyak manfaat bagi umat. Aamiin Allahumma aamiin, barakallahu fiik om Wendy.

  • @hasmafanikibi6109

    @hasmafanikibi6109

    10 ай бұрын

    Aamiin,,,

  • @ahmadtamy92

    @ahmadtamy92

    6 ай бұрын

    😢

  • @queeniecute2577

    @queeniecute2577

    6 ай бұрын

    Sama kak mewek 😭😭😭😭

  • @yanadirantau5762
    @yanadirantau57626 ай бұрын

    Non muslim masuk ISLAM (muallaf) sllu dituduh mau poligami, akan jadi teroris, cari viewer yg banyak (buat youtuber muallaf) dll. Pokoknya tuduhan2 fitnah dan hoaks saja yg dialamatkan kepada para muallaf tsb. Semoga para muallaf & muallafah dikuatkan keimanannya & tetap istiqomah. Aamiin ya Robbal aalamiin 🤲🤲

  • @Kuyus07

    @Kuyus07

    6 ай бұрын

    Mereka emg didoktrin untuk membenci Islam dan memberikan tuduhan serta pandangan negatif terhadap Islam

  • @risafdiannursanto992

    @risafdiannursanto992

    6 ай бұрын

    Mereka memang harus selalu kita rangkul dan bantu agar dapat beribadah dengan tenang

  • @siberkuchanenel
    @siberkuchanenel Жыл бұрын

    orang muallap adalah, hamba Allah yang cerdas, karena mencari kebenaran..

  • @igoy1114
    @igoy1114 Жыл бұрын

    Jangan pernah bosan yaa koh mensyiarkan kebenaran islam.

  • @chakramodesto4757
    @chakramodesto47579 ай бұрын

    Jujur saya sering dengar cerita bro wendy.. saya ngefans bngt sama beliau. Entah kenapa stiap bro wendy cerita dan menangis, gua bener" merasakan emosional yg bro wendy rasakan sampai gua pun ikut meneteskan air mata.. sehat" bro wen, semoga allah selalu melindungi anda.

  • @fatryanadj1391
    @fatryanadj13916 ай бұрын

    Yang sy tahu semua muallaf itu cerdas-cerdas. Keep istiqomah untuk para mualaf

  • @risafdiannursanto992

    @risafdiannursanto992

    6 ай бұрын

    Banyak mualaf yg berdebat,bertanya, berpikir dan akhirnya masuk Islam,memang di sini akan menjawab banyak pertanyaan yg tdk terjawab agama lain.. tapi kalau ketemu Islam radikal nanti disuruh jangan berpikir kalau ingin mendalami agama supaya bisa di doktrin dan dimanipulasi... Islam agama bagi yang berpikir bukan agama doktrin mari kita lawan radikalisme .

  • @back975
    @back975 Жыл бұрын

    Ayah saya punya keluarga angkat orang Tionghoa. Klo kami diundang makan tmpt mereka sdh mereka pastikan alat makan dll tdk pernah mereka gunakan kecuali hanya utk keluarga kami. Kami saling menghargai, indahnya hubungan spt itu

  • @dewiasia9749

    @dewiasia9749

    Жыл бұрын

    itulab indahnya agama kami "islam" masyaAlloh..

  • @yosepkalius6744

    @yosepkalius6744

    Жыл бұрын

    ​@@dewiasia974921:47

  • @adododo9742

    @adododo9742

    Жыл бұрын

    @@dewiasia9749 z

  • @adododo9742

    @adododo9742

    Жыл бұрын

    @@dewiasia9749 I think

  • @iwanherlambang9320
    @iwanherlambang9320 Жыл бұрын

    Alhamdulillah ada ko Wendy Lofu merasa terobati setelah kehilangan sosok ko Steven 🙏

  • @sulaehasanta136
    @sulaehasanta136 Жыл бұрын

    Ya sy juga setuju rata-2 mualaf cerdas dan tahu banget isi All Qur'an betul -2 dicari apa perbedaannya .baru mereka yakin setelah bisa menemukannya pada Islam Selamat kok Wendy terus tetap Iman dan Islamnya kepada Allah SWT.aamiin.

