Kenali Penyebab dan Cara Mengatasi Gejala Awal Pengentalan Darah | Hidup Sehat tvOne

Hidup Sehat tvOne - Kenali Penyebab dan Cara Mengatasi Gejala Awal Pengentalan Darah
Meski terdengar menyeramkan, pengentalan darah sebetulnya merupakan proses yang dibutuhkan oleh tubuh manusia, terutama ketika mengalami luka sehingga Anda tidak kehilangan terlalu banyak darah. Namun, pengentalan darah yang terjadi di dalam pembuluh darah bisa menjadi peristiwa gawat dan mengancam nyawa. #pengentalandarah #penyakitpengentalandarah #kenalipenyakit
Agar ga ketinggalan informasi dari Hidup Sehat, follow social media kita lainnya:
🔴 KZread : Hidup Sehat tvOne
🔴 Instagram @hidupsehattvOne/vdvchealth
---------------------------------------------------------------------
Stay tuned terus di Hidup Sehat tvOne karena setiap harinya selalu ada video- video terbaru yang sangat bermanfaat dan menginspirasi banyak orang
---------------------------------------------------------------------
Jangan lupa juga untuk:
👉Subscribe
👉Like
👉Coment
👉Share
---------------------------------------------------------------------
Ingat yaaaa cantik dan sehat itu nggak pake mahal, asal tahu ilmunya😉
Thankyou ☺❤
Hidup Sehat
Saksikan live streaming tvOne hanya di www.tvonenews.com/live

Пікірлер: 222

  • @queenerazh9200
    @queenerazh920010 ай бұрын

    Jadi dokter banyak...ini dokter pintar bisa mengobati standar dokter....kalo panas dingin batuk semua orang bisa obati parastamol antibiotik dll biasa itu....INI PARA DOKTER PROFESIONAL GAK SIA SIA ILMUNYA MANTAP BANGGA ORTUNYA ILMUNYA BERMANFAAT BAGI ORANG BANYAK..

  • @andrassetyorini8359
    @andrassetyorini83599 ай бұрын

    Makasih info2nya dokter. Sy seorang nenek, usia 65 th, pasien kekentalan darah dari th 2011. Testnya TAT: Tes Agregasi Trombosit. Dari awal di RS swasta, diberi obat patent, minum setiap hari. Sudah 3 tahun terakhir, pindah kota, pindah RS, hanya minum oat generik, dan hasil TAT baik, lanjut mencoba second opinion, pakai BPJS, mulai dari faskes 1, rujukan ke RS tk 2, dan akhirnya ke RSA UGM, jadi pasien poli Hematology, dan tetep minum obat generik 2 hari sekali krn hasil tes TAT baik. Hasil ini setelah sy jg berupaya memperbaiki pola makan, asupan gizi seimbang, olahraga ringan tp rutin, dan minum terukur (disiapkan di meja utk kendali jumlah volume air). Sudah terbukti faktor makanan menjadi penentu keberhasilan treatment kekentalan darah. Terimakasih sdh share info.

  • @t.aurora6649

    @t.aurora6649

    7 ай бұрын

    Minum terukur apakah ada masalah dengan ginjal bu?

  • @andrassetyorini8359

    @andrassetyorini8359

    7 ай бұрын

    @@t.aurora6649 bukan. Ada kekentalan darah. Tp so far hasil periksa lab utk agregasi trombosit sdh bagus (normal)

  • @sriujiantari9571
    @sriujiantari95712 жыл бұрын

    Trima kasih sangat bermanfaat infonya

  • @minolitaita2908
    @minolitaita2908 Жыл бұрын

    Terima kasih infonya dok

  • @cimengyuuk
    @cimengyuuk8 ай бұрын

    Setuju 200% Bu,pola makan ,harus disiplin

  • @nenirohaeni3643
    @nenirohaeni36432 ай бұрын

    Trimakasih infonya

  • @miminminah8710
    @miminminah87102 жыл бұрын

    Trims ilmunya.

