Cara Melihat Nomor Rekening Dana Kita || Cek Nomor Rekening Dana Sendiri

Cara melihat nomor rekening Dana sendiri memang tidak sulit. Namun, ada hal penting yang wajib diperhatikan.
Jadi, nomor rekening Dana sejatinya adalah nomor HP yang kita gunakan ketika mendaftar Dana pertama kali. Namun, ketika kita akan menggunakan nomor tersebut untuk transaksi, maka nomornya akan berbeda-beda, tergantung bank yang akan digunakan.
Untuk itu, penting hukumnya melihat nomor rekening Dana kita dengan seksama. Terlebih ketika hendak top up, jangan sampai kita salah input nomor rekening Dana yang bisa berakibat saldo tidak masuk.
Lebih jelasnya, silahkan tonton video ini sampai selesai.
-------------------------
Connected Link
-------------------------
Website : www.charis.id/
Email : charisdotid@gmail.com
------------------------------
Media Information
------------------------------
Some media sourced from pngtree premium license
------------------------------
Music Credit
------------------------------
Artist: tubebackr
Track: Lassoo
#rekening #dana

Пікірлер: 148

  • @setiawanmarkus8223
    @setiawanmarkus82236 ай бұрын

    Trimakasih juga bang. Sangat mudah dbpahami

  • @CharisID

    @CharisID

    6 ай бұрын

    Siap gan, sama-sama.

  • @irdaajhi1213
    @irdaajhi12139 ай бұрын

    Makasih bang, mudah dipahami

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    Siap kak, sama-sama.

  • @HarefaOo-rb8ch
    @HarefaOo-rb8ch8 ай бұрын

    Makasih bang informasi nya

  • @CharisID

    @CharisID

    8 ай бұрын

    Siap kak, sama-sama.

  • @fadliarianto9984
    @fadliarianto99846 ай бұрын

    Kalo sudah tahu nomer rekening virtual acount nya.. bisa di transfer lewat ATM bank yg di pilih gak ya

  • @CharisID

    @CharisID

    6 ай бұрын

    Bisa gan, VA ini memang digunakan untuk transfer saldo ke Dana.

  • @laksanaparasakti5280

    @laksanaparasakti5280

    2 ай бұрын

    Ini nomor telpon dana baru klw kita mau lihat nomor dana lama gimna

  • @umikuanvfi2981
    @umikuanvfi29817 ай бұрын

    Kak,kan M-BAKING BCA disambungin ke DANA, kalau M-BAKING BCA bermasalah, apakah yang di DANA juga bermasalah gak bisa dibuka?

  • @CharisID

    @CharisID

    7 ай бұрын

    Sepertinya nggak masalah sih kak, aman-aman aja.

  • @KlatenKotaku-xu6jx
    @KlatenKotaku-xu6jx4 ай бұрын

    terimak asihhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhhh

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Sama-sama.

  • @abdulkhalik6322
    @abdulkhalik63229 ай бұрын

    Buat narik akulaku juga bisa ga bang, kan di akulaku penarikan pilihanya bank semua

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    Waduh kurang tahu gan kalau itu, tapi harusnya tetep bisa sih.

  • @beyourself1306
    @beyourself13063 ай бұрын

    Maaf izinkan saya bertanya bang🙏 kalo dana apakah harus punya rekeningnya? Kalo narik kyk ATM gitu? Terus untuk semua aplikasi saham/nabung online juga harus punya rekening sendiri kah? Soalnya saya mau nyimpan uang disana??

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Untuk DANA nggak harus punya rekening sih, nanti kalau mau narik uang bisa lewat jasa seperti Indomaret atau Alfamart. Terus untuk saham dan semacamnya, kalau saya pribadi menyarankan pakai rekening bank saja, karena lebih terjamin keamanannya.

  • @sitigenuk9010
    @sitigenuk90103 ай бұрын

    Klo misalnya ngisi saldo apakah harus lewat bank...dan misalkan kita ngisi saldo di Indomaret apa ada tambahannnya..🙏🙏

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Lewat Indomaret bisa kak, tapi tetap adminnya sih.

  • @user-xv4fi8zv4s
    @user-xv4fi8zv4s7 ай бұрын

    Ka apakah ada no wa untuk menghubungi customer service dana

  • @CharisID

    @CharisID

    7 ай бұрын

    Waduh maaf gan, kalau itu saya kurang tahu hehe.

