DILEMA ORANG LAUT - Episode #03 Ekspedisi Indonesia Baru

Фильм және анимация

DILEMA ORANG LAUT
Sesuai dengan janji di episode sebelumnya, kali ini kami melanjutkan perjalanan untuk merekam isu kelautan yang ada di pesisir Pantai Utara dan Selatan Jawa.
Tim ekspedisi kemudian kami bagi menjadi dua, Dandhy dan Benaya menuju pantai utara Jawa, Yusuf dan Farid bertolak ke sisi selatan Jawa. Perjalanan ini merekam banyak fakta dan temuan, tentang apa yang sedang dihadapi oleh sebagian besar nelayan di Jawa.
Dilema apa yang sebenarnya dihadapi oleh orang-orang laut ini?
__________________________________________________________________________
Untuk melanjutkan produksi serial perjalanan Ekspedisi Indonesia Baru, kami menerima dukungan dari penonton dalam bentuk "tiket sukarela" yang dapat dikirim melalui:
Koperasi Ekspedisi Indonesia Baru
Bank Mandiri
1850004410798
atau scan QRIS di awal film.
#03
Social Media
KZread: / @idbaruid
Instagram: idbaruid
Twitter: idbaruid
TikTok: idbaruid

Пікірлер: 129

  • @GOJEKBALI
    @GOJEKBALI17 күн бұрын

    Temen temen jangan lupa untuk tetap mendukung karya film film ini dengan sedilit banyak mengirim uang melalui qris di awal video yaaa...karna karya seperti ini wajib terus ada...semangat idbaruid

  • @DandhyLaksono01

    @DandhyLaksono01

    16 күн бұрын

    Terima kasih

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    Terima kasih 🌊

  • @idbaruid

    @idbaruid

    16 күн бұрын

    Terima kasih dukungannya, Kawan❤

  • @gipraja

    @gipraja

    16 күн бұрын

    Tf dulu bang

  • @wahyumuhammadyuhalubis314

    @wahyumuhammadyuhalubis314

    14 күн бұрын

    siapp

  • @syahrulmuttaqin4327
    @syahrulmuttaqin432711 күн бұрын

    keren sekali mas dokumenternya, kita bisa tahu ternyata masih banyak sistem yang bobrok dan harus di benahi secara serius, agar rakyat indonesia bisa merasakan kenikmatan yang sama. tidak terpusat saja. sehat selalu mas mas ku

  • @DandhyLaksono01

    @DandhyLaksono01

    11 күн бұрын

    Terima kasih

  • @uwestsyarqie8429
    @uwestsyarqie842915 күн бұрын

    Jurnalis lepas berkedok traveling... Gilak sih pengemasan materinya ringan tapi bisa tersampaikan maksudnya yg mendalam.. Semoga chanel semakin keren kedepannya

  • @dfmtJpr
    @dfmtJpr17 күн бұрын

    Terima kasih banyak sudah mengangkat Karimunjawa, beberapa permasalahan lingkungan dan sosialnya, termasuk tambak udang intensif ilegal dan kasus Daniel. Dan seperti film-film Ekspedisi Indonesia Baru lainnya, film ini juga mengandung bawang; membuat terharu, sedih, marah, bahagia. Semoga kasasi terhadap Daniel yang diajukan jaksa tidak jadi dan besok Senin hakim tidak meluluskan permintaan kuasa hukum petambak untuk membebaskan mereka.

  • @JurnalsiJon

    @JurnalsiJon

    17 күн бұрын

    Amin ya rabbal alamin.... 🙏

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    aamiin, terima kasih juga telah menonton 🌊

  • @freshliong

    @freshliong

    14 күн бұрын

    Doakan saja usaha tambak udang bangkrut semua dan merugi , sy paling benci juga bau nya tambak udang ini di daerah kampung baangka utara

  • @nurulismiyatun8509
    @nurulismiyatun850912 күн бұрын

    Terima kasih mas Dandhy, Pak Farid, mas Benaya dan mas Yusuf untuk film dokumenter yang luar biasa membuka mata, membuat saya sedih, marah dan terharu . Semoga Allah Tuhan yang Maha Esa melindungi kita semua di negeri ini dari pemimpin-pemimpin yang rakus dan serakah . Sehat sehat mas mas!

