KENAPA 97% WILAYAH NAMIBIA KOSONG?

Negara besar di Afrika Barat Daya dan merupakan salah satu tempat paling menarik di dunia. Negara ini sedikit lebih besar dari Borneo dan jika kita menempatkannya di lepas pantai laut china selatan, kira-kira akan terbentang dari Vietnam ke filipina hingga brunei, namun tetap saja hampir seluruhnya tidak dihuni oleh manusia dan benar-benar kosong dan ada masih banyak hal yang terjadi di negara ini.
Daftar sekarang Free 30 hari Epidemic Sound: www.epidemicsound.com/referra...
Massive THANK YOU to everyone for watching this and for all of your support!
Copyright Disclaimer
Title 17, US Code (Sections 107-118 of the copyright law, Act 1976):
All media in this video is used for purpose of review & commentary under terms of fair use.
All footage, & images used belong to their respective companies.
Fair use is a use permitted by copyright statute that might otherwise be infringing.
The materials are used for illustrative and exemplification reasons, also quoting in order to recombine elements to make a new work.
For copyright matters please contact us at:
mrfrestea@hotmail.com

Пікірлер: 112

  • @ridwantricks
    @ridwantricks5 ай бұрын

    Termasuk kejajaran negara paling jarang penduduknya dan keunikan dari bentuk wilayah negaranya karena ada yang menjorok sempit ke arah negara lainnya , Namibia!😃

  • @fajrireynaldo5858
    @fajrireynaldo58585 ай бұрын

    Channel terbaik dan lengkap penjelasnanya dibandingkan channel edukasi yg lain 💪mAntap

  • @keipikbayem2652

    @keipikbayem2652

    4 ай бұрын

    ya minus nya ada jeda jeda nya padahal durasi nya lama

  • @Cahayapetunjuk8964
    @Cahayapetunjuk89645 ай бұрын

    Benua Afrika adalah Benua terkaya didunia dari sumber Alam nya...Tapi Rakyat nya dipaksakan menjadi bodoh oleh Eropa sampai skrang.

  • @alexferguson2348

    @alexferguson2348

    4 ай бұрын

    Kyk Jawa transmigrasi dpt tanah duit Dan berkembang biak jdi mayoritas trs bentuk kabupaten mayoritas Jawaaa

  • @kkbmmalinaukaltara5786
    @kkbmmalinaukaltara57865 ай бұрын

    Ketakutan negara Barat pimpinan Amerika + Uni Eropa, ketika investasi China di Afrika di labeli JEBAKAN UTANG oleh media Barat pimpinan CNN, DW dari Jerman, CNBC dll. Saat ini masih ada bentuk Penjajahan di Afrika Barat dan tengah bekas Kolonial Prancis dengan bentuk FRAN CFA Prancis sebagai bentuk uangnya yang disimpan Valutanya di Bank Prancis. Disaat yang sama Prancis mengubah mata uangnya dari Franch Prancis menjadi EURO.

  • @husnihidayat2568

    @husnihidayat2568

    5 ай бұрын

    Suruh datang atau seraahkan sama orang cina ia akan dirubah menjadi sorga dunia akan dibuat nya keraton keraton indah dan jadi sorga pelancongan

  • @husnihidayat2568

    @husnihidayat2568

    5 ай бұрын

    Yah sulitlah orang nya tak ada modal untuk membangunya

  • @evanrasyid9183

    @evanrasyid9183

    4 ай бұрын

    Betul sekali

  • @Salman-td2we
    @Salman-td2we5 ай бұрын

    Seperti biasa nonton sebelum tidur 😂

  • @muidzudinmuid3051
    @muidzudinmuid30515 ай бұрын

    Walaupun penduduk nya jarang d negara ini tp jngn salah min negara satu2 nya dgn pemandangan bintang yang sngt indah skli pd waktu malam hari

  • @YuniaAstrid-jy8rf

    @YuniaAstrid-jy8rf

    4 ай бұрын

    Pernah tinggal di Namibia ya kak?

