Cukai Naik, Harga Rokok Kian Mahal di 2024 | IDX CHANNEL

Di awal tahun 2024, pemerintah langsung gaspol kejar target pemasukan untuk negara, yang dilakukan perdana tahun ini adalah dengan menaikkan cukai rokok. Dengan kenaikan tarif cukai hasil tembakau, maka harga rokok sudah dipastikan meningkat. Kenaikan cukai dibuat berbeda-beda tergantung jenis rokok.
Pertama yang kenaikan tarif cukainya paling besar, jenis rokok sigaret kretek mesin, untuk golongan 1 naik 11,8 persen sementara golongan 2 naik 11,5 persen. Jenis sigaret putih mesin golongan 1 naik 11,9 persen, golongan 2 naik 11,8 persen.
Sementara sigaret kretek tangan filter atau sigaret putih tangan filter naiknya 11,8 persen, dengan kenaikan tarif cukai ini, maka harga termahal dipegang tahtanya oleh sigaret putih mesin golongan 1, yang kini harga jual ecerannya mencapai Rp 2.380 per batang, dan sigaret kretek tangan filter atau sigaret putih tangan filter kini dijual Rp 2.260 per batang.
Yuk Subscribe www.youtube.com/@IDXChannel_
-------------------------------------------------------------------------------------
Stasiun televisi ini pertama kali siaran pada tanggal 29 September 2010 hingga saat ini. IDX Channel memiliki tagline Your Trustworthy Economic, Business and Capital Market Channel. Saluran televisi ini bermarkas di Gedung Bursa Efek Indonesia Tower 2, Lantai 1, Jalan Jenderal Sudirman Kav. 52-53, Jakarta Selatan.
Saksikan terus IDX Channel
IndiHome Channel 119
Indovision Channel 100
K-Vision Channel 129
First Media Channel 389
Oxygen Channel 137
MyRepublic Channel 576
#IDXChannel #Saham #BEI
--------------------------------------------
Follow US on Social Media
Website - www.idxchannel.com
Instagram - idx_channel
Facebook - officialidxchannel
Twitter - idxchannelcom
------------------------------------------
Download Aplikasi IDX Channel
Andorid - play.google.com/store/apps/de...
iOS - apps.apple.com/us/app/idx-cha...
------------------------------------------
Program dan News Anchor IDX CHANNEL
Power Breakfast (Senin - Jumat 08.00-09.30)
Wicky Adrian (IG : @wicky_adrian)
Prisa Sombo Datu ( IG : @prisasombodatu)
Market Review (Senin - Jumat 10.00-11.00)
Prasetyo Wibowo ( IG : @prast_ulrich)
IDX 1st Session Closing (Senin - Jumat 11.30-12.30)
Fajar Wayong (IG : @fajar.wayong)
News Screen (Senin - Jumat 14.30-15.00)
Kezia Tuju ( IG : @keziatuju)
IDX 2nd Session Closing (Senin - Jumat 15.00-16.00)
Deffid San Opel (IG : @deffid_83)
Market Highlight (Senin - Jumat 16.30-17.00)
Rosaline Hioe (IG : @rosalinehioe)

Пікірлер: 69

  • @SulisHamrus-dt5ps
    @SulisHamrus-dt5ps6 ай бұрын

    Jika semua harga naik maka harus di naikkan pula nilai uang rupiah agar belanja di negeri sendiri gak berasa belanja di amerika ..... sudah pajak naik tapi buat menggaji pegawai negara yg malas . Mencuri . Mengeroyok atau bayar tentara yg gak ada kegiatan sehingga jadi maling ranmor .

  • @Zamannow8205
    @Zamannow82056 ай бұрын

    Naik cukai rokok pendapatan negara , memeras rakyat !