  • @hartiwisusatyo1184
    @hartiwisusatyo11842 жыл бұрын

    Trima kasih infonya sangat bermanfaat

  • @user-vb6dj6mr3d
    @user-vb6dj6mr3d8 ай бұрын

    Makasih dokter

  • @ferrykansil1926
    @ferrykansil19264 ай бұрын

    Trmksih dok,utk penjelasannya, sangat menambah wawasan kita,sehingga kita lebih dini bisa mengambil pelajaran dan hikmahnya.....terlebih pencegahan pada penyakit jantung...🙏🙏

  • @missmedhok3422
    @missmedhok34225 ай бұрын

    Tq infonya

  • @ekafransiska3681
    @ekafransiska3681 Жыл бұрын

    trims

  • @asihjokopurwanto651
    @asihjokopurwanto6515 ай бұрын

    Terima kasih infonya, saya tgl 3 Januari 2024 setelah medical check up diduga pengentalan darah atau hyperagregation, dr spesualis p.dalam diberikan obat pengencer darah,

  • @florianamaria8859
    @florianamaria88599 ай бұрын

    Terimahkasih hidup sehat ❤❤❤❤❤❤❤❤😂😂saya terbantu.

  • @queenerazh9200
    @queenerazh920010 ай бұрын

    A plus...mantul

  • @hafidtitalenka8872
    @hafidtitalenka88729 ай бұрын

    salam bu dokter

  • @ghenevydharsonoleander1905
    @ghenevydharsonoleander1905 Жыл бұрын

    Trimaksh Dok 🌹

  • @andonaurah9226
    @andonaurah9226 Жыл бұрын

    Konsumsi minyak ikan..n perbnyak sayur n buah...jgn mkan gorengan...bertepung...

  • @roseerouse5962

    @roseerouse5962

    8 ай бұрын

    Nature E jg bagus

  • @kristinatiarsah1145

    @kristinatiarsah1145

    8 ай бұрын

    ​@@roseerouse5962😅😅😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😊😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮😮

  • @riyaniwati4157

    @riyaniwati4157

    4 ай бұрын

    ​@@roseerouse5962😅

  • @user-ts4nl7rx1d

    @user-ts4nl7rx1d

    3 ай бұрын

    Ya betul sekali...Makanan yang digoreng itu membuat darah kita menjadi..makanya jangan makan gorengan kalau mau sehat

  • @satuplussatudua8590

    @satuplussatudua8590

    2 ай бұрын

    Ohh

  • @Asnawi-ol8jn
    @Asnawi-ol8jn Жыл бұрын

    Duuu mkshy dng bgt hdp sht

  • @triastutik6116
    @triastutik61162 жыл бұрын

    Makasi Dr info nya 👍👍👍

  • @ruliinayah939
    @ruliinayah9392 жыл бұрын

    Trimakasih dok infonya

  • @dwihariasih6401
    @dwihariasih6401 Жыл бұрын

    Terimakasih penjelasan nya,sangat bermanfaat

  • @eng_just4you
    @eng_just4you Жыл бұрын

    Terima kasih banget penjelasannya dok, saya LDL tinggi dan hyper agregasi trombosit dan perokok berat. Skrg saya mengerti kenapa. 🙏

  • @alimakhzun7621

    @alimakhzun7621

    Жыл бұрын

    Mungkin ada ruang konsultasi tersendiri di konten yg lain

  • @kebunorganik5057
    @kebunorganik505710 ай бұрын

    Terimakasih dokter,, semua yang dijelaskan sama dokter sangat membantu kami tuk mengenali yang terjadi pada tubuh kami... 🙏👍, Lanjutkan .........!

  • @hafidtitalenka8872

    @hafidtitalenka8872

    9 ай бұрын

    Salam Bu Dokter

  • @wahyuari5584

    @wahyuari5584

    8 ай бұрын

    A

  • @mirah9761
    @mirah976110 ай бұрын

    terima kasih ya dok atas penjelasannya ,sekarang aku jadi mengerti

  • @bekongmakmur1185
    @bekongmakmur1185 Жыл бұрын

    Apik

  • @samtoto2573
    @samtoto2573 Жыл бұрын

    Bgmn cara u melancarkan darah sehingga darahbersih dan lancar.

  • @rusidahrusidah5656
    @rusidahrusidah56562 жыл бұрын

    jk cek drh, drh yg kental ditunjukkan o/ jenis/ sel drh yg namanya apa?

