Ketua Aliansi Rakyat Anti Korupsi NTT Ditahan Kejari TTU Dugaan laporan palsu ke APH dan Pemerasan

POS-KUPANG.COM - Setelah rumahnya digeledah, Ketua Aliansi Rakyat Anti Korupsi (ARAKSI) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Alfred Baun alias AB langsung ditahan Tim Penyidik Kejari Timor Tengah Utara atau TTU.
Penahanan pada AB ini dilakukan atas dasar dugaan penyampaian laporan palsu ke Aparat Penegak Hukum (APH). (POS-KUPANG.COM, Nofry Laka)
___________________________________________
Artikel ini telah tayang di Pos-Kupang.com dengan judul Setelah Rumah Digeledah, Alfred Baun Langsung Ditahan Kejari Timor Tengah Utara,
Simak berita selengkapnya di: kupang.tribunnews.com/2023/02....
INSTRAGAM poskupangcom : / poskupangco. .
FACEBOOK : POS-KUPANG.COM: bit.ly/2WhHTdQ
YOU TUBE : www.youtube.com/.../UCVy.../f...
Source : Tribun Kupang
Penulis : Nofry Laka
Editor : Oby Lewanmeru
Video Editor : Tommy J
#kasus #laporan #palsu #korupsi #pemerasan #ketuaaliansi #araksi #ttu #ditahan #kejari #poskupang #kupang #ntt
Tonton, Like, Share, Subscribe KZread Channel POS-KUPANG.COM
Ingat SUBSCRIBE, SHARE dan tinggalkan jejak di kolom KOMENTAR.
Update info terkini via ONLINE : kupang.tribunnews.com/
INSTRAGAM: / poskupangcom
FACEBOOK : POS-KUPANG.COM: bit.ly/2WhHTdQ

Пікірлер: 7

  • @rudianustae8258
    @rudianustae8258 Жыл бұрын

    Kasus kasus jumbo dugaan korupsi yang dilaporkan ARAKSI selama ini tdk diperiksa malah ARAKSI yang dicari cari kesalahannya...semoga tuduhan ini dapat dibuktikan...

  • @jefribere9329
    @jefribere9329 Жыл бұрын

    Org itu selama ini.selalu teriak korupsi..padahal dia sendiri.yg memeras..mantap pa jaksa👍👍

  • @ratuoematan5722
    @ratuoematan5722 Жыл бұрын

    Usut terus pak

  • @bennymansula5163
    @bennymansula5163 Жыл бұрын

    Pak kejari TTU, sikat para pembuat pelaporan palsu

  • @londoireng7319
    @londoireng7319 Жыл бұрын

    Wartawan juga dilarang membuat berita yg berlebihan terkait pengaduan, cb baca aturan.apalagi mengintervensi APH

  • @londoireng7319
    @londoireng7319 Жыл бұрын

    Kalau ada laporan masyarakat lapor ke inspektorat.sesuai kewenangannya.bukan ke APH. Baca UUJK 2 th 2017 dan PP no 22 th 2020, jgn kasih ajar ikan berenang kk

Келесі