  • @bagasprtma7842
    @bagasprtma78424 ай бұрын

    Bg Kalau misalnya org mau ngirim sesama dana liat nomor rekening nya yang mana yah

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Pakai nomor HP langsung aja gan, bisa cek di menu Profile (Saya).

  • @rexondamoelndii
    @rexondamoelndii2 ай бұрын

    Bang klo ga punya bank bca gmn pake yang punya di video bisa? Apakah itu termaksud nomor rekening??

  • @CharisID

    @CharisID

    2 ай бұрын

    Iya itu nomor rekening DANA kita gan. Tapi pada intinya, kita cukup memilih bank yang akan digunakan untuk transfer, bisa bank apa aja, kalau di video saya pilih BCA karena saya pake BCA.

  • @febrianak2511
    @febrianak25114 ай бұрын

    Kak kalo cara ingin tau no rek dana BSI gimana ya kok bingung

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Bisa langsung masuk ke BSI Mobile aja kak, terus pilih menu Top Up e-Wallet > pilih DANA > lalu masukkan nomor HP DANA kita.

  • @lilisharyanti2045
    @lilisharyanti20454 ай бұрын

    Bang klo isi saldo ke counter pake agen yang mana?

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Kalau ke konter kasih nomornya aja sih (nomor HP yang terdaftar DANA).

  • @febriansyah3509
    @febriansyah35094 ай бұрын

    Kak cara buat no rekening di aplikasi dana kah

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Setelah buat akun DANA, nanti nomor HP yang digunakan akan dijadikan nomor rekening gan, otomatis kok itu.

  • @tafsirmaulana1188
    @tafsirmaulana11884 ай бұрын

    Mau tanya klo udah salin kode lalu buka salinan dimana

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Kalau mau paste, tinggal tekan dan tahan di tempat untuk paste, nanti akan muncul tombol paste / tempel gan.

  • @ArzaArza-ox8ut
    @ArzaArza-ox8utАй бұрын

    Bg cara lihat nomor rekening dana gimana soalnya aku dapet duit dari lemo tapi di suruh naro nomor rekening

  • @CharisID

    @CharisID

    Ай бұрын

    Itu kan sudah dijelaskan di video.

  • @ahrizhanfirmansyah458
    @ahrizhanfirmansyah4583 ай бұрын

    Kalo mau transfer tapi gak ada no rekening atau bank gimana?

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Mau top up ya maksudnya? Sekarang bisa kok top up DANA lewat Alfamart atau Indomaret, atau konter-konter terdekat juga biasanya bisa.

  • @Bcsmile444
    @Bcsmile4443 ай бұрын

    Bang kan temen saya mau ngirim uang ke saya tapi saya tidak tau nomor rekening saya gimana caranya?

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Ya itu gan, kayak di video. Itu kan cuma nomor HP sebenarnya, tapi di depannya ada kode transfernya. Jadi tinggal kasih nomor HP DANA aja sih kalau ada yang mau kirim uang.

  • @LestariWulandri-ti7zd
    @LestariWulandri-ti7zd2 ай бұрын

    Ini no rekening klo orang mau transfer ke kita yg dikasih kode yg di video itu kan??.....

  • @CharisID

    @CharisID

    2 ай бұрын

    Iya kak, pilih bank yang mau digunakan untuk transfer.

  • @ludyyono6370
    @ludyyono63709 ай бұрын

    Kalo mau kirim saldo sesama dana gimana kak kalo dana kita belum premium

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    Waduh untuk saat ini saya belum tahu gan hehe.

  • @waroengmusic3910
    @waroengmusic39108 ай бұрын

    bang sy baru install dana klo mo masukin no rekening gmna caranya

  • @CharisID

    @CharisID

    8 ай бұрын

    Sebelumnya sudah daftar Dana belum? Kalau sudah langsung login saja, tapi kalau belum daftar Dana harus daftar dulu.

  • @user-he3si2vm5n

    @user-he3si2vm5n

    3 ай бұрын

    saya udh daftar dana tpi gk tau nomer rekeningnya bisa gk sih dana yg belum premium buat transaksi

  • @myArmymyengene
    @myArmymyengeneАй бұрын

    Bg,aku gk punya bank atau apapun,sdgkn dana kn ad rekening. Klo semisalny rekening ny kesebar,bhya gk y?

  • @myArmymyengene

    @myArmymyengene

    Ай бұрын

    Mksdny aku gk punya atm tp rekening dr dana it yg misal BCA kesebar,bhya gk y?

