Eps. 13 TRAVELISM : Hajar Trek Curam Demi Air Terjun Tumpak Sewu

Masih lanjutin traveling di Malang. Kali ini SUPER ADVENTURE bareng Mario (@mariodelano), Umay (@nzmrar), dan Mala (@mala_choo) agak melipir sedikit ke perbatasan Malang. Kita bakalan ajak kalian buat ngerasain pengalaman ngeliat air terjun terbaik yang ada di Indonesia, bahkan dunia. Buat kesana juga gak gampang bro!
Bakal lebih seru dari perjalanan sebelumnya! Makanya ikutin terus perjalanan kita di Travelism dan jangan lupa like, comment, dan subscribe channel SUPERADVENTUREID

Пікірлер: 239

  • @kenysofian107
    @kenysofian1075 жыл бұрын

    Ada 5 jalur menuju Air terjun Tumpak Sewu : 1. Via Desa Sidomulyo, jalur ini merupakan jalur ini merupakan jalur yang paling banyak dilewati wisatawan, karena ini adalah trek yang paling mudah dan paling dekat dengan spot air terjun. Di trek ini kita diharuskan melalui berbagai macam anak tangga dari bambu serta dikombinasikan dengan kayu-kayu, tampak kuat untuk berpegangan. Sepanjang jalur ini, terdapat beberapa gardu istirahat. Trek ini juga mengharuskan kita untuk menyebrangi sungai dahulu. Trek ini masih beripa jalan tanah setapak, yang jika hujan, akan menjadi licin. 2. Via Gua Tetes, jalur ini merupakan jalur yang lumayan sulit, namun diperjalanan sebelum ke spot air terjun kita bisa menikmati keindahan stalaktit dan stalagmit gua tetes. Di jalur ini, kita akan merasakan sensasi menuruni air terjun yang megah ini, dengan pemandangan stalagmit dan stalaktit dengan guyuran aliran air yang deras disekita gua. Akses atau jalur paling jauh ini akan membawa lo menuruni anak tangga yang licin dari gua tersebut, merambati bibir tebing air terjun, kemudian melawan arus sungai sekitar 200 meter. Butuh 3 jam kurang lebih untuk berangkat dan pulang melewati jalur kedua ini. Meskipun terlihat berat, namun jalur ini termasuk jalur favorit karena tantangannya dan juga bisa sambil menikmati keindahan gua tetes. 3. Via Ampel Gading. Jalur ini adalah salah satu jalur yang paling ekstrim di Air Terjun Tumpak Sewu. Menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam ini adalah salah satu tantangannya. Keahlian panjat tebing dan trekking sangat dibutuhkan di jalur ketiga ini. Dari sini, terlihat sangat jelas berjajar air terjun yang saling bertumpak atau bertindihan. Beberapa waktu lalu, pada Juni 2015, telah dibangun akses untuk turun menuju bagian bawah air terjun. Namun demikian, tebing sisi selatan ini sangat curam, tegak seperti tembok. 4. Via Sungai Glidik. Jalur ini mengharuskan kita untuk menyusuri Sungai Glidik sebagai rutenya. Di Jalur ini, kita akan mendapatkan sensasi berdiri di bibir air terjun yang mempunyai tinggi 180 meter ini. Dengan juram yang dalam dan sangat terjal, jalur ini hanya direkomendasikan untuk para petualang profesional , Panorama yang disajikan juga sangat menawan terutama bagi penggemar ketinggian. Namun perlu ekstra hati-hati karena tidak ada pagar pembatas di antaranya, ada sih tapi kecil dan belum sepenuhnya dipagar. Terlihat jurang yang amat dalam di depan mata.Waktu yang pas adalah ketika pagi hari. Sekitar pukul 08.00 WIB pagi, Anda akan melihat bergesernya sinar matahari diantara cekungan air terjun, menyaksikan kabut tipis yang dibentuk oleh bulir air.Turun kebawah air terjun sekitar 45 menit. Momen yang sempurna untuk berfoto hanya didapat ketika pagi. Hal ini karena masih belum banyak noise akibat angin yang berair. Jangan terlalu sore karena sering mendung, hujan, dan banjir di dasar sungai. 5. Via Air Terjun Kabut Pelangi. Bagi kita yang berada di lokasi jember kita bisa mengikuti rute Jember-Kencong-Jombang-Tempeh-Dampit/Turen-Pronojiwo. Dimana kita dapat mengikuti plang petunjuk jalan dan ikuti saja jalan tersebut. Bila kamu menggunakan rute jalan ini, maka kamu akan menemukan beberapa lokasi air terjun lainnya terlebih dahulu seperti Coban Sumber Telu, Air Terjun Kapas Biru, Air Terjun Kabut Pelangi. Dari lokasi Air Terjun Kabut Pelangi perjalanan kamu hanya tinggal menuju Goa Tetes dengan jarak 1 Km dan Air Terjun Tumpak Sewu 2 Km saja. Lanjutkan saja mengikuti jalan hingga kamu menemukan spanduk masuk Goa Tetes disisi kiri jalan. Jika sudah menemukannya, berarti lokasi pintu masuk Air Terjun sudah dekat, kamu hanya cukup mencari spanduk masuknya saja yang bertuliskan "Serpihan Surga itu Memang Ada Air Terjun Tumpak Sewu". Kamu cukup masuk mengikuti arah dari spanduk itu saja. Keindahan Air terjun ini juga bisa diakses melalui via udara baik menggunakan drone, helicopter, dll. Dari atas kita menikamati keindahan air terjun tumpak sewu dari berbagai sudut pandang Tim Travelism Super Adventure menuju lokasi air terjun tumpak sewu melalui Jalur Desa Sidomulyo Yaitu jalur pertama yang resmi, cepat dan mudah diakses Ig: @kenysofian

  • @May-qr2iy

    @May-qr2iy

    4 жыл бұрын

    Terima kasih atas infonya der

  • @maryatip9741

    @maryatip9741

    2 жыл бұрын

    Kalo lewat jalur pertama kira kira berapa menit ya sampenya

  • @rafiq_mahajana
    @rafiq_mahajana2 жыл бұрын

    Vlognya seru

  • @zainibar9087
    @zainibar90874 жыл бұрын

    Kombinasi yg eksotis....antara air terjun tumpak Sewu dan mala Choo....mantab.....

  • @SuperAdventureID
    @SuperAdventureID5 жыл бұрын

    GIVEAWAY DENIM JACKET POT MEETS POP!!!! Buat lo yang punya semangat local pride dan cinta produk lokal, kali ini kita bakal kasih giveaway Denim Jacket dari POT MEETS POP ni buat lo! Caranya gampang banget! Lo jawab di kolom komentar, like videonya, dan subscribe channel SUPERADVENTUREID dan jawab pertanyaan berikut di kolom komentar: “Udah liat kan susahnya jalan buat bisa sampe ke spot air terjun Tumpak Sewu ini? Jadi, ada 5 jalur menuju air terjun Tumpak Sewu ini. Sebutkan 5 jalur menuju spot Air Terjun Tumpak Sewu ini, dan jalur mana yang dipilih oleh tim Travelism Super Adventure buat bisa sampe di Air Terjun Tumpak Sewu di video ini!" Buat 1 orang pemenang dengan jawaban paling lengkap dan terbaik bakal dapetin DENIM JACKET POT MEETS POP. Periode kuis bakal berlangsung selama 20-28 Juli 2019. Jangan lupa sertakan akun Instagram lo karena pemenang akan diumumkan di akun Instagram @superadventure_id tanggal 29 Juli 2019. SIKAT BRO!!!