  • @user-xw6qi4wf8l
    @user-xw6qi4wf8l5 ай бұрын

    Terima kasih dokter semoga bermanfaat buat kita semua amin

  • @waruisame186
    @waruisame1866 ай бұрын

    dok ijin tanya ,apa biila badan sering kedutan dimana"apa itu tanda pengetalan darah,? termakasih jawabannya

  • @dapur3937
    @dapur3937 Жыл бұрын

    Terima kasih dokter

  • @tehencas7269
    @tehencas72698 ай бұрын

    Dok maaf mau tny ciri2 kl pengentalan drh d tubuh kita apa y

  • @al-tahfidzhomestay8371
    @al-tahfidzhomestay8371 Жыл бұрын

    Saya hyperkoagulasi, kurang vit , dan diabet

  • @suyono77
    @suyono772 жыл бұрын

    Kenapa dokter saya ndak kena darah tinggi kok kena p . Jantung koronel Tks dok aku tg jawabaanya

  • @untari1184
    @untari11847 ай бұрын

    Halo dok bagaimana mentruasi tidak teratur apa ada obatnya atau darah itu mengental

  • @moully9128
    @moully912810 ай бұрын

    Alergi menimbulkan gatal-gatal di telapak kaki. apa penyebabnya dan bagaimana solusinya.

  • @rss2058jktnl10
    @rss2058jktnl102 жыл бұрын

    Terimakasih🙏 dengan infonya 👍👌🌹🌿🌻🌺🌿☘🌾🍂💐😘

  • @dedesunandar4049
    @dedesunandar4049 Жыл бұрын

    Sering keluar kringat makan buah buahan.sayur bekerja berat mandi keringat dan banyak minum air.hangat usiaku 65 tetap kuat pikul barang berat badan GK di manja

  • @iskandar924

    @iskandar924

    Жыл бұрын

    Syaluut pak ... teruskan selalu bergerak dan makan banyak sayur buah, dan jangan lupa istirahat yg cukup. 👍🏼🙏

  • @mahanak4465
    @mahanak44658 ай бұрын

    Mau nanya ni dokter bagaimana kita bisa melihat pengentalan darah ?

  • @umimujayanah-ev5no
    @umimujayanah-ev5noАй бұрын

    olahraga makan secukupnya dan beragam makan bawang putih

  • @setiawatiangling6556
    @setiawatiangling6556 Жыл бұрын

    Pengentalan darah dengan hb tinggi apakah sama kaitannya?

  • @denipurwatiarga4872
    @denipurwatiarga48729 ай бұрын

    saya hipertensi bertahun2 susah untuk menurunkan tensi dan sering makan gorengan

  • @suyetnoajha1912
    @suyetnoajha19122 жыл бұрын

    Bagaimana dok cara mengatasi pengentalan darah..

  • @EkaMuflifatun-wn6hn
    @EkaMuflifatun-wn6hn5 ай бұрын

    Dok sy tanganya sebutan&kram, tdk bs naik kendaraan bermotor terlalu lama, gimana solusinya dok

  • @djuarinastutik5166
    @djuarinastutik51669 ай бұрын

    Saya mengerti pengental darah makasih banyak ya dokter informasi mengenai pengetalandarah

  • @anisalatief1166
    @anisalatief116610 ай бұрын

    Skrng saya kyak gringingen trus di tagan obatx apa ya dokter

  • @donatapandin8499
    @donatapandin84998 ай бұрын

    Kalau Polisitamea Vera apakah juga krn pengaruh LDL tinggi ? Tolong dijelaskan 🙏

  • @griyahipnoterapi2365

    @griyahipnoterapi2365

    8 ай бұрын

    Polisitaemia vera tidak disebabkan oleh peningkatan ldl, tapi karena mutasi gen sehingga produkdi cel darah merah meningkat.

  • @donatapandin8499

    @donatapandin8499

    7 ай бұрын

    @@griyahipnoterapi2365 jika hsl mutasi gen, apakah itu menjadi penyakit keturunan ?

  • @rawveganshila219
    @rawveganshila219 Жыл бұрын

    Sya ngalamin sendiri pengentalan darah.dan sya ngobatin dgn makan dirubah dan bekamm secara teratur 1 blan skali. 1.jgan mkan gula dan sgala macam mkanan yg manis2 sperti buah2an yg manis2,madu yg ga asli dan mkanan yg manis2. 2.kurangin makan karbohidrat..sperti nasi trigu2an,kentang dan roti2an,kue2an dll. 3.dibekamm secara teratur..tiap blan atau 2 blan skali. 4.minum air putih yg cukup agak bnykaan. 5.bnyak jlan kaki. 6.kalo malam jgan bnyak makan dan kosongkan perut 10 jam selama malam gitu..kalo laper ya.minum aja..kalo bisa 12 jam an....pelan2 akan membaik darah kita semuanya

  • @tomyanthy

    @tomyanthy

    Жыл бұрын

    kalo saya barusan bgt abis tes lab, diambil darah. dan ternyata darah yg keluar kental katanya. apa itu bahaya?

