FILM PENDEK - MERINDU di JOGJA

Bagi sebagian orang, Ke Jogja adalah pulang, serasa nyaman dan tenteram pada sebuah keluarga.
Merindu di Jogja adalah ungkapan rasa dari sudut pandang mereka yang berkunjung ke Jogja dengan segala alasannya. Film ini dibalut dalam deret garis Sumbu Filosofis Jogja sebagai kebanggaan atas predikat kota dengan berbagai filosofi kehidupan. Ke JOGJA adalah pulang.
#Filmpendek
#PaniradyaKaistimewan
#yogyakarta
#jogja
#JogjaIstimewa
#PaniradyaKaistimewan
#danais
#DanaisMigunani
#DanaisMurakabi
#Danaisuntukkesejahteraanrakyat
#danakeistimewaan

Пікірлер: 93

  • @Mu_febriansyah
    @Mu_febriansyahАй бұрын

    Sekarang banyak anak muda asli Jogja yang belum mengenal filosofi filosofi dari Yogyakarta itu sendiri. Bagi saya yang suka sejarah film pendek seperti ini selain menambah wawasan keilmuan namun juga menambah daftar yang ingin ku kunjungi. Terimakasih tim Paniradya 🙏

  • @crazypoor13
    @crazypoor13Ай бұрын

    Vibes khas jogja tercipta karena perpaduan antara keluhuran budaya, sejarah, alam dengan manusianya. Maka dari itu cirikhas seperti ini tidak boleh luntur karena tindakan-tindakan manusianya itu sendiri seperti klitih dll. Termasuk peristiwa jogja darurat sampah juga merupakan peristiwa yang bertolak belakang dengan karakter sejati jogjakarta.

  • @hartatik9623
    @hartatik9623Ай бұрын

    Stlh 22 thn aku kembali, kuliah diusia yg tak muda lagi.... Merindu YOGJA dalam sekali.

  • @masarie3542
    @masarie3542Күн бұрын

    Jogja, nanti aku akan kembali lagi. Kembali dengan selalu bersama dia yg aku kasihi🤩

  • @user-hb9td8bv5j
    @user-hb9td8bv5jАй бұрын

    Alhamdulillah... Masih ada hasil karya anak muda indonesia yg hebat... Tdk sekedar viral yg gak ada manfaatnya.... Masih ada adab dan sejarah yg bisa membentuk anak muda yg beradab.... ❤❤❤

  • @GuruBahasaIndonesiaSMP
    @GuruBahasaIndonesiaSMPАй бұрын

    "Keutamaan dalam hidup adalah mampu menjadi kebaikan bagi semua ciptaan Sang Khalik." 10:13

  • @lita_kmrdw2307
    @lita_kmrdw23072 күн бұрын

    Yaallah pengen banget main ke Jogja🥺🥺🥺😭semoga nanti ada rezeki buat kesana

  • @pbbpaguyubanbabakanbonang9260
    @pbbpaguyubanbabakanbonang9260Ай бұрын

    Yogyakarta dari segi letak daerah nya sudah keren banget sisi Utara pegunungan merapi,menoreh,gunung kidul dan sisi selatan laut selatan dan juga batas peta nya unik bentuk nya seperti gunungan lalu jalan nasional nya seolah olah seperti sabuk pengaman bagi Yogyakarta👍👍👍

  • @supriyadisupriyadi5385
    @supriyadisupriyadi5385Ай бұрын

    Terimakasih film pendek nya.. Ya.. Jogja memang istimewa, dan saat pulang ke jogja, bagiku bisa menikmati suasana pantai parang tritis antara jam 5.30 - 6.30 pagi , merasakan sejuknya angin laut, suasana yg relatif msh sepi,, duduk di pasir berpuas memandang laut,, seolah membuang kejenuhan dr rutinitas pekerjaan di bekasi,, ya sederhana namun selalu sy sempetin saat pulang je jogja.. Love Djogja..

  • @mbakana3990
    @mbakana3990Ай бұрын

    gilaaaaa gambarnya keren, detailnya dapet. keren keren.... asliiii kereen aduh berapa kali ku blg keren pas nontonnyaa.

  • @goestpinur9518
    @goestpinur9518Ай бұрын

    Yogya yang adem, selalu bikin kesengsem, dari mudaku dulu hingga sekarang anakku sudah seumuran dengan para pemeran film ini, sekarang aku merantau jauh diluar pulau, tapi kupastikan hari tua setelah pensiunku, kuhabiskan dikota tercintaku ini, dan melihat anak anakku nanti bertumbuh kembang dan senantiasa membanggakan kota asalnya..yang memang istimewa

  • @DaysInspiration
    @DaysInspiration4 күн бұрын

    Mantab 👍👍👍

  • @drealofkomangadi
    @drealofkomangadiАй бұрын

    "Filosofi tentang hubungan manusia dengan Sang Pencipta-nya, Hubungan antara manusia dengan alam, Juga filosofi tentang cerminan perjalan kehidupan manusia" similar to "Tri Hita Karana"

  • @hydrocoffee_
    @hydrocoffee_Ай бұрын

    Terima kasih Jogja, berkenan menjadi tempat ku berproses. Alhamdulilah..