  • @ahmadabdullahabidin7784

    @ahmadabdullahabidin7784

    5 жыл бұрын

    Jawaban ke-1 Ada 4 jalur untuk menuju air terjun tumpak sewu apa saja itu: 1.Trek pertama adalah jalur resmi untuk menuju Air Terjun Tumpak Sewu melalui Desa Sidomulyo. Trek ini adalah yang paling mudah dan yang paling dekat dengan spot petualangan yang dituju. Di perjalanan ini, lo akan mendapat pemandangan yang cukup lengkap, dari menembus hutan-hutan desa dan akhirnya mendapatkan pemandangan utama yaitu Air Terjun Tumpak Sewu. Berbagai anak tangga dari bambu dan dikombinasikan dengan kayu-kayu, tampak kuat untuk berpegangan. Sepanjang jalur ini, terdapat beberapa gardu istirahat. Trek ini juga diperlukan untuk menyebrangi sungai dahulu. Nah, seperti yang sebelumnya sudah dijelaskan sebelumnya, perjalanan ini masih merupakan jalan setapak, yang jika hujan, akan menjadi licin. Jadi, kaki lengkap dengan alas yang sudah digunakan untuk berpetualang. 2.Jalur Kedua Air Terjun Tumpak Sewu, 4 Jalur Menuju Spot Yang Direkomendasikan Trek kedua ini akan melalui Gua Tetes. Lewat jalur ini, lo akan merasakan meningkatnya air terjun yang megah ini, dengan pemandangan stalagmit dan stalaktit dengan guyuran aliran air yang deras. Akses atau jalur paling bawah ini akan dibawa menuruni anak tangga yang diberi lisensi dari gua tersebut, merambati bibir tebing air terjun, kemudian melawan arus sungai sekitar 200 meter. Butuh 3 jam lebih untuk pergi dan pulang melewati jalur kedua ini. Meskipun terlihat berat, namun jalur ini termasuk jalur favorit karena persaingannya. 3.Jalur Ketiga Air Terjun Tumpak Sewu, 4 Jalur Menuju Spot Yang Direkomendasikan Jalur via Ampel Gading ini adalah salah satu jalur yang paling ekstrim di Air Terjun Tumpak Sewu. Menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam ini adalah salah satu tantangan yang diambil oleh para petualang. Keahlian panjat tebing dan trekking sangat dibutuhkan di jalur ketiga ini. 4.Jalur Keempat Air Terjun Tumpak Sewu, 4 Jalur Menuju Spot Yang Direkomendasikan Jalur yang cukup berbeda dari yang sebelumnya ini akan menggunakan Sungai Glidik sebagai pacuannya. Di Jalur ini, lo akan mendapatkan ketinggian berdiri di bibir air terjun yang memiliki tinggi 180 meter ini. Dengan juram yang dalam dan sangat terjal, hanya bisa direkomendasikan untuk para petualang dengan jam terbang yang sudah memadai jawaban ke-2 Dan jalur yang dilewati kawan-kawan superadventur jalur resmi untuk menuju Air Terjun Tumpak Sewu melalui Desa Sidomulyo. Trek ini adalah yang paling mudah dan yang paling dekat dengan spot petualangan yang dituju. Di perjalanan ini, lo akan mendapat pemandangan yang cukup lengkap, dari menembus hutan-hutan desa dan akhirnya mendapatkan pemandangan utama yaitu Air Terjun Tumpak Sewu. Berbagai anak tangga dari bambu dan dikombinasikan dengan kayu-kayu, tampak kuat untuk berpegangan. Sepanjang jalur ini, terdapat beberapa gardu istirahat. Trek ini juga diperlukan untuk menyebrangi sungai dahulu. Nah, seperti yang sebelumnya sudah dijelaskan sebelumnya, perjalanan ini masih merupakan jalan setapak, yang jika hujan, akan menjadi licin. Jadi, kaki lengkap dengan alas yang sudah digunakan untuk berpetualang. Ig: @didinromero

  • @jefrymuliya9888

    @jefrymuliya9888

    5 жыл бұрын

    1. Desa Sidomulyo 👉 jalur yg dipilih 2. Gua Tretes 3. Ampel Gading 4. Sungai Glidik Soir bang gw kagak bisa nulis panjang lebar bin lengkap ala diplomatis 😁 ya intinya Air terjun Tumpak Sewu, Madakaripura dan Superman Big Sister adalah 3 Air terjun paling Ajiiiiiibbbb se-pulau Jawa dan Alhamdulillah gw udah nginjekin kaki kesana 🥰🥰🥰 btw kapan ngadain traveling bareng? IG 👉 jefry_muliyana

  • @bintangnaomi6043

    @bintangnaomi6043

    4 жыл бұрын

    itu lumajang

  • @sumarikarik1525
    @sumarikarik15253 жыл бұрын

    Ngeri bro lokasix

  • @ucuyyychannel7009
    @ucuyyychannel70094 жыл бұрын

    Mantep banget dah... Jalurnya juga menantang banget, tp seru banget sumpah, jadi pengen kesana

  • @robincmiwiw6454
    @robincmiwiw64544 жыл бұрын

    Yg kesini gara2 liat BH pink ngaku aja 😂

  • @SuperNovA287

    @SuperNovA287

    4 жыл бұрын

    😂😂😂

  • @gebearmy4279

    @gebearmy4279

    4 жыл бұрын

    Sama

  • @hakkad9717

    @hakkad9717

    4 жыл бұрын

    GX enak..durasi nya selewat.

  • @fredjay2849

    @fredjay2849

    4 жыл бұрын

    Indah 😂

  • @pasukansporadis7062

    @pasukansporadis7062

    4 жыл бұрын

    Aku bnget

  • @supriyana7386
    @supriyana73865 жыл бұрын

    1. Trek pertama via Desa Sidomulyo. Trek ini adalah yang paling mudah dan yang paling dekat dengan spot petualangan yang dituju. 2. Trek kedua via Gua Tetes. Lewat jalur ini, menuruni air terjun yang megah, dengan pemandangan stalagmit dan stalaktit dengan guyuran aliran air yang deras. Akses atau jalur paling jauh ini akan menuruni anak tangga yang licin dari gua tersebut, merambati bibir tebing air terjun, kemudian melawan arus sungai sekitar 200 meter. 3. Trek ketiga via Jalur via Ampel Gading ini adalah salah satu jalur yang paling ekstrim di Air Terjun Tumpak Sewu. Menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam menjadi salah satu tantangan yang disukai oleh para petualang. Keahlian panjat tebing dan trekking sangat dibutuhkan di jalur ketiga ini. 4. Jalur yang cukup berbeda dari yang sebelumnya ini akan menggunakan Sungai Glidik sebagai pacuannya. Di Jalur akan mendapatkan sensasi berdiri di bibir air terjun yang mempunyai tinggi 180 meter ini. Dengan juram yang dalam dan sangat terjal, jalur keempat ini hanya direkomendasikan untuk para petualang dengan jam terbang yang sudah memadai. Team Super Advanture melewati Trek pertama via Desa Sidomulyo. IG : @supriyana