  • @izzyandhika99

    @izzyandhika99

    3 ай бұрын

    Kok bisa

  • @HadharaTripepaprofile
    @HadharaTripepaprofile5 ай бұрын

    Kenapa aku baru nemu channel ini. bagus banget narasi dan music penutupnya

  • @Kocakbgtlo

    @Kocakbgtlo

    5 ай бұрын

    Aku taunya dari tiktok guys😂

  • @anuarramli9291
    @anuarramli92915 ай бұрын

    Terbaik ulasannya terima kasih mantap

  • @dannnnn809
    @dannnnn8095 ай бұрын

    Thanks

  • @haris7675
    @haris76755 ай бұрын

    Dari ini kita tau siapa teroris yg sebenarnya yaaa negara barat adalah teroris yg sesungguhnya

  • @fikrirubiyanto6074
    @fikrirubiyanto60743 ай бұрын

    Chanel mantap 👍

  • @m.adipuraprasasti201
    @m.adipuraprasasti2015 ай бұрын

    Lebih baik jarang penduduknya tapi makmur secara keseluruhan

  • @alexferguson2348

    @alexferguson2348

    4 ай бұрын

    Berkurang beban biaya operasional negara mengaji PNS kabupaten/kota Dan provinsi.

  • @laganturilaganturi7955
    @laganturilaganturi79555 ай бұрын

    Keren.

  • @yudhispt4195
    @yudhispt41955 ай бұрын

    cocok buat rohingya bisa di ekspor ke sana.

  • @user-yc7sm3im8w

    @user-yc7sm3im8w

    4 ай бұрын

    Nulis yg benar, "di" saja masih dipisah. 😂

  • @VickyFiveAriesta

    @VickyFiveAriesta

    3 ай бұрын

    Ribet amat penyepong anis​@@user-yc7sm3im8w

  • @kyubi7992

    @kyubi7992

    Күн бұрын

    ​ngapain di benerin, lu aja tau makna tulisannya😅@@user-yc7sm3im8w

  • @Satu13454
    @Satu134545 ай бұрын

    lumayan juga👍

  • @emirhan727
    @emirhan7275 ай бұрын

    Mantap min❤

  • @MrFrestea

    @MrFrestea

    5 ай бұрын

    Makasih 😁

  • @emirhan727

    @emirhan727

    5 ай бұрын

    Okay min😅

  • @MuhammadAlif-tt4xy
    @MuhammadAlif-tt4xy5 ай бұрын

    Request irak dan sungai eufratnya dong min?!

  • @Gajali.New.97
    @Gajali.New.975 ай бұрын

    Pertanyaan apakah penemuan minyak dalam jumlah yang besar akan menimbulkan konflik di Namibia 🤔

  • @thepaansiih

    @thepaansiih

    5 ай бұрын

    Penemuan cadangan minyak di Namibia memiliki potensi untuk menimbulkan konflik, terutama jika tidak dikelola dengan baik oleh pemerintah dan pihak terkait. Pengelolaan sumber daya alam seringkali menjadi sumber ketegangan politik dan ekonomi di berbagai negara

  • @Gajali.New.97

    @Gajali.New.97

    5 ай бұрын

    @@thepaansiih semoga itu tidak terjadi, kita mendoakan yang terbaik untuk mereka

  • @ridwantricks
    @ridwantricks5 ай бұрын

    Nonton baru ¼ bagian udah upload ulang lagi min😅

  • @Temaran6
    @Temaran65 ай бұрын

    Pengisi suara nya keren, suara nya bikin adem😂

  • @kanazaki3942
    @kanazaki39425 ай бұрын

    bahas negara oman dong kak. 😊

  • @Mr.pudidi434
    @Mr.pudidi4345 ай бұрын

    Lokasi Film the gods must be crazy.tetapi di tulis Afrika selatan.karena Namibia baru merdeka di tahun 1990.

  • @Abrasim948

    @Abrasim948

    5 ай бұрын

    Bukannya botswana?

  • @riowidodo9940
    @riowidodo99405 ай бұрын

    Udah lama penasaran sama judul lagu backsound setiap video Mr.Frrstea. please info lagu

  • @AzizLeoAveiro
    @AzizLeoAveiro4 ай бұрын

    Cocok tu buat sirkuit dn stadion baru

  • @mrsoheh6061
    @mrsoheh60615 ай бұрын

    👍👍👍👍

  • @efinvlog
    @efinvlog5 ай бұрын

    Kenapa Namibia tidak meng ekspor pasir gurun namid..?? Kenapa gak belajar ke Indonesia yang suka ekspor pasir

  • @ranggafernando5331
    @ranggafernando53315 ай бұрын

    💛

  • @Kocakbgtlo
    @Kocakbgtlo5 ай бұрын

    Di prank lagi gak nih min 😂😂

  • @eriksbastean8836
    @eriksbastean88365 ай бұрын

    Kirim R*hingya ke sana... Untuk menempati wilayah pantainya. Nanti juga padat sendiri

  • @kadyaja7715

    @kadyaja7715

    5 ай бұрын

    😂😂

  • @prasetyaadi2709

    @prasetyaadi2709

    5 ай бұрын

    Ga ada yang kasih makan bro😅

  • @syauqimubarok2596

    @syauqimubarok2596

    Ай бұрын

    nanti berkembang biak apa kaga klo dikasih makan

  • @shahenderawang376
    @shahenderawang3764 ай бұрын

    👍👍👍

  • @dimasjanuardiwibowo7265
    @dimasjanuardiwibowo72655 ай бұрын

    Hi Mimin 😊

  • @whocare2285
    @whocare22855 ай бұрын

    upload ulang min?

