Kanada Berniat Mengundang 1,45 Juta Imigran untuk Mengatasi Krisis Tenaga Kerja

KONTAN - www.kontan.co.id/
Kanada memiliki cara sendiri untuk mengatasi krisis tenaga kerja.
Negara Amerika Utara ini berniat mengundang hingga 1,45 juta imigran untuk agar ekonomi tetap berjalan.
Menteri Imigrasi Kanada, Sean Fraser, pada hari Selasa (1/11) mengumumkan kebijakan baru tersebut.
Pemerintah Kanada berharap jumlah besar imigran bisa datang antara 2023 hingga 2025.
Menurut Immigration Levels Plan, pemerintah berniat menarik 465.000 penduduk tetap pada tahun 2023.
#kontan #kontantv #kontannews
#kanada #imigran #krisisekonomi #tenagakerja
Instagram: / kontannews
Facebook: / kontannews
Twitter: / kontannews

Пікірлер: 40

  • @mbaihaqi9526
    @mbaihaqi9526 Жыл бұрын

    Cocok buat introvert macam gw ... orangnya dingin pasti nyaman bgt hidup di kanada utara sama pororo

  • @bayuajie2553

    @bayuajie2553

    Жыл бұрын

    Njihhh alay banget, bangga gtu??

  • @RANDOM-kj2eh

    @RANDOM-kj2eh

    2 ай бұрын

    Itumah hidup di Iceland aja bg

  • @deddyekas9714
    @deddyekas97146 ай бұрын

    Rohingya menapa gk ke kanada aja ?

  • @familyponsel1072
    @familyponsel1072 Жыл бұрын

    siaplah.mohn cara yg jjr

  • @eggyfeggyana6871
    @eggyfeggyana6871 Жыл бұрын

    hayu bolehh

  • @user-kc9zj7zc3p
    @user-kc9zj7zc3p10 ай бұрын

    bagai mana cara untuk lmigran dari Indonesia ke canada

  • @AnVivoo-jc5fy
    @AnVivoo-jc5fy10 ай бұрын

    Saya kepingin kali jika ada peluang

  • @ChevySuteja81
    @ChevySuteja813 ай бұрын

    👍

  • @utjiesugiarto6070
    @utjiesugiarto6070 Жыл бұрын

    Orang yang tidak biasa sepi ya gak betah. Jauh kemana. Mana.

  • @kingman_yubi
    @kingman_yubi Жыл бұрын

    Permisi, gimana cara bisa kerja di tambang batubara, emas dsb di Kanada? Experience, skill operator alat berat, Dozer Cat, Dozer Komatsu, Hitachi Euclid, OHT 789D, Komatsu HD 785 ...trims

  • @anony696

    @anony696

    6 ай бұрын

    Kebetulan sekali mereka kekurangan tenaga kerja konstruksi. Syarat utama pindah ke Kanada yaitu anda harus bisa Bahasa Inggris atau Prancis. Syarat lain yaitu bebas dari kasus kriminal, pendidikan minimal SMA, dan memahami budaya Kanada.

  • @bangsupriyadi2463
    @bangsupriyadi2463 Жыл бұрын

    Mau dong

  • @samsuddinkarelayu6447
    @samsuddinkarelayu644711 ай бұрын

    Saya berminat

  • @utjiesugiarto6070
    @utjiesugiarto6070 Жыл бұрын

    Ya pasti sepi negara terluas. Ke2.dunia...penduduk nya sedikit.