  • @Andy_pallawarukka

    @Andy_pallawarukka

    6 ай бұрын

    ROKOK SUMBER PENYAKIT,, SUDAH SEHARUNYA PEMERINTAH TIDAK MEMASUKKAN KEDALAM BPJS PENYAKIT YANG DI AKIBATKAN ROKOK,, SAYA BENCI ROKOK

  • @Andy_pallawarukka

    @Andy_pallawarukka

    6 ай бұрын

    BERHENTI MEROKOK BODOH,,KALAU KAO TIDAK MEROKOK TIDAK ADA DAMPAKNYA BAGI KAMU,,UANG ROKOK ITU LEBIH BAIK KAO BELIKAN BERAS

  • @rizkyprimajaya7703

    @rizkyprimajaya7703

    6 ай бұрын

    ​@@Andy_pallawarukkaih kasar banget.... makanya merokok bang biar bisa slow dalam segala hal... coba dech... dengan anda merokok membantu rejeki petani tembakau , buruh pabrik rokok , penjual rokok , dokter dll... coba dech😂

  • @hambasangpencipta9512

    @hambasangpencipta9512

    6 ай бұрын

    Kl udah pd gk ngokok sperti km,petani tembakau gmna?? Pbrik dah tutup bnyak karyawan yg d pecat.....gimana nasib mereka???

  • @Zamannow8205

    @Zamannow8205

    6 ай бұрын

    @@hambasangpencipta9512 mau rokok, mau tidak dan beli atau ngak beli rokok itu hak anda !

  • @andriros3194
    @andriros31946 ай бұрын

    rame nih tingwe

  • @sansanita8161
    @sansanita81616 ай бұрын

    Jng pusing ganti roko pilis sendiri lebih murah ga usah merokok

  • @bondapanda411MLBB
    @bondapanda411MLBB6 ай бұрын

    Wes ra umum

  • @morklid55
    @morklid556 ай бұрын

    pemerintah memeras rakyatnya sendiri dengan cara halus . kita masarakat menengah bawah gaji naik 3% tp pengeluaran sebulan naik 10% lebih gede imbas bahan kebutuhan sehari” rokok yang semakin tinggi

  • @ilhamdihafiz6968
    @ilhamdihafiz69686 ай бұрын

    Tinggikan saja cukai rokok, karena perokok tetap akan merokok tidak peduli berapa pun harganya.

  • @user-xb9qb6gj9m
    @user-xb9qb6gj9m6 ай бұрын

    Mendinga beli rokok tanpa cukai kalau mahal

  • @ericdesada9673
    @ericdesada96736 ай бұрын

    Pegawai cukai dan pejabat negara makin kaya. Karyawan makin miskin. Kalau semua rakyat tidak merokok gimana nasib ribuan karyawan pabrik rokok nya. Kalau cukai naik pasti rata-rata barang apapun ikut naik

  • @wijirasty585
    @wijirasty5856 ай бұрын

    Bukan di Indonesia aja kalo cukai rokok di Malaysia pun lagi mahal lagi

  • @Aries-tf8qo
    @Aries-tf8qo6 ай бұрын

    Untung terus

  • @Eya929
    @Eya9296 ай бұрын

    Sak karepmu...hidup roko..mahal

  • @iketutselatera3200
    @iketutselatera32006 ай бұрын

    Semoga masyarakat sadar agar berhenti merokok.

  • @gilanggilang1520

    @gilanggilang1520

    6 ай бұрын

    sulit Pak orang untuk berhenti merokok mereka yg merokok sebenernya pengen berhenti tapi susah 😅 mahal pun gak ngaruh juga saya pedagang warung Rokok Cukai dan Rokok ilegal pun laris dua dua nya😅

  • @Pintukusenjatiperhutani

    @Pintukusenjatiperhutani

    6 ай бұрын

    Semoga Lo sadar 3 JT pekerja di bisnis rokok... Pemerintah kasih makan apa

  • @ericdesada9673

    @ericdesada9673

    6 ай бұрын

    Asal omong aja nih orang.