  • @LuckNut562
    @LuckNut5625 ай бұрын

    iku iku iku iku iku iku iku iku iku iku iku iku roti asmara spiku roti enak bikin canduu iku honda satria fuuuuuuuuuuuu taser taserrr meledak ebummaahhh

  • @sudutmenarik9900
    @sudutmenarik99004 ай бұрын

    Siap siap nanti di jajah tiongkok.

  • @hamzahhafid6013
    @hamzahhafid60134 ай бұрын

    Mungkin tempat seperti ini diisi dari pengungsi rohingya

  • @ViVo-zd8dx
    @ViVo-zd8dx3 ай бұрын

    Kalau Namibia kekurangan penduduk, sebaiknya kamu saja ikut tinggal di Namibia jadi Namibia tambah satu penduduk

  • @hassimhassim1803
    @hassimhassim18034 ай бұрын

    Seharusnya rohingya pergi ke namibia.

  • @imamarifin2632
    @imamarifin26325 ай бұрын

    😎😎😎

  • @cahBagus-ru7vi
    @cahBagus-ru7vi4 ай бұрын

    Cocok bwt Rohingya

  • @9haan

    @9haan

    3 ай бұрын

    Itu Negara Kristen, jgn org2 Muslim dtg kesana. Ntik buat kacau..!!

  • @syauqimubarok2596

    @syauqimubarok2596

    Ай бұрын

    seharusnya cocok biar full senyum trus berkemang biak

  • @harismalsundawi3761
    @harismalsundawi37615 ай бұрын

    Perasaan tadi pagi udah di upload

  • @muhammadihwanudin
    @muhammadihwanudin5 ай бұрын

    Maybe - The Sound of My Heart Breaking. Yes, it was good

  • @MeilianiDwiyanti
    @MeilianiDwiyanti3 ай бұрын

    Negara behati prinslo❤

  • @alexferguson2348
    @alexferguson23484 ай бұрын

    Bahas Botswana negara yg punya luas 580rb km tpi penduduk hanya 2.3jt orang.

  • @muhammadafriyanor3785
    @muhammadafriyanor37853 ай бұрын

    Aku cek di google maps juga banyak orang kulit putih ya

  • @ahmad.fadhil
    @ahmad.fadhil5 ай бұрын

    Lah kok

  • @muhamadramadhani4656
    @muhamadramadhani46565 ай бұрын

    Ngga bahaya tah berkali-kali... 6:25

  • @bagindayusuf_
    @bagindayusuf_5 ай бұрын

    Cocok banget buat penduduk Israel pindah tempat kesini

  • @akbartanjung2432

    @akbartanjung2432

    5 ай бұрын

    😂😂😂

  • @alifal-akbar8303
    @alifal-akbar83033 ай бұрын

    Tayangin kota i bu kotanya. Jgn gunung sj.

  • @syaifulrbc6163
    @syaifulrbc61633 ай бұрын

    Pasti banyak Emas di bawah Gurun itu

  • @onemalaysia6558
    @onemalaysia65585 ай бұрын

    tadi nonton belum habis, videonya tiba2 hilang..

  • @acil.2439
    @acil.24395 ай бұрын

    PERTAMAX🗿🗿🗿🗿

  • @alexferguson2348

    @alexferguson2348

    4 ай бұрын

    Isi brpa liter bang?

  • @isalutfi
    @isalutfi5 ай бұрын

    *Upload sampai 3 kali 😮, kenapa min ?😂*

  • @srilestarinasakediri5153
    @srilestarinasakediri51534 ай бұрын

    Untuk transmigrasi etnis rohingya

  • @isalutfi
    @isalutfi5 ай бұрын

    *Min, mau nanya. Judul lagu di akhir video apa yah? Terima kasih 😊*

  • @andrifadilla863

    @andrifadilla863

    5 ай бұрын

    Maybe - the sound of my heart breaking

  • @sukandasukanda9962

    @sukandasukanda9962

    5 ай бұрын

    Indonesia raya 😂

  • @isalutfi

    @isalutfi

    5 ай бұрын

    ​@@andrifadilla863 Siipp sipp, Terima kasih bang! 😊

  • @riowidodo9940

    @riowidodo9940

    5 ай бұрын

    BIG THANKS BRO ​@@andrifadilla863YOU MAKE MY DAY 🎉

  • @seokakoii5040
    @seokakoii50405 ай бұрын

    Kebanyakan gurun. .

