Benarkah Thailand Bantu Israel Di Gaza? Ada Kerjasama Militer! Indonesia Juga Ada? |LearningGoogling

Tricky juga ya ini :')
follow Koi on IG : / koiyocabe
Thanks for watching!
#learningbygoogling #koiyocabe #israel

Пікірлер: 1 800

  • @claracintya4156
    @claracintya41568 ай бұрын

    Boikot chanel ini ..

  • @laluboby7463

    @laluboby7463

    8 ай бұрын

    Ada apa nih ??

  • @MrTulusteguhsalami

    @MrTulusteguhsalami

    8 ай бұрын

    kenapa bang?

  • @MrJon_02

    @MrJon_02

    8 ай бұрын

    Apaan sih Cil, dikit² boikot, bpak kau aja boikot dari rumah mu

  • @akbarridfaz813

    @akbarridfaz813

    8 ай бұрын

    Komen trbodoh jelas dapet hall of shame dgn pin wkwkwkwk

  • @leinagniust6399

    @leinagniust6399

    8 ай бұрын

    Mampos, ke pin

  • @romlakasadeng6029
    @romlakasadeng60297 ай бұрын

    Bagus banget bang penjelasannya. Sya orang Thai, Memang itu yg diberitakan di negara kami. Bahkan netijen Thai juga menghujat mereka pekerja” Thai yg berani bekerja di wilayah konflik. Terimakasih banyak penjelasannya.. salut!!!

  • @madepWae-lj8ys

    @madepWae-lj8ys

    3 ай бұрын

    o

  • @cover-lirik9403

    @cover-lirik9403

    Ай бұрын

    Ini google translate atau emang bisa?

  • @user-ne9se5ec3v

    @user-ne9se5ec3v

    25 күн бұрын

    แล้วหากเป็นคนไทย คุณอาศัยอยู่จ.ไหนล่ะคับ

  • @cover-lirik9403

    @cover-lirik9403

    25 күн бұрын

    @@user-ne9se5ec3v ngak asik ahh main bisik-bisik😬

  • @KiftyaSyarah
    @KiftyaSyarah8 ай бұрын

    Thank youu untuk penjelasannya bang🙏🏻🙌🏻 buat teman teman semua, saya izin mengingatkan Jika kalian ada request untuk channel youtube manapun, jangan lupa sebelumnya bilang terima kasih dulu ya🥰 Membuat video sepanjang ini tidak mudah, dari nyusun script, memahami materi sampai membuat video dengan penjelasan yg mudah kita pahami. Mari kita terapkan basic manner ya💚

  • @arwahsapi

    @arwahsapi

    8 ай бұрын

    ya

  • @madepWae-lj8ys

    @madepWae-lj8ys

    3 ай бұрын

    o

  • @timeismonyet
    @timeismonyet8 ай бұрын

    Informasi-informasi tentang konflik ini di media massa atau media sosial memang rawan hoaks bang Koi, kita harus benar-benar jeli dan menyaring informasi yang kita dapatkan, karena tidak bisa dipungkiri bahwa orang-orang bisa saja membuat berita yang tidak benar dikarenakan mereka memiliki tujuannya masing-masing. Kita juga harus mampu membaca informasi dari berbagai sumber yang ada, baru bisa menyimpulkan, karena kalau hanya dari satu sumber saja akan rawan terkena bias informasi. Yaaa semoga saja orang-orang kita juga mampu bertindak sesuai apa yang saya sampaikan tadi yaaa, karena kita juga tidak bisa menutup mata bahwa memang orang-orang kita masih sering terkena hoaks di media massa atau media sosial, apalagi sampai menyebarluaskan tanpa me-recheck kembali informasi itu.

  • @pmfgamerss6070

    @pmfgamerss6070

    8 ай бұрын

    Bahkan penjelasan ini juga belum 100% benar

  • @timeismonyet

    @timeismonyet

    8 ай бұрын

    @@pmfgamerss6070 Betul sekali, penjelasan dari bang Koi juga belum tentu 100% benar, juga harus dibarengi dengan mencari informasi dari sumber lain agar bisa menyimpulkan benar atau salahnya.

  • @SepulangSekolah

    @SepulangSekolah

    8 ай бұрын

    @@pmfgamerss6070setuju, makanya gw selalu bilang silahkan revisi klo gw ada salah di akhir video.

