Bom Termobarik, Senjata Terlarang yang Digunakan Rusia Lawan Ukraina

Duta besar Ukraina untuk Amerika Serikat (AS) Oksana Markarova mengatakan bahwa Rusia menggunakan bom termobarik dalam invasinya.
Namun, bom vakum atau senjata termobarik merupakan senjata yang dilarang digunakan oleh berbagai organisasi internasional seperti Amnesty International dan Human Rights Watch.
Pasalnya, senjata tersebut dinilai sangat berbahaya. Lantas, seperti apakah senjata termobarik?
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Taufieq Renaldi Arfiansyah
Penulis Naskah: Rizkia Shindy
Narator: Yohana Indah Nur Ratri
Video Editor: Dina Rahmawati
Produser: Adesari Aviningtyas
#SenjataTermobarik #Termobarik #OhBegitu #JernihkanHarapan

Пікірлер: 893

  • @kompascom
    @kompascom2 жыл бұрын

    Artikel tertarik: www.kompas.com/tren/read/2022/03/01/164500865/mengenal-bom-termobarik-senjata-mematikan-rusia-lawan-ukraina Media Sosial Kompas.com: Facebook: facebook.com/KOMPAScom/ Instagram: instagram.com/kompascom/ Twitter: twitter.com/kompascom LINE: line.me/ti/p/@kompas.com TikTok: tiktok.com/@kompascom

  • @TraveldenganDon

    @TraveldenganDon

    2 жыл бұрын

    gmn hidupannya di kutub utara? ❄ kzread.info/dash/bejne/f3eHvKWJp9Tcnqw.html

  • @gunawanwibisono5909

    @gunawanwibisono5909

    2 жыл бұрын

    As dan nato jg pkai kok tak ad yg mlrang..gblekkk

  • @riskyefendy2077

    @riskyefendy2077

    2 жыл бұрын

    kzread.info/dash/bejne/ZI2pmNuSlqSne7w.html

  • @mardiutomo5669

    @mardiutomo5669

    2 жыл бұрын

    @@gunawanwibisono5909 Indonesia juga nggak melarang ..

  • @SemangatCerita
    @SemangatCerita2 жыл бұрын

    apapun yang digunakan rusia pada nantinya akan dilarang. tapi giliran bangsa barat menggunakan bom cluster tidak ada yang protes.

  • @sahril_xd294

    @sahril_xd294

    2 жыл бұрын

    Hhh

  • @thesixteen731

    @thesixteen731

    2 жыл бұрын

    Biasa, pada munafik semua barat & Amerika khususnya

  • @dimasdohc5805

    @dimasdohc5805

    2 жыл бұрын

    Biasa namanya juga PBB persatuan bangsa bangsat 😂

  • @juanzocool574

    @juanzocool574

    2 жыл бұрын

    Krn barat ga mampu bikin

  • @encixkesanyoto821

    @encixkesanyoto821

    2 жыл бұрын

    Nato mmg licik,,,nuklir jg dia pake kok.

  • @mohammadtayyib4947
    @mohammadtayyib49472 жыл бұрын

    Yahudi Israel sering menggunakan senjata terlarang seperti bom fosfor kepada rakyat palestini tapi barat tak pernah bereaksi. Jadi biarlah om putin kasih pelaran sama nato dan us yg palngak plongak

  • @riskiardani5278

    @riskiardani5278

    2 жыл бұрын

    @@mantapsoul592 israel dan russia kan musuh dalam selimut mereka punya kerjasama tersembunyi

  • @mynameis7467

    @mynameis7467

    2 жыл бұрын

    @@mantapsoul592 Rusky kabarnya ada kerja sama tersembunyi, tidak tahu segi militer, ekonomi ataupun lainnya.

  • @stateservant

    @stateservant

    2 жыл бұрын

    Barat bereaksi total, Israel dikecam habis sama partai2 liberal di barat.

  • @riskiardani5278

    @riskiardani5278

    2 жыл бұрын

    @@mantapsoul592 ya kali sesama yahudi musuhan

  • @BungmasHull

    @BungmasHull

    7 күн бұрын

    Abang fto di layar media editan jelas bru komen nya hefo nya luar biasa

  • @anaknusantara1867
    @anaknusantara18672 жыл бұрын

    Dalam perang tidak ada pelarangan , yg ada kamu terbunuh ato kamu membunuh . Bravo 🇮🇩

  • @himawari9671
    @himawari96712 жыл бұрын

    Senjata terlarang yg juga digunakan AS invasi Afghanistan dan Vietnam.

  • @aryalfy2012

    @aryalfy2012

    2 жыл бұрын

    lagi lagi amerika kan?

  • @agusobenx9862

    @agusobenx9862

    2 жыл бұрын

    AS + ISRAEL + NATO....3 kekuatan yg diotaki ZIONIS YAHUDI...