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    11 күн бұрын

    Terima kasih dukungannya

  • @masrido491
    @masrido49120 сағат бұрын

    channel seperti ini yang wajib trending dan di support. mantab semangat selalu

  • @user-uv9id6rk3l
    @user-uv9id6rk3l12 күн бұрын

    Dr dulu melihat karya documenter mas dhany cs harapannya adalah, "mbok yaooo pemerintah, presiden dan menteri cs, dpr dan genknya, walkot, bupati dll, menonton, mengakui, dan menindaklanjuti realita di negeri ini." 🤲🤲🤲🤲

  • @umbunababan
    @umbunababan10 күн бұрын

    Tuhan berkati terus perjalanannya Ben, Mas Yusuf dan kawan2...

  • @benayaharobu6551

    @benayaharobu6551

    9 күн бұрын

    Amin. Terima kasih, Ka Umbu.

  • @sigikhariyanto4769
    @sigikhariyanto476917 күн бұрын

    Semangat bang itu liputan, membuka kita melek mslah2 kecil di negeri kita. Kita sama2 menggunakan suprax125🎉

  • @freshliong
    @freshliong14 күн бұрын

    Bapak Sy Nelayan ,dan sy bangga 💯

  • @ikhsanprimaanugrah
    @ikhsanprimaanugrah16 күн бұрын

    jj rizal pernah bilang kita terlalu sibuk dengan masalah daratan sehingga kita lupa core dari nenek moyang kita ini laut.

  • @user-sg8jq5to1o
    @user-sg8jq5to1o17 күн бұрын

    Konsisten yah mas , saya yakin kalian akan berdampak besar buat keadilan di negara kita ini 🔥🔥🔥 dokumenter kalian di ajukan ke stasiun TV mas siapatau rejeki 🙏

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    aamiin, terima kasih 🌊

  • @dianrubiana8791
    @dianrubiana879112 күн бұрын

    baru pertama kali liat video dari channel ini, baru nonton 5 menit pertama saya simpulkan ini channel yg pantas untuk disubscribe. Semoga bisa terus berkarya.

  • @manunitedsetanmerah4356
    @manunitedsetanmerah435615 күн бұрын

    Di labuan bajo harga solar melambung tinggi diharga 210-250 ribu. Solar subsidi diborong oleh agen yang mengumpul surat perahu nelayan, lalu diduga dijual ke kapal-kapal wisata.

  • @siswoyohardjono2088

    @siswoyohardjono2088

    14 күн бұрын

    Itulah indahnya Indonesia. Ngakak

  • @SahamDaily
    @SahamDaily16 күн бұрын

    Tetaplah berkarya, membuka mata kita tentang Indonesia lebih jauh dalam lagi. Terimakasih untuk kerjakerasnya.

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    Terima kasih dukungannya 🌊

  • @ivansuherman2203
    @ivansuherman220316 күн бұрын

    sehat sehat selalu bang dandhy dan kawan kawan, berkat kalian mata kami terbuka dan dapat infirmasi terkain sodara kita di seluruh nusantara.. terimakasih buat kalian team indonesia baru kalian hebat.. salam dari bandung, buat penonton jangan lupa suport nya melalui QRIS..

  • @MasDic
    @MasDic14 күн бұрын

    Sehat selalu bang

  • @ekhichi
    @ekhichi15 күн бұрын

    Indonesia ini super kaya... yg ngaturnya nggak beres aja!

  • @wahyuutomo47
    @wahyuutomo4714 күн бұрын

    Pasti keren lah klo ada mas Dandy Laksono disitu, salam dari penggemar berat dokumenter2mu mas Dandy ☝️😊

  • @DandhyLaksono01

    @DandhyLaksono01

    14 күн бұрын

    Lebih keren karena kami berempat. Thanks :)

  • @nawawi_9655
    @nawawi_965515 күн бұрын

    Salam perjuangan orang2 baik sehat selalu dan panjang umur

  • @nangtennang
    @nangtennang10 күн бұрын

    Semua sodara yg masih peduli dengan INDONESIA semoga di panjangkan umurnya dalam keberkahan

  • @GustiDani-kp7ok
    @GustiDani-kp7ok8 күн бұрын

    Coba BMKG bantu warga lokal yg nelayan di buat pos atau kantor dekat dermaga, nanti kalo para nelayan mau ngelaut cuma liat di kantor aja cuaca yg akan datang. cuma ide aja, sekarang iklim kita sudah tidak dpt d duga akibat krisis iklim

  • @saiful9197
    @saiful919717 күн бұрын

    Saya tunggu-tunggu ❤❤

  • @yossydhimasirawan587
    @yossydhimasirawan58715 күн бұрын

    maaf om gabisa kasi banyak...semoga ekspedisi bisa terus berlanjut sampe ketanah papua tg lagi urgent saat ini