  • @CharisID

    @CharisID

    Ай бұрын

    @@myArmymyengeneItu sama aja nomor HP kita kak kalau misal kesebar, jadi usahakan hanya diberikan ke orang lain jika ada keperluan saja.

  • @mahmudii_123
    @mahmudii_1239 ай бұрын

    Cara tarik saldo dana di BRI bg tanpa kartu

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    Waduh maaf gan, saya belum tahu kalau itu. Sebatas saldo Dana bisa ditarik lewat ATM saja saya juga belum tahu kok, hehe.

  • @TaranTula111
    @TaranTula1113 ай бұрын

    Kalo kirim dana ke aplikasi dana teman kita bagaimana

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Minta nomor DANA temennya aja, nanti bisa kita transfer langsung kok. Nanti transfernya pakai fitur "Kirim".

  • @AmoyyAjh
    @AmoyyAjh6 ай бұрын

    Kak klo dana nya gk di upgrade apa ttep bisa masuk jika di transfer uang

  • @CharisID

    @CharisID

    6 ай бұрын

    Tetap masuk kak.

  • @AmoyyAjh

    @AmoyyAjh

    6 ай бұрын

    @@CharisID baikk kak.. Jdi Kalo isi saldo lewat rekening harus di sama kan nama bank yang ada di apl dana nya sama nama rekening yg mau transfer bner GK kak

  • @CharisID

    @CharisID

    6 ай бұрын

    @@AmoyyAjh Yups, bener banget kak.

  • @ZezeZeint
    @ZezeZeint17 күн бұрын

    Bang kalo lihat no rekening tanpa atm,bank,dll bisa ga?

  • @CharisID

    @CharisID

    17 күн бұрын

    Nomor HP DANA itu sama aja rekening DANA kita kok gan.

  • @Raden-oo9xr
    @Raden-oo9xr2 ай бұрын

    bang klok mau daftar slot no rek yg mna gua udah subcribe bng

  • @CharisID

    @CharisID

    2 ай бұрын

    Waduh maaf gan, kalau untuk itu saya kurang tahu sih hehe. Tapi pada intinya kalau nomor DANA ya cuma nomor kita sendiri, tapi biasanya di depannya ada kode transfernya, disesuaikan darimana kita mau menerima saldo.

  • @user-ss9ic3jq8s
    @user-ss9ic3jq8s4 ай бұрын

    Klo blm ada rekening g mna ya

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Kalau sudah berhasil daftar Dana harusnya udah ada sih kak.

  • @murtiadiyatama
    @murtiadiyatama9 ай бұрын

    Kak saya gak masukin kode sampe sekarang gak masuk

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    Maksudnya nggak masuk gimana nih kak? Mohon diperjelas lagi, saya belum paham soalnya hehe.

  • @murtiadiyatama

    @murtiadiyatama

    9 ай бұрын

    @@CharisID saya gk masukin kodenya 85280 saya langsung 82********** gitu saya kirim dari dbs singapur kak ke dana Indonesia status terkirim nama jg benar alamat benar dari tgl 28 sampe hari ini saldo saya belum kembali 😂

  • @istifadzah
    @istifadzah18 күн бұрын

    klo mau kirim nmr rekening trs kita ga tau dia ngirim pake apa itu gimana?

  • @CharisID

    @CharisID

    18 күн бұрын

    Kirim nomor HP nya aja kak, biar nanti disesuaikan sama yang mau ngirim. Kan intinya nomor HP kita sama aja dengan nomor rekening DANA.

  • @user-el7mk6es3j
    @user-el7mk6es3jАй бұрын

    Bang mau tanya,emang apk dana pribadi bisa d kasihkam ke orang? Padahal kartu nya masih ada d HP kita,jd apk dana kita d pakai orang, apakah bisa bang?

  • @CharisID

    @CharisID

    Ай бұрын

    Setahu saya kalau nomor HP masih ada di HP kita aman sih kak, soalnya pas login ada verifikasi juga.

  • @Taufik82
    @Taufik82Ай бұрын

    Ko punya saya ga ada adanya virtual account

  • @CharisID

    @CharisID

    Ай бұрын

    Harusnya ada sih gan. Kalau boleh tahu pilih bank apa gan?

  • @user-qh2uw5yd9e
    @user-qh2uw5yd9e3 ай бұрын

    bg kalo ga punya bank gimana?

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Gpp, kalau mau top up bisa lewat jasa aja kan bisa, di Alfamart atau Indomaret juga bisa.