  • @Prabowo-gibran.08

    @Prabowo-gibran.08

    2 жыл бұрын

    Waktu Palestina di jajah TDK ada larangan Amerika memang penjahat

  • @pendukungahdogbaniserbetko9711

    @pendukungahdogbaniserbetko9711

    2 жыл бұрын

    Amerika penjajah yg asli

  • @intananastasya5180

    @intananastasya5180

    2 жыл бұрын

    Lagian amerika larang" senjata tapi dia sendiri punya ribuan Nuklir

  • @gamersnoob3533
    @gamersnoob35332 жыл бұрын

    😁🤭 padahal senjata termobarik juga sudah digunakan israel & AS tpi anehnya cma rusia yg dikecam.

  • @faisolmustofa9384

    @faisolmustofa9384

    2 жыл бұрын

    Pendek kata klu Rusia berdamai apalagi kalah lawan Ukraina, wil Rusia bisa potong kecil² sama NATO, pejabatnya diadili sebagai penjahat perang dan melanggar HAM, padahal AS dulu nyerbu Irak banyak membunuh rakyat sipil, pakai Bom Tandan dsb. Makanya gak bakalan Rusia mau damai apalagi mengalah...

  • @mabdul4565

    @mabdul4565

    2 жыл бұрын

    Ayo putin, musnahkan lg org Cechnya pake termobarik.. 😅🤣

  • @herusugiarto5470

    @herusugiarto5470

    2 жыл бұрын

    @@mabdul4565 tolol... pasukan cechnya aja dukung Rusia melawan Ukraina. Bravo Rusia... biar zelensky merasakan apa yang dirasakan oleh rakyat Palestina

  • @alinoviyanto6728

    @alinoviyanto6728

    2 жыл бұрын

    Ya bedalah, human right kan kacung amerika....pbb juga kacungnya amerika

  • @hamsterhitam4432

    @hamsterhitam4432

    2 жыл бұрын

    @@mabdul4565 lah 🤦🤦🤦... checnya itu sekutu rusia pak 🤦🤦🤦

  • @datukshake
    @datukshake2 жыл бұрын

    Klo rusia guna senjata termobarik pun..negara mana yg mahu halang..itu haknya..sudah 6 hari invansi ke ukreina tpi gk ada negara pun yg tampil serang rusia kerana apa,kerana rusia masih menyimpan senjata canggih dan hanya gunakan senjata dan tank2 tahun 60an..

  • @Ainlore

    @Ainlore

    2 жыл бұрын

    Kaga kejual ke indonesia bro tank taun 60 an nya. Mau di recycle juga buang2 duit mending parkir in di negri orng

  • @abdiwahyu4472
    @abdiwahyu44722 жыл бұрын

    Napalm saat digunakan di Vietnam boleh ... Tidak dilarang .. Irak saat diinvasi USA dan sekutunya boleh.. hanya Rusia yg dilarang dan disangsi menginvasi Ukraine.. lebih gila USA hampir semua perang di dunia USA dan sekutunya berada dibalik perang di seluruh dunia..

  • @adv8680

    @adv8680

    2 жыл бұрын

    amerika Negara konyol,,lawan jepang aja pake Nuklir,,pasukanya ngga bisa diandalkan,terbukti lawan Vietanam/oops malah cuma lawan Vietcong bukan Vietnam😁 saja keok,,

  • @juanzocool574

    @juanzocool574

    2 жыл бұрын

    Yg ngeri itu penggunaan depleted uranium pd pertempuran fallujah

  • @pendukungahdogbaniserbetko9711

    @pendukungahdogbaniserbetko9711

    2 жыл бұрын

    Penjahat perang

  • @_warbuja_7386
    @_warbuja_73862 жыл бұрын

    Thermo barik Tidak bisa nembus armor tapi dapat Membuat Tank Menjadi overheat dan merusak Engine

  • @syalmaarif4377

    @syalmaarif4377

    2 жыл бұрын

    Tanks penjelasannya.

  • @magicthinker5647

    @magicthinker5647

    2 жыл бұрын

    Tembus tembok gedung/ apartemen ga ?

  • @_warbuja_7386

    @_warbuja_7386

    2 жыл бұрын

    @@magicthinker5647 itu tekanan ledakan bisa overpress Bangunan

  • @_warbuja_7386

    @_warbuja_7386

    2 жыл бұрын

    @@magicthinker5647 Gua Playervideo game Bukan pakar Senjata njir

  • @magicthinker5647

    @magicthinker5647

    2 жыл бұрын

    @@_warbuja_7386 Dikira ada baca2 mengenai itu juga om, biar bisa sharing ilmu dimari

  • @GalonIjo
    @GalonIjo2 ай бұрын

    Terima kasih RUSIA karena selama 2 tahun lebih ngasih #HIBURAN #PERANG yang sangat mengasik kan 👍👍 dan bikin bangga saya sebagai penggemar setia RUSIA yang sangat #KEREN 👍👍 🇷🇺🇷🇺 URAAAAAAAAAA 💪💪🇮🇩🇷🇺🇮🇩🇷🇺🇮🇩🇷🇺🇮🇩🇷🇺🇮🇩🇷🇺💝💝👍👍

  • @user-dk2id3qj5k
    @user-dk2id3qj5k2 жыл бұрын

    Namanya jg perang. Ya berbahayalah... Perang tidak menentukan siapa yg benar, siapa yg tersisa dialah sang pemenang

  • @celengski
    @celengski2 жыл бұрын

    Terlarang bagi negara yg menandatangani konvensi senjata termobarik. Rusia kan gak menandatangani jadi bebas dong rusia menggunakan termobarik. Kenapa harus dipersoalkan? Apa organisasi human right peduli pada masyarakat palestina yg tiap hari di bunuh oleh tentara israel dimana letak keadilannya?