  • @supriyana7386

    @supriyana7386

    5 жыл бұрын

    IG : @supriyana

  • @agungsiregar4116
    @agungsiregar41165 жыл бұрын

    WEGEELASEHHH INIIII...! Kali ini Mario, Umay, dan Mala meng-eksplore keseruan perjalanan menuju AIR TERJUN TUMPAK SEWU guysss... Tau kan kenapa dibilang tumpak sewu?? Yaa kalian liat aja itu keindahan air terjunnya dengan banyak air terjun yg mengalir, banyaknya sampai ga kehitung guyss, makanya dibilang sewu.. hehe. NAHH.. Dari video yg saya tonton sampai habis ini sih, tim Super Adventure memilih "JALUR DESA SIDOMULYO" untuk turun ke air terjun ini, dapat dilihat dari trek-treknya seperti yang dilalui oleh orang-orang pada umumnya, yaa saya juga pernah kesana guysss, walaupun baru sekali wkwk.. . Ada beberapa jalur yang dapat ditempuh untuk menuju Air terjun yang indah ini, berikut penjelasannya guyss! . 1. Jalur Desa Sidomulyo, jalur ini merupakan jalur ini merupakan jalur umum yg banyak dilewati orang-orang, karena sudah disediakan trek seperti tangga-tangga yang terbuat dari bambu.. Saya juga pernah sih melalui track ini, wegelasehh traknya, walaupun ada tangganya tetapi tetap ekstrim guys, kalian harus siapin sepatu yang aman untuk melalui track ini. Kita juga ada melewati sungai-sungai kecil gitu lhoo.. Yaa kalo menurut saya sih keren banget tracknya, bisa istrahat jugalah dipinggir sungai.. hehe 2. Jalur Gua Tetes, kalo jalur ini sih lumayan sulit, tapi kita tetap bisa melihat keindahan stalaktit dan stalagmit di gua tetes. Untuk yang hobby eksplorasi sih, saya rekomendasikan jalur ini, tapi untuk yg pemula jgn ya guys.. Pad jalur ini, kita akan merasakan sensasi menuruni air terjun yang megah ini, dengan pemandangan stalagmit dan stalaktit dengan guyuran aliran air yang deras disekita gua. Akses atau jalur paling jauh ini akan membawa kita menuruni anak tangga yang licin dari gua tersebut, merambati bibir tebing air terjun, kemudian melawan arus sungai sekitar 200 meter. Tetapi walaupun tracknya sedikit horror, semua itu akan terbayar dengan keindahan air terjun dan kita jg dpt keindahan disetiap perjalanan kita. Worth it lahh. . 3. Jalur Ampel Gading. Jalur ini adalah salah satu jalur yang paling danger di Air Terjun Tumpak Sewu. Menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam ini adalah salah satu tantangannya. Keahlian panjat tebing dan trekking sangat dibutuhkan di jalur ketiga ini. Dari sini, terlihat sangat jelas berjajar air terjun yang saling bertumpak atau bertindihan.. Waduhh kalo ini sih saya juga ga berani guyss.. Turun menggunakan pengaman tali juga ga akan saya coba, ekstrim guyss.. Tapi buat kalian yang memiliki keahlian panjat tebing sih pasti puas dgn sensasinya. 4. Jalur Sungai Glidik. Jalur ini mengharuskan kita untuk menyusuri Sungai Glidik sebagai rutenya. Di Jalur ini, kita akan mendapatkan sensasi berdiri di bibir air terjun yang mempunyai tinggi 180 meter ini. Dengan juram yang dalam dan sangat terjal, jalur ini hanya direkomendasikan untuk para petualang profesional , Panorama yang disajikan juga sangat menawan terutama bagi penggemar ketinggian. Namun perlu ekstra hati-hati karena tidak ada pagar pembatas di antaranya, ada sih tapi kecil dan belum sepenuhnya dipagar. Terlihat jurang yang amat dalam di depan mata.Waktu yang pas adalah ketika pagi hari. Sekitar pukul 08.00 WIB pagi, Anda akan melihat bergesernya sinar matahari diantara cekungan air terjun, menyaksikan kabut tipis yang dibentuk oleh bulir air.Turun kebawah air terjun sekitar 45 menit. Momen yang sempurna untuk berfoto hanya didapat ketika pagi. Hal ini karena masih belum banyak noise akibat angin yang berair. Jangan terlalu sore karena sering mendung, hujan, dan banjir di dasar sungai. . 5. Via Air Terjun Kabut Pelangi. Nah untuk kalian yang berada di lokasi Jember, dapat mengikuti rute Jember-Kencong-Jombang-Tempeh-Dampit-Pronojiwo. Dimana kita dapat mengikuti arah petunjuk jalan yang sudah disediakan. Jika kita menggunakan rute ini, maka kita akan menemukan beberapa lokasi air terjun lainnya terlebih dahulu seperti Coban Sumber Telu, Air Terjun Kapas Biru, Air Terjun Kabut Pelangi. Dari lokasi Air Terjun Kabut Pelangi perjalanan kita tinggal menuju Goa Tetes dengan jarak 1 km dan Air Terjun Tumpak Sewu 2 Km saja. SEMANGAT jalan guyss, sampai kita menemukan spanduk masuk Goa Tetes disisi kiri jalan. Jika sudah menemukannya, berarti lokasi pintu masuk Air Terjun sudah dekat, kita hanya cukup mencari spanduk masuknya saja yang bertuliskan "Serpihan Surga itu Memang Ada Air Terjun Tumpak Sewu". Langsung ikutin jalan guyss.. Kalian akan menemukan keindahan surga itu.. hehe. . SOOOO. BUAT KALIAN yang ingin ke Tumpak Sewu saya saranin berangkat Pagi-pagi guys, kalo dari kota Malang sih memakan waktu +-2jam an, datang lebih awal agar kita bisa puas menikmati keindahannya dan puas berfoto-foto untuk di abadikan momentnya di Sosial Media.. Sekalian kita mempromosikan ke turis asing, bahwa INDONESIA memiliki KEINDAHAN ALAM yang menakjubkan. Mari kita sama-sama pamer kepada dunia, kalau Indonesia itu Indah.. . Bukan Kaleng Kaleng.. SUPER ADVENTURE IS THE BEST..! Pliss lahh, saya pingin banget jaket produk lokal Jaket Denim ini, dari dulu sangat pingin memiliki jaket keren seperti ini, semoga ini menjadi kado ulang tahun saya dari Super Adventure Id.. Wish me Luck.. ig: siregaragung95

  • @ernikasih8335

    @ernikasih8335

    5 жыл бұрын

    Wah ini sih yg paling keren komennya, membawa pengalaman pribadi ke tumpak sewu juga.