  • @kazekagesanta
    @kazekagesanta26 күн бұрын

    film ini, jadi mengingatkan kembali, pernah tinggal di jogja kurang lebih satu tahun di tahun 2016, semoga bisa kembali untuk bernostalgia disana bareng keluarga saat ini, dimana perjuangan mencari nafkah hingga bisa ke ibukota, joga punya rasa rindu tersendiri di hati.

  • @rizkifajarrosadi7971
    @rizkifajarrosadi7971Ай бұрын

    jogja tunggu aku plg...selalu kangen dgn kota kelahiran ku yg istimewa

  • @Jelajahwalmi
    @JelajahwalmiАй бұрын

    12th +q meninggalkan jogja hdp dinegara orang jika ada yg up video ttng jogja dan budayanya cm bisa nyesek karna saking rinduku sama tanah kelahiranku Trimakasih untuk pembuat flm ini

  • @redzomisgiman
    @redzomisgimanАй бұрын

    menonton film pendek "merindu jogja" membuatkan aku pengen datang lagi ke jogja .. walaupon pertama kali sendirian ke jogja dari malaysia .. aku terkesan dengan kedamaian dan keindahan yang ada di kota itu .. terutama dia daerah kaliurang dan area pantai parang teritis :)

  • @kenziebliss6940
    @kenziebliss694012 күн бұрын

    DJOGJA MEMANG ISTIMEWA 🧡❤️🤎

  • @ErnaWati-pr2xp
    @ErnaWati-pr2xp18 күн бұрын

    Jogja selalu bikin ka gen untuk balik lg kesana aaaahhh..❤jogja memang istimewa❤

  • @ABWinoto
    @ABWinotoАй бұрын

    2x ke Jogja saat kuliah di kota Malang. Bersyukur bisa menikmati wedang ronde di Malioboro malam itu. Kota yang artistik.

  • @akbarbagus293
    @akbarbagus293Ай бұрын

    Terimakasih Jogja, kota kenangan banyak moment tercipta di jogja bersama dia, kota yg menciptakan kenangan yang terus bakal kuingat

  • @Listschmidt
    @ListschmidtАй бұрын

    Benar sekali.. yg bikin kangen jogja adalah suasananya..insyaallah thn 2025 kita akan bertemu kembali Jogjakarta 😍

  • @eagussetiawan
    @eagussetiawanАй бұрын

    Jogja titik awal aku bangkit dari keterpurukan karena di jogja kutemukan banyak motivasi dari warga lokal yg akhirnya membuatku bisa berdiri sendiri sampai sekarang…matursuwun rencang rencang saking CB COMMUNITY CHAPTER NORTH JOGJA ❤

  • @agussugiharto5953
    @agussugiharto5953Ай бұрын

    Makasih ya atas filmnya. Saya dulu seolah agak terpaksa sekolah sana, namun setelah tinggal dan hidup disana aku benar-benar jatuh cinta dengan suasananya. Sederhana namun penuh makna. Ada banyak cerita dan suka duka yang pernah kulalui di Kota Jogja. Dan setiap setengah tahun selalu kusempatkan kesana untuk merasakan lagi suasananya dan ziarah ke makam seseorang yang memiliki arti penting bagi kehidupanku di masa lalu. Sekali lagi makasih ya.

  • @hasanbukhori980
    @hasanbukhori980Ай бұрын

    Kereen....

  • @hudiamie7603
    @hudiamie7603Ай бұрын

    Aku rindu jogja❤. Sabtu lalu hbs dr jogja gak ngapa2in cukup jalan merasakan suasana jogja udh bahagia.