  • @mabdul4565

    @mabdul4565

    2 жыл бұрын

    Ya, bom it dipake buat bunuh banyak org d Cechnya..

  • @juragan865

    @juragan865

    2 жыл бұрын

    menginvasi ukraina sama halnya menginvasi palistina.....apa bedanya???

  • @ariefpoerniawan

    @ariefpoerniawan

    2 жыл бұрын

    Idf juga pakai cluster bomb…

  • @uhansadeli6178

    @uhansadeli6178

    2 жыл бұрын

    @@juragan865 bedanya pihak barat yang notabene adalah nato, hanya diam kalo pelestine di serang.tidak pakai sangsi ekonomi segala macam, fifa & uefa tetap perbolehkan timnas & klub ikutan event2 resmi sepakbola.

  • @alinoviyanto6728

    @alinoviyanto6728

    2 жыл бұрын

    @@juragan865 beda cil, serangan ini fokusnya ke fasilitas militer...lah israel menyerang secara membabi buta, bahkan petugas medispun jadi korban juga...jangan tolollah

  • @Riduwisu
    @Riduwisu2 жыл бұрын

    Hasil ledakan dari senjata ini dah kaya Nuklir tapi lebih lemah, yah bisa di ibaratkan rudal nuklir mini

  • @irwanawaludin6190
    @irwanawaludin61902 жыл бұрын

    Sesungguhny aku mncintai Nabi Muhammad, melebihi cintaku pd ibu kandungku yg sdh melahirkanku. Itulah alsnku setiap Hari u bnyk2 membaca Shalawat Fatih pd beliau. Sbg bukti bhwa aku mncintai beliau. Aku jg sngt yakin bhwa Shalawat Fatih yg stiap hri aku baca akn mmbuatku menang d akhirat, dlm aarti slh Stu mnfaatny= ( mmpermudah hisabku), ktk mnusia2 lain msh dihisab, aku bs tnang2 & CPT diloloskn, dn msh bnyk keistimewaan lain. Irwan..

  • @jusl6599
    @jusl65992 жыл бұрын

    padahal syarat dari rusia cuman 2 untuk damai, pertama lepas donetsk dan luhansk, ukraina mau mempertahankan 2 wilayah tersebut padahal rakyat disana juga ingin pisah dari ukraina, jadi gak guna buat di pertahanin, walaupun rusia bakal damai dengan ukarina tetep donetsk dan luhansk bakal perang ama ukraina terus menerus karna mereka ingin pisah, intinya udah gk guna di pertahanin, syarat kedua jangan masuk nato, syarat cuman itu tapi kok ukraina keras kepala bngt yaa

  • @eastaviator5041

    @eastaviator5041

    2 жыл бұрын

    semua negara pasti mau mempertahankan wilayahnya masing2. apalagi ukraina sudah paham, sebelumnya rusia merebut crimea, lalu sekarang menuntut donetsk dan luhansk. kalau terus dibiarkan ya di masa depan akan ada klaim2 berikutnya. kalau itu terjadi pada negara kita, misal natuna atau papua, apa harus kita relakan begitu saja?

  • @VoltbeatZero

    @VoltbeatZero

    2 жыл бұрын

    Presiden nya pelawak gan maklum

  • @Pembasmi_Provokator

    @Pembasmi_Provokator

    2 жыл бұрын

    Presiden ukraina keturunan yahudi

  • @MuhammadYusuf-sw8pi

    @MuhammadYusuf-sw8pi

    2 жыл бұрын

    Amerika jago memobilisasi media

  • @zhafranalfatih3434

    @zhafranalfatih3434

    2 жыл бұрын

    Id jod boneka

  • @titinmardiana7922
    @titinmardiana79222 жыл бұрын

    Bukan krn kepercayaan dan agama yg berbeda, sehingga saling dukung & saling serang.. Tp rasa kemanusiaan & damai berhak didapatkan semua, apalagi anak2. Jgn sadis, jgn bengis, jgn egois..

  • @cintapalestine1081

    @cintapalestine1081

    2 жыл бұрын

    Benar, apalagi Palestina sangat berhak mendapatkan kedamaian, kesejahteraan dan keamanan di negerinya sendiri

  • @sendaljepit2466
    @sendaljepit24662 жыл бұрын

    Tetap semangat Russia dan jaga kesehatan 🇷🇺🇷🇺

  • @argon1345
    @argon13452 жыл бұрын

    Tank yang bisa nembak 24 roket hanya kurun waktu beberapa detik aja 🗿🗿🗿

  • @srimariana1757
    @srimariana17572 жыл бұрын

    Israel menggunakan bom kimia barat dan pbb santai saja,, "palestina saudaraku, rusia sahabatku.. china malaysia tetanggaku yg kadang bikin kesel". 😊☕

  • @rianto8876
    @rianto88762 жыл бұрын

    BOM THERMOBARIK juga digunakan US dan israel dlm invasinya....knp rusia aja dilarang???

