Energi Baru dari Limbah Tahu

Neni Sintawardani tergerak mengolah limbah tahu sekaligus mengubahnya menjadi biogas yang bisa dimanfaatkan masyarakat. Peneliti Utama Pusat Lingkungan dan Teknologi Bersih BRIN ini menjadi inspirasi bagi wanita di Indonesia.
Website: www.cnnindonesia.com
Facebook: / cnnindonesia
Instagram: / cnnindonesiatv
Twitter: / cnniddaily
TikTok: / cnnindonesia
Spotify: CNN Indonesia

Пікірлер: 151

  • @tahudentri3762
    @tahudentri3762Ай бұрын

    terima kasih kepada team CNN dan bang satriyo yg telah mangangkat kebanggan kab sumedang giriharja dsn kami banyak dikenal lebih banyak orang dan untuk berbagi ilmu pengatahuan menjadi desa maju

  • @Bongoldjack
    @BongoldjackАй бұрын

    Saya memproses limbah tahu mnjadi kulit sintetis dan hasil penelitian saya sudah saya tawarkan ke dinas lingkungan hidup batam,jabar,bahkan ke walikota alhamdulilahnya gada yg respon,,,jd saya berfikir di indonesia itu bukan gada org pinter atau urg yg ingin indonesia bersih dan maju,tp di indonesia itu kurang nya org yg punya link org dalem😅

  • @rizalkurniawan2823

    @rizalkurniawan2823

    Ай бұрын

    Kulit sintetis seperti apa ini om? Sharing boleh

  • @Bongoldjack

    @Bongoldjack

    Ай бұрын

    @@rizalkurniawan2823 aduh maaf mas hasil penelitian,jd gbs share smbrangan

  • @kholidcoy0781

    @kholidcoy0781

    Ай бұрын

    pada bodo amat giliran ada uang pada Gercep 😌

  • @SbtYouTube123

    @SbtYouTube123

    Ай бұрын

    energi of viral

  • @Rokaishi

    @Rokaishi

    Ай бұрын

    Gimana mau viral, hasilnya saja tidak ditunjukkan "sembarangan"

  • @user-nu8pl1ms4i
    @user-nu8pl1ms4iАй бұрын

    Sangat bermanfaat bu. Keren CNN, terus hasilkan produk jurnalistik yg berkualitas

  • @Hag781
    @Hag781Ай бұрын

    Dengan segala keterbatasannya kita tidak pernah kekurangan orang yang cerdas dan sumber daya yang mumpuni tapi yang sangat menjadi kekurangan adalah orang orang yang jujur, peduli dan orang orang yang memberikan kesempatan

  • @wiwidian2429

    @wiwidian2429

    Ай бұрын

    Betul

  • @amel1143
    @amel1143Ай бұрын

    Semoga makin banyak orang 2 yg baik, perduli seperti bu neni tentunya❤❤❤❤

  • @edyyusuf3463
    @edyyusuf3463Ай бұрын

    Bu Neni.., your is the best... ibu sangat luar biasa menyelamatkan lingkungan dan kehidupan

  • @wiwidian2429
    @wiwidian2429Ай бұрын

    Ibu ini adalah sebaik baiknya orang baik, karena bermanfaat untuk banyak orang. Ada biogasnya juga bisa dimanfaatkan untuk memasak.betul harus ada juga yg merawat ipal darilimbah tahu ini.dua puluribu perbulan dari bio gas limbah tahu itu cukup murah.

  • @fawwazaiman8123
    @fawwazaiman8123Ай бұрын

    Terima kasih bu Neni. Semoga teknologi ini dapat dikembangkan dan dimanfaatkan dengan baik di masyarakat

  • @beegonee
    @beegoneeАй бұрын

    Berapapun hasil positif dari limbah itu sdh sangat jauh lebih baik..mantabs,

  • @serigala98
    @serigala98Ай бұрын

    Kita butuh lebih banyak Ibu Neni

  • @eztokichi3061
    @eztokichi3061Ай бұрын

    di daerah saya peterongan jombang ada pabrik tahu di daerah mbapang ada sekitar 150 pabrik tumpah ruah membuang limbah nya di sungai peterongan.bisa kebayang pencemaran lingkungan yang di timbulkan.tapi bahkan DPR/bupati tidak peduli dengan ada nya pencemaran lingkungan yang parah.permasalahan terus berlanjut selama bertahun tahun.kita sudah sering demo.liputan media lokal tetap di abaikan..entah apa yang terjadi yang pasti lingkungan kita sedang tidak baik baik saja