  • @nae1196

    @nae1196

    Жыл бұрын

    Makasih kak informasi nya

  • @mirnacp7257

    @mirnacp7257

    Жыл бұрын

    @@tomyanthyaku juga baru habis periksa katanya darah kental dan lemak di jantung, itu yg bikin sakit belikat kiri sampe nyeri ke tangan juga katanya

  • @mirnacp7257

    @mirnacp7257

    Жыл бұрын

    @@tomyanthyaku juga baru habis periksa katanya darah kental dan lemak di jantung, itu yg bikin sakit belikat kiri sampe nyeri ke tangan juga katanya

  • @arvinomuhammad6772

    @arvinomuhammad6772

    Жыл бұрын

    Sudah sembuhkah kk

  • @Anita-ke9kg
    @Anita-ke9kg2 жыл бұрын

    Pengentalan darah sama kah dgn pembekuan drah dok

  • @Mbuhlah792
    @Mbuhlah7928 ай бұрын

    😮

  • @rusidahrusidah5656
    @rusidahrusidah56562 жыл бұрын

    Sy suka mkn an yg asin. Saat bbrp titik ( di dlm & luar telinga , sekitar leher, pundak, punggung, dada ).

  • @jelajahku6945
    @jelajahku69452 жыл бұрын

    Itu kekurangan oksigen jdi Hb naik mengakibatkan darah kental.

  • @user-ts4nl7rx1d
    @user-ts4nl7rx1d3 ай бұрын

    Jangan makan gorengan supaya darah tidak menjadi kental...hindari gorengan kalau mau sehat

  • @karyabhakti
    @karyabhakti2 жыл бұрын

    Plak itu bukan hanya dari lemak , tapi ada kalsium , protein dan kadar gula yang tinggi dalam darah

  • @sartv386
    @sartv3862 жыл бұрын

    senang saja, kalu nk jaga darah dan kesihatan jantung, jgn mkn daging merah sama sekali…dan kurangkan minyak yg tinggi kandungan lemak tepu…dan kurangkan asin….insyallah kita selamat

  • @elissetyorini276

    @elissetyorini276

    Жыл бұрын

    Terimakasih dr ilmux

  • @rafasamsung2584

    @rafasamsung2584

    Жыл бұрын

    Berarti org malaysia majority darah tak sihat sbn hari hari mkn nasi lemak hehehe🤣

  • @alfinfarhan4859

    @alfinfarhan4859

    Жыл бұрын

    Aamiin ya Allah🤲🤲

  • @mahfudmahfudltj8016

    @mahfudmahfudltj8016

    8 ай бұрын

    Comak bacot tok tak ada solusi

  • @anarosnani6662

    @anarosnani6662

    5 ай бұрын

    A

  • @misjarrudi830
    @misjarrudi8302 жыл бұрын

    Gimana dok kalau sudah terlanjur terjadi pengumpaln di arteri apa bisa di sembuhkan dok

  • @xiaoling6867
    @xiaoling68675 ай бұрын

    makan nasi sehari 3 x juga menyebabkan sindrom darah kentel dan metabolik

  • @mchpurwanti3263
    @mchpurwanti32632 жыл бұрын

    Kalau minum es apa bisa membuat kekentalan darah ?

  • @nurwahyuni4387
    @nurwahyuni43875 ай бұрын

    Kemarin saat periksa dokter trs diminta tes darah..katanya darah saya kental..makanya badan rasanya lungkrah, kaki tangan kebas kesemutan, dan pusing

  • @bambangrusdiyanto9935
    @bambangrusdiyanto99358 ай бұрын

    Dok kaki saya sering nyeri dari pinggang sampai betis kanan,kadang pindah betis kiri cek kolesterol n asam urat normal kenapa ya dok

  • @muhammadkoirulanam8292

    @muhammadkoirulanam8292

    Ай бұрын

    sama kayak aq . aq pijat katanya gk lncar darahku .. syaraf dalam sering kaku

  • @putihsalju-ln6de
    @putihsalju-ln6de11 ай бұрын

    Saya diresepkan Clopidogrel oleh dokter... Efek samping, maag aku makin parah

  • @ikkakartika3637

    @ikkakartika3637

    Ай бұрын

    Coba minta ganti ke dokter dengan alasan efek sampingnya kena lambung.