  • @benayaharobu6551

    @benayaharobu6551

    15 күн бұрын

    Terima kasih

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    13 күн бұрын

    Terima kasih mas

  • @ajinusantara
    @ajinusantara14 күн бұрын

    weahh mas yogi 🔥 penulis rakyat bersahaja

  • @ona5101
    @ona510116 күн бұрын

    Jadi keinget penelitian aku di tambak udang, Muara Gembong.. semangatt terus ekspesidinyaa 😊

  • @monalisamochtar7512
    @monalisamochtar751211 күн бұрын

    Gimana cara nya biar film film bisa viral sehingga mampu membuka mata masyarakat kita kalau rakyat Indonesia tdk sedang baik baik aja.. 😅😅.. Terimakasih buat team Indonesia baru terus berkabar mengenai negeri 🎉🎉

  • @lurusway
    @lurusway16 күн бұрын

    Para pengusaha serta para pejabat korup perusak lingkungan semoga segera diberi hidayah. Semoga Indonesia diberikan pemimpin yang peduli terhadap lingkungan.

  • @qien6807

    @qien6807

    16 күн бұрын

    gk gk, mending langsung diazzab aja, gk rela udh ngerusak parah masih dibolehin tobat

  • @lurusway

    @lurusway

    16 күн бұрын

    @@qien6807 sebenarnya mau ngelaknat sih, tapi takut balik ke sendiri, karena punya banyak dosa juga 😖

  • @tennn.w
    @tennn.w12 күн бұрын

    Bener lagi, kasian nelayan susah bahan bakar.

  • @pembelantasinuhaji7099
    @pembelantasinuhaji709917 күн бұрын

    The Best Dokumenter ❤. Melihat sisi lain tentang Indonesia. sehat selalu Ekspedisi Indonesia Baru

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    aamiin, terima kasih 🌊

  • @hikmalnugraha4180
    @hikmalnugraha418017 күн бұрын

    Panjang umur hal hal baikk❤❤❤

  • @danielahmad47
    @danielahmad4711 күн бұрын

    Narasi dalam video lebih di perkaya informasinya akan lebih seru dan nikmat dalam menonton karya yg luar biasa ini ❤

  • @AlwiSetiawan
    @AlwiSetiawan15 күн бұрын

    36:59 Tambang minyak mentah warga lokal.

  • @Divergent27
    @Divergent2717 күн бұрын

    panjang umur perjuangan

  • @ahmadrakidiwongndeso2114
    @ahmadrakidiwongndeso211416 күн бұрын

    Suka banget film2 nya,, dari ekspedisi Indonesia biru sampe ekspedisi Indonesia baru saya mengikuti,,,

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    15 күн бұрын

    Terima kasih, mas 🌊⛵

  • @user-ce4rq3ny4e
    @user-ce4rq3ny4e15 күн бұрын

    Semangat terus para jurnalis2 muda, jangan lupa juga beritakan hal2 yang positifnya indonesia biar balance..

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    15 күн бұрын

    baik, terima kasih dukungannya 🙂

  • @inijamal-fr3jx
    @inijamal-fr3jx16 күн бұрын

    Semangat dan sehat selalu tim ekspedisi indonesia baru!

  • @nirwanluarangkasa2879
    @nirwanluarangkasa287916 күн бұрын

    Nonton nya sambil ngopi pahit... terasa juga pahit nya Indonesia

  • @rezalprihatin7957
    @rezalprihatin795717 күн бұрын

    mantapp om-om semua, gasss

  • @Elnijynt
    @Elnijynt16 күн бұрын

    keren tuh soal pengelolan minyak sama masyarakat, bisa jadi gebrakan baru untuk kesejahteraan

  • @donesiarini6869
    @donesiarini686917 күн бұрын

    Thanks!

  • @idbaruid

    @idbaruid

    17 күн бұрын

    Terima kasih❤

  • @DandhyLaksono01

    @DandhyLaksono01

    17 күн бұрын

    Terima kasih

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    17 күн бұрын

    Terima kasih 🌊

  • @balecuy
    @balecuy15 күн бұрын

    Saya sudah nonton full nya di film "Angin Timur"

  • @yudasaputra3765
    @yudasaputra376517 күн бұрын

    Like ke-17 hadir. Semoga tetap keren konten-kontennya👍🏽

  • @trulek5662
    @trulek566216 күн бұрын

    seperti biasa di setiap permasalahan pasti ada campur tangan kingdom isilop sebagai backingan

  • @qien6807
    @qien680716 күн бұрын

    gass poool, sadarkan masyarakat

  • @hidungpanjang3440

    @hidungpanjang3440

    14 күн бұрын

    Langsung subscribe ❤❤❤.