  • @CakMajid

    @CakMajid

    Ай бұрын

    hehe, tonggo dewe, kata orangSumbermulyo. Limbah Tahu tidak bisa diolah dengan cara apapun....hehehe

  • @wongsienting3733

    @wongsienting3733

    Ай бұрын

    banyak cacing sutranya brrti itu sungai. lumayan tuh jdi ladang duit

  • @eztokichi3061

    @eztokichi3061

    Ай бұрын

    @@CakMajid engeh cak..tapi limbah ne nang kali peterongan imbas e nang masyarakat.enak seng mbuak limbah gak kenek dampak e..wong adoh tekan kaline

  • @eztokichi3061

    @eztokichi3061

    Ай бұрын

    @@wongsienting3733 banyak kalau betah carinya.air sungai nya mengental kayak air liur..

  • @Hana-kc1lq

    @Hana-kc1lq

    Ай бұрын

    Sungai2 Di Jombang memang banyak yg tercemar. Dulu sering lewat Jombang, liat sungai nya hitam pekat baunya busuk sekali bahkan sampah juga banyak 😢 Pernah ada sodara main ke rumah lihat sungai disini kaget sungainya gak penuh limbah

  • @firmanfarid8235
    @firmanfarid8235Ай бұрын

    Kalau saja hal ini diterapkan di lingkungan pengrajin tahu di seluruh Indonesia sungguh sangat membantu. Terutama terhadap lingkungan

  • @yuanovitafitria8968

    @yuanovitafitria8968

    Ай бұрын

    Benar sekali. Tadi ada yang komen bahwa di Jombang juga mengalami masalah serupa

  • @zakirpratama7364
    @zakirpratama7364Ай бұрын

    Wah mantap ya. Penemuan yang harus di apresiasi

  • @HSputraOfficiall
    @HSputraOfficiallАй бұрын

    Coba orang orang yg ada di BRIN untuk turun ke lapangan seperti ini

  • @hrl_fd
    @hrl_fdАй бұрын

    Luar biasa, semoga pengembangan bisa lebih baik lagi... Alhamdulillah....

  • @erwinmilitarisaputra4956
    @erwinmilitarisaputra4956Ай бұрын

    ❤sangat ramah lingkungan dan sangat aman ,

  • @adhikapandji8569
    @adhikapandji8569Ай бұрын

    orang kayak gini yg cocok di dukung jadi bupati!!!

  • @jefrisupriyadi5541
    @jefrisupriyadi5541Ай бұрын

    ibu neni memang jos... di tempat saya banyak pabrik tahu juga...pada di buang ke kali...mohon ibu neni bisa di bantu

  • @aaelofficial
    @aaelofficialАй бұрын

    Sangat bermanfaat

  • @kmgbudiarsana3292
    @kmgbudiarsana3292Ай бұрын

    terima kasih bu neni sintawardani

  • @ekaekanoo
    @ekaekanooАй бұрын

    Luar biasa..

  • @venerdyindrawanto9958
    @venerdyindrawanto9958Ай бұрын

    Yg terpenting pemerintah harus mendukung pendanaan riset dan pemerintah negri ini tidak melulu sebagai politisi kusut.

  • @HewieAysima
    @HewieAysimaАй бұрын

    Harusnya yang viral dan didukung pemerintah ya yang seperti ini

  • @NewKidsOnTheFrags
    @NewKidsOnTheFragsАй бұрын

    Pada dasarnya limbah organik bisa menghasilkan biogas. Yg penting tahu bagaimana cara fermentasi yg benar.