  • @muhamadhafiz1264
    @muhamadhafiz126427 күн бұрын

    Ini hebat nya ketika hati seseorang menuruti hidayah dr ALLAH... ALLAH maha membulak balik kan hati manusia...

  • @Herbaltum
    @Herbaltum Жыл бұрын

    1:11:54 "Aku aja ga ngerti cara nyarinya...." karena murni Allah yang mudahkan, tabaarakallah... koneksinya ko Wendy dengan Allah sangat kuat dan bagus...

  • @dianwulandari3769
    @dianwulandari3769 Жыл бұрын

    Selamat Koh Wendy sudah menemukan Islam. Semoga istiqomah. Aamiin.Terima kasih sudah share pengalaman dan ilmunya. BarokAllah

  • @arisbadar6508

    @arisbadar6508

    10 ай бұрын

    Amin yarobal alamin

  • @Meeong-Luna
    @Meeong-Luna6 күн бұрын

    Alhamdulillah beberapa waktu lalu rekan kerjaku jg sama chinsee jg,dia Alhamdulillah sekarang udh Mu'alaf. Aku tanya knapa alasan kamu mu'alaf,dia jawab: aku merasa agama yg dia ikuti sbelumnya terasa dia gk memiliki Tuhan,dan hanya kehampaan. Beda dg Islam,dia bilang dia merasa memilki Tuhan dan mndapatkan ketenangan hidup dan disiplin hidup. Masya Allah..❤❤

  • @idarosantiharahap7660
    @idarosantiharahap76609 ай бұрын

    AKU KENAL TUHAN KU KARENA TUHAN KU .. LAA KHAWLA WALA QUWWATA ILABILLAH ❤❤❤

  • @kusumastuti4937
    @kusumastuti4937 Жыл бұрын

    Org cerdas dan mau berpikir pasti mau mencari kebenaran..smg koh wendi istiqomah dlm iman islam

  • @HaditsBUKHARI4572-sk1cv

    @HaditsBUKHARI4572-sk1cv

    Жыл бұрын

    Wowwwww orang cerdas pasti berfikir, kenapa ya setiap setahun sekali Cium2 batu... Sama kalau mau sembah olloh swt kok selalu 5 X sehari dan bahasa nya harus arab.?

  • @adenoktora8456

    @adenoktora8456

    Жыл бұрын

    di kristen engga ada ya sujud2, pdhl yesus nya sendiri sujud😁

  • @user-qp6sz6cx6v

    @user-qp6sz6cx6v

    11 ай бұрын

    ​@@HaditsBUKHARI4572-sk1cvbahasa arab itu bahasa kunci, apa mau ibadah dengan kitab yang isinya begini?, Adakah tuanku mengutus aku untuk mengucapkan perkataan-perkataan ini hanya kepada tuanmu dan kepadamu saja? Bukankah juga kepada orang-orang yang duduk di atas tembok, yang memkan tahinya dan meminim air kencingnya bersama-sama dengan kamu? ” (II Raja-Raja 18:27)

  • @user-qp6sz6cx6v

    @user-qp6sz6cx6v

    11 ай бұрын

    ​@@HaditsBUKHARI4572-sk1cvagama itu untuk orang yg berlogika, LOGIKA DULU BARU IMAN, bukan IMAN DULU BARU LOGIKA,, 3 dalam 1, tuhan jadi manusia, tuhan mati, logika??, KAGAK😂, IMANI AJA TEROSSSSS 😅😅😅😅

  • @gendon2232

    @gendon2232

    11 ай бұрын

    @@HaditsBUKHARI4572-sk1cvoten asu banyak bacot

  • @gadriansyah
    @gadriansyah Жыл бұрын

    Masyaallaah..Ko Wendy waktu blm muslim (walaupun dgn niat mau menjatuhkan islam) dia sudah mengkaji isi AlQuran. Saya yg terlahir di keluarga muslim kadang baca Quran masih belum sama artinya, apalagi sampe mengkaji scr dalam spt yg Ko Wendy lakukan :'