  • @ejs7861

    @ejs7861

    2 жыл бұрын

    Double standar... 😂😂😂 Russia onlybad. USA ngeinvasi negara orang 200+- aja ga ada hukuman. 10 civilian (termasuk anak2) mati krn yang salah bom demi 0 terrorist di Afgan saja tidak ada yang dihukum.

  • @rianto8876

    @rianto8876

    2 жыл бұрын

    @@ejs7861 Barat dan sekutu...memang jenis munafik... Israel menggunakn bom fospor , napalm di palestine.... us dan sekutu cuma diam.... teriak2 dn intevensi mana2 negara didunia dg isu HAM....kenyataan nya mrk pelanggar no.1 dunia dan racism...

  • @riskiardani5278

    @riskiardani5278

    2 жыл бұрын

    @@rianto8876 indonesia pakai bom napalm di timor leste juga gak di sanksi tuh

  • @rianto8876

    @rianto8876

    2 жыл бұрын

    @@riskiardani5278 bom napalm byk digunakan us saat WW2 dan invasi ke vietnam dan korea....apa yg dipersoalkan?? apa yg mau disanksi??

  • @riskiardani5278

    @riskiardani5278

    2 жыл бұрын

    @@rianto8876 bom cluster sudah menjadi senjata terlarang yang tidak boleh gigunakan dalam perang,sama seperti bom bidrogen dan bom nuklir

  • @trijokoyahyono235
    @trijokoyahyono2352 жыл бұрын

    Bravo Russia 🇷🇺🇷🇺🇷🇺🇷🇺💪💪💪💪 Kenapa peduli internasional, Internasional aja tidak peduli dengan Russia 🇷🇺🇷🇺 Internasional Memberikan sangsi yg tidak jelas😏 Kenapa di Palestina internasional tidak memberi sangsi ke zionis Israel 😌😌😌😌😌 Jadi gua sangat mendukung langkah Russia 🇷🇺🇷🇺 menghancurkan Ukraina yg jelas jelas genosida wargga Russia di donest dan luhank😌😌😌 liat di Kaskus bos gimana kejamnya tentara Ukraina 😁😁😁

  • @masdukiahmad4253

    @masdukiahmad4253

    2 жыл бұрын

    Sangat setuuuujuuu

  • @user-px1ip5yp2v

    @user-px1ip5yp2v

    2 жыл бұрын

    Kaskus masih ada kah !

  • @janurmuhammad474

    @janurmuhammad474

    2 жыл бұрын

    URAAA!!!!

  • @riskiardani5278

    @riskiardani5278

    2 жыл бұрын

    hilih🤣

  • @anangkruschov4836
    @anangkruschov48362 жыл бұрын

    Namanya perang dimana-mana senjata apapun yg digunakan sah2 saja (asal tdk gunakan senjata pemusnah masal seperti bom atom/nuklir) krn tujuan perang itu sendiri adalah bagamana caranya strategi yg terbaik agar secepatnya bisa mengalahkan/melumpuhkan lawannya.

  • @icolisting1883

    @icolisting1883

    2 жыл бұрын

    agar secepatnya mengalahkan/melumpuhkan lawannya pake nuklir contoh hirosima dan nagasaki

  • @adisaputra7637
    @adisaputra76372 жыл бұрын

    Mantap..

  • @seleranusantara155
    @seleranusantara1552 жыл бұрын

    Saya minta Putin cepat menyelesaikan tugasnya menginvasi ukraine !! jgn kelamaan !! Maju terus Rusia Hidup Checen !

  • @helmisurabaya8060
    @helmisurabaya80606 ай бұрын

    Mantap

  • @plusminus3881
    @plusminus38812 жыл бұрын

    Wau mantab

  • @yedicipeuw165
    @yedicipeuw1652 жыл бұрын

    Semoga di gunakan lebih banyak 👍👍

  • @wongnganggor6811
    @wongnganggor68112 жыл бұрын

    Dalam perang senjata apa saja sah digunakan kan tujuanya sama untuk membunuh. Kalo senjata berbahaya di larang revolver juga berbahaya dan juga mematikan. Senjata yang membunuh dengan pelan2 itu yang di larang misalkan benda tumpul

  • @MrX-lh1dk
    @MrX-lh1dk2 жыл бұрын

    Standart ganda..

  • @nyomanwidiardana7196
    @nyomanwidiardana71962 жыл бұрын

    Kalo rusia gunakan termobarik, sebaiknya Ukraina gunakan Termorex untuk pencegahannya.

  • @slevindoharmony2705
    @slevindoharmony27052 жыл бұрын

    jadi keinget game perang "Red Alert 1, 2 dan 3"

  • @Alander_Lin

    @Alander_Lin

    2 жыл бұрын

    KKND cross fire juga kak..

  • @kolektortrik3630

    @kolektortrik3630

    2 жыл бұрын

    @@Alander_Lin Game apa tuh gan? kaya RA juga?