  • @atalim.official
    @atalim.officialАй бұрын

    semoga bisa di ikuti oleh semua pengusaha tahu se Indonesia, jadi zero waste dan jadi bermanfaat untuk sekitar

  • @CeoSunarno
    @CeoSunarnoАй бұрын

    Ini cocok di terapkan di semua daerah di Indonesia terutama di kota Depok kabupaten Bogor Propinsi Jawa Barat

  • @RudyIrawan-ob2bz
    @RudyIrawan-ob2bzАй бұрын

    Klu ada di daerah saya Insa Allah saya tampung.. 😊

  • @Mambo1965
    @Mambo1965Ай бұрын

    Usaha apapun harus memikirkan hasil limbah dari semua produksi...jangan merusak alam yg sudah dikuras habis

  • @andrikurniawan6459
    @andrikurniawan6459Ай бұрын

    Belajar Allahumma sholli wa sallim wa baarikh ala Sayyidina Muhammadin wa'ala ali Sayyidina Muhammadin fil awwalin wal aakhirin wa fil mala'il a'laa ilaa Yaumiddin

  • @saudinchannel9088
    @saudinchannel908823 күн бұрын

    Harus nya di kasih juga video cara pengaplikasian nya, biar masyarakat dapat mencontoh dalam pembuatan biogas tersebut

  • @senimansantai
    @senimansantaiАй бұрын

    sehat2 ya orang baik

  • @ariemarfudin1532
    @ariemarfudin1532Ай бұрын

    limbah apapun bisa dikelola mejadi energi selama ada kemauan dan ada uang untuk mengembangkannya

  • @p_y_ano4571
    @p_y_ano4571Ай бұрын

    ngiler liatnya saya oenggemar tahu dan tempe

  • @GeriJansen
    @GeriJansenАй бұрын

    Punya usaha harus tangung jawab, Jagan asal dan ngerugin orang dan lingkungan,

  • @user-wq2zc2yx2f

    @user-wq2zc2yx2f

    12 күн бұрын

    Di kampug aku gak ada di buang air limbahnya ,kita kasih sapi biar cepet gemuk😊

  • @sandaljepit8002
    @sandaljepit8002Ай бұрын

    Andai saja saya seorang kades di desa saya, dan dana ada, maka 3 pabrik tahu di desa saya, akan saya atur pembuangan limbah seperti yang di atas, tentu akan membantu semua kalangan lingkungan hidup. Misal pemerintah mau membantu dalam pendanaan dan arahan, mungkin setiap limbah akan berguna. TAPI itu kaga mungkin, karena cukong2 di dunia bisnis gas tidak akan tinggal diam.. Sebenarnya bukan u gas saja tuh limbah tahu itu, melainkan untuk pupuk cair sangat bagus jika mau mengolahnya.

  • @kristantorengga5065
    @kristantorengga5065Ай бұрын

    Daerah purwokerto juga ada lupa namanya bahkan listriknya juga bisa dinikmati warganya sendiri

  • @overside6771
    @overside6771Ай бұрын

    Menit 2:53 500Kg hinga 5 kuintal. Bukan kah 500Kg sama dengan 5 kuintal. Kalo pake kata hingga seharusnya kata selanjutnya lebih tinggi nilainya. Pengisi suaranya siapa ya

  • @sarwoadi2317

    @sarwoadi2317

    Ай бұрын

    😅😅😅😅😅

  • @anashernandez8695
    @anashernandez8695Ай бұрын

    ayo brin ke malang banyak sentra tahu tempe disini

  • @orange8172
    @orange8172Ай бұрын

    Siapa tau dapat ilmu bnyak dari sana

  • @mustipunyaemail
    @mustipunyaemailАй бұрын

    Perlu d perbanyak d indonesia.

  • @mangjay80
    @mangjay80Ай бұрын

    Pulang dari bandung ke majalengka naik angkutan umum mikro buhe atau rw sisa uang tinggal sepuluh ribu di sumedang lapar ada yg nawarin tahu kubeli 10 ribu di bonusin beberapa cabe hijau saya makan tuh tahu sama cabenya dikirain cabe cabean ternyata cabe beneran pedas nya minta ampun mau minum uangnya habis DONGEEENG

  • @fotodekacom
    @fotodekacomАй бұрын

    Buat yang menonton, untuk segera dapat meneruskan ini ke relasi anda yg di DPRD, PNS Pemda ... Biar Pemda kolaborasi dengan BRIN dan Desa Giriharja.