  • @jakakelana6139
    @jakakelana61396 ай бұрын

    Saya bahagia sdh byk swdara/i etnis Thionghoa yg mualaf bhkn jd ustadz.sygxa papaku seorg katolik,Smg Allah meringankn siksa kuburxa🤲😢

  • @SyalwaZulaikha-ei1zj

    @SyalwaZulaikha-ei1zj

    6 ай бұрын

    Amiin

  • @jj-fr6qz
    @jj-fr6qz Жыл бұрын

    Aku menangis mendengar cerita nya 😭😭 sungguh luar biasa Allah SWT segala maha..

  • @yurcelyt3203
    @yurcelyt3203 Жыл бұрын

    Alhamdulillah, pernah lihat videonya di ngaji cerdas jadi terbuka wawasan kalau di luar sana ada pembenci2 Islam yg dgn segala cara untuk menyudutkan Islam & muslim. Alhamdulillah, salah satunya telah mendapat hidayah untuk memeluk Islam

  • @muhammadpatiroi4647

    @muhammadpatiroi4647

    Жыл бұрын

    ga tuntas gwe nonton di ngaji cerdas bang, tanya kenapa ya ? apakah hatiku berpenyakit?

  • @gamahomeland

    @gamahomeland

    Жыл бұрын

    ​@@muhammadpatiroi4647 mungkin kuotamu sdg tidak baik baik saja 😂

  • @crystalesia9372

    @crystalesia9372

    Жыл бұрын

    @@muhammadpatiroi4647 masih ada rasa sombong & ragu

  • @rahmatmaulana3635

    @rahmatmaulana3635

    Жыл бұрын

    Kamu jangan salah!!!orang yg ngaku islam banyak yg membenci islam.

  • @yurcelyt3203

    @yurcelyt3203

    Жыл бұрын

    @@rahmatmaulana3635 itulah ada level keimanan Mu'min, Munafik, Kafir

  • @mazae4176
    @mazae4176 Жыл бұрын

    Alhamdulillah Koh Wendi diundang ke kasisolusi,,tiap kisahnya bikin ikut terbawa "emosi" terharu..Tetap Istiqomah KOh, Barokallohu fiikum kasisolusi

  • @NoOr-xh9dy

    @NoOr-xh9dy

    Жыл бұрын

    Subhanallah...tertata sekali koh Wendi penjelasan nya. Seorang mualaf yg luar biasa.

  • @ecommercemanager-rr3fn
    @ecommercemanager-rr3fn9 ай бұрын

    saya sebagai seorang muslim yg dari lahir malu melihat diri masih kurang dalam beriman dan beramal, salut buat koh wendy,

  • @dydesyarifuddin715
    @dydesyarifuddin715 Жыл бұрын

    MasahAllah brother.... Semangat anda untuk Agama'nya sangat menginspirasi sekali.. setidaknya saya dapat terinspirasi menjadi muslim yang baik' dan taat'..🤲semoga Allah SWT memberikan hidayah kepada semua orang yang sedang mencari kebenaran hakiki (Itulah Islam).☝️☪️❤️

  • @tinkywinky577
    @tinkywinky577 Жыл бұрын

    Masyaallah...udah berkali-kali nonton kisah koh wendi, masaih aja merinding denger kisahnya. Semoga koh wendi dan keluarga sehat selalu.