  • @jhonrahsal8982

    @jhonrahsal8982

    4 күн бұрын

    Hati hati bisa kurang darah dan harus tambah darah

  • @dedesunandar4049
    @dedesunandar4049 Жыл бұрын

    Sy peroko berat tp jantungku tetap sehat rahasianya sering makan buah buahan sayur2 jarang makan daging gorengan

  • @sriisminingsih4708

    @sriisminingsih4708

    5 ай бұрын

    😅

  • @herrymeinarno7145
    @herrymeinarno714520 күн бұрын

    Cara mengobatinya cukup donor rutin 3 bulan sekali di jamin sembuh

  • @ongkialyaly4640
    @ongkialyaly464010 ай бұрын

    Dok ijin bertanya, asraf alm suami BCL gk pernah merokok, minum alkohol, sering jg pola mkn kesehtan dn pling disiplin. Tpi knp ya dok kok beliau mati mendadak tanpa proses sakit

  • @syahronrony2926
    @syahronrony2926 Жыл бұрын

    Kenapa pabrik rokok nya gak ditutup aja?

  • @ahmadsentanu6821
    @ahmadsentanu6821 Жыл бұрын

    Bnyak orng tua trkena sindrom darah muda.....h...h...h

  • @BinVir24
    @BinVir24Ай бұрын

    😔

  • @biosimetri
    @biosimetri5 ай бұрын

    Konsumsi minyak zaitun rutin sebelum makan. 1-3 sdm. Pembuluh darah akan lentur dan mudah melepaskan plak. Kulit juga lebih halus dan lembab. Jangan lupa minum air putih yang cukup.

  • @user-qg4oq6xf6t

    @user-qg4oq6xf6t

    5 ай бұрын

    Apa bisa mengencerkan darah yg menggumpal jg kak

  • @vee2039

    @vee2039

    3 ай бұрын

    Myk zaitun atau vco ya?

  • @mchpurwanti3263
    @mchpurwanti32632 жыл бұрын

    Apa tanda2 pengentalan darah

  • @MINYAKHERBALJUM
    @MINYAKHERBALJUM Жыл бұрын

    MINYAK HERBAL JUM 1000 HADIR LAGI 🙏

  • @ardipadang7667

    @ardipadang7667

    Жыл бұрын

    Berapaa bang

  • @nissah8686
    @nissah868610 ай бұрын

    saya ada darah kental

  • @syarkamsarkian-sf8wz
    @syarkamsarkian-sf8wz10 ай бұрын

    nek wes tuwek pusing pak gak duwe duwik penyakit mulai nggrogoti getihe tambah njendel proses tuwo iku normal menungso ndik donya ana watese umure

  • @chitananaru3947

    @chitananaru3947

    8 ай бұрын

    😂😂😂 leres sanget panjenenganipun

  • @BerlianCantik-yu2gt

    @BerlianCantik-yu2gt

    7 ай бұрын

    😂

  • @supartiparto5839
    @supartiparto583911 ай бұрын

    Suamiku perokok tp alhamdulillah dia sht dia setiap 6 bln rutin donor darah...malah sy yg penyakitan kolestrol dn hipertensi..

  • @dinnalivianamrs4463
    @dinnalivianamrs4463 Жыл бұрын

    Dulu sering setiap bangun tidur tiba2 di paha muncul memar, padahal tempat tidur saya tdk ada yg bisa menyebabkan benturan , sekarang sering pasdu , akupuntur dan bekam . Alhamdulillah skr g pernah lagi.

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    Bekam bs di rumah sakit kah? Biaya brp ya

  • @susantiprihastuti6582

    @susantiprihastuti6582

    10 ай бұрын

    Kalo srg memar kaya gitu apa termasuk pengentalan darah kak? Anakku jg srg memar dibagian kaki pdhl gak kebentur apa2

  • @vee2039

    @vee2039

    3 ай бұрын

    Pasdu apa ya?

  • @lennyher63
    @lennyher63 Жыл бұрын

    Mau tanya dok. Kalau kuku berwarna ungu.. apa penyebab nya ?

  • @erlinafauziyah6967

    @erlinafauziyah6967

    Жыл бұрын

    Pertanda anda kurang fulusss...