  • @zaidiwagisan3120

    @zaidiwagisan3120

    6 ай бұрын

    Setuju berhenti merokok❤

  • @suhermanoppo4421

    @suhermanoppo4421

    6 ай бұрын

    Seharusnya orang koruptor dimiskinkan,bea cukai rokok dinaikkan duitnya dikorupsi rakyat banyak pengangguran, ya untuk modal pemilu😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂

  • @wahyudiwidodo9558
    @wahyudiwidodo95586 ай бұрын

    Kenaikan cukai rokok akan mempengaruhi kinerja pabrik rokok, mungkin banyak terjadi pengurangan tenaga kerja pabrik sebab pembeli rokok akan berkurang bahkan berhenti beli rokok jadi (siap konsumsi) mereka akan beralih ke rokok Tingwe (nglinting dewe) lebih murah dan masih tetap bisa menikmati rokok. Bisa juga akan bermunculan pabrik pabrik rokok illegal. Sama dengan orang makan, tidak ada beras, akan beralih ke jagung, tidak ada jagung beralih ke ubi, tidak ada Ubi apapun akan dimakan yang penting tidak kelaparan. Begitu juga orang merokok.

  • @zalalancet2562

    @zalalancet2562

    6 ай бұрын

    1 berhenti merokok..ada 10 perokok baru😂😂😂😂😂

  • @amvanime8951

    @amvanime8951

    5 ай бұрын

    Intinya rokok yang di kambing hitamkan 😂 Buat menutupi kerugian negara dari keserakahan tikus

  • @wahyudiwidodo9558

    @wahyudiwidodo9558

    5 ай бұрын

    Waduh sayang tikus gak merokok, biar cukai dinaikkan tikus tetap gak merokok 😅😅😅😅

  • @yayanyayan-5519
    @yayanyayan-55196 ай бұрын

    Silahkan sajalah naikan sampai sejutapun biar cepat lunas hutang😂😂😂😂

  • @facebook5186
    @facebook51866 ай бұрын

    mulai mkr beralh rokok. 37rbu e😮

  • @tokohafi762
    @tokohafi7626 ай бұрын

    YG SERBA MAHAL INI JUSTRU DI SUKAI OLEH PARA PENDUKUNG PRABOWO GIBRAN.. TUJUA MEREKA MENYENGSARAKAN RAKYAT INDONESIA

  • @hanifasapwk2245
    @hanifasapwk22456 ай бұрын

    JANGAN TANGGUNG2.... JUAL AJA PER BUNGKUS 100RB ATAU 200RB... BIAR ORG MISKIN PD STOP MEROKOK..!!!

  • @Anton-xg4nz

    @Anton-xg4nz

    6 ай бұрын

    Ya naikan sj biar petani makmur klu sy sih melinting lebih baik😂😂

  • @KinaKini

    @KinaKini

    6 ай бұрын

    beli bajakan tanpa cukai lebih murah meriah 1 slop = 50.000 isi 10 bungkus dan isi 100 batang= 500 rupiah/batang.di jual di pasar pasar tradisional khususnya di madura. dan ada =75.000 isi 10 bungkus isi 20 batang.banyak beredar di tukang ojek online.

  • @apakamutau8791

    @apakamutau8791

    6 ай бұрын

    Setuju

  • @berdakwah
    @berdakwah6 ай бұрын

    Mulai sekarang saya berhenti merokok

  • @wokitorantau1781
    @wokitorantau17816 ай бұрын

    CEKIK TERUSSS... SAMPAI SAKARAT...😁😁😁 ngak ada cara lain buat masukan negara..

  • @agussupriadi6083
    @agussupriadi60836 ай бұрын

    Generasi milenial beralih ke rokok vape....kenakan juga pajak vape yang tinggi

  • @AiniZafara-kf7uo
    @AiniZafara-kf7uo4 күн бұрын

    Sejarah' mungkin terulang kembali' UUD 45' dikebiri' hukum rimba rakyat NKRI berlaku' dibuat tumbal saja'di gulinkan saja ( bia cuka & bansos ' ) kelaparan ' menderitaan sudah terjadi ..

  • @hanyaSaya97
    @hanyaSaya976 ай бұрын

    Klo harga rokok udh mulai gk ngotak ya mau gimana lagi nyari rokok non cukai, dan klopun ternyata rokok non cukai mulai pada gencar dibredel. Ya kami akan berhenti merokok secara total selamanya. Akhirnya mereka dan para bos rokok yg bangkrut

  • @yayanyayan-5519
    @yayanyayan-55196 ай бұрын

    Mari belajar cerdas wahai........😅😅😅

  • @zalalancet2562
    @zalalancet25626 ай бұрын

    Makanya jgn merokok...berhenti....