  • @amithomas9528

    @amithomas9528

    Жыл бұрын

    Ujung ujungnya mualaf ini cuma mencari hidup dgn bual bual, cuap cuap spy di undang

  • @PEPGUARDIOLA203

    @PEPGUARDIOLA203

    11 ай бұрын

    tolong saudara kristen pikirkan dan renungkan. pakai akal sehat kalian.mana ada yg namanya tuhan datangnya belakangan secara logikanya yang menciptakan langit dan bumi siapa? yg menciptakan nabi adam as siapa? Jadi jangan berasumsi yg sudah di doktrin tuhan itu trinitas bapak, putra/anak,roh kudus.pengertian ELOHIM, YHWE artinya tuhan itu esa (1) tunggal tidak ada yg bisa menyerupainya segala kekuasaaanya..KALIAN ITU PENGIKUT PAULUS BUKAN YESUS😴

  • @agussuyoko3993
    @agussuyoko3993 Жыл бұрын

    Alkhamdullillah, mereka sangat beruntung, sangat mulia disisi Alloh, mendapat hidayah, sangat menginspirasi . Sedangkan kita yg muslim sejak kecil ini kadang terasa lemah dan lelah, kami sangat kalah dengan mereka, Ya Alloh berikanlah Nur hidayahmu dihati, fikiran, darah, nafas, dan jiwa raga kami. Aamiin.

  • @khairulnizam2026
    @khairulnizam2026 Жыл бұрын

    Assalamualaikum wr wb. Saya asli Malaysia. Amat bangga juga respect sama para mualaf kerna mereka selalu didepan.

  • @ngadisah5047

    @ngadisah5047

    Жыл бұрын

    Pelajaran yg bagus bgm informasi bs firekayasa utk memecabelah .

  • @muhammadfirdaus5334

    @muhammadfirdaus5334

    Жыл бұрын

    Waalaikumsalam... Sama la ngn saya bro....kdg2 segan dan kagum dgn dorg yg sgt hebat ujian dan cabaran mereka hadapi....mereka umpama spt sahabat2 nabi yg hmpr semuanya bukan Islam dr lahir yg mereka berjuang utk Islam sehingga kita jadi Islam sejak lahir berbeza dgn mereka yg mualaf.... Allahuakbar....salam Dr johor Malaysia

  • @BrothersHut
    @BrothersHut5 ай бұрын

    ya Alloh....menenangis bahagia mendengar...melihat saudara hamba ini....

  • @marianiriani6879
    @marianiriani6879 Жыл бұрын

    Maha benar Allah dengan segala firman-Nya, nonton ini nggak berhenti bertasbih, tahmid Allahummabarik ko wendy

  • @merdeka-2108
    @merdeka-210811 ай бұрын

    Mulia nya ROSULULOH... Sayang nya pada umatnya❤❤❤❤❤❤

  • @sendy5755
    @sendy57558 ай бұрын

    Al Qur'an adalah KALAMULLAAH. Bahasa, kalimat, dan kata yang digunakan. Sudah pasti adalah yg TERBAIK. Namun ada juga seorang muslim yang merasa penggunaan kata "KAFIR" tidak tepat menurut dia, sehingga lebih memilih menyebutnya "non muslim". Semoga ALLAAH memberi kita semua hidayah. Aamiin

  • @dianfahrani3345
    @dianfahrani33456 ай бұрын

    Salut banget sama hostnya, ketika ingin membicarakan tentang dirinya langsung sadar kalau ini podcast tentang tamunya 😁

  • @dzunnunsulaiman
    @dzunnunsulaiman Жыл бұрын

    Islam itu TINGGI, makanya sulit untuk direndahkan oleh manusia. Islam itu MULIA, sehingga tidak dapat dihinakan.

  • @clansbeveh-gh6wk

    @clansbeveh-gh6wk

    Жыл бұрын

    Islam agama usang yang udah gak kayak di anut di jaman sekarang, udah gak relevan

  • @BM-dn7bi

    @BM-dn7bi

    Жыл бұрын

    *QS. An Nasr ayat 1-3* *بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ* *اِذَا جَآءَ نَصۡرُ اللّٰهِ وَالۡفَتۡحُۙ* *1. Apabila telah datang pertolongan ALLAH dan kemenangan,* *وَرَاَيۡتَ النَّاسَ يَدۡخُلُوۡنَ فِىۡ دِيۡنِ اللّٰهِ اَفۡوَاجًا* *2. dan engkau melihat manusia berbondong-bondong masuk agama ALLAH, *فَسَبِّحۡ بِحَمۡدِ رَبِّكَ وَاسۡتَغۡفِرۡهُ‌ ؔؕ اِنَّهٗ كَانَ تَوَّابًا* *3. maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampunan kepada-NYA. Sungguh, DIA Maha Penerima taubat.*