  • @hartonosoetanto1976
    @hartonosoetanto1976 Жыл бұрын

    Caranya gimana ya

  • @YanBulam
    @YanBulam Жыл бұрын

    Mau

  • @Auradantama0
    @Auradantama0Ай бұрын

    Maw dong pindah ke Canada,,sbb sdh nggak ada saudara dan hidup sendiri di Indonesia,,,cari suasana baru,,kalo bsa tolong ksh cara nya

  • @xclubinfinix4924

    @xclubinfinix4924

    19 күн бұрын

    Itu tautan buat jadi imigran resmi di kanada

  • @kreator185
    @kreator185 Жыл бұрын

    Bagai mana bisa kesana

  • @barbaresport8466

    @barbaresport8466

    Жыл бұрын

    Naik pesawat 👍

  • @edwardtandra2381
    @edwardtandra2381 Жыл бұрын

    gimna caranya min saya mau pindah warga negara,jadi warga negara kanada mau banget cuma caranya gimna,saya sudah berkeluarga anak 3 masih kecil smua tolong kasih tau caranya min terima kasih🙏

  • @anony696

    @anony696

    6 ай бұрын

    Syaratnya harus bisa Bahasa Inggris atau Prancis. Juga tidak boleh ada catatan kriminal.

  • @indahmaryam7006
    @indahmaryam7006 Жыл бұрын

    Brimop pati

  • @tomorrowbetter1259
    @tomorrowbetter1259 Жыл бұрын

    Ogah ah dingin. Susah hidup disana.😁

  • @topikhidayat9306
    @topikhidayat93067 ай бұрын

    Gmna bro

  • @achmadabdularifin
    @achmadabdularifin Жыл бұрын

    KUYY PINDAH

  • @NurulHuda-ce4tt
    @NurulHuda-ce4tt3 ай бұрын

    Kalau seorang ahli terapi apa bisa k,negana ini,ahli di bidang kesehatan,ahli penangan struk

  • @siussius6501
    @siussius6501 Жыл бұрын

    Gmn cara nya

  • @momojibon9883

    @momojibon9883

    19 күн бұрын

    Ke duta besar Kanada saja ,tanya disana pasti mendapat jawaban

  • @aristaguan9057
    @aristaguan9057 Жыл бұрын

    Lebih baik di Indonesia

  • @thisissomeoneelse_sad

    @thisissomeoneelse_sad

    10 ай бұрын

    Apa baiknya tinggal di Indonesia, Kaum LGBT masih didiskriminasi, Kaum Atheis dan Agnostik masih didiskriminasi, kaum pro-Israel juga masih didiskriminasi, jadi apa enaknya tinggal di Indonesia tapi masyarakatnya masih mendiskriminasi itu hanya karena masalah agama, lebih baik tinggal di Kanada🇨🇦, bebas berekspresi tanpa batasan, saya sudah tinggal di Kanada 🇨🇦 sejak tahun 2014

  • @tinamaria2346

    @tinamaria2346

    9 ай бұрын

    ​@@thisissomeoneelse_sad kaum bool

  • @noncerumaketty8381

    @noncerumaketty8381

    8 ай бұрын

    ​@@thisissomeoneelse_sadapa di Canada ada komunitas orang Indonesia ? Maaf ank sy mau kuliah disana jd sy tanya

  • @thisissomeoneelse_sad

    @thisissomeoneelse_sad

    8 ай бұрын

    @@noncerumaketty8381 sekitar 23.190 penduduk di Indonesia di Kanada

  • @yerichorems5428
    @yerichorems5428 Жыл бұрын

    Mau tapi apa butu Ijasah nd bisa bahasa ingris

  • @adirusniadi2563
    @adirusniadi2563 Жыл бұрын

    Yuk ah hijrah.....

  • @abdulfarm2946
    @abdulfarm29469 ай бұрын

    Mahal biaya tempat tinggal di sana😅

  • @anony696

    @anony696

    6 ай бұрын

    Tapi disana gaji nya tinggi.

  • @imamfachruji5621
    @imamfachruji56212 ай бұрын

    kanada setandar pendidikan tinggi. tapi gaji bercanda. harga kebutuhan mahal. warga asli kanada ajah pindah ke AS. karna di AS kerja dan gaji sesuai. walaupun harga pokok pangan di AS jg mahal. tapi cukup. sebulan 35jt di AS pinggiran. ingat harga sebotol air mineral di AS itu 1USD setara 16k rupiah