  • @elangsyaputra4909
    @elangsyaputra49096 ай бұрын

    Kami ikut2 aja asal benar2 digunakan utk kepentingan rakyat,dikembalikan ke rakyat.

  • @BinatangJalang-qk2wi
    @BinatangJalang-qk2wi6 ай бұрын

    Paling jos buat aja rokok jadi barang terlarang seperti narkoba. Seperti daun ganja. Jadi orang takut merokok.

  • @zaenalmustofa2048
    @zaenalmustofa20486 ай бұрын

    PERCUMA CUKAI NAIK KALAU ROKOK ILEGAL SEKARANG MERAJA LELA

  • @KhalidMuhammad-cs2ip
    @KhalidMuhammad-cs2ip6 ай бұрын

    Yg banyak merokok itu ke banyakan ny orang susah pendapatan kecil dg ke naekan rokok ini rakyat miskin tambah susah lagi

  • @user-ft8cf7di7v
    @user-ft8cf7di7v6 ай бұрын

    Aku di ingris...sekotak rokok harga £10 yg murah..yg mahal sekitar £13.

  • @amvanime8951

    @amvanime8951

    5 ай бұрын

    Jangan samakan nilai tukar di sana coba di pikir dikit kalo orang sana bawa dolar ke indonesi beli rokok 3 usd dah lumayan 😂 Dan gaji mreka sesuai dengan kebutuhan

  • @amvanime8951

    @amvanime8951

    5 ай бұрын

    Gwa dulu jajan 500 perak dah kenyang sekarang ? Mana laku 500 perak 😂 terlihat sama tapi tak serupa

  • @haertrhomul5606
    @haertrhomul56066 ай бұрын

    Merokok sama saja membakar uang setiap hari. Rokok naik semoga masyarakat sadar tdk lagi merokok.

  • @Mr.Mjp89.._
    @Mr.Mjp89.._6 ай бұрын

    Pejabat ma bebas,,tinggal naikkan pajak untuk gaji,,giliaran disuruh urus ROHINGNYA pada diam.,,gaji minta naik terus giliran kerja tidak becus.

  • @blackant2179
    @blackant21796 ай бұрын

    Tutup pabriknya selesai (mau linting, mau gk rokok, mau buat nabung bukan urusan) _jangan jd perkara_

  • @scorpionshades8092
    @scorpionshades80926 ай бұрын

    SEKEDAR KIRA-KIRA SAJA : PEROKOK BERAT PILIHANNYA HANYA 2 YAITU MEROKOK SAMPAI MATI (HABIS UMUR) ATAU MATI KARENA EFEK SAMPING MEROKOK (HABIS UMUR JUGA), PEROKOK BERAT HANYA ISTIRAHAT MEROKOK PADA SAAT TIDUR, BANGUN TIDUR MEROKOK LAGI DAN SAMBIL BEKERJAPUN JUGA MEROKOK. PEROKOK BERAT MERASA BAHWA MASIH BISA MEROKOK ITU ARTINYA MASIH SEHAT (SEHAT KANTONGNYA / DOMPETNYA). JADI JIKA ROKOK RESMI MENJADI SANGAT MAHAL MAKA PEROKOK MUNGKIN AKAN BERALIH KE ROKOK MURAH KARENA PEROKOK BERAT WALAU BAGAIMANAPUN HARUS TETAP MEROKOK (KARENA SUDAH KECANDUAN TIDAK BISA BERHENTI). HAL INI AKAN SANGAT MENGUNTUNGKAN PEMBUAT ROKOK TIDAK RESMI / TANPA CUKAI / ILEGAL MENJADI MILYUNER. JADI JIKA PEMERINTAH DAN APARATNYA TIDAK MERASA DIRUGIKAN MAKA INVESTASI YANG PALING MENGUNTUNGKAN SAAT INI MUNGKIN SAJA ADALAH ROKOK, YANG BIKINNYA DI RUMAHAN, DI GUDANG ATAU BIKINNYA DIPABRIKAN KECIL DENGAN KEMASAN KOTAK ROKOK YANG BAGUS. AKAN TETAPI JIKA PEMERINTAH DAN APARATNYA MERASA DIRUGIKAN DENGAN ADANYA ATAU BEREDARNYA ROKOK TIDAK RESMI / TANPA CUKAI / ILEGAL MAKA KENAIKAN CUKAI ROKOK HARUS SEBANDING ATAU HARUS SESUAI DENGAN KERASNYA PEMBERANTASAN PRODUSEN ROKOK YANG TIDAK RESMI / TANPA CUKAI / ILEGAL. LALU TIMBUL PERTANYAAN JIKA PEMERINTAH DAN APARATNYA KERAS DALAM MEMBERANTAS ROKOK ILEGAL APAKAH DAMPAKNYA BAGI PEROKOK BERAT DAN BAGI KEHIDUPAN PEREKONOMIAN DI MASYARAKAT ?? HEHEHE... (SOLUSINYA BAGAIMANA SILAKAN KOMENT)