  • @clansbeveh-gh6wk

    @clansbeveh-gh6wk

    Жыл бұрын

    @@BM-dn7bi bacot ahh, islam agama hoax

  • @yulirahmawati149

    @yulirahmawati149

    Жыл бұрын

    @@clansbeveh-gh6wk terus yg relevan itu agama yg melegalkan LGBT y

  • @clansbeveh-gh6wk

    @clansbeveh-gh6wk

    Жыл бұрын

    @@yulirahmawati149 tapi yang banyak kaum LGBT nya justru dari kaumnya pengikut si nabi tukang kawin muhammad

  • @maulanaakbar4500
    @maulanaakbar4500 Жыл бұрын

    Orang yang mualaf itu jenius jenius, mereka mencari kebenaran dan ketemu

  • @user-rr2dd8rr2r
    @user-rr2dd8rr2r7 ай бұрын

    Yeni Kudus Masya Allah Ternyata hanya orang2 yg cerdas bisa masuk muslim Semoga istiqomah

  • @herryrose5950
    @herryrose59508 ай бұрын

    Gw muslim tp dpt pelajaran y malah dr koh wendy yg seorang mualaf...koh wendy ini asli org cerdas gw salut anda keren koh😎

  • @usmansyurat4875
    @usmansyurat4875 Жыл бұрын

    Selalu istiqomah dalam Iman dan Islam,membawa kebaikan dan maslahat pada Agama yang lurus ini.amin

  • @abdullahrohim5829
    @abdullahrohim5829 Жыл бұрын

    Alhamdulillah,dgn banyaknya para Mualaf di Indonesia,sungguh ter inspirasi dari Koh Wendy usianya masih muda,akan tetapi Iman Islamnya madya

  • @rubiahtirubi8275
    @rubiahtirubi827510 ай бұрын

    Al hamdulillah,Alqur an Sebagai curahan hatiku, penentram hati pengobat jiwaku, teman hidupku sahabatku, yg memudahkan urusan dunia akhiratku Aamiin yaa mujibassailin

  • @uzet6826
    @uzet6826 Жыл бұрын

    Koh Wendy hatinya lembut..... mudah menangis jika qolbunya tersentuh.... MaasyaAllah.... Sungguh Allah Maha membolak-balikan hati.... Tetapkanlah kami dalam agama dan ketaatan kepada-Mu. Maha Suci Engkau....

  • @ninaageng7810

    @ninaageng7810

    5 ай бұрын

    MasyaAllah sy sngat 2 seneng skli mndengar pengakuan koh wendi. Smga diberi tambahan hidayah ya koh. Sungguh, Allah SWT, maha sgalaxa..... Alllahuakbar

  • @antosiasm
    @antosiasm Жыл бұрын

    Betapa sayang-Nya Allah pada bangsa ini. Allah rekatkan tali persaudaraan antara 'Keturunan' & 'Madura'. Semoga Allah tetapkan kita menjadi bangsa yang selalu merindukan dan meng-ikhtiar-kan limpahan kasih sayang dari sisi-Nya.

  • @totototorsm7227
    @totototorsm7227 Жыл бұрын

    Luwar biasa Koh Wendy,semoga koh Wendy selalu Istiqomah dalam iman dan Islam nya dan tetep sehat wal Afiat,👋👋👋

  • @uchok2286
    @uchok22869 ай бұрын

    Saya sebagai islam dari lahir merasa tertampar dan malu dengan ko wendy yg mualaf..saya mendapat pencerahan dengan pengalaman ko wendy.. saya jauh dari Al Qur'an skr Insha Allah saya ingin dekat lagi.. doa kan ya saudara².. aamiin...