  • @luckyjo16

    @luckyjo16

    2 жыл бұрын

    berarti anda tua 😂

  • @ngeneaew
    @ngeneaew2 жыл бұрын

    asik

  • @Kelasdakwah
    @Kelasdakwah2 жыл бұрын

    Keren

  • @mardiefendi697
    @mardiefendi6972 жыл бұрын

    Lebih seru dari pd main mobile Legend sambil rebahan hanya menghabis kan waktu yg tak ada manfaat nya. Yg Real ini lebih kelihatan manfaat dan imbas nya. 😁👍

  • @hotmautama1268

    @hotmautama1268

    2 жыл бұрын

    Semoga lu kena termobarik baru seru... setan loe senang atas penderitaan manusia

  • @meimanhalawa6479

    @meimanhalawa6479

    2 жыл бұрын

    Ibas itu anak Pak SBY ya?

  • @aprillia8778

    @aprillia8778

    2 жыл бұрын

    kzread.info/dash/bejne/Z5-nmbNycrHdn8o.html

  • @ithinkchannel3469

    @ithinkchannel3469

    2 жыл бұрын

    Berak malah seneng ada perang 🗿🗿🗿

  • @WarRobotsGameroom
    @WarRobotsGameroom2 жыл бұрын

    Adalah kejahatan perang, sedang perang itu sendiri sudah jahat

  • @akusiapa7137

    @akusiapa7137

    2 жыл бұрын

    Gak, Amerika pernah make di Afghanistan kok, di Vietnam jga pernah

  • @WarRobotsGameroom

    @WarRobotsGameroom

    2 жыл бұрын

    @@akusiapa7137 gak nyambung om komenya, ane lagi bahas istilah kejahatan perang bukan siapa yang jahat . perang sendiri dah jahat kan? begitu terms arti kalimatnya

  • @asepdadi5574
    @asepdadi55742 жыл бұрын

    Bagaimana bom posfor yg d gunakan dlu

  • @aidenbrendant366
    @aidenbrendant3662 жыл бұрын

    Paling seneng pas main art of war, kalo udah lev 4 kebuka produksi tank ini, dan pake tank ini full dari jarak jauh untuk ditargetkan di satu bangunan musuh, auto hancur 😂

  • @user-xj4hs7du6e
    @user-xj4hs7du6e5 ай бұрын

    Tni tak perlu memiliki MLRS tank seperti ini akan melambantak serangan tempur, sebaiknya MLRS berbasis casis sj agar mudah di angkut heli dn di turunkan ke titik yg di inginkan perintah Komando 👍

  • @didotfoxer6287
    @didotfoxer62872 жыл бұрын

    Yg melarang adalah yang tidak bisa membuat dan tidak bisa membeli.

  • @aliagaaliyev2753
    @aliagaaliyev27532 жыл бұрын

    Это называется ТОS-1. Solnsepek. Куда попадает снаряд,живого ничего не остаётся Он даже кислород поджигает

  • @indonesiaraya9734

    @indonesiaraya9734

    2 жыл бұрын

    Bilang sama semua Organisasi itu, Goblok atau Licik ??? Semua senjata Perang itu Senjata Pembunuh. Jadi jangan berkilah senjata ini berbahaya dan itu tidak. Itu Goblok apa Licik! Kalo nggak mau, banyak yang mati... Yang Jujur, Jangan Menipu, Jangan berkeinginan memiliki hak orang lain, jangan ingin menguasai dan menjajah. Agar tidak terjadi Perang dan Saling Membunuh.

  • @indonesiaraya9734

    @indonesiaraya9734

    2 жыл бұрын

    оздравление обедой оссии езидентам адимиру адырову

  • @ashariad1470
    @ashariad14702 жыл бұрын

    Sekalian perang pakai peluru karet, apa² di larang di anggap ilegal, namanya perang mau gimana, alasan nya karena dapat menyedot oksigen dari paru² tentara pertahanan, di kira bom biasa nga berbahaya, badan meledak berhaburan ke mana²

  • @manruhsuci7659
    @manruhsuci76592 жыл бұрын

    Presiden Vladimir Putin, harus secepatnya di tangkap & di adilin !!! Vladimir Putin yg stress, harus mempertanggung jawabkan semua kehancuran Ukraina & korban² yang sudah berjatuhan/gugur !!! ❤️🌹🇺🇦🇺🇦🇮🇩🇮🇩🇷🇺🇷🇺🌹❤️

  • @Meiga1499
    @Meiga149918 күн бұрын

    Masih ingat fosfor putih? Rusia dikecam negara2 barat ketika menggunakan nya dalam perang melawan ukraina, tapi negara2 barat diam saja ketika israel menggunakannya untuk menyerang gaza, sampai sini pahamkan bahwa senjata terlarang hanya boleh digunakan negara2 barat? 😂😂

  • @luckman_hakim1326
    @luckman_hakim13262 жыл бұрын

    👍👍👍 👏

  • @Bobnorton1503
    @Bobnorton15032 жыл бұрын

    Inget jaman main Ps2, Incredible Hulk Ultimate Destruction, paling ngeselin ketemu tank model begini 🤣🤣