  • @donisatriyoutomo5598

    @donisatriyoutomo5598

    4 жыл бұрын

    boleh tau kalo buat org pemula yg baru pertama kali pgn ke tumpak sewu dari 5 trek tsb yg sangat dianjurkan itu via mana ya? terimakasih smg dibantu jawab 🙏

  • @andradimas644

    @andradimas644

    4 жыл бұрын

    Luar biasa infonya, super informatif. Nuhun kang 😁👍👍👍

  • @dwiherususilo8589
    @dwiherususilo85894 жыл бұрын

    Bagus bro lanjut

  • @andrigeming6493
    @andrigeming64934 жыл бұрын

    kalo menurutku ini salah satu air terjun paling bagus di Indonesia di lumajang tepatnya ,,, top banget pokoknya salam teko jember,,,

  • @eazylive94
    @eazylive944 жыл бұрын

    Wah gila sih, keren banget air terjunnya

  • @chaptonoegroho1694
    @chaptonoegroho16944 жыл бұрын

    Wooow....pink

  • @PongkoImuet
    @PongkoImuet4 жыл бұрын

    Mantul air terjunnya bang..

  • @aldeankeanuathariz2151
    @aldeankeanuathariz21514 жыл бұрын

    Ikut dooooonnnkkkk

  • @sandijejakmancing1120
    @sandijejakmancing11204 жыл бұрын

    Kerennnnn👍👍👍

  • @annisajuliantari6224
    @annisajuliantari62242 жыл бұрын

    Gue salut bgt sih sama kalian, mukanya masih sumeringah, happy keliatan semangat bgt, gue liat jalannya OMG menantang bgt, kalau gue ga punya cidera lutut pengen bgt kesana 😢, bow down buat kalian bertiga kerennnn

  • @irfandriyadi3843
    @irfandriyadi38434 жыл бұрын

    Lumayan buat nyegerin mata pemandangan nya

  • @hedimarista1154
    @hedimarista11544 жыл бұрын

    Sumpah ngeri.bossku iki jalur e wes tau hehehe... jeruuuu

  • @AP-iv2vv
    @AP-iv2vv4 жыл бұрын

    Ngapunten mas Tumpak sewu lumajang mas ,kalau malang coban sewu Hadap2pan ,yg extreme turunnya lewat coban sewu (malang) Koreksi kalau aku salah sedulur Matur nuwun

  • @ar_ardiie7262

    @ar_ardiie7262

    4 жыл бұрын

    Mesti wes seng wisata iku nyebut malang goblokk wes

  • @kf2683

    @kf2683

    3 жыл бұрын

    @@muhammadnauval9545 manfaatno yokpo maksud e? Sebagian daerah ndek malang yo ndek lereng semeru. Prasamu semeru ombone mek sak kecamatan opo.

  • @prayogacandra2920

    @prayogacandra2920

    3 жыл бұрын

    googling o le, semeru termasuk dalam dua wilayah kabupaten

  • @AP-iv2vv

    @AP-iv2vv

    3 жыл бұрын

    @@muhammadnauval9545 Yo gak baperan ,ancen pean sing salah iki...!!! Koment pean seakan2 malang nyaplok jeneng , seakan2 semeru mek melok 1 wilayah Kudu dikoreksi slur ,salah yo salah bener yo bener

  • @kf2683

    @kf2683

    3 жыл бұрын

    @@muhammadnauval9545 goblok

  • @rozinrahmanhakim5166
    @rozinrahmanhakim51665 жыл бұрын

    Wihh, keren abisss... Mantap!

  • @SuperAdventureID

    @SuperAdventureID

    5 жыл бұрын

    Paraaaaahh yaaa! Spot bagus buat ngasi makan instagram nih hahaha

  • @valdanochannel1344
    @valdanochannel13444 жыл бұрын

    Lumajang bilang hadir✋

  • @indahndut5255
    @indahndut52554 жыл бұрын

    Tumpak i ping sewu kui siip.😃😃😃

  • @Donykovida
    @Donykovida3 жыл бұрын

    Nice... keren ! rencana kesana nih ROAD BIKE ! ke Tumpak Sewu tapi kayaknya ga turun

  • @TheAmanTerkendali
    @TheAmanTerkendali5 жыл бұрын

    1. Jalur pertama melalui Desa Sidomulyo. Jalur ini adalah yang paling mudah yang paling dekat dengan Tumpak Sewu. Melalui jalur ini bisa melihat pemandangan yang bagus. Berbagai anak tangga dari bambu serta dikombinasikan dengan kayu-kayu, tampak kuat untuk berpegangan. Sepanjang jalur ini, terdapat beberapa gardu istirahat. Jalur ini juga mengharuskan kita untuk menyebrangi sungai dahulu. 2. Jalur kedua, melalui Gua Tetes. Lewat jalur ini dapat merasakan sensasi menuruni air terjun dari Tumpak Sewu, dengan pemandangan stalagmite dan stalaktik dan juga guyuran aliran air yang deras. Aksesnya menuruni anak tangga yang licin, merambati tebing air terjun, kemudian melawan arus sungai sekitar 200 meter. Melalui jalur ini membutuhkan 3 jam kurang untuk berangkat dan pulang. Jalur ini termasuk jalur favorit karena tantangannya. 3. Jalur via Ampel Gading, yaitu jalur yang paling ekstrim di Air Terjun Tumpak Sewu. Melalui jalur ini diharuskan untuk menuruni tebing air terjun yang curam dan membutuhkan keahlian panjat tebing dan trekking. 4. Jalur keempat melalui Sungai Glidik. Melalui jalur ini kalian dapat merasakan sensasi berdiri di bibir air terjun yang mempunyai tinggi 180 meter. Jalur yang dilalui oleh tim Travelism adalah via Desa Sidomulyo. Jalur pertama dan juga paling dekat untuk menuju ke Tumpak Sewu. Keren terus tim Travelism dari Super Adventure untuk eksplor keindahan alam Indonesia! IG: @ser_seguro

  • @NE0584
    @NE058410 ай бұрын

    Pak Menteri Pariwisata ayo dong dibangun infrastrukturnya .. Kelas dunia...Mulai byk Wisman nya lo iki pak..Safety nya parah bgt..jalan nya licin...Apa hrs nunggu makan korban dulu? tempat Wisata Indonesia byk yg keren cmn kebanyakan Sarana Prasarananya asal2an terutama jalan akses dan Toiletnya.. dan sampahnya ampun.. cb buat program yg betul2 out of the Box dong Pak Sandi Uno rubah wajah Pariwisata Indonesia jd jauh lbh baik .. Rubah 360 Derajat. Misal dipintu masuk buat Tanda peringatan dilarang keras berikut sanksi keras bagi pembuang sampah...dan Toiletnya pak ...ampun bgt..gmn Turis2 mau betah

  • @nielmanyuda5154
    @nielmanyuda5154 Жыл бұрын

    SAYANG SEKALI SUDAH D PANTAI LENGGOKSONO TIDAK K PANTAI BANYU ANJLOK. PANTAI TERISTIMEWAH DI MALANG... .