  • @p_y_ano4571
    @p_y_ano4571Ай бұрын

    saya penggemar tahu dan tempengiler liatnya

  • @hernadopanjaitan7226
    @hernadopanjaitan7226Ай бұрын

    Baguslah di temukan Menjadi Pembangkit Listrik Enerzi Biru Terbarukan, di Republik indonesia sangat2 Banyak Ahli2 kimia yang bisa menciptakan Pembangkit Mesin Listrik Enerzi Biru Terbarukan di seluruh Republik indonesia.

  • @tretangaok
    @tretangaokАй бұрын

    Orang pintar spt ini sering kali luput oleh pemerintah

  • @Rise122
    @Rise122Ай бұрын

    Seharusnya pemerintah Indonesia hrs gercep utk energi terbarukan yg kek gini nih hrs diperhatikan dan dikembangkan lgi

  • @JossRiyadi
    @JossRiyadiАй бұрын

    Jika setiap rumah di beri mesin pengolahan limbah dan diproduksi, lalu di wajibkan saya rasa bisa menjaga ketahanan air bersih dalam bumi/tanah.

  • @bpmberkahplusmanfaat5881
    @bpmberkahplusmanfaat5881Ай бұрын

    Kita sebenanya lebih membutuhkan pakan & pupuk dibanding energi. .. Pemanfaatan limbah menjadi energi juga mrnghasilkan pupuk. Namun ini juga perlu dipertimbangkan mernjadi pakan ternak. Sebenarnya itu.. BERKAH DARI TUHAN YG LUAR BIASA.

  • @bayisehat9631

    @bayisehat9631

    Ай бұрын

    Limbah padatnya semua bernilai ekonomi tinggi dan dipakai sebagai pakan ternak. Di daerah lain, ada peternak yg juga memakai limbah cair sbg tambahan nutrisi di air minum ternaknya. Hanya memang tidak bisa banyak2. Di dusun ini sebagian air yg sdh diolah sudah dipakai juga unt pertanian. Terasa sekali manfaatnya saat musim kering

  • @sampunaheross

    @sampunaheross

    Ай бұрын

    koperasi untuk jual beli hasil bumi juga sangat penting

  • @agekediri4216
    @agekediri4216Ай бұрын

    Seperti biasa, pemerintah Indonesia seolah tutup mata dengan adanya seorang pemikir seperti ibu Nene ini. Padahal ini bisa sangat membantu pemerintah untuk mengurangi anggaran pengeluaran pembelian impor minyak dan gas. Yang di gaungkan pemerintah Indonesia emas 2045 itu hanya slogan belakang

  • @arismintoro649

    @arismintoro649

    Ай бұрын

    Jangan cuma bisanya mencaci maki pemerintah seperti yang dilakukan oleh keturunan imigran dari negeri miskin kere yaman, seharusnya kita sebagai pribumi bersyukur hidup ditanah kita yang subur ,mari kita bangun daerah kita masing masing , kita pribumi pemilik penerus negeri ini ,ingat jangan mau dihasut oleh imigran yaman mereka itu bangsa miskin kere pembangkan suka melawan pemerintah tidak selevel sederajat dengan bangsa kita

  • @agekediri4216

    @agekediri4216

    Ай бұрын

    @@arismintoro649 keluar dari konteks lo bro, tidak ada hubungannya dengan negara lain.

  • @FahmiAbdillah95
    @FahmiAbdillah95Ай бұрын

    nah ada yg paham, soal subsidi, dan pemakaian bbm yg beli terus ke luar negeri alias bbm import

  • @suryosupraptono727
    @suryosupraptono727Ай бұрын

    PEMDA SETEMPAT MULAI DARI LURAH - KECAMATAN - KABUPATEN - PROVINSI SEHARUSNYA MEMPERHATIKAN HAL TERSEBUT.