  • @rifqiyoung1259

    @rifqiyoung1259

    2 жыл бұрын

    Wkwkwkwkwk iya

  • @napalo6268

    @napalo6268

    2 жыл бұрын

    Di army men juga wkwk

  • @badrimanu2468
    @badrimanu24682 жыл бұрын

    Bagus sekali tuh hebat canggih

  • @SupriYadi-jl7ts
    @SupriYadi-jl7ts2 жыл бұрын

    Semua juga bahaya senapan biasa juga bahaya. Yg nmnya perang harus pinter2lah mau pake senjata apa ke apa ke yg penting musuh musnah. Klu takut sama senjata sudah aja jgn perang. Duduk manis ngopi ngeroko hidup rukun dn damay

  • @munsiransori3225
    @munsiransori32252 жыл бұрын

    "Sebelum digunakan oleh rusia ternyata amerika pernah menggunakan termobarik. Meskipun demikian rusia sudah lebih lama menggunakan senjata tersebut"🙄🙄🙄

  • @peyekpiyek2260

    @peyekpiyek2260

    2 жыл бұрын

    Amerika perna gunakan di Vietnam, itu tahun berapa perang Vietnam

  • @vlajimiralputin3084
    @vlajimiralputin30842 жыл бұрын

    Setidaknya ini lebih manusiawi ketimbang bom fosfor yg digunakan AS untuk melawan warga Irak dan Israel untuk melawan rakyat Palestina,tapi sebenernya bom ini punya penangkal panasnya yaitu TERMOREX karena sebagai penurun panas bom dari Indonesia buatan gajah Mada.

  • @titinmardiana7922
    @titinmardiana79222 жыл бұрын

    Siapapun yg menggunakan senjata tuk membunuh.. ALLAH Maha pencipta mahluk, tp mengapa manusia mudah saling membinasakan.. Seandainya para pemimpin org yg bijak.. Upayakan perdamaian itu paling baik.. Krn bnyk wrga sipil yg binasa

  • @tomykiematali747
    @tomykiematali7472 жыл бұрын

    Amerika dan sekutu pernah menggunakan senjata termobarik ketika menyerang taliban ,trus klu rusia menggunakannya emang salah

  • @teguhirawan8015
    @teguhirawan80152 жыл бұрын

    Senjata simpel gk perlu biaya mahal untuk menakhlukkan suatu negara

  • @gatotandawanto8378
    @gatotandawanto83782 жыл бұрын

    jadi ingat sebuah film tentang perang di afghanistan yang memakai senjata itu, saya udah lupa judulnya, nonton di netflix tahun lalu

  • @g.tyooramanda6142
    @g.tyooramanda61422 жыл бұрын

    Gas !! Rusia 💪 Salah satu presiden yg prnah membela nabi muhammad SAW ktika dilecehkan 👍

  • @riskiardani5278

    @riskiardani5278

    2 жыл бұрын

    ya terus?

  • @officialofficial7954
    @officialofficial79542 жыл бұрын

    Ini baru senjata canggih susah susah di buat pasti harus di coba digunakan ,disimpan lama kena karat 😄

  • @wandiriygsatu5794
    @wandiriygsatu57942 жыл бұрын

    dalam perang tidak ada yg nama senjata terlarang,karna pda khakikat nya stiap senjata yg di ciptakan itu adalah untuk membenuh,,

  • @nurmansyahoppo2402
    @nurmansyahoppo24022 жыл бұрын

    ❤️❤️❤️❤️

  • @boanergeskarahayon4018
    @boanergeskarahayon40182 жыл бұрын

    wah baguuss itu ! saaangaat baguus buat Hansip Republik kita buat nakuti Malingsia Rajasinga jg Ausi......sangat top woee...... brp dan pesan dmna ?

  • @albtbara3267
    @albtbara32672 жыл бұрын

    Dalam perang, silahkan semua alutsista digunakan. Yang dilarang dlm perang adalah membunuh anak2, wanita dan orang jompo. Barat punya standar ganda...

  • @husnibinmustamihusni3833
    @husnibinmustamihusni38332 жыл бұрын

    Sy indonesia Dukung Rusia Bravo pk putin..huraaaaaa

  • @sokajember
    @sokajember2 жыл бұрын

    pokoknya Urraaa!!! hanya us dan nato yg boleh pakai model spt ini tp ga pernah diberitakan 🤣

  • @kakakiri2601
    @kakakiri26012 жыл бұрын

    Tos-1 Menggunakan chasis t-72.

  • @rachmananda8540
    @rachmananda85402 жыл бұрын

    Pengganti katyusha ini seperti nya.. tapi dengan daya ledak yg lebih tinggi..