  • @qadrinurrahman
    @qadrinurrahman4 жыл бұрын

    Asyik banget yg pink

  • @iniadit9980
    @iniadit99804 жыл бұрын

    Tempatnya keren bang. Videonya juga pas banget. Jdi kyk di film² tempatnya😭

  • @zainibar9087
    @zainibar90874 жыл бұрын

    Memang alam yg sangat indah akan semakin indah jika dipadukan dengan wanita yg eksotis...paduan warna hijau dan pink menjadi kombinasi yg menyejukkan mata... ..

  • @kamar407
    @kamar4075 жыл бұрын

    5 jalur menuju Air terjun Tumpak Sewu : 1. Via Desa Sidomulyo, jalur ini merupakan jalur ini merupakan jalur yang paling banyak dilewati wisatawan, karena ini adalah trek yang paling mudah dan paling dekat dengan spot air terjun. Di trek ini kita diharuskan melalui berbagai macam anak tangga dari bambu serta dikombinasikan dengan kayu-kayu, tampak kuat untuk berpegangan. Sepanjang jalur ini, terdapat beberapa gardu istirahat. Trek ini juga mengharuskan kita untuk menyebrangi sungai dahulu. Trek ini masih beripa jalan tanah setapak, yang jika hujan, akan menjadi licin. 2. Via Gua Tetes, jalur ini merupakan jalur yang lumayan sulit, namun diperjalanan sebelum ke spot air terjun kita bisa menikmati keindahan stalaktit dan stalagmit gua tetes. Di jalur ini, kita akan merasakan sensasi menuruni air terjun yang megah ini, dengan pemandangan stalagmit dan stalaktit dengan guyuran aliran air yang deras disekita gua. Akses atau jalur paling jauh ini akan membawa lo menuruni anak tangga yang licin dari gua tersebut, merambati bibir tebing air terjun, kemudian melawan arus sungai sekitar 200 meter. Butuh 3 jam kurang lebih untuk berangkat dan pulang melewati jalur kedua ini. Meskipun terlihat berat, namun jalur ini termasuk jalur favorit karena tantangannya dan juga bisa sambil menikmati keindahan gua tetes. 3. Via Ampel Gading. Jalur ini adalah salah satu jalur yang paling ekstrim di Air Terjun Tumpak Sewu. Menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam ini adalah salah satu tantangannya. Keahlian panjat tebing dan trekking sangat dibutuhkan di jalur ketiga ini. Dari sini, terlihat sangat jelas berjajar air terjun yang saling bertumpak atau bertindihan. Beberapa waktu lalu, pada Juni 2015, telah dibangun akses untuk turun menuju bagian bawah air terjun. Namun demikian, tebing sisi selatan ini sangat curam, tegak seperti tembok. 4. Via Sungai Glidik. Jalur ini mengharuskan kita untuk menyusuri Sungai Glidik sebagai rutenya. Di Jalur ini, kita akan mendapatkan sensasi berdiri di bibir air terjun yang mempunyai tinggi 180 meter ini. Dengan juram yang dalam dan sangat terjal, jalur ini hanya direkomendasikan untuk para petualang profesional , Panorama yang disajikan juga sangat menawan terutama bagi penggemar ketinggian. Namun perlu ekstra hati-hati karena tidak ada pagar pembatas di antaranya, ada sih tapi kecil dan belum sepenuhnya dipagar. Terlihat jurang yang amat dalam di depan mata.Waktu yang pas adalah ketika pagi hari. Sekitar pukul 08.00 WIB pagi, Anda akan melihat bergesernya sinar matahari diantara cekungan air terjun, menyaksikan kabut tipis yang dibentuk oleh bulir air.Turun kebawah air terjun sekitar 45 menit. Momen yang sempurna untuk berfoto hanya didapat ketika pagi. Hal ini karena masih belum banyak noise akibat angin yang berair. Jangan terlalu sore karena sering mendung, hujan, dan banjir di dasar sungai. 5. Via Air Terjun Kabut Pelangi. Bagi kita yang berada di lokasi jember kita bisa mengikuti rute Jember-Kencong-Jombang-Tempeh-Dampit/Turen-Pronojiwo. Dimana kita dapat mengikuti plang petunjuk jalan dan ikuti saja jalan tersebut. Bila kamu menggunakan rute jalan ini, maka kamu akan menemukan beberapa lokasi air terjun lainnya terlebih dahulu seperti Coban Sumber Telu, Air Terjun Kapas Biru, Air Terjun Kabut Pelangi. Dari lokasi Air Terjun Kabut Pelangi perjalanan kamu hanya tinggal menuju Goa Tetes dengan jarak 1 Km dan Air Terjun Tumpak Sewu 2 Km saja. Lanjutkan saja mengikuti jalan hingga kamu menemukan spanduk masuk Goa Tetes disisi kiri jalan. Jika sudah menemukannya, berarti lokasi pintu masuk Air Terjun sudah dekat, kamu hanya cukup mencari spanduk masuknya saja yang bertuliskan "Serpihan Surga itu Memang Ada Air Terjun Tumpak Sewu". Kamu cukup masuk mengikuti arah dari spanduk itu saja. Keindahan Air terjun ini juga bisa diakses melalui via udara baik menggunakan drone, helicopter, dll. Dari atas kita menikamati keindahan air terjun tumpak sewu dari berbagai sudut pandang Tim Travelism Super Adventure menuju lokasi air terjun tumpak sewu melalui Jalur Desa Sidomulyo Yaitu jalur pertama yang resmi, cepat dan mudah diakses . IG : @agustrike

  • @faizilmy
    @faizilmy5 жыл бұрын

    5 jalur menuju lokasi wisata air terjun tumpak sewu : 1. Jalur resmi Menuju air terjun tumpak sewu Via desa sidomulyo, Jalur ini adalah yg paling mudah dan deket dengan lokasi wisata air terjunnya. 2. Jalur kedua melalui jalur gua tetes, Jalur ini Menuruni air terjun yang megah ini, Dan dengan pemandangan yang cihuy banget. Memank jalur ini paling jauh tapi sensasi yang dihadapi Sangat cocok untuk yg suka tantangan banget. Butuh 3 jam lebih kurang untuk pergi dan pulang nya. Namun jalur ini merupakan jalur favorit Karena semua tantangannya. 3. Jalur via ampel gading Jalur ini merupakan jalur yang paling ekstrim, Yaitu menuruni Tebing air terjun Bagian selatan Yang curam. Namun jalur ini sangat cocok untuk para petualang seperti MAPALA, KPA, PETALA dll... 4. Jalur Melalui sungai glidik sebagai pacuannya Namun jalur ini biasanya Direkomendasikan untuk para petualang Yang sudah profesional. 5. Jalur ini merupakan jalur rahasia bro Jalur udara, pake helicopter jamin lu langsung sampai ke lokasi wisata air terjunnya... Lu gak harus profesional yang penting lu bisa sewa helicopternya hahahaha Tim Travelism Super Adventure menuju lokasi air terjun tumpak sewu melalui jalur desa sidomulyo Yaitu jalur pertama yang mudah dan cepat Ig : @faizilmy / faiz ilc