  • @daliahmad3248
    @daliahmad32488 ай бұрын

    Gimana caranya menarik saldo dana kembali'kak tolong bantuannya

  • @CharisID

    @CharisID

    8 ай бұрын

    Sepertinya nggak bisa deh gan kalau seperti itu. Untuk lebih jelasnya, bisa coba langsung kontak support Dana aja.

  • @daliahmad3248

    @daliahmad3248

    8 ай бұрын

    Sudah malah bilang kami bukan live chat gitu terus bilang nya

  • @ramlyanti

    @ramlyanti

    7 ай бұрын

    transfer ke no rekening

  • @yterictutorial-musicdj
    @yterictutorial-musicdj19 күн бұрын

    Apakah Nomor rekening dana bisa di gunakan metode pembayaran google adsene ??? trima kasih

  • @CharisID

    @CharisID

    19 күн бұрын

    Bisa gan, saya pernah coba. Untuk lebih jelasnya, silahkan cari panduannya saja di KZread.

  • @yterictutorial-musicdj

    @yterictutorial-musicdj

    19 күн бұрын

    @@CharisID oh ok terima kasih banyak bang,panduan di youtube ,bukan di chanel kamu bang.. kalau di youtube lain aku rada rada kurang percaya aja bang..

  • @CharisID

    @CharisID

    19 күн бұрын

    @@yterictutorial-musicdj Saya dulu pas coba pake DANA juga cari di KZread dan website orang lain sih gan, biar referensinya makin banyak dan bisa yakin kalau DANA memang bisa dipake untuk AdSense.

  • @yterictutorial-musicdj

    @yterictutorial-musicdj

    19 күн бұрын

    @@CharisID oh ok sip bang terimakasi banyak 😊😊

  • @rizkysykes278
    @rizkysykes2787 ай бұрын

    Bg mau tanya, kalo cara mengetahui no rekening pengirim yg mengirim saldo ke kita gmn. Terimakasih semoga dijawab

  • @CharisID

    @CharisID

    7 ай бұрын

    Kayaknya nggak bisa sih gan, kita nggak bisa mengetahui rekening pengirim di Dana.

  • @rizkysykes278

    @rizkysykes278

    7 ай бұрын

    ​@@CharisID iya bg saya juga bingung GK Nemu caranya . Makasih bg infonya

  • @MiminSURVIVORS
    @MiminSURVIVORS3 ай бұрын

    Saldonya masuk ke akun apa ke bank

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Ke akun Dana gan.

  • @IndraRajak
    @IndraRajak8 күн бұрын

    bang gua pencet alfamart tpi yg muncul nomor hp, itu bener nomor dana nya bang?

  • @CharisID

    @CharisID

    8 күн бұрын

    Yups, sebenernya nomor rekening DANA ya nomor HP yang kita daftarkan itu. Kalau mau isi saldo lewat Alfamart tinggal kasih nomor HP yang terdaftar DANA aja.

  • @IndraRajak

    @IndraRajak

    8 күн бұрын

    @@CharisID kena biaya admin atau ngk bang?

  • @CharisID

    @CharisID

    8 күн бұрын

    @@IndraRajak Kurang tahu kalau itu gan, nggak pernah top up di Alfamart sih saya.

  • @dotdrodro6168
    @dotdrodro61685 ай бұрын

    Apakah nomor rekening dana kita ini tetap.. Atau berganti 2 bila di gunakan berkali-kali untuk pengiriman uang ke dana kita

  • @CharisID

    @CharisID

    5 ай бұрын

    Kalau nomor Dana tetap sama gan. Cuma kalau mau top up, biasanya kode transfernya akan berbeda setiap bank yang digunakan.

  • @dotdrodro6168

    @dotdrodro6168

    5 ай бұрын

    @@CharisID kenapa dia muncul terus transaksi gagal kode mt02

  • @dotdrodro6168

    @dotdrodro6168

    5 ай бұрын

    @@CharisID rekening tujuan tidak dapat di temukan.. Silakan coba kembali Kenapa dia muncul seperti itu klw mau transfer uang ke dana kita melalui aplikasi brimo

  • @dotdrodro6168

    @dotdrodro6168

    5 ай бұрын

    Mohon penjelasan nya

  • @CharisID

    @CharisID

    5 ай бұрын

    @@dotdrodro6168 Coba masuk ke Dana > Isi Saldo > pilih BRI. Kalau sudah, coba lakukan isi ulang langsung lewat BRImo. Silahkan cek video berikut. 👉kzread.info/dash/bejne/gYWYkpaLeKadiKQ.html

  • @user-dr1nw5ht5s
    @user-dr1nw5ht5s8 ай бұрын

    Klo mw narik dana pkek rekening sndri bsa gx ya kak sy kurang fama

  • @CharisID

    @CharisID

    8 ай бұрын

    Bisa kak, bisa langsung pilih menu Kirim, terus kirim ke rekening sesuai keinginan.