  • @garumsetiawan7235
    @garumsetiawan7235Ай бұрын

    Di Magetan ada limbah dari sentra industri kulit yang baunya sangat mengganggu lingkungan. Mohon perhatian dari BRIN, barangkali bisa menemukan solusi seperti di video ini.

  • @adhikapandji8569
    @adhikapandji8569Ай бұрын

    mengenai pencemaran, Dinas Sosial dan Lingkungan hidupnya kemana.. harusnya dilakukan cek dan sosialisasi kepada pengusaha tahu

  • @Agussusanto.238
    @Agussusanto.238Ай бұрын

    Ojo mong jengker ae bu, buktikan kalau ibu mampu

  • @rikosyafriadi7246
    @rikosyafriadi7246Ай бұрын

    Apa barunya .. itu biogas udh dari zaman dulu ada

  • @bayisehat9631

    @bayisehat9631

    Ай бұрын

    Tidak ada barunya bisa jadi. Perbiogasan sdh booming saat perang dunia pertama. Yg penting adalah bisa dipakai sebagai salah satu cara untuk mereduksi limbah (cair) sehingga bisa aman sisanya jika dibuang ke lingkungan

  • @Hana-kc1lq

    @Hana-kc1lq

    Ай бұрын

    Bedanya ada orang yg benar2 menerapkan teori menjadi nyata di masyarakat. Banyak sekali teori cara pengolahan limbah, tpi jarang ada yg benar2 bertindak

  • @empritkaji7960
    @empritkaji7960Ай бұрын

    Di tempat q dari kotoran sapi di bikin bio gas,sudah hampir 10 thn tdk beli gas

  • @chusenmochammad9940
    @chusenmochammad9940Ай бұрын

    Gak bau kah itu setelah dibakar?

  • @sampunaheross
    @sampunaherossАй бұрын

    lPb, Itb, Its... apakabar kalian disana... ayo kembangkan ide kalian, untuk masyarakat sekitar

  • @nomib_k2
    @nomib_k2Ай бұрын

    pemda ngapain dah, ga peduliin hal2 spt ini, padahal tiap tahun ada anggaran dana desa. Oh karena ga ada untungnya bwt pribadi para pejabat kek nya, dan blm mengusik kenyamanan mereka. Sungguh luar biasa cara berpikirnya

  • @imamgunarto5591
    @imamgunarto5591Ай бұрын

    Untuk semua saudara saudaraku di kolom komentar ini , saya minta tolong , barangkali ada yg tetangga ibu neni atau punya hub kekerabatan atau mungkin juga kenal dan biasa berkomunikasi dgn beliau . Tolong sampaikan pesan saya , barangkali bisa membantu pengolahan limbah tahu atau limbah apapun itu yg sudah melalui proses fermentasi sehingga menghasilkan bio gas . Tentunya dari hasil proses lilbah tahu yg sudah di proses menjadi bio gas juga menghasilkan limbah / sampah yg aman di buang ke kali/singai . Tetapi akan lebih bijak lagi apabila sampah trsbt tidak dibuang ke sungai atau kali , tetapi di manfaatkan untuk pupuk organik atau campuran pupuk . Dan tentu lebih bermanfaat bagi petani atau penjual tanaman hiad atau hobiis tanaman hias . Atau bisa juga di serahkan pd karang taruna setempat untuk merekrut orang orang disekitar mereka yg menganggur untuk mengolah pupuk trsbt dan mengemasnya dan menjual ke lapak lapak pedagang di seluruh wilayah jawa barat & jkt . Sehingga dapat meningkatkan taraf hidup masyarakat sekitar . Trimakasih sebelumnya...... 🙏🙏🙏🙏🙏

  • @jessicag630
    @jessicag630Ай бұрын

    6:34 Ini detail pembuatan reaktor dan bakteri yang digunakan tidak diliput. Kalau channel milik ragam nusantara prosesnya seperti apa selalu dibahas detail jadi bisa menambah pengetahuan menontonnya. Tapi, kalau menonton channel ini tidak belajar apa-apa.