  • @alinasimon6399
    @alinasimon6399Ай бұрын

    Saya dilahirkan dalam islam tapi saya pernah menghadapi krisis hidup yang buat saya jauhi dari Islam. Tapi, dihati saya tetap dekat Allah tapi saya rasa dia mesti murka dengan saya.. Sampai masa, saya rasa diseru untuk mencari Dia. Saya menangis angkat tangan pohon dia bantu saya belajar kenal dia, belajar mencintai dia. Syukur alhamdulillah. Dia bantu. Saya jatuh cinta dengan Allah swt. Saya jatuh cinta dengan nabi Muhammad saw. Saya belajar erti kasihsayang sejati maha pencipta. Betapa dia maha pengampun maha mengetahui. Syukur alhamdulillah.

  • @stylewithsunnah
    @stylewithsunnah Жыл бұрын

    MasyaAllah, barokallahufiikum, semoga tetap selalu mendapat hidayah dan Hidayah sangat luas, dan semoga Istiqomah sampai akhir usia, Allahumma aamiin jazakumullahukhairan akhi koh wendy dan akh Dery serta tim KS👍👍👍

  • @wagini4953
    @wagini4953 Жыл бұрын

    Kalau belum kenal Islam dan AlQur'an hanya melihat Oknum2 orang-orang ber ktp Islam.. Maka muncul sifat2 anti Islam.. Seperti mas Wendi..

  • @bulat-4607
    @bulat-46079 ай бұрын

    Salam dari Malaysia. Ini baru betul-betul laki-laki. Alhamdulillah, semuga Allah SWT merahmati dan mempermudahkan urusan tuan suami isteri juga keluarga.

  • @user-vx3nv6df5u
    @user-vx3nv6df5u Жыл бұрын

    Semoga Koh Wendy istiqamah dalam iman dan Islam sampai akhir hayat.

  • @kangdedypensyiarbaitullah
    @kangdedypensyiarbaitullah Жыл бұрын

    Masya Allah Tabarakallah semoga istiqomah dan banyak non muslim mendapatkan hidayah mendapatkan hidayah. Aamiin Allahumma Aamiin ❤

  • @sawunggaluh4519
    @sawunggaluh4519 Жыл бұрын

    Tiap liat podcast koh wendi selalu ikt merinding ga cm d sini di podcast lain pun sama..semoga koh wendi sehat selalu dan dpt menginspirasi yg lainnya

  • @juarniarni2913

    @juarniarni2913

    Жыл бұрын

    subhanalloh alangkah cerdasnya mualaf ini bener2 bikin merinding.

  • @cillacute12
    @cillacute126 ай бұрын

    semoga para mualaf dan muslim muslimat tetap Istiqomah. AMIN.... ☝️

  • @ratikaja

    @ratikaja

    6 ай бұрын

    Aamiin ya Allah.

  • @ikahfitri1390
    @ikahfitri13906 ай бұрын

    Dengan mendengar cerita para mualaf saya merasa malu dengan diri sendiri...smoga untuk para mualaf slalu istiqomah🤲😇

  • @Ekofebrianto-um4vt
    @Ekofebrianto-um4vt5 ай бұрын

    Alhamdulillah semoga 🤲 saudara abng Wendi lebih Istiqomah ya bang.salam kenal abng wendi 🙏

  • @mandiricell4782
    @mandiricell4782 Жыл бұрын

    Koh Wendy ini menginspirasi orang orang yg tetap beriman kepada Allah SWT.

  • @lthaniszhr
    @lthaniszhr11 ай бұрын

    MasyaAllah.. Barakallah Ko Wendy.... semoga Allah jadikan kita semua ISTIQOMAH DijlnNya n berkumpul bersama orang2 Sholeh kelak dijannahNya Amiinn Ya Rabb

  • @adeafrita2191
    @adeafrita219111 ай бұрын

    orang yang mualaf itu otak nya kok cerdas banget ya....luar biasa.. semoga tetap istiqamah ya semoga semua kita selamat dunia dan akhirat

  • @letsbewise7704
    @letsbewise7704 Жыл бұрын

    Bener banget, istilah kafir itu netral. Berarti ter-cover (tertutup) dari petunjuk keselamatan. Klo Non-Islam berarti tidak selamat. Atau non-muslim berarti bukan umat yang selamat.