  • @jhodifebrianto3896
    @jhodifebrianto389617 күн бұрын

    The best dokumenter❤, tetap selalu mengedukasi masyarakat indonesia supaya dapat melihat indonesia secara luas. Sehat selalu team indonesia baru, jaga kesehatan dan keselamatan. Panjang umur perjuangan❤❤❤

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    aamiin, terima kasih 🌊

  • @hamidiowl
    @hamidiowl17 күн бұрын

    Setia sll menanti episode selanjutnya..❤

  • @DolphinNkd
    @DolphinNkd16 күн бұрын

    Saatnya PEMDA Karimun Jawa mengkaji ulang AMDAL Tambak Udang terutama buangan limbah Petambak yg lgs dikirim ke Perairan. Monggo ✌🏼

  • @trafalgardmail4811

    @trafalgardmail4811

    15 күн бұрын

    Di daerah ku limbah tambak udang sampe bikin penyu mati

  • @AdoSora
    @AdoSora16 күн бұрын

    Jujur ajja,mas Dandy Laksono,itu,masterpiece nya,klo untuk pengisi suara ,dlm film dokumenter indonesia biru,tolong lhh,buat dua versi,pengisi suara,buat aja ,satu dua film pendek,khusus edisi

  • @Mr_ekopras

    @Mr_ekopras

    16 күн бұрын

    Iye bener, enak bgt.. empuk kalo mas dandy.. tp tetep keren kok yg lainnya

  • @user-ce4rq3ny4e

    @user-ce4rq3ny4e

    12 күн бұрын

    Ms Dandy sudah jadi produser di Ekspedisi ini bang.. Jadi malah aneh kalau yg ngisi beliau, trus anak mudanya ngapain?,, malah bagus yg ngisi mereka berdua..,,,

  • @mochqobuslubaaba7181
    @mochqobuslubaaba718117 күн бұрын

    🔥🔥🔥

  • @dododajja6608
    @dododajja660815 күн бұрын

    kesyirikan itu lah yg membuat Alloh murka... yg membuat rezki mereka berkurang

  • @siswoyohardjono2088

    @siswoyohardjono2088

    14 күн бұрын

    Tapi lingkungan dah rusak d rakyatnya miskin menderita lama

  • @AlafganKakambong
    @AlafganKakambong11 күн бұрын

    Terima kasih kalian telah mengungkapkan kejahatan negara sehat selalu dan tetap semangat 😊

  • @rayamedia1896
    @rayamedia189616 күн бұрын

    masih adakah keadilan untuk masyarakat?

  • @virandyp
    @virandyp6 күн бұрын

    Jangan lupa singgah ke Bangka Belitung Bang

  • @rahmanaloes3596
    @rahmanaloes359617 күн бұрын

    Terbaik dokumentasi nya

  • @Kangsoes
    @Kangsoes8 күн бұрын

    Aku selalu heran, kenapa masalah di akar rumput semacan ini selalu luput dari perhatian pemerintah, apakah negara ini hanya fatamorgana???

  • @ikbalengineering9454
    @ikbalengineering945415 күн бұрын

    energi bisa dibuat secara lokal. dari tenaga surya disimpan ke hydrogen. dan dari hydrogen bisa menghasilkan listrik menggerakkan motor listrik. mirip pada motor listrik baterai yg kontroversi. namun teknologinya masih skala riset. jika langsung impor mahal

  • @ikbalengineering9454

    @ikbalengineering9454

    15 күн бұрын

    dan ada modif diesel ke hidrogen : kzread.info/dash/bejne/f3Waz5mOY5evYqg.htmlsi=QFNzLAw6xg1CSzXV

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    15 күн бұрын

    ​@@ikbalengineering9454 terima kasih infonya

  • @PhotoStoryChannel
    @PhotoStoryChannel16 күн бұрын

    Wonderful story❤

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    Many thanks 🌊⛵

  • @khoirulsabun
    @khoirulsabun12 күн бұрын

    Menangis melihat rusaknya lingkungan...