  • @ahmadsoleh3758

    @ahmadsoleh3758

    Жыл бұрын

    Keracunan atau liver ada masalah

  • @user-fi6xy2wp1b
    @user-fi6xy2wp1b8 ай бұрын

    Th 2008 alm suami sy divonis menderita kelainan darah Polisitemiavera (kt dokter jenis penyakit langka) darahnya kental akibatnya tensinya tinggi ,😊sering pusing kepala, tengkuk sampai bahu terasa kaku/pegal, detak jantungnya terasa cepat sekali, setelah menjalani cuci darah 1x kondisinya semakin drop

  • @mulkanmulkan5620

    @mulkanmulkan5620

    8 ай бұрын

    Itu pemicunya apa ya?

  • @charlottany.tmpl.toruan6747

    @charlottany.tmpl.toruan6747

    7 ай бұрын

    Untuk mengetahui pengentalan darah,hrs periksa apa ya dr ?

  • @samtoto2573
    @samtoto2573 Жыл бұрын

    Bgmn supaya darah lancar nggk kental

  • @iskandar924

    @iskandar924

    Жыл бұрын

    Banyakin air putih ... +/- 2,5 ltr per hari, tergantung aktifitas kita. Semakin aktif semakin lbh banyak minumnya. 🙏

  • @mawarhitam2034
    @mawarhitam2034 Жыл бұрын

    Gejala" yg disebutkan diatas tidak saya alami cuma 2x donor darah sya mengalami kesulitan krna darah tidak bs mengalir lancar darah terlalu pekat, sampai perlu ditusuk 3x mencari vena lain, itupun yg pertama tidk berhasil mendapatkan satu kantong ,yg kedua sama sekali tidk bisa dpt sekantong, saya pendonor aktif, sudah 22x donor cuma donor dua terkahir bermasalah.

  • @lelynoubye80

    @lelynoubye80

    Жыл бұрын

    faktornya apa ya mb?

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    Oh bs mendadak pengentalan darah ya? Walau udah rutin donor darah ga bs mencegah pengentalan darah

  • @takoseed

    @takoseed

    3 ай бұрын

    nah ini saya jg sama, pas ada PMI dateng ke kantor sering ditolak karena darahnya terlalu kental kata dokter yg bertugas, padahal waktu itu saya ngerasa sehat, tinggi badan dan berat badan sangat ideal, tp memang ini darah kental saya ada keturunan dari bapak.

  • @Meregehese447
    @Meregehese4478 ай бұрын

    Ribet amat ,si'amat juga sehat 😉 simple aja caranya : "Puasa" utk membersihkan seluruh organ tubuh dan jaga "Hati" dr sifat hasad dan dengki. "Insyaallah Pasti Sehat" lahir bathin. 🤒 👍

  • @jhonrahsal8982

    @jhonrahsal8982

    4 күн бұрын

    Lu nya yang keras kepala. Kan di edukasi orang. Pasti lu g ada kerja ya, krn keras kepala

  • @mariyatiyati3988
    @mariyatiyati39882 жыл бұрын

    Selamat kenal Dokter saya kena penyumbatan darah di kaki kiri sampai bengkak sekarang ini kaki saya besarnya gk sama yg sakit mash ada agak besar sedikit tapi sekarang ini rasa gk ada sakit dokter spesialis jantung bilang udah sembuh tapi saya mash minum obat gimana ya Dok

  • @madameida

    @madameida

    Жыл бұрын

    Dikasih obat pengencer darah ngga bu?

  • @ninghernawaningsih1419
    @ninghernawaningsih14192 жыл бұрын

    Tanya : pemeriksaan laboratorium untuk mengetahui pengentalan darah apa namanya ya? Tks.

  • @dianwbsant5965

    @dianwbsant5965

    2 жыл бұрын

    d-dimer kak

  • @nyspirit6397

    @nyspirit6397

    Жыл бұрын

    INR

  • @chisabelindaharahap8396

    @chisabelindaharahap8396

    Жыл бұрын

    Saya INR rutin

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    Agregasi trombosit

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    @@chisabelindaharahap8396 brp biayanya kak

  • @DanielBawafie-xi9dk
    @DanielBawafie-xi9dk8 ай бұрын

    2w

  • @viradess
    @viradess3 ай бұрын

    no fakta

  • @supriyantosupriyanto607
    @supriyantosupriyanto60710 ай бұрын

    Kentakal darah kental

  • @bisnis9249
    @bisnis924910 ай бұрын

    Faktor genetik juga ada dr org Tua

  • @utebone3221
    @utebone32219 ай бұрын

    Cepat lelah!