  • @suryahadiningrat429

    @suryahadiningrat429

    Ай бұрын

    Mereka bikin konten tujuannya dapat like dan subscribe saja bukan untuk berbagi ilmu😂😂

  • @baymact

    @baymact

    Ай бұрын

    Orang awam bisa bosan nonton hal teknis. Kemampuan fokus orang jaman sekarang menurun drastis jadi kalau dijelaskan secara teknis mungkin tidak ada yang nonton sampai habis. Mungkin kalau mau tau lebih detailnya bisa ke lokasi langsung atau ke bu neni. Soalnya teknologi biogas lumayan sulit juga untuk dicontoh orang awam karena teknologinya masih terbatas dan berkaitan dengan gas.

  • @mcahya1389
    @mcahya1389Ай бұрын

    Harusnya Dibikin koprasi juga pak jangan hanya paguyuban.. Biasanya kalo sudah dibikin koprasi bank Indonesia juga suka melirik.. . CSR juga biasanya suka masuk untuk berinvestasi..

  • @zeydcurvy8708
    @zeydcurvy8708Ай бұрын

    2:50 500kg kan sma aja dg 5 kuwintal min

  • @rg6717
    @rg6717Ай бұрын

    Minta dana ke BUMN karena produksi biogas sdh membantu pemerintah ,

  • @sukirnoirit9787
    @sukirnoirit9787Ай бұрын

    Indonesia tdk kekurangan org pintar tetapi kebnyakan orang korup😂

  • @orange8172
    @orange8172Ай бұрын

    PLNDan Pertamina bantu dong😮😮😮. Kalian kan ahli di bagian pipa anti karat😮😮. Kran handal tekanan. Listrik😮😮😮.

  • @yunmalaka8229
    @yunmalaka8229Ай бұрын

    Negara luar mengalami kemarau sedang kita la nina

  • @wahyubimok2727
    @wahyubimok2727Ай бұрын

    09:39 anehnya meski mampu produksi biogas tapi pabrik tahunya menggunakan kayu bakar (serbuk kayu) untuk rebus gilingan kedelai.

  • @rozikinmuhamad7394
    @rozikinmuhamad7394Ай бұрын

    2:50 500kg dan 5 kuwintal apa bedanya???

  • @adhikapandji8569
    @adhikapandji8569Ай бұрын

    Pemerintah daerahnya sibuk cari kursi, nggak penting mikirin yg beginian 😅

  • @dyonart911
    @dyonart911Ай бұрын

    perbedaanya apa om antara 500 kg dan 5 kwintal 😅

  • @MantanOperator77
    @MantanOperator77Ай бұрын

    Demi untuk keberlangsungan teknologi ini, sebaiknya warga menambah iuran nya menjadi 30rb/bln..kalo 20rb sepertinya SGT murah sekali, jdi ketika ada biaya untuk perbaikan dana TDK cukup? Harusnya warga menambah iuran nya..kan kasihan kalo smpe rusak GK terpakai..?🙏

  • @baymact

    @baymact

    Ай бұрын

    Tolong pelajari juga ilmu sosial jangan cuma hitung-hitungan. Sudah disebutkan di video, masyarakat disana tidak mau mengeluarkan uang pribadi dan seharusnya yang bayar itu si pebisnis tahu bukan masyarakat. Tentunya tidak cuma itu ada banyak masalah sosial dilokasi.

  • @sekepinghati1475
    @sekepinghati1475Ай бұрын

    500kg=5 kuintal, sebab 1kuintal itu =100kg😄

  • @indahayuastuti2962
    @indahayuastuti2962Ай бұрын

    500kilo gram hingga 5 kwintal kedelai😅😂

  • @kikiy.h470
    @kikiy.h470Ай бұрын

    antara 500 kg hingga 5 kuintal 😁😁

  • @riyadifawaid1500
    @riyadifawaid1500Ай бұрын

    2:49 bedanya apa? 😂

  • @wahyuapriansah9819
    @wahyuapriansah9819Ай бұрын

    yg danain malah pemerintah singapore 😂

  • @orange8172
    @orange8172Ай бұрын

    Bupatinya kok ngak bantu yaa😮😮😮

  • @pamungkashadi2241
    @pamungkashadi2241Ай бұрын

    Bukan limbah tahu kaya protein?