  • @bolangsangeng744
    @bolangsangeng7444 жыл бұрын

    Mantep bnr

  • @muaratuhupofficial3854

    @muaratuhupofficial3854

    4 жыл бұрын

    kzread.info/dash/bejne/a42alMZ6o7OfkqQ.html

  • @aanguna6637
    @aanguna66374 жыл бұрын

    Sypa yg salfokkk hahah

  • @nasirudinrudinn6669
    @nasirudinrudinn66694 жыл бұрын

    Wao.bro.keren.banyak.sampahnya.wkwkwk

  • @ba6us
    @ba6us5 жыл бұрын

    5 jalur menuju Air terjun Tumpak Sewu / Coban Sewu: (1) Jalur Pertama - Desa Sidomulyo Jalur ini adalah favorit karena paling mudah & paling cepat menuju Air Terjun Tumpak Sewu. Nanti saat diperjalanan kamu akan mendapatkan pemandangan yang sangat asri banget deh, hutan-hutan yang sangat lebat dan sungai-sungai. Perlu diperhatikan guys, jalan menuju tempat air terjun adalah dengan setapak menuruni anak tangga dari bambu dan dikombinasikan dengan kayu-kayu, jadi perlu berhati-hati. pakai sandal adventure sangat disarankan, karena jalan yg licin becek dan menyebrangi sungai juga. Oiya guys sangat effort hard, play hard sekali tuk sampai di Air Terjun Tumpak Sewu itu tapi tenang kalo lelah istira hard rebahan dulu sambil lihat kanan kiri indahnya pemandangan, langsung hilang deh lelah lo. Via Desa Sidomulyo ini ada dua cara dalam menikmati keindahan Air Terjun Tumpak Sewu yaitu dengan melihat panorama keindahannya dari atas atau turun kebawah ke air terjunnya langsung dengan jalan setapak gunakan tangga dari bambu yang ada talinya, selalu waspada yaa! (2) Jalur Kedua - Gua Tetes. Jalur ini cocok sekali untuk anak-anak yang suka petualang, mengapa demikian? Karena jika lewat jalur ini penuh tantangan sekali guys, lo akan merasakan sensasi menuruni air terjun dan serunya lagi bagi kamu yang punya jiwa pemberontak, okelah luapin amarah lo dengan melawan arus sungai hehe :) Bagi lo yang lewat jalur ini untung banget guys, karena kamu akan mendapat suguhan pemandangan yang keren abis yaitu stalagmit dan stalaktit di Gua Tetes yang diguyur aliran air. (3) Jalur Ketiga - Ampel Gading. Jalur ini adalah yang paling ekstrim di Air Terjun Tumpak Sewu. Cocok banget bagi kamu yang merasa hidupnya biasa-biasa saja. Bolehlah coba lewat jalur ini agar hidupmu terasa penuh tantangan dan perjuangan. Menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam ini adalah salah satu tantangan yang disukai oleh explorer sejati. Oiya guys jika kamu lewat jalur ini paling tidak lo harus punya keahlian panjat tebing yang mumpuni ya, modal panjat pinang pas agustusan aja gak cukup lo hehe :) (4) Jalur Keempat - Sungai Glidik Jalur yang cukup berbeda dari yang sebelumnya ini akan menggunakan Sungai Glidik sebagai pacuannya. Jalur ini cocok sekali guys buat kamu yang suka menantang jiwa yang tenang, membakar semangat juang dan bikin kenangan tuk mewarnai hidup yang tak kan terulang. Mengapa demikian? Karena di Jalur ini, lo akan mendapatkan sensasi berdiri di bibir air terjun yang mempunyai tinggi 180 meter ini. Dengan juram yang dalam dan sangat terjal, akan tetapi semuanya akan terbayar lunas dengan usaha lo untuk menikmati anugerah indahnya alam Air Terjun Tumpak Sewu dengan sensasi yang penuh perjuangan banget lewat jalur ini. (5) Jalur Kelima - Air Terjun Kabut Pelangi Mayan banyak guys keuntungan menggunakan jalur ini, adalah dimana kita akan menemukan beberapa lokasi air terjun lainnya terlebih dahulu seperti Coban Sumber Telu, Air Terjun Kapas Biru, Air Terjun Kabut Pelangi. Dari lokasi Air Terjun Kabut Pelangi perjalanan tinggal menuju Goa Tetes kemudian berlanjut ke Air Terjun Tumpak Sewu. Jika nanti ketika perjalanan ada slogan gini "Serpihan Surga itu Memang Ada Air Terjun Tumpak Sewu". Berarti udah deket, yak siapkan mental dan nyali guys, bentar lagi kamu akan melihat Panorama indahnya Air Terjun Tumpak Sewu. Tim Travelism Super Adventure bisa sampai ke Air Terjun Tumpak Sewu melalui Jalur Desa Sidomulyo. Instagram - @bagusprobs

  • @FANStudioeducation

    @FANStudioeducation

    4 жыл бұрын

    JALUR GOA TETES IS THE BEST

  • @fransiscussubakti7828
    @fransiscussubakti78284 жыл бұрын

    GOKSS

  • @admyes7725
    @admyes77254 жыл бұрын

    Yang kesini gara gara lihat. Benda aneh warna merah muda. Like

  • @sash09
    @sash094 жыл бұрын

    Sumph keren banget pengambilan gambarnya

  • @mahardianwicaksono238
    @mahardianwicaksono2384 жыл бұрын

    Klo ane lebih suka kapas biru.. ga jauh dr tmpak sewu.. lebih adem.. n trekkingnya juga lmyan..

  • @man_kuylah1068
    @man_kuylah10684 жыл бұрын

    Busett maen buka aja itu beha🤭

  • @fauziahmad6290
    @fauziahmad62904 жыл бұрын

    Ke air terjun jaran goyang bro didesa kami..desa wisata guyangan

  • @pulungms8882
    @pulungms88825 жыл бұрын

    Jalur menuju air terjun tumpak sewu: 1. Via Desa Sidomulyo Jalur ini merupakan jalur resmi yang berada di Desa Sidomulyo. Jalur ini juga merupakan jalur yang paling mudah untuk di lalui. 2. Via Gua Tetes Pada jalur ada sebuah pemandangan berupa stalagmit dan stalaktit yang d hiasi dengan guyuran air dari atas. 3. Via Ampel Gading Jalur ini dikatakan jalur paling sukit menuju air terjun tumpak sewu. Pada jalur ini pengunjung melewati beberapa tebing yg berada di sebelah selatan air terjun. 4. Via Sungai Glidik Jalur ini melewati bantaran sungai glidik yang cukup dalam dan terjal. Pada jalur ini tidak sembarang orang yang di perbolehkan. Karena pada jalur ini khusus pengunjung yang sudah mempunyai jam terbang yang banyak pada alam. Teman" dari Superadventure melewati jalur resmi yaitu via Desa Sidomulyo. @pulung