  • @ramlyanti

    @ramlyanti

    7 ай бұрын

    bisa transfer dulu

  • @AndreSaputra-yl2xy
    @AndreSaputra-yl2xy5 ай бұрын

    Misalkan kita belum punya kartu atm itu gmna gan apakah masih bisa di ambilkan kasir Alfamart????

  • @CharisID

    @CharisID

    5 ай бұрын

    Dana nggak perlu ATM kok gan, cukup pake nomor rekening saja (no HP yang digunakan daftar Dana).

  • @masyrafzf
    @masyrafzf9 ай бұрын

    Saya mau jualan online, terus disuruh ngisi nomor rekening. 'Kan banyak tuh pilihan atm nya, kira kira pilih atm yang mana ya?

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    Disesuaikan sama pembelinya saja kak, dianya pakai rekening apa.

  • @masyrafzf

    @masyrafzf

    9 ай бұрын

    @@CharisID Bukan gitu kak. Saya itu baru daftar ke aplikasinya dan disuruh ngisi nomor rekening, jadi bingung pilih yang mana?

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    @@masyrafzf Kalau itu disesuaikan saja kak kita pengennya rekening apa, kan bisa pilih itu. Misal nanti kakaknya pilih BCA, ya pilih saja yang BCA.

  • @ManusiaApi-jz6en
    @ManusiaApi-jz6en3 ай бұрын

    Bang kalo topup nya di agen/orang metodenya pilih yg mana?

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Tinggal kasih nomor HP yang dipake daftar DANA aja gan.

  • @ManusiaApi-jz6en

    @ManusiaApi-jz6en

    3 ай бұрын

    @@CharisID Aku kmaren pake no WA, so ngasihnya no WA kah ?

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    @@ManusiaApi-jz6en Yups bener banget, intinya kasih nomor DANA kita.

  • @ManusiaApi-jz6en

    @ManusiaApi-jz6en

    3 ай бұрын

    @@CharisID makasih bang, sangat bermanfaat infonya 🙏

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    @@ManusiaApi-jz6en Siap gan, sama-sama.

  • @wandypoetra2425
    @wandypoetra24258 ай бұрын

    baru download dana d suruh masukin nomer trs msukin pin,kok ga d suruh buat pin pdhl nomer saya blm prnh d pake dana,mhon solusinya kak

  • @CharisID

    @CharisID

    8 ай бұрын

    Itu nomor baru atau nomor lama gan? Kalau nomor baru beli, ada kemungkinan dulu memang pernah didaftarkan Dana oleh pengguna sebelumnya. Soalnya sekarang banyak nomor baru yang dulunya sudah pernah digunakan.

  • @wandypoetra2425

    @wandypoetra2425

    8 ай бұрын

    @@CharisID nomer lama bangt gan

  • @muhammadarip389

    @muhammadarip389

    8 ай бұрын

    Klik aja lupa pin gan nanti di kirim pin'y

  • @RatihAlIkhwan

    @RatihAlIkhwan

    5 ай бұрын

    Kejadianya sma kya sya. HP 2 mau di daftarin dana. Ehh mlah nomernya ga bisa di daftarin. Yg muncul masukan pin. Itu klo kita misalkan msuk dengan lupa pin gma ya bang?

  • @FajarShodiq-se8nx
    @FajarShodiq-se8nx3 ай бұрын

    Bang no dana ada di mana

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Ya itu nomor DANA sebenarnya gan, cuma di depannya ada kode transfer aja.

  • @FinePine-dx2di
    @FinePine-dx2di2 ай бұрын

    Nomor hp sama nomor id dana sama gak bang 🤔

  • @CharisID

    @CharisID

    2 ай бұрын

    Nomor DANA itu tergantung nomor HP yang digunakan saat daftar DANA.

  • @SizaYT
    @SizaYT2 ай бұрын

    Bang ini bayar gak soal nya aku mau masuk kan ke lemon apk penghasil uang😅 bisa gk ga

  • @CharisID

    @CharisID

    2 ай бұрын

    Maksudnya bayar gimana ya gan? Kalau untuk buat akun DANA gratis sih, nggak dipungut biaya apapun. Cuma nanti pas transfer / terima uang, bisa saja dikenakan biaya admin.