  • @adycreativedesign
    @adycreativedesign2 жыл бұрын

    ukraina dan rusia memiliki sejarah yg panjang, jangan anda salah paham atau komen tanpa tau sejarah sebenarnya lalu menghujat, karna disini kita berbagi pengetahuan. cerita sejarah singkat rusia dan ukraina adalah dua negara pecahan Uni soviet, dimana pihak barat merasa sangat tersaingi dengat kekuatan timur yg di pimpin uni soviet. barat terutama USA & UK sebagai pihak pemenang perang dunia kedua menjadikan banyak negara dibawah kendalinya dengan menyebar pengaruhnya. uni soviet yang juga menjadi negara super power penyeimbang kekuatan barat berusaha dipengaruhi untuk melemahkan kekuatan uni soviet dan timur. dan ditahun 90an uni soviet benar2 terpecah menjadi beberapa negara dan rusia menjadi yg terbesar dan terkuat. pihak barat dan timur berusaha merangkul negara2 bekas pecahan uni soviet tersebut menjadi sekutunya melalui lobi2 politik ,perjanjian, dan diplomasi. dari beberapa pecahan Uni soviet yg telah bersekutu dengan barat ukraina yang sebelumnya menjadi sekutu dan rapat dengan rusia berbalik ingin menjadi sekutu barat, sementara di beberapa wilayah ukraina terutama di donetsk dan luhansk rakyat tidak setuju dengan pemimpinnya Volodimyr Zelensky yang menjadikan barat sebagai sekutu yang akan membangun pangkalan militer barat dan Nato di dekat perbatasan rusia, pangkalan militer ini lah yg mengancam eksistensi rusia sebagai penyeimbang barat. Rusia berpendapat hanya dengan cara ini (Invasi) lah yg dapat ditempuh sebelum pangkalan militer barat dan nato benar2 menguat di perbatasan. dalam segi keadilan mereka (Barat) sering membodohi dan membohongi perjanjian2 yg mereka tulis. Mereka melanggar peraturan yg mereka buat terutama HAM. Nato hanya di bangun untuk mempertahankan dan membela kepentingan negara2 barat terutama USA dan UK dan Bersama mari kita bantu memperjuangkan keadilan itu... 💪🙏

  • @Elmuzaki
    @Elmuzaki2 жыл бұрын

    Wah ngeri nang

  • @fikarrusdiawan9562
    @fikarrusdiawan95622 жыл бұрын

    Jadi, benarkah senjata tersebut bila digunakan oleh Federasi Rusia maka itu bisa disebut sebagai kejahatan perang tapi tidak dengan Amerika Serikat? 🤔

  • @hamsterhitam4432

    @hamsterhitam4432

    2 жыл бұрын

    kejahatan perang hanya berlaku untuk pihak yg kalah perang 🤣🤣🤣 klo menang ya gk bakal kena sanksi, contoh jerman yg di PD 2 kalah, dya kena sanksi kejahatan perang. eh gak juga deng, amerika juga pake pas perang vietnam, padahal kalah perang tpi juga gk kena sanksi 🤣🤣🤣, kalo gitu gw ralat deh, kejahatan perang hanya bisa di jatuhkan kepada musuh sekutu America 🤭🤭🤭

  • @codots775
    @codots7752 жыл бұрын

    urraaa..

  • @osyedk8576
    @osyedk85762 жыл бұрын

    Yang lebih berbahaya adalah merasa JUMAWA suatu negara, itu pelajaran berharga untuk seluruh dunia jangan merasa dirinya paling WOW dan ADIDAYA apalagi dengan NATO (Amerika) yg selalu ikut campur urusan negara lain URAAA

  • @adityasuherman4870
    @adityasuherman4870 Жыл бұрын

    Di larang oleh mereka yg tidak bisa buat

  • @babeyd651
    @babeyd6512 жыл бұрын

    ingatlah jgn durhaka diatas ada allooh mudah baginya utk menhendaki menyiksa manusia dgn macam2 bentuknya.

  • @yudiahmad4765
    @yudiahmad47652 жыл бұрын

    Hsnya indonesia yang punya penangkalnya. Kalo thermobarik menciptakan panas ada thermorek untuk penurun panas.

  • @ranggidarmajaya4852
    @ranggidarmajaya48522 жыл бұрын

    Bravo Russia Uraaaaa!

  • @harwanjack1758
    @harwanjack17582 жыл бұрын

    Katyusa versi moderen mantap juga nih senjata2 pak putin

  • @oyan944
    @oyan9442 жыл бұрын

    Waktu Indonesia yg pakai senjata itu langsung kena embargo dari barat... tapi tak masalah kalo yg pakai bisa buat sendiri ..

  • @sakpenakeatiku287
    @sakpenakeatiku2872 жыл бұрын

    Gak sabar pengen cpt di gunakan

  • @trader_oreo
    @trader_oreo2 жыл бұрын

    Cepat gunakan dan selesai kan

  • @galihahmad3922
    @galihahmad39222 жыл бұрын

    Semua senjata berbahayA min

  • @AbdulSalam-tu7sy
    @AbdulSalam-tu7sy2 жыл бұрын

    Bravo pasukan Rusia dan Chechnya Urraaaaaaa

  • @MUXLIMO
    @MUXLIMO2 жыл бұрын

    Suara naratornya superbutut untuk kelas baca berita

  • @ariefpoerniawan
    @ariefpoerniawan2 жыл бұрын

    Gimana dgn IDF pakai cluster bom ?