  • @bayisehat9631

    @bayisehat9631

    Ай бұрын

    Betul sekali. Limbah tahu kaya protein dan VFA lainnya

  • @pamungkashadi2241

    @pamungkashadi2241

    Ай бұрын

    @@bayisehat9631 mending di olah di pabrik buat pakan ternak di jual di toko2 pakan biar ketemu murah nanti. Kalau urusan energi Indonesia masih banyak apalagi di Aceh Nemu sumber minyak ngalahin Arab

  • @sugiyanto1235
    @sugiyanto1235Ай бұрын

    Aku merasakan jadi petani jaman suharto lebih mudah dan di perhatikan dr pada jaman sekarang.petani smakin di persulit.dr smua sudut.

  • @martin-tl6qw
    @martin-tl6qwАй бұрын

    in the end limbah akhirnya sudah tidak menghasilkan gas dan menjadi limbah kembali bahkan semakin pekat dan kental😂

  • @tanpanama3314

    @tanpanama3314

    Ай бұрын

    Limbah akhirnya aman bisa di buang ke sungai Gini amat sdm

  • @martin-tl6qw

    @martin-tl6qw

    Ай бұрын

    @@tanpanama3314 ot4k mana ot4k,ngomongin sdm lagi gapunya kaca lu inti dari vidio diatas cuma pemanfaatan lebih lanjut limbah tahu supaya gak terbuang sia",penyebab bau yg menyengat ini karna kandungan proteinya yg masih tinggi,dan yg dimanfaatin dari gas tersebut cuman amoniak nya yg berkurang,justru walopun amoniaknya berkurang tapi limbah dari gas ini jauh lebih banyak dalam sekali buang karna dikumpulin paham gak lu,pake ot4k lu jangan kemakan mentah" media pencari adsense

  • @bayisehat9631

    @bayisehat9631

    Ай бұрын

    Secara mudahnya limbah awal mengandung bahan organik yg tinggi dan mudah terurai, sehingga kalau tidak diolah akan mudah menjadi komponen rantai pendek yg baunya macam2, sebagian juga dlm bentuk ammonia dan H2S. Dg memakai sistem anaerobik, maka proses ini menjadi terkontrol di dalam reaktor. Hasilnya,kandungan bahan organik akan berkurang 90-95%, sisanya 5-10% lebih aman dan lebih encer buat masuk ke perairan biasa

  • @martin-tl6qw

    @martin-tl6qw

    Ай бұрын

    @@bayisehat9631 bocah teori,org" macam kalian ini yg pasti mendukung anis😂 gak denger? kalo yg dipake limbah pekat dan tanpa tambahan em4/dll,dan sisa limbah setelah di ambil gasnya tinggal 10%? wtf ilang kemana bro sisanya,lu pikir itu limbah bisa dipake bertahun" sebelum nyinyir sok pinter teori mending riset dulu yg bener jangan cuman asal percaya media pencari adsense

  • @asapstereotype8849

    @asapstereotype8849

    Ай бұрын

    ​@@martin-tl6qwduh udh salah berisik lagi. sini saya jelasin ya sebagai orang yang pernah meneliti di biogas plant giriharja. jadi limbah tahu dari banyak pabrik dikumpulkan terlebih dahulu, lalu dialirkan ke reaktor-reaktor biogas. nah di dalam biogas ini sudah ada mikroba anaerobik yg fungsinya ngubah kandungan organik jadi biogas (CH4, CO2, H2S, dsb). biogas akan tetap terbentuk walaupun tidak ada penambahan bibit-bibit mikroorganisme/em4 krn memang sudah ada mikroba yg menetap di reaktor biogas tsb. hasil keluaran dari reaktor tentu sudah jauh lebih aman krn proses pengolahan dalam biogas tsb dpt mengurangi 80-90% lebih kandungan polutan organik (COD), dan juga kinerja biogas senantiasa dipantau oleh bbrp parameter spt pH ataupun COD jadi bisa dibilang cukup aman. perihal beban pencemaran tentunya akan lebih baik dgn adanya biogas plant tsb krn logikanya apabila limbah yg dihasilkan dr pabrik tahu memiliki kadar polutan tinggi misal 10, lalu dgn adanya biogas plant kadar polutan berkurang menjadi 1/2 dan tentu sj beban pencemar di aliran sungai yg biasa menerima tampungan limbah akan jauh lebih berkurang. sampai sini paham gak wahai pendukung wowo?