  • @sasmintoroger6484
    @sasmintoroger64844 жыл бұрын

    Tumpak sewu sdh kabupaten lumajang bro

  • @yoyok1038
    @yoyok10385 жыл бұрын

    1. jalur resmi via sidomulyo,jalur ini merupakan jalur yang digunakan oleh tim travelism super adventure untuk sampai di tumpak sewu. dengan melalui jalur ini kalian akan mendapatkan panorama yang indah saat perjalanan,jalur ini landai dan terdapat beberapa gardu peristirahatan,tetapi perlu di perhatikan biasanya sehabis musim hujan kondisi jalan akan semakin licin dan berbahaya. 2. Jalur via goa tetes,merupakan jalur dengan pemandangan yg ciamik nan megah,dengan sensasi stalagmit dan stalaktit di kanan dan kiri kita dengan guyuran aliran air yang deras. jalur ini merupakan jalur favorit karena treknya yang menantang. 3. Jalur via ampel gading,jalur ini merupakan jalur yang paling ekstrem,menuruni tebing air terjun bagian selatan yang curam ini adalah salah satu tantangan yang disukai oleh para petualang. 4. Jalur ini cukup berbeda karena kalian akan menggunakan sungai glidik sebagai pacuannya. Dijalur ini kalian akan mendapatkan sensasi berdiri di bibir air terjun yang memiliki tinggi 180 meter. Jalur ini hanya direkomendasikan untuk para petualang dengan jam terbang yang sudah memadai. IG. _yoganst

  • @AdhymantanTKI
    @AdhymantanTKI4 жыл бұрын

    Ampun cantiknya. Andai pemerintah memperhatikan.

  • @damanmaman7080
    @damanmaman70804 жыл бұрын

    Mntul dah yg mke Oren

  • @mangarajr9054
    @mangarajr90544 жыл бұрын

    Back sound nya kren..

  • @adityasyahputra1848
    @adityasyahputra18484 жыл бұрын

    Langsung pngen ksno

  • @Panggihheri
    @Panggihheri4 жыл бұрын

    Pengen banget ke air terjun tumpak sewu

  • @upposcream2233
    @upposcream22334 жыл бұрын

    Turun enak, pas balik pasti ngeluh pegel semua kaki.. Wkwk

  • @mandaoktania6186
    @mandaoktania61864 жыл бұрын

    Pernah ksini ..

  • @susiaja946
    @susiaja9463 жыл бұрын

    Q tanggal 19 agustus kemarin dr situ emg keren bget serpihan surga bget

  • @parminalexander2447
    @parminalexander24474 жыл бұрын

    wooowwww model ceweknya kereennnnnn hahahahahaha

  • @ebroow4203
    @ebroow42034 жыл бұрын

    Masukan buat editor. Konten yg ada Cinematography nya pasti bagus. Tapi editing dan komposisi warnanya kurang banget, jd terlihat hambar. Konten adventure banyak menampilkan panorama landscape yg bagus. Dengan Proses editing, hasil gambar harus jauh lebih bagus dari hasil visual mata kita.

  • @edysusilochannel6873

    @edysusilochannel6873

    4 жыл бұрын

    @andrians jwaban mue keren tu pkai camera

  • @yahyareyqon7678
    @yahyareyqon76784 жыл бұрын

    Hahahah... BH pink, andai perempuan Indonesia kayak gini smw hahaha

  • @diaryhendielllok8907
    @diaryhendielllok89074 жыл бұрын

    mantap jiwa??

  • @yogacomdeca5674
    @yogacomdeca56744 жыл бұрын

    Ijin share dgn sedikit perubahan..

  • @titasikmalaya7111
    @titasikmalaya71114 жыл бұрын

    waduh 😲😃😂

  • @djie_brielz.46
    @djie_brielz.464 жыл бұрын

    9:23 Pasukan hemat kuota 😄

  • @user-su4zk5iz1z
    @user-su4zk5iz1z4 жыл бұрын

    Ws tau lurr ...salam teko pasuruan

  • @hugoperdana92
    @hugoperdana925 жыл бұрын

    Memang track menuju bawah air terjun itu ekstrim dan bikin capek 😂 tapi setelah sampai spot bawah ait terjun... wow wow wow subhanallah kueren bosque 👌🙏

  • @dephythree
    @dephythree5 жыл бұрын

    cuma Indonesia yang punya air terjun keren banget seperti air terjun TUMPAK SEWU

  • @SuperAdventureID

    @SuperAdventureID

    5 жыл бұрын

    Yoi bro! Satu spot air terjunnya ada banyak banget

  • @iyanariansyah6507
    @iyanariansyah65074 жыл бұрын

    Yg kesni skip skip liat yg pink like nya???

  • @inasherp9724

    @inasherp9724

    3 жыл бұрын

    Parah

  • @jadidfadilah4399

    @jadidfadilah4399

    3 жыл бұрын

    😂😂😂😂 ada ada ja warga +62

  • @imamfatazula3533
    @imamfatazula35334 жыл бұрын

    Klou di lenggoksono kgak di banyu anjlok ama pantai bolu-bolu. Bagus loh tempate

  • @Gaming_Moba

    @Gaming_Moba

    3 жыл бұрын

    Iya banyu anjlok keren banget

  • @m.achannel7220
    @m.achannel72204 жыл бұрын

    2x kesini warganya ramah bgt dikasih salak gratisan Bu RTnya cantik dan baik

  • @Gaming_Moba

    @Gaming_Moba

    3 жыл бұрын

    Recom jalur nya enak via malang apa lumajang kak....???

  • @m.achannel7220

    @m.achannel7220

    3 жыл бұрын

    @@Gaming_Moba jalur asli/wisata aslinya itu lumajang dek yg resmi "tumpak sewu"

  • @Gaming_Moba

    @Gaming_Moba

    3 жыл бұрын

    Terima Kasih Kakak.... 😉

  • @m.achannel7220

    @m.achannel7220

    3 жыл бұрын

    @@Gaming_Moba rumahnya mana dek. Lebih deket dr malang, perbatasan sama dampit.

  • @Gaming_Moba

    @Gaming_Moba

    3 жыл бұрын

    Jombang Kak....

  • @habiburridwan3681
    @habiburridwan36814 жыл бұрын

    ni lumajang punya bukan malang,emang sebelahan,bangga dong lumajang

  • @andianadisaputra6339

    @andianadisaputra6339

    3 жыл бұрын

    Coban Sewu ikut malang ngab

  • @alvinprasetya4427
    @alvinprasetya44274 жыл бұрын

    Getar boss

  • @syahrulsidik4692
    @syahrulsidik46924 жыл бұрын

    Blum safty ah turun nya ngeri

  • @sidiqkote6436
    @sidiqkote64365 жыл бұрын

    tumpak sewu via : 1. desa sidomulyo 2. gua tetes 3. ampel gading 4. sungai glidik 5. via valen ngedate bareng gue.... wkwkwkwk.......😆😆😆

  • @sandybriant3102
    @sandybriant31023 жыл бұрын

    semoga subs lo cepet naik bang

  • @03do57
    @03do574 жыл бұрын

    Guwe udah kesitu bang,mantap tu perjalanan nya naik turun?