  • @erickoesnant7481
    @erickoesnant7481Ай бұрын

    Alhamdulillah,, matornuwon min🙏🙏 Juosssss👍👍

  • @muhammadaminid
    @muhammadaminidАй бұрын

    Very insightful story about Jogja

  • @chochofam8150
    @chochofam8150Ай бұрын

    Kereeen

  • @dewiekaputri9040
    @dewiekaputri9040Ай бұрын

    Ada rindu yang tidak bisa diutarakan, dalam setiap riuh sudut kotanya bayangmu selalu ada tetaplah istimewa jika nanti memang kembali akan menemukan jalannya☺️

  • @murnisuryati2401
    @murnisuryati2401Ай бұрын

    Kota yg selalu dirindukan..kalian keren kk..tq mengobati rasa rinduku melalui film pendek ini

  • @WawwOne
    @WawwOneАй бұрын

    KERENNN, bulan depan ke Jogja ahh

  • @DBS0101
    @DBS0101Ай бұрын

    4 tahun merantau sejauh apapun aku melangkah.. selalu rindu kampung halaman.. Jogja.. miss u

  • @Iameff04
    @Iameff04Ай бұрын

    Goosebumps ❤

  • @aningsuryaningsih6038
    @aningsuryaningsih6038Ай бұрын

    Terimakasih Jogja....ada hal menyenangkan dan hal menyakitkan bagiku.... tapi... tetap Merindu Jogja 😊

  • @bardesigndigitals
    @bardesigndigitalsАй бұрын

    Jogja yang selalu membuat lupa pulang untuk berutinitas ❤

  • @chunwan1306
    @chunwan1306Ай бұрын

    film pendeknya bagus banget

  • @prihatiningsih9234
    @prihatiningsih9234Ай бұрын

    Emang bener ..kota Yogja penuh fllosofi..nya. ..jadi tahu liat. Dlm pendek ini ..terimakasih

  • @rens071
    @rens071Ай бұрын

    ekspektasi seperti di film pendek ini. realitanya Jogja ngangenin di bulan puasa.😊

  • @fahrihuzaeni7953
    @fahrihuzaeni7953Ай бұрын

    Selalu ada rasa emosional kalau berbicara tentang Jogja.

  • @anggiakargenti5613
    @anggiakargenti5613Ай бұрын

    Jogja yang selalu dirindukan 🥰🥰

  • @firmanali3829
    @firmanali382928 күн бұрын

    Jogja, bring me back!!

  • @agussriyanto1780
    @agussriyanto1780Ай бұрын

    Sing apik2 seko jogja nang kene, nang film iki

  • @Hadic-
    @Hadic-Ай бұрын

    jogja omahe pakq

  • @choirulumam9014
    @choirulumam9014Ай бұрын

    Marai kangen jogja

  • @thuwaidah2133
    @thuwaidah2133Ай бұрын

    keren bgttt!!!😭💖✨️‼️

  • @nicholasangga8797
    @nicholasangga8797Ай бұрын

    Josjis🔥🔥🔥

  • @KusBiantoro-ut9wt
    @KusBiantoro-ut9wtАй бұрын

    Jogja tak ada lawan❤

  • @hermusrango8843
    @hermusrango8843Ай бұрын

    Mantap

  • @Agungcewon
    @AgungcewonАй бұрын

    wes kangen banget smoga alhir th iki iso balik.....amin

  • @AdyRomadhon
    @AdyRomadhonАй бұрын

    Kacauuu film nya.. bagus bangetttt aslii

  • @redirahmat1188
    @redirahmat1188Ай бұрын

    Kangen Yogyakarta

  • @adimolyono2454
    @adimolyono2454Ай бұрын

    Dari 2010-2017. See Jogja. Aku ingin kembali😂

  • @rendykaputra6735
    @rendykaputra6735Ай бұрын

    GOKSSSSSSSSSKILLLLLLL

  • @Gggk123
    @Gggk12326 күн бұрын

    Tanah Jogja mahal banget men🔥🔥

  • @astritamara8803
    @astritamara8803Ай бұрын

    Yogya selalu Istimewa, terlebih anakku sedang kuliah disana ❤❤❤ Filmnya bagus sekali bikin tambah cinta Yogya 👍🏻

  • @emeliatambunan2074

    @emeliatambunan2074

    Ай бұрын

    Betul..yogya adalah kota yg ingin aq datangi kembali,,❤

  • @azisokem9478
    @azisokem9478Ай бұрын

    Jogja 3 nih

  • @ryanhartopo8045
    @ryanhartopo8045Ай бұрын

    Sisipin dong suara gending gamelan...dikiittt aja... di backsound opening...atau dimanalah yg bs nambah khas ny Jogja

  • @josephrevnd3416
    @josephrevnd341620 күн бұрын

    MEMAYU HAYUNING BAWANA

  • @ardhianslash1507
    @ardhianslash1507Ай бұрын

    Jadi rindu Djogja 😢

  • @fotogarfersunday4191
    @fotogarfersunday4191Ай бұрын

    Bantul Hadir

  • @ulfingi_tan4161
    @ulfingi_tan4161Ай бұрын

    I ❤u my Jogja

  • @william.wibowo02
    @william.wibowo02Ай бұрын

  • @sonisaputra1088
    @sonisaputra108821 күн бұрын

    ❤ Jogja

  • @diditsuu2601
    @diditsuu260126 күн бұрын

    👍🏻👍🏻

  • @agushendrawan6
    @agushendrawan6Ай бұрын

    Terima kasih...

