Dimmer Listrik AC dengan Voltmeter

Mari Belajar,
Dikesempatan ini saya membuat rangkaian elektronik menjadi dimmer, untuk mengatur voltage dari listrik rumah.
Alat ini dapat digunakan untuk mengatur kecepatan putaran gerinda, kecerahan lampu, maupun panas dari solder listrik.
Terimakasih bagi rekan-rekan yang sudah menyempatkan diri untuk menonton.
skema rangkaian: drive.google.com/file/d/1QVuV...
audio: Read All Over - Nathan Moore

Пікірлер: 37

  • @sayurdaerah
    @sayurdaerah8 ай бұрын

    Rapih & Keren

  • @roberprojects

    @roberprojects

    8 ай бұрын

    Terimakasih atas supportnya

  • @Rahmanirika
    @Rahmanirika8 ай бұрын

    Terima kasih pak untuk tutorialnya Sangat mudah di pahami penjelasanya👍🏻

  • @roberprojects

    @roberprojects

    8 ай бұрын

    Terimakasih untuk supportnya

  • @Rahmanirika

    @Rahmanirika

    8 ай бұрын

    ​@@roberprojectsitu yg dilepas kakinya ada 2 apa 4 yaa ? Punya saya ada 4 kaki

  • @roberprojects

    @roberprojects

    8 ай бұрын

    Iya itu kiprok 4 kaki

  • @alitfebiyanto951

    @alitfebiyanto951

    4 ай бұрын

    ​@@roberprojects mas coba bikin dinamo di pararel in ke listrik rumah mohon jawab

  • @isamismaya6654
    @isamismaya66545 ай бұрын

    bang mau tanya kalo untuk mengatur voltase di mesin las , modif rangkaian regulatornya gmn gan?

  • @Calon_jenazah_011
    @Calon_jenazah_0114 ай бұрын

    Melubangi nya pakai apa mas

  • @kamsir3820
    @kamsir38204 ай бұрын

    om mau tanya itu stop kontaknya ko jadi ada power 22nyaa.. kenapa ya om.? wiring kabel kabel sudah disamakan padahal

  • @roberprojects

    @roberprojects

    4 ай бұрын

    Maksudnya 22nya ada api atau gmna om? Klo yg dimaksud 22nya ada api wakti di tespen, coba cek sumber listriknya om.

  • @StevenWilliam-eb3co
    @StevenWilliam-eb3co3 ай бұрын

    Mas itu dimmer nya berarti emng gabisa sampai mutus tegangannya ya, sampai 0V gitu?

  • @roberprojects

    @roberprojects

    3 ай бұрын

    Bisa mas, untuk ngatur supaya sampe 0 volt puter trimpot yg kecil pada dimmernya

  • @StevenWilliam-eb3co

    @StevenWilliam-eb3co

    3 ай бұрын

    ​@@roberprojects kalau boleh tau itu alat jadinya keseluruhan dijual berapa mas?

  • @yustitoandrea5570
    @yustitoandrea55707 ай бұрын

    Bang mau tanya, kenapa ya kl dimmer saya kasih voltmeter, di tegangan rendah dimmer berdengung dan resistor yang di voltmeter panas banget, tp kl tidak di pasang voltmeter aman bang dimmernya di teganggan rendah

  • @roberprojects

    @roberprojects

    7 ай бұрын

    Itu bisa jadi memang dari resistor voltmeter yg 2watt sudah rusak bang (short), makannya over heat. Saya juga pernah kyk gitu, solusinya waktu itu saya ganti resistor pada voltmeternya

  • @yustitoandrea5570

    @yustitoandrea5570

    7 ай бұрын

    Ini saya pakai 2 voltmeter hasilnya sama bang, panas di bagian resistornya, dan dimmer berdengung di voltase rendah, tp kl di voltase tinggi aman bang, dimmer tidak berdengung dan resistor juga tidak panas

  • @roberprojects

    @roberprojects

    7 ай бұрын

    @@yustitoandrea5570 untuk voltmeternya punya catu daya terpisah (seperti yg saya buat diveo) atau langsung dri output dimmernya bang?

  • @yustitoandrea5570

    @yustitoandrea5570

    7 ай бұрын

    Lgs dr output dimmer bang

  • @roberprojects

    @roberprojects

    7 ай бұрын

    @@yustitoandrea5570 nah itu masalahnya bang, listrik tegangan rendah tidak ada yg bisa masuk ke kiprok DC pada voltmeter krn ditahan semuanya sama resistor yg 2watt pada voltmeter, jdi arusnya gk bisa lanjut ke rangkaian lain. Krn tertahan itu makanya dimmer jadi dengung Krn sebenrnya rangkaian voltmeter AC memang untuk tegangan tinggi (kecuali sudah dimodifikasi seperti yg saya buat di video)

  • @kelvintoffficial520
    @kelvintoffficial5203 ай бұрын

    Bang izin tanya kok sya voltmeter ta sambung ke dimmer kok volt meternya kedip kedip bang gak nyala trs apa yg salah .

  • @roberprojects

    @roberprojects

    3 ай бұрын

    Klo abang dri voltmeter langsung ke dimmer pada voltase tertentu memang bakal gk fungsi. Krn stiap voltmeter bawaan pasti ada range pengukuran yang bisa jadi catudaya untuk voltmeter sendiri (misal antara 180VAC -250VAC) dibawah atau diatas itu voltmeter tidak berfungsi (bisa kedip² atau mati) Makanya di rangkaian ini saya buat catu daya sendiri untuk voltmeternya.

  • @kelvintoffficial520

    @kelvintoffficial520

    3 ай бұрын

    @@roberprojects oh jadi hrs di sesuai kan dg minimal volt dimer y bang

  • @kelvintoffficial520

    @kelvintoffficial520

    3 ай бұрын

    @@roberprojects sya gunakan untuk solder bang.. Stlah ta psang solder smbung ke dimer tp hnya nyala kedip2 ajh. Tp stlh coba sya lepas solderny volt meter nyala normal

  • @NABIL-ALTHAFURRAHMAN
    @NABIL-ALTHAFURRAHMAN4 ай бұрын

    Ukuran box berapa bang

  • @roberprojects

    @roberprojects

    4 ай бұрын

    Box X6 (18cm x 11cm x 6cm) bang

  • @sumiroh5627
    @sumiroh562728 күн бұрын

    Mas dimmer punya sy bunyi kayak listrik gitu itu aman gk ya. Maaf saya pemula 🙏 maaf kalo menganggu waktunya🙏

  • @roberprojects

    @roberprojects

    28 күн бұрын

    Harusnya klo dimmer gk ada bunyi mas, Sama kayak saklar biasa, klo ada bunyi berarti gk aman. Coba pastiin di sambungan kabelnya udh kenceng semua, atau cek dimmernya apakah ada solderan kaki komponen yg goyang Demikian mas dri saya, semoga membantu

  • @sumiroh5627

    @sumiroh5627

    28 күн бұрын

    @@roberprojects kalo sy ada bunyi mas gk tau kenapa

  • @sumiroh5627

    @sumiroh5627

    28 күн бұрын

    @@roberprojects Ada suara kalo knop di tengah kalo full gk ada suara

  • @roberprojects

    @roberprojects

    28 күн бұрын

    @@sumiroh5627 untuk rangkaian dimmernya pake voltmeter langsung, atau pake SMPS seperti rangkaian yg saya buat?

  • @sumiroh5627

    @sumiroh5627

    28 күн бұрын

    Dimmer - volt meter - stop kontak udah