  • @rajawibu9259
    @rajawibu9259Ай бұрын

    GG sih tapi tau kan pemerintah konoha buta dengan inovasi kayak gini

  • @ojstroberi3601
    @ojstroberi3601Ай бұрын

    Konten doang fakta nya limbah bebas di buang ke sungai di mana-mana. Jujur saja lah

  • @FunNreact409
    @FunNreact409Ай бұрын

    Parah sih tapi investor nya malah singapore bukan pemerintah sendiri...malu jadi pemerintah Indonesia ya

  • @uzumaki_bocil
    @uzumaki_bocilАй бұрын

    dapur nya jorok terus ga pake sarung tangan 😢 jadi enek njirr

  • @hobihewandanpetanimal8057
    @hobihewandanpetanimal8057Ай бұрын

    NARASI MENYESATKAN. Karena yang pasti bahan baku tahu yang katanya makanan merakyat adalah KEDELAI IMPOR!!

  • @wongkampung8740
    @wongkampung8740Ай бұрын

    Bikin tahu tempatnya jorok banget ya

  • @DietDazzle896
    @DietDazzle896Ай бұрын

    W yang udh tau energi dari plasma (bukan solar cell) tanpa harus memutar generator , dan menghasilkan listrik tertawa mendengar hal ini . Menggunakan generator untuk menghasilkan listrik Sangatlah BOROS dalam hal menghasilkan energi dan ga ekonomis

  • @DietDazzle896

    @DietDazzle896

    Ай бұрын

    Ini yang dinamakan zero point energy or cashmir effect by hendrick cashmir

  • @bayisehat9631

    @bayisehat9631

    Ай бұрын

    Kalau di desa ini energi biogas hanya dipakai untuk memasak, menggantikan LPG atau kayu ygbiasanya dipakai di tempat ini. Kalau untuk listrik, tidak efektif dan tidak ekonomis krn volumnya tidak cukup besar

  • @DietDazzle896

    @DietDazzle896

    Ай бұрын

    @@bayisehat9631 cara kerja biogas menghasilkan gas metana untuk memasak , memanaskan air , dan pembangkit listrik , yang jadi masalahnya boros karena gas dibakar di combustion chamber memutar generator tetapi energi listrik tidak sebanding kebutuhan rumah tangga , dan membutuhkan biaya yang sangat mahal

  • @DietDazzle896

    @DietDazzle896

    Ай бұрын

    @@bayisehat9631 konsep dari pembangkit listrik biogas dengan cara membakar gas metana yang dihasilkan oleh limbah tahu karena fermentasi dari bakeri e-coli , kemudian biogas tersebut dibakar di combustion chamber atau karbulator untuk memutar rotor yang tersambung ke generator , kemudian generator menghasilkan listrik hal ini membuat menjadi sangat TIDAK EFISIEN dan sangat TIDAK EKONOMIS terutama di kampung yang kurang dari sumber daya listrik dan uang , akhirnya masyarakat di garis kemiskinan tidak memperoleh manfaat dari listrik atau ada pihak lain yang tidak tersalurkan listrik.

  • @DietDazzle896

    @DietDazzle896

    Ай бұрын

    ​@@bayisehat9631 konsep yang saya maksudkan bukan biogas , bukan juga solar cell melainkan plasma energi jadi dengan menggabungkan crystal energi yang ketika bersentuhan dengan panas , tekanan maka dapat menghasilkan listrik statis yang cukup menerangi seluruh kota maupun desa , konsep ini yang pertama kali digunakan oleh Nikola tesla untuk menghasilkan arus AC tanpa generator dengan memanfaatkan barium cyclanade crystal yang digabungkan dengan radioactive elemen, kemudian dihubungkan ke tanah dan anthena dan cukup menghasilkan 50000 watt

  • @ternyataislam
    @ternyataislamАй бұрын

    Respect 🫡