  • @EgiSaepulAhmad-rt3ur
    @EgiSaepulAhmad-rt3ur5 ай бұрын

    YKTKTS

  • @OppoAs-lb6me
    @OppoAs-lb6me4 ай бұрын

    Lha Rohingya kenapa tidak pergi ke Namibia aja , masih luas tuh wilayangnya , cocok buat bercocok tanam dan berkembang biak khas Rohingya

  • @Yogasatusatunya

    @Yogasatusatunya

    Ай бұрын

    Setuju, Tapi Jaraknya Jauh Soalnya Jika Mau Ke Namibia, Rohingya Harus Membawa Banyak Makanan Dan Minuman Jika Tidak Akan Kelaparan Saat Perjalanan

  • @shahenderawang376
    @shahenderawang3764 ай бұрын

    Seluruhnya gurun...mana ramah manusiawi..???

  • @feyars_Studio
    @feyars_Studio4 ай бұрын

    Harusnya pemerintah nya gabung sqma rusia dan china..sdh tinggalkan penjajah eropa...

  • @kiaguszakimakarim927
    @kiaguszakimakarim9275 ай бұрын

    Lah bukannya udh lebih dari sejam ya... Kok baru 13 menit yg lalu

  • @Nurkamil167
    @Nurkamil1675 ай бұрын

    Pindahkan orang di Jalur gaza ke Nabimia.

  • @asyeemamzzah5178

    @asyeemamzzah5178

    4 ай бұрын

    Tak perlu pindah orang Gaza hantar aje israil ke sans

  • @junaidyxraider4885
    @junaidyxraider48855 ай бұрын

    Ada yang tau judul lagu di menit 28:30?

  • @joe48tvchannel87
    @joe48tvchannel874 ай бұрын

    Lebih kejam mana dijajah jerman atau belanda?? Padahal sama2 bangsa Dutch/Deutsch

  • @adenkarifai1337
    @adenkarifai13375 ай бұрын

    Kok lagi min

  • @MrFrestea

    @MrFrestea

    5 ай бұрын

    ehhhehe iya

  • @glennkamagi8919
    @glennkamagi89192 ай бұрын

    Lama intronya/kelamaan membandingka2n dgn negara lain😂😂

  • @Secondclips
    @Secondclips5 ай бұрын

    Info song di akhir video

  • @Kocakbgtlo

    @Kocakbgtlo

    5 ай бұрын

    My be- the song of my heart

  • @Secondclips

    @Secondclips

    5 ай бұрын

    @@Kocakbgtlo terimakasih 🙏

  • @SurosoOso-qq9yh
    @SurosoOso-qq9yh5 ай бұрын

    Mau tanya dong kalo minyak yg ditemukan di arab, qatar dan indonesia yg katanya di aceh itu minyak apa yaa? Oli atau bensin sih? Atau minyak apa?

  • @waktuindonesia3018

    @waktuindonesia3018

    5 ай бұрын

    Minyak urapan

  • @sukandasukanda9962

    @sukandasukanda9962

    5 ай бұрын

    Minyak urut 😂

  • @penjelajahaspal2581

    @penjelajahaspal2581

    5 ай бұрын

    minyak angin

  • @handokohandoko6040

    @handokohandoko6040

    4 ай бұрын

    Minyak sawit

  • @mayorchepy7775
    @mayorchepy77753 ай бұрын

    Dan pada abad milenium ini mereka treak2 dengan lantang jika menyangkut HAM dan Demokrasi... padahal DNA mereka turunan Kolonial yang sudah sangat kenyang menghisap negara2 berkembang...🐈‍⬛🐕‍🦺🦮👽

  • @Suhardi01-px4ov
    @Suhardi01-px4ov3 ай бұрын

    Kosong ya biarin, bukan urusanmunjing

  • @evanrasyid9183
    @evanrasyid91834 ай бұрын

    Dan tetap tidak lepas dari penjajah Eropa 💥

  • @user-uw5mp2jd4f
    @user-uw5mp2jd4f4 ай бұрын

    Bawa rohingya kesini saja

  • @ypgcrew6088
    @ypgcrew60884 ай бұрын

    Hantar org2 Rohingya ke sana..bnyk tanah nya kosong..😀

  • @woodworking-co
    @woodworking-co5 ай бұрын

    bagus juga kota di namibia