  • @marine06
    @marine062 жыл бұрын

    Jernih melihat dunia, itu bukan invasi, kl invasi sudah pasti rata semua gak pilih2.

  • @fhatsylchanel6398
    @fhatsylchanel63982 жыл бұрын

    Bahaya mana sama nuklir min??

  • @herrywardhana2491
    @herrywardhana24912 жыл бұрын

    Ya yang namanya perang senjata apapun pasti akan di keluarkan

  • @bambanglindonesia
    @bambanglindonesia2 жыл бұрын

    Hajar bleeeh....

  • @thomassulistiono7138
    @thomassulistiono71382 жыл бұрын

    Bebas aja mereka yang buat, ngiri aja yg gk bisa buat/ membelinya.

  • @Preman_dunia_akhirat
    @Preman_dunia_akhirat2 жыл бұрын

    Apa kabar israel ? Apa kabar amerika? Mereka jg gunakan hal yg sama dalam membunuh dan menginvasi negara lain.. tolong media yg lurus la dalam memberitakan.. yg adil

  • @jamilahpuspasari4111

    @jamilahpuspasari4111

    2 жыл бұрын

    Amerika juga begitu

  • @yauwmix8849

    @yauwmix8849

    2 жыл бұрын

    Intinya media itu cuan, mau berita itu bener salah yg penting di jadikan konten dapat uang mana ada mereka perduli yg penting uang

  • @secuilsecuil9406

    @secuilsecuil9406

    2 жыл бұрын

    Sedikit info liat video jangan di skip skip dan jangan menilai video hanya dari judul saja....

  • @bobonaro9495
    @bobonaro94952 жыл бұрын

    Apapun yang digunakan Rusia pasti ujung2nya Dilarang. Tapi kalo Israel, tidak masalah 😅 Padahal bom Vacum & bom Cluster (curah) sudah pernah dilakukan Israel pada Palestina hingga mayat2 berserakan Namun Amerika & sekutunya diem2 bae sama sekali tak meng Embargo Israel

  • @reyhanpratama1077
    @reyhanpratama10772 жыл бұрын

    Senjata termobarik sangat berbahaya, semua senjata y berbahay

  • @sukirmanfaisal968
    @sukirmanfaisal9682 жыл бұрын

    BOM THERMOBARIC juga digunakan USA ketika menyerang Afghanistan, Vietnam, Irak... Wajar saja...........

  • @babeyd651
    @babeyd6512 жыл бұрын

    sepertinya mereka yg tdk tanggung jawab menyemprotkan asap bahan kimia bom biologi dilangit sehingga secara global manusia menghirupnya berdampak pada pernafasanya / paru2nya tenggorokannya terganggu serta flu yg berat, jadi kita hirup bersama kita ngedrop bersama yg tdk fit setaminanya banyak yg bablas meninggal dunia dikira kena virus buktinya hanya sebatas pernafasan dan flu tinggi.

  • @odunmorales430
    @odunmorales4302 жыл бұрын

    Tidak ada larangan menggunakan senjata dalam perang...

  • @sudarminraden7817
    @sudarminraden78172 жыл бұрын

    Indonesia harus beli dari rusia senjata ini dgn tot selain kapal selam nuklir dan peswat tempur su 35 su 57 su 75 dan variannya serta rudal jarak menegah dan jauh jga dgn tot agar kdepan bisa dibuat ank bangsa menuju kemandirian alusita kita

  • @nyomanwidiardana7196

    @nyomanwidiardana7196

    2 жыл бұрын

    Ntar dulu, penuhi dulu kebutuhan minyak goreng dalam negeri.

  • @epansaputra8635
    @epansaputra86352 жыл бұрын

    Dalam perang apapun bisa di lakukan yg penting menang, Apa gunanya di produksi

  • @dimpossilaban4852
    @dimpossilaban48522 жыл бұрын

    😭😭😭

  • @surya98312
    @surya983122 жыл бұрын

    TNI wajib punya alutsista ini

  • @sarwoedi7194
    @sarwoedi71942 жыл бұрын

    Nuklir juga berbahaya.... Harusnya dilarang juga lho

  • @doniwidodo3727
    @doniwidodo37272 жыл бұрын

    Dumpis justru lebih dahsyat dari termobarik

  • @saiyanchan5645
    @saiyanchan56452 жыл бұрын

    Mirip rasen shuriken punya naruto, bisa mengambil energi alam 😀

  • @nyomanwidiardana7196

    @nyomanwidiardana7196

    2 жыл бұрын

    Senjata itu memang dipinjam dari Naruto.

  • @tonisucipto2167

    @tonisucipto2167

    2 жыл бұрын

    Bocil komen

  • @fxsuatmadji7633
    @fxsuatmadji76332 жыл бұрын

    Siapa Yang Bisa Melarang Tidak Boleh Menggunakan Sesuatu Persenjataan Didalam Medan Pertempuran. Semua Persenjataan Adalah Halal Dan Bebas Untuk Menghancurkan Musuhnya.

  • @yohanneskane4968
    @yohanneskane49682 жыл бұрын

    Brutal

Келесі