  • @chairulanam5114
    @chairulanam51143 жыл бұрын

    Masuk wilayah Lumajang gan

  • @mandaoktania6186
    @mandaoktania61864 жыл бұрын

    Pengen ksana lagi

  • @FAUZYCHUSNY
    @FAUZYCHUSNY4 жыл бұрын

    Air terjun ini masuk wilayah Kabupaten Lumajang menurut beberapa sumber resmi

  • @agilraihan6454
    @agilraihan64544 жыл бұрын

    Yang kesini karena tumbnil nya angkat jari

  • @SofiFamily24

    @SofiFamily24

    3 жыл бұрын

    mampir dong mbak, baru belajar traveler hehe

  • @inasherp9724

    @inasherp9724

    3 жыл бұрын

    Liat BH mba

  • @daru1139
    @daru11394 жыл бұрын

    Lumajang wey

  • @sripras8191
    @sripras81915 жыл бұрын

    Tim super adventure Indonesia melewati jalur yg sangat mudah dan dekat dengan wisatanya yaitu tumpak Sewu desa Sidomulyo dan jalur kedua yg disuguhkan dengan kemegahan air terjunnya yaitu gua tetes dan jalur ketiga jalur paling ekstrim via Ampel gading dan jalur keempat hanya direkomendasikan untuk petualang yang sudah profesional dan agak sedikit ekstrim pakailah jalur menuju sungai glidik "Instagram @pras_gyuram"

  • @hasan_afifi
    @hasan_afifi4 жыл бұрын

    Bang, udah pernah lewat pintu pertama yang dari arah Malang? Gokil gila!! Kayak climbing tanpa pengaman. 😂 Tangga besi vertikal 250 meter.

  • @SuperAdventureID

    @SuperAdventureID

    4 жыл бұрын

    Waaaahh belom pernah sih. Macu adrenaline banget tu kayanya. Mesti dicoba kalo mampir lagi. Nice info bro!

  • @unek_unik418

    @unek_unik418

    4 жыл бұрын

    Pernah cuy gokss

  • @evp_2779
    @evp_27794 жыл бұрын

    Saya putuskan untuk kesini, kalau jalan yg menuju kebawah udah bagus aja.. takut euy, wkwkwkkk

  • @athageledex9620
    @athageledex96204 жыл бұрын

    Mak mumpluk..wkwk

  • @putriboneng2675
    @putriboneng26752 жыл бұрын

    Kak kalau dari ranupane masih jauh ap udah dkt

  • @jefrymuliya9888
    @jefrymuliya98885 жыл бұрын

    1. Desa Sidomulyo 👉 jalur yg dipilih 2. Gua Tretes 3. Ampel Gading 4. Sungai Glidik Soir bang gw kagak bisa nulis panjang lebar bin lengkap ala diplomatis 😁 ya intinya Air terjun Tumpak Sewu, Madakaripura dan Superman Big Sister adalah 3 Air terjun paling Ajiiiiiibbbb se-pulau Jawa dan Alhamdulillah gw udah nginjekin kaki kesana 🥰🥰🥰 btw kapan ngadain traveling bareng? IG 👉 jefry_muliyana

  • @guitarschoolprodigygsp8060
    @guitarschoolprodigygsp80602 жыл бұрын

    Wah bahaya gak ini jalurnya

  • @sasmintoroger6484
    @sasmintoroger64844 жыл бұрын

    Bukanya air terjun tunpak sewu lumajang bro

  • @gideonmaleakhi27
    @gideonmaleakhi274 жыл бұрын

    Naek gunung donk..

  • @bjdkipli2011
    @bjdkipli20114 жыл бұрын

    9:47 Kurangin maem nasi mba'..😅🙏

  • @boosteroids

    @boosteroids

    4 жыл бұрын

    Ah udh sedep banget itu body semok, pas lah menurut ane. Porsi nasi nya pas maksudnya😝

  • @rizalfirmansyah7504
    @rizalfirmansyah75043 жыл бұрын

    Itu di Lumajang min.

  • @rozimuhammad5637
    @rozimuhammad56375 жыл бұрын

    5 jalur untuk menuju air terjun tumpak Sewu adalah : 1. Jalur air terjun kabut pelangi 2. Jalur ampel gading 3. Jalur gua Tretes 4. Jalur sungai glidik 5. Jalur desa Sidomulyo Jalur yang dipilih tim travelism super adventure untuk sampai ke air terjun tumpak Sewu adalah 1. Jalur desa Sidomulyo Ig : @muhammad_rozi46

  • @BigBoss-cu5eb
    @BigBoss-cu5eb3 жыл бұрын

    Oy ini Lumajang bkng malang.

  • @SofiFamily24
    @SofiFamily243 жыл бұрын

    Keren... mampir dong

  • @muhammadyusufhamdani4317
    @muhammadyusufhamdani43175 жыл бұрын

    5 jalur untuk menuju air terjun tumpak sewu 1.desa sidomulyo 2.via gua tetes 3.ampel gading 4 via sungai gidik 5 air terjun pelangi Jalur yang di lalui team superadventure adalah jalur sido mulyo yang bertempat di lumajang.. Karna jalur ini adalah jalur yang termudah dan teraman di bandingkan jalur lain. Jalur sidomulyo jalur masuk yang berada di lumajang.. disarankan bagi para traveler untuk mengunjungi via desa sidomulyo ini. IG: yusufh575

  • @viodalisofyan2803
    @viodalisofyan28034 жыл бұрын

    Lumajang ini

  • @jacksparrowjohn1240
    @jacksparrowjohn12404 жыл бұрын

    Itu kab Lumajang bos

  • @yoseprohayadi3547
    @yoseprohayadi35474 жыл бұрын

    gagal fokus tengtop pink

  • @muhammadtektek3495
    @muhammadtektek34953 жыл бұрын

    Permisi numpang tanya infonya di air terjun itu bisa ngecamp ga?

  • @diztianto
    @diztianto5 жыл бұрын

    Ikut giveaway ah , sapa tau dapet Bismillah 5 Jalur Untuk Mencapai Air Terjun Tumpak Sewu : 1. Jalur Air Terjun Kabut Pelangi 2. Jalur Ampel Gading 3. Jalur Desa Sidomulyo (Jalur yg dipilih tim SUPERADVENTURE) 4. Jalur Gua Tretes 5. Jalur Sungai Glidik Explore destinasi wisata jawa timur yg jarang dijamah dong, buar makin maju pariwisata jatim 😊 IG @dnpdis

  • @tugixtx9421
    @tugixtx94215 жыл бұрын

    1.Tumpak Sewu via Desa Sidomulyo 2. Gua Tetes 3.via Ampel Gading 4. Sungai Glidik Jalur yang di pakai tim adventute Via sidomulyo @tugix.tx

  • @maryatip9741
    @maryatip97412 жыл бұрын

    Perjalanan dari panorama ke bawah berapa lama kk?

  • @jembutmekar6760
    @jembutmekar67604 жыл бұрын

    9:21

  • @upettea7976

    @upettea7976

    4 жыл бұрын

    Thumb sent ...