  • @raisadains5653
    @raisadains5653Ай бұрын

    tempat untuk pulang jogja🤍

  • @tumicosetiawan5209
    @tumicosetiawan5209Ай бұрын

    ❤❤❤

  • @bernadusbimo_8961
    @bernadusbimo_8961Ай бұрын

    Saya mau dong diajak syuting, team paniradya. 😊

  • @Blangkonan1993-hh9ki
    @Blangkonan1993-hh9kiАй бұрын

    😊

  • @allamphatih1101
    @allamphatih1101Ай бұрын

    Luar biasa filmnya, tapi lebih bagus lagi kalo aktor aktris nya jawani sih (wajah jawa)

  • @Watvchannel
    @WatvchannelАй бұрын

    Salam Saking film pendek Ponorogo

  • @RyuFah
    @RyuFahАй бұрын

    Jogja… Tempatku menimba ilmu. Awalnya terpaksa karena bukan pilihan pertamaku menimba ilmu di sana. Tetapi dengan keramah-tamahan dan seluruh vibesnya, membuatku luluh dan nyaman berada di sana. Setelah wisuda, hati malah tak karuan, sungguh tak rela meninggalkanmu. Jogja sudah kuanggap sebagai kampung keduaku. Setiap sudut dari utara ke selatan, timur ke barat sudah semua ku jelajahi. Tetapi walau bagaimanapun, aku tak pernah bosan denganmu. Engkau yang selalu aku rindukan. Tunggu aku pulang untuk melepas rindu, Jogjaku!

  • @choirulumam9014

    @choirulumam9014

    Ай бұрын

    Aslinya mana kak?

  • @bigpapanda
    @bigpapandaАй бұрын

    Bagus contentnya, namun ada sedikit masukan mengenai penggunaan kata "loe" "gue" yang kurang pas dan kurang mencerminkan jogja. Maaf kalau sudut pandang saya berbeda.

  • @tantiwulandari8714

    @tantiwulandari8714

    Ай бұрын

    Kan ceritanya mereka bukan org Jogja, tp wisatawan 😅🙏🏻

  • @hajunixtgem
    @hajunixtgemАй бұрын

    Jangan lupa mampir ke mafia pentol pusat Jogja

  • @storyofpinkan9445
    @storyofpinkan9445Ай бұрын

    Keren ga sich?! ❤👍

  • @krisbotsi4843
    @krisbotsi4843Ай бұрын

    34 tahun sudah aku harus merantau ke kota lain demi memperjuangkan sebuah kemapanan. Selama itu pula aku terus memelihara kangenku terhadap Jogja. Alhamdulillah Puji Tuhan aku diijinkan oleh Tuhan dapat membangun rumah di sebuah desa yg asri dan tenang dengan pemandangan Gunung Merapi untuk menapaki masa tuaku. Aku pulang!

  • @a.n.sofficial490
    @a.n.sofficial490Ай бұрын

    Pakek mic apa bang

  • @disdagkotayk
    @disdagkotayk24 күн бұрын

    yang orang jogja asli, hayo.. sampai dimana pengetahuan kalian about your city? 😄

  • @nanawitono3995
    @nanawitono3995Ай бұрын

    Kegedean musiknya mass...

  • @Ahmad-ie4bk
    @Ahmad-ie4bkАй бұрын

    Jadah mbh carik masih ada engk ya??

  • @seasfascivas

    @seasfascivas

    24 күн бұрын

    Masih ada bebrrapa cabangnya

  • @Ahmad-ie4bk

    @Ahmad-ie4bk

    24 күн бұрын

    @@seasfascivas yg masih ada dimna aja ya , soalnya ada yg ngidam mau ke Jogja beli

  • @seasfascivas

    @seasfascivas

    24 күн бұрын

    @@Ahmad-ie4bk banyak di kaliurang, terus tugu udang kaliurang, gejayan, pengok, jl kaliurang dekat raminten kaliurang

  • @Ahmad-ie4bk

    @Ahmad-ie4bk

    24 күн бұрын

    @@seasfascivas makasih ya infonya, sehat selalu vorang baik🤲🙏🙏🙏🙏

  • @prasegiart2675
    @prasegiart2675Ай бұрын

    Terimakasih Jogja, tempatku belajar dan tempat lahir Brandku ❤❤❤

  • @pipin1986
    @pipin1986Ай бұрын

  • @bagasnursetiawan
    @bagasnursetiawanАй бұрын

    MasyaAllah saya bangga menjadi warga jogja 🤩