  • @yonk9395
    @yonk93956 ай бұрын

    Paling kesel tiap makan bubur ayam sama gorengan tiap pagi eh sudah makan mulai terasa sakit kepala blakang tegang agk pusing pandangan mata ngeblur smpe keleyengan Itu kenapa yh

  • @triastuti9326

    @triastuti9326

    3 ай бұрын

    Kolesterol tinggi mungkin mas

  • @susiloyekti5126
    @susiloyekti51268 ай бұрын

    Saya minum obat xarelto 20mg karena saya menderita pengentalan darah, dan tiap hari pusing. Sekarang saya sudah lumayan sembuh. Obat itu saya minum malam sebelum tidur.

  • @tehencas7269

    @tehencas7269

    8 ай бұрын

    Drh kental itu wrnny merah pekat y

  • @user-iz7eh1iq6i

    @user-iz7eh1iq6i

    10 күн бұрын

    Kak mau tanyak, pernah ngak kepla nya dingin kesemutan???

  • @KhoirulAnam-wz8lf
    @KhoirulAnam-wz8lf2 жыл бұрын

    Tanya boleh gak sih , kalo boleh mau tanya tangan yg selalu pegal kesemutan kadan mati rasa pas malam tidak siang , setiap seminggu mencangkul di sawah kira kira rincianya karena apa ya

  • @ikanurdiana7369

    @ikanurdiana7369

    2 жыл бұрын

    Mending d priksakan bang, gak bisa d tebak2.... Gejala kaya gitu tuh sama dengan, jantung gak sehat, kolestrol tinggi, asam urat DLL,

  • @mariasusanti6603

    @mariasusanti6603

    2 жыл бұрын

    Bisa juga ada syaraf kejepit di tulang belakang klu mau pasti periksa darah rutin di laboratorium agar tahu pastinya bisa juga darah kental kurang minum sayur dan buah

  • @sumiharerikapanggabean7367

    @sumiharerikapanggabean7367

    2 жыл бұрын

    Pernah juga ngalami yg spt ini, cek lab, ternyata kolesterol yg tinggi. Kolestrol bisa di obati dgn olga/aerobik, dan hindari makanan berlemak, dan jgn lupa cek darah juga biar tau apa sebenarnya penyebabnya

  • @bahagiaselamanya-el8kr

    @bahagiaselamanya-el8kr

    Жыл бұрын

    Minum vitamin b komplek merk ipi atau vit d merk ipi gak mahal. Saya pernah mengalami sekarang sudah sembuh. Beli di apotik atau toko obat atau di sopee

  • @al-tahfidzhomestay8371

    @al-tahfidzhomestay8371

    Жыл бұрын

    Iya itu ke dr

  • @mariaratte286
    @mariaratte286 Жыл бұрын

    Pertanyaan masyarakat kenapa TDK ada yg dijawab,

  • @nasrulvespaijo8518
    @nasrulvespaijo8518 Жыл бұрын

    Orang habis melahirkan selalu mandi junub/keramas agar asimy lancar dan agar darah putih tidak naik fakta atau mitos dok?

  • @agiramechannel

    @agiramechannel

    11 ай бұрын

    Mandi junub itu mandi habis kikuk2 mas😅. Habis melahirkan itu mandi wiladah.klo sudah tuntas darahnya mandi nifas. Supaya darah putih tidak naik ke mata, g boleh pagi2 tidur, kepala jangan lbh rendah dr badan

  • @AnakYesus99
    @AnakYesus999 ай бұрын

    Saya sekarang sedangggg minum jamuuu/ Tanaman obat.... 🙂 Biasanya dahulu itu ketika tubuh saya capek capekkk, sayaaaaa tahu karena ada banyak lemak dalam darah, Atau darah mengentaL. Dan dahulu saya pernahhh BERHASIL menghilangkan capek capek saya dengan REBUSSSS JAMU SENDIRI, Temu lawak+daun sambung nyawa+daun kemangi+daun sambiloto+pegagan. Namun jamuuuu butuh waktu, Tidak cukup sehari atau dua hari untuk pemulihan capekkkkkkknyaaa tubuhhhh. (Minimal 1 bulan, minum jamu rutin). # dampaknya saya sehattt, kuat, energikkk, Bola mata juga berbinarrrrr, Tanda sehat. (Ketika bola mata sayuuuuuu, itu tanda tubuh saya bermasalah, mungkin kolesterol tinggi, darah mengentaL, atau kadar gula darah tinggi). # Kalau saya mskannnn makanan berlemak lagiiii, tentu akan menumpukkkk lagiiiii dalam darahh, Karena memang hobby makan berlemak. Solusinyaaaa kembali minum jamu, Bikin sendiri. 😊

  • @gentong4017
    @gentong4017 Жыл бұрын

    Mama saya terkena serangan jantung hingga pasang ring dan bapak saya juga sama padahal Orangtua saya samasekali tidak merokok. Justru tetangga saya sejak usia 16 tahun sudah merokok hingga usianya sekarang 78 tahun tapi beliau sehat2 saja.