  • @rahmitresnawati4017
    @rahmitresnawati40179 ай бұрын

    Bg kalo orang tau no rek dana kita gimana?

  • @rahmitresnawati4017

    @rahmitresnawati4017

    9 ай бұрын

    Apakah saldo data kita akan diketahui dan saldo kita bisa ditarik?

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    @@rahmitresnawati4017 Nggak kok, jikapun ada orang yang tahu nomor kita, mereka nggak akan bisa cek saldo ataupun tarik saldo kita. Tapi alangkah baiknya nomor kita hanya diberikan ke orang yang memang perlu saja.

  • @wendyhermaone7909

    @wendyhermaone7909

    9 ай бұрын

    ​@@CharisIDbang buat konten akun dana yang di tangguhkan dong plis😢

  • @CharisID

    @CharisID

    9 ай бұрын

    @@wendyhermaone7909 Waduh maaf gan, saya kalau nggak mengalaminya secara langsung nggak bisa buat kontennya, sementara ini belum pernah mengalami masalah itu soalnya.

  • @wendyhermaone7909

    @wendyhermaone7909

    9 ай бұрын

    @@CharisID bisa bantu ngga bang plis bang uang buat lahiran istri di situ semua soalnya

  • @arilrahmadani9590
    @arilrahmadani9590Ай бұрын

    Itu harus punya ATM BRI nya atau ngga bf?

  • @CharisID

    @CharisID

    Ай бұрын

    Nggak kak, itu cuma pilihan aja kalau mau top up/isi saldo lewat bank apa. Jadi misal ada orang yang mau kirim uang ke kita, nah itu pilih aja ngirimnya mau lewat apa, kalau pake BRI ya pilih BRI.

  • @azizah9696

    @azizah9696

    24 күн бұрын

    ​@@CharisIDitu nnti klo ada org mau ngirimin uang tinggal kasi kode nya? Trs itu klo kita mau ambil uang nya gimana hrs pake kartu kah atau gimna?

  • @CharisID

    @CharisID

    24 күн бұрын

    @@azizah9696 Iya, kalau ada yang mau ngirim uang tinggal kasih nomornya saja. Kalau mau ngambil bisa lewat ATM (dikirim ke ATM dulu), atau bisa juga lewat Alfamart dan Indomaret.

  • @azizah9696

    @azizah9696

    24 күн бұрын

    @@CharisID klo ga punya ATM gimna Tetap ga bisa di ambil uangnya?

  • @CharisID

    @CharisID

    24 күн бұрын

    @@azizah9696 Lewat Indomaret atau Alfamart bisa kak, mungkin bisa cari panduannya saja di KZread.

  • @miftahfhadil6604
    @miftahfhadil66043 ай бұрын

    Ko nomor nya bnyak banget ya

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Iya gan, itu sekalian sama kode transfernya.

  • @sherlymocaymocay4590
    @sherlymocaymocay45904 ай бұрын

    Saya mau minta rekening dana saya tolong inpo bantu saya atas nama zainal abidin

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    Itu kan sudah ada panduannya kak. Asalkan kita sudah login ke DANA, kita bisa cek langsung kok, kayak di video.

  • @sherlymocaymocay4590

    @sherlymocaymocay4590

    4 ай бұрын

    Terimakasih muda mudahan saya doa kan sekeluarga pajang umur dan dilindungi allah

  • @sherlymocaymocay4590

    @sherlymocaymocay4590

    4 ай бұрын

    Trmksi kakak

  • @CharisID

    @CharisID

    4 ай бұрын

    @@sherlymocaymocay4590 Aamiin... Sama-sama kak. Semoga keluarga kakak juga mendapatkan keberkahan dari kebaikan doa tersebut.

  • @Sakurasimulator
    @Sakurasimulator3 ай бұрын

    Kalau nomor rekening belum ada gimana kak?

  • @CharisID

    @CharisID

    3 ай бұрын

    Sudah mengikuti panduan seperti di video tetep nggak muncul kah kak? Harusnya muncul sih.

  • @KomsiahKomsiah-mq3ql
    @KomsiahKomsiah-mq3ql6 ай бұрын

    Aplikasi dana gk jelas mau transfer ke bsi tp banknya gk tersedis

  • @CharisID

    @CharisID

    6 ай бұрын

    Bisa kok gan. Kalau boleh tahu, itu posisi akun Dana nya sudah diupgrade belum?

Келесі