  • @User4bd
    @User4bd6 ай бұрын

    Luar biasa, bang Wendy sangat berhati-hati untuk tidak menyenggol dan menyakiti perasaan pihak lain. 😊Saya yang Islam sejak lahir tidak ada apa2nya dibandingkan para Mualaf yg istiqomah. Terima kasih ilmu dan pelajarannya. 😊

  • @edygojek7134
    @edygojek71347 ай бұрын

    Betul,hati sy trenyuh,,mata sy bekaca," mereka semua yg mualaf..cerdas....

  • @asnawiasnawi5753
    @asnawiasnawi575310 ай бұрын

    Maha Suci ALLOH dengan segala firman-nya..saya mendengar ceritanya membuat iman Islam ku semakin yakin...kalian is the best❤❤❤

  • @kandacrossboy8440
    @kandacrossboy8440 Жыл бұрын

    Alhamdilillah,,,,smoga para mualaf,,slalu diberikan kesehatan serta slalu dlam LINDUNGAN ALLOH SWT,,Aamiin

  • @sitabudhyarto2516
    @sitabudhyarto2516 Жыл бұрын

    Afwan 🙏 koreksi : hukum itu dari Alloh, bukan ciptaan Nabi-Nya *menit ke 24:03

  • @arimulyono7499

    @arimulyono7499

    Жыл бұрын

    ​@@roziputra1334tepat bang, dia cerita pemahamannya ketika masih membenci islam, alhamdulillah koh wendi diberi hidayah oleh Allah,

  • @user-fg5nv9ng5x
    @user-fg5nv9ng5x8 ай бұрын

    Subhanallah, semoga Istiqomah dalam iman dan Islam, koh Wendi.❤💪🤲

  • @teguhradjasenal8910
    @teguhradjasenal89106 ай бұрын

    Salut.Derry sudah bisa menahan diri untuk tidak memotong pembicaraan lawan bicaranya

  • @ekobudi5536
    @ekobudi5536 Жыл бұрын

    Bumerang yg indah. Niat yg utuh,hati berbicara. Allah Maha membolak balik hati manusia.

  • @irwansusilo8814
    @irwansusilo8814 Жыл бұрын

    Masya Allah Ga pernah bosan dengar cerita spritural ko wendi,

  • @vivihafizhotul5646
    @vivihafizhotul56466 ай бұрын

    Baru menit ke 14 udah terharu sama perjalanan beliau.. masyaAllah.. jika Allah berkehendak untuk memberi hidayah, kun fayakun..

  • @margianabelinda4216
    @margianabelinda42165 ай бұрын

    MasyaAllah...tabarakallah.. Alhamdulillah... Muallaf adalah org istimewa pilihan Allah... Berbahagialah...mereka langsung Allah kasih hidayah...❤❤❤

  • @ramlahrasyid1358
    @ramlahrasyid1358 Жыл бұрын

    Saya nonton ini mewek terus .Masyaallah..baarakallahu fiikum...semoga istiqomah sellu

  • @irfanirawansukirman4809
    @irfanirawansukirman4809 Жыл бұрын

    Salah satu episode terbaik yang pernah di tonton, Baarakallahu Fiikum

  • @Ezacklime
    @Ezacklime7 ай бұрын

    Koh Wendy semoga selalu istiqomah, doakan pula kami ini semoga istiqomah aamiin

  • @staylevidio5220
    @staylevidio52206 ай бұрын

    Ini koko baru ketemu kemaren,mungkin kalo ujianya islam itu kalo gak kuat,pasti berhenti,kalo kuat pasti lanjut,dan contohnya,mungkin saya serasa diuji allah paling berat untuk di jalan islam ini,alhamdullillah saya bisa melewatinya dan sampai hari ini saya masih tetap diuji❤

Келесі