  • @aliachanel2428
    @aliachanel242812 күн бұрын

    Kl g salah ini jurnalist whodc ya.. Yg mecahin gerabah isi air bunga pas awal expedisi?? Msi setia dengan supra bapak

  • @nurhalisahusain
    @nurhalisahusain16 күн бұрын

    semangat mas

  • @siswoyohardjono2088
    @siswoyohardjono208814 күн бұрын

    Saya heran dari dulu... fungsi pemerintah dimana untuk kerusakan lingkungan ini

  • @msaifulrohman
    @msaifulrohman9 күн бұрын

    Bung Yogi ❤

  • @kenchoudrywangsa252
    @kenchoudrywangsa25217 күн бұрын

    IDR 100,000 Terimakasih tapi habis nonton jadi sedih 😩😢

  • @DandhyLaksono01

    @DandhyLaksono01

    17 күн бұрын

    Terima kasih

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    17 күн бұрын

    Terima kasih 🌊

  • @budiibu2060

    @budiibu2060

    17 күн бұрын

  • @AdoSora
    @AdoSora16 күн бұрын

    Pengisi suara itu.harus kuat,melekat,ditelinga,karena film dokumenter,jrg org mau nonton,sebagai edukasi,karena kesan nya nggak ada,dan hanya org org tertentu,ajja, ,yg tahan dgr suara,pengisi,

  • @dwainugroho9989
    @dwainugroho998913 күн бұрын

    nanti dulu dong rusak ya,saya belum berkunjung kesana

  • @AdoSora
    @AdoSora16 күн бұрын

    Film film boleh bagus,tapi ttp,pengisi suara,itu pengaruh,nya lebih besar,ketimbang,film dokumenter,itu sendiri

  • @masanun

    @masanun

    16 күн бұрын

    Kasih kesempatan buat yg lain, ya jangan saklek 😅

  • @ferrykurnp5111
    @ferrykurnp511113 күн бұрын

    Jadi penasaran. Apa di pantai selatan jawa barat seperti di pangandaran juga seperti ini ya

  • @agustiaart
    @agustiaart16 күн бұрын

    Kak, semoga kakak bisa meliput kehidupan orang laut, suku Bajau yang ada di Indonesia terutama yang berada di Kabupaten Wakatobi. Bagaimana kehidupan mereka baik dari pendidikan, kesehatan dan sebagainya.

  • @AlwiSetiawan
    @AlwiSetiawan15 күн бұрын

    24:18

  • @nacroenkuncen896
    @nacroenkuncen89616 күн бұрын

    Tolong bahas pulau Obi dan Nikel

  • @iputuwidana9786
    @iputuwidana978611 күн бұрын

    Dimana² yg sulit cmb solar solar

  • @ekosugiono7037
    @ekosugiono703715 күн бұрын

    Lanjutan dari watch dog nya dandy laksono

  • @user-xv2xn2sk1s
    @user-xv2xn2sk1s8 күн бұрын

    sayang sekali masih banyak umat islam yang melakukan ritual syirik seperti sedah laut itu. nauzubillahminzalig...

  • @sinkecil13
    @sinkecil1315 күн бұрын

    REZIM JOKOWI GITU LOH BOSS... 🤣🤣🤣

  • @fauzanafdhal5638
    @fauzanafdhal563817 күн бұрын

    Gw cuma bisanya 10.000 doang🙏🙏

  • @priambodoyusuf

    @priambodoyusuf

    16 күн бұрын

    thank you, mas 🌊

  • @hardivarvirisandi5143
    @hardivarvirisandi514311 күн бұрын

    itu yogi temenku unair

  • @arrazzaaqz.p6010
    @arrazzaaqz.p60109 күн бұрын

    Indonesia sudah layak dijuluki sebagai negara korupsi

  • @arisbp4992
    @arisbp499213 күн бұрын

    bang kenapa yogi tidak jadi ikut ekspedisi?

  • @harismalsundawi3761
    @harismalsundawi376115 күн бұрын

    Darat dirusak Laut dirusak Gunung keruk Hutan dibabad Batubara, emas, minyak, gas dikeruk Tapi pribuminya tetap miskin Nyata kerusakan dimuka bumi ulah manusia Anehnya di Indonesia keruk dulu bangun dulu tapi izin belum diurus apalagi amdal.

  • @siswoyohardjono2088

    @siswoyohardjono2088

    14 күн бұрын

    Koreksi bos. Pribumi iku rakyat .,..Dudu pejabatnya

  • @MaybeHome-su5qr
    @MaybeHome-su5qr12 күн бұрын

    Iwkwkw

  • @Yopimaruda
    @Yopimaruda12 күн бұрын

    NGEMIS,GAK JADI LIAT..!!!

  • @nangtennang
    @nangtennang10 күн бұрын

    Semua sodara yg masih peduli dengan INDONESIA semoga di panjangkan umurnya dalam keberkahan

Келесі