  • @ahmadmuktiakbar9393

    @ahmadmuktiakbar9393

    Жыл бұрын

    kenapa kok bsa?

  • @susantiprihastuti6582

    @susantiprihastuti6582

    10 ай бұрын

    Iya, tetanggaku jg ada, dr muda ngerokok trs, tp msh diberi umur panjang dan sampe skrg usianya udh 91th...😌

  • @misterrambo-cd1rc

    @misterrambo-cd1rc

    10 ай бұрын

    dari perokok yang di loloskan usia tua hanya sedikit saja. itu menunjukan adanya Tuhan yang atur...😁

  • @indahhastawati7369

    @indahhastawati7369

    9 ай бұрын

    bapak sy perokok berat masa mudanya tetapi masa tua berhenti merokok, Alhamdulillah meninggal usia 95 th

  • @tedi9559

    @tedi9559

    9 ай бұрын

    Ketahanan tubuh dan vitalitas setiap orang berbeda, tidak sama, jadi sulit di bandingkan. Kebetulan aja ortu anda termasuk yang rentan. Atau bisa juga tetangga anda itu aktif bergerak, banyak sekenario yang membuat tetangga anda sehat

  • @didinsam5844
    @didinsam584410 ай бұрын

    Yg namanya penyakit rasasakit orang hidup pasti ada kalau sudah mati penyakit gak ada jg takut makan apasaja yg pentig halal

  • @Ch3llsi3
    @Ch3llsi32 жыл бұрын

    Apakah darah kental dapat di atasi dng pengencer darah

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    Justru obatnya aspilet.. miniaspi.. dll

  • @WahyuniSri-bw1kc
    @WahyuniSri-bw1kc9 ай бұрын

    Yang Saya alamin sekarang tg Saya sampai 725

  • @koharteguh9444
    @koharteguh94442 жыл бұрын

    Biar darah lancar, lihat cewek cantik aja ".

  • @riomartin6381
    @riomartin63818 ай бұрын

    gak juga..semua ada efek baik itu efek itu baik maupun tdk baik...jadi jgn melulu disalahkan rokok..1 pertanyaan saya bagsimana efek penyakit parkinson..dan lain2..yg sudah di reset..nikotin juga dibutuhkan dalam tubuh.?..jadi stop jgn melulu disalahkan rokok..kalian sudah kena efek global conspirasi..yg di ulang2..sehingga semua itu terkesan benar..right guys

  • @mirarahady1462
    @mirarahady14622 жыл бұрын

    Akutuh daily use aspirin 😄

  • @mariasusanti6603

    @mariasusanti6603

    2 жыл бұрын

    Bahaya trus menerus pke kimia

  • @rayyanalfaridzi7482

    @rayyanalfaridzi7482

    Жыл бұрын

    @Mira rahady kuat tuh Lambung nya kak

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    Sama. Sy jg gunakan aspirin. Berhenti aspirin kambuh lg pengentalan

  • @imano9610

    @imano9610

    Жыл бұрын

    @@RositaDewi-nj9jv minum aspirin tanpa resep dokter boleh gk ya mbk

  • @RositaDewi-nj9jv

    @RositaDewi-nj9jv

    Жыл бұрын

    @@imano9610 test darah dulu agregasi trombosit. Bener2 ada gak pengenalan darah? Kalau beli aspilet si boleh tanpa resep. Emang perlu

  • @andariniasih5149
    @andariniasih51495 ай бұрын

    Padahal pembuluh darah yg kaku itu penyebabnya ada kalsium yang nyasar di pembuluh darah ...lagi lagi lemak kolesterol jadi kambing hitam ...pakai minyak yg tinggi omega 3 ...oliv oil ...otak peelu lemak supaya tidak pikun 😅 begitu yg pernah saya dengar ...yg jahat iti gula dan tepung jgn fitnah kolesterol 😊