  • @user-oq5vb1so9w
    @user-oq5vb1so9w6 ай бұрын

    Saat tepat berhenti merokok. Bagi yg berpenghasilan kecil mending buat makan. Gak merokok gak mati, tapi gak makan bisa mati kelaparan

  • @rixpanel9953
    @rixpanel99536 ай бұрын

    Yg suka rokok ga mungkin bs berhenti merokok rezeki nya pst ada aja buat beli rokok,beralih aja ke rokok murah yg tanpa cukai msh bnyk jual d online😂

  • @gilanggilang1520

    @gilanggilang1520

    6 ай бұрын

    500 per batang😁😁

  • @sugitosugito560
    @sugitosugito5606 ай бұрын

    Alhamdulillah harga rokok mahal , saya sudah 30th nggak merokok , tidak merokok lebih sehat lebih irit

  • @Camping.busman
    @Camping.busman6 ай бұрын

    tenang rokok yang 10ribuan masih banyak

  • @gilanggilang1520

    @gilanggilang1520

    6 ай бұрын

    di warung gua yg resmi baik ilegal laris 2.2 nya😅

  • @serba_serbi1453
    @serba_serbi14536 ай бұрын

    Kebijakan sepihak, Gak memikirkan masyarakat bawah

  • @arjetaofficial507
    @arjetaofficial50725 күн бұрын

    Hidup rokok ilegal ✊

  • @user-lh2cz2vq9y
    @user-lh2cz2vq9y6 ай бұрын

    Kenaikan beban subsidi msh plg bahaya

  • @user-zf8jt5bh2s
    @user-zf8jt5bh2s6 ай бұрын

    Kebijakan negatif buat masyarakat sengsara

  • @rikiharun8471
    @rikiharun84716 ай бұрын

    Pokoknya pajak naik kan trus bu...selama rakyat masih senang dengan penguasa saat ini..untuk bayar utang jokowi..

  • @Andy_pallawarukka

    @Andy_pallawarukka

    6 ай бұрын

    APA HUBUNGANNYA UTANG DENGAN CUKAI ROKOK,, DI SELURUH DUNIA SEKARANG CUKAI ROKOK SANGAT TINGGI,, KARENA TIDAK ADA MANFAATNYA, DI MALAYSIA KAU AKAN DI DENDA KALAU MEROKOK DI WARUNG, RUMAH MAKAN,, BAHKAN UNDANG UNDANG BARU DI MALAYSIA ORANG YANG JUAL ROKOK PERLU ADA FERMIT KHUSUS,,

  • @Pintukusenjatiperhutani
    @Pintukusenjatiperhutani6 ай бұрын

    Kerjaan si sri mulyani yg keblinger...... Dia lupa rokok 99 persen uangnya berputar di dalam negeri.. dan dia lupa umr rakyat jauh di bawah harga internasional....

Келесі