  • @retnopramudia8537

    @retnopramudia8537

    8 ай бұрын

    @@SepulangSekolah Ini ada yang lebih parah, Pihak Thailand hampir emosi sama Wartawan yang Menghujat Hamas. . . kzread.info/dash/bejne/pWR9o5iMl6mvmdo.htmlsi=AyIr2lNz1C5kwflx

  • @timeismonyet

    @timeismonyet

    8 ай бұрын

    @@user-px1ov1qp1f Sorry, but that's not what I'm talking about. That is all and thank you. 🙏🙏

  • @qurotuaini3684
    @qurotuaini36847 ай бұрын

    Bisa dibilang thailand tuh negara yang jago cari aman. Mereka tuh kayak berusa jaga nama baik di semua pihak. Waktu jaman kolonialisme mereka berhasil jadi satu-satunya negara yang gak dijajah di Asia Tenggara, sekarang juga temenan baik sama 2 negara yang saling berkonflik. Hebat juga 😅

  • @ahmadimannudin2383

    @ahmadimannudin2383

    7 ай бұрын

    Bagus sih

  • @bruv.6001
    @bruv.60018 ай бұрын

    Untuk rudal atgm spike itu harusnya gk kepake di gaza bang, soalnya itu buat brigade anti-tank soalnya pake hulu ledak HEAT tandem bukan HE anti infanteri, sedangkan hamas gk punya tank, sedangkan yg dibutuhkan Israel saat ini adalah tentara yg siap mental menghadapi pasukan gerilya wkwkwkwk

  • @notori5842

    @notori5842

    7 ай бұрын

    kalo cuma ngancurin bangunan ya mending make artilery,peluncur roket,tank,dsb daripada rudal ATGM mahal kek gini apalagi kan spike pake hulu ledak HEAT berjenis shape charge yang dirancang untuk jebolin armor tank

  • @Noodle4Life
    @Noodle4Life8 ай бұрын

    pas ngomong "American Wannabe", saya langsung mengangguk otomatis 😂. bukan menghina tapi bener kata netijen luar "orang asia nama latin budaya amerika"

  • @Ikan.Bandeng

    @Ikan.Bandeng

    8 ай бұрын

    Indonesia jg sama dimata org india Letak dioceania, masuk benua asia, nama hindu, agama islam, budaya dan masakan campur2 dari china india arab belanda thailand dll

  • @Noodle4Life

    @Noodle4Life

    8 ай бұрын

    @@Ikan.Bandeng tapi untung gak separah lakas na tinto yg parah bgt. saya malah tahu bahasa code switch ala ala jaksel malah dari orang ph duluan

  • @yourdestiny4048

    @yourdestiny4048

    8 ай бұрын

    ​@@Ikan.Bandengyang masuk ke kawasan Oceania itu cuma daerah Indonesia yang di Timur bre

  • @Ikan.Bandeng

    @Ikan.Bandeng

    8 ай бұрын

    ​@@Noodle4Life pinoi hanya terpengaruh budaya spain amerika dan lokal Indo jauh lbh byk akulturasinya

  • @Ikan.Bandeng

    @Ikan.Bandeng

    8 ай бұрын

    ​@@yourdestiny4048 belajar geografis bre Benua itu menyatu tdk dipisah laut Hanya saja etnik indo mayoritas etnik asia melayu dan gabung asean makanya disebut asia Geografis indo timles filipino itu oceania

  • @yusanhenry
    @yusanhenry8 ай бұрын

    Suka chanel ini karena infonya dari media yang valid ga asal ngomong. thx bang koi. menjadi media informasi . terus netral bang ..

  • @TuanKehidupan
    @TuanKehidupan8 ай бұрын

    Dari video kali ini gua jadi kangen kata" elu bang pas pandemi, pas kasus tambal ban online "orang kita orang kita" 😂😂😂

  • @lucasli7826
    @lucasli78268 ай бұрын

    Alasan utama pemerintah Israel mencoba manahan pekerja migran di pertanian dengan tambahan insentif tidak lain adalah untuk menjaga pasokan pangan dalam negeri & untuk ekspor. Hal krusial dalam sebuah perang selain minyak adalah pasokan pangan, terlebih bila juga dibarengi dengan blokade negara sekitarnya. Bila tidak ada itu maka secanggih apapun peralatan tidak akan bisa dijalankan karena SDMnya berkurang.

  • @DarkBlqze77777

    @DarkBlqze77777

    8 ай бұрын

    Plus bisa dijadiin Bargaining chips, or alat buat blaming/framing hamas, diletakin org thai nya diarah/ jalur serangan hamas, jdi langsung bisq nuduh hamas yg ini itu lgi..

  • @didinhamdani1656

    @didinhamdani1656

    8 ай бұрын

    Kalau orang Thailand yg dinikahi orang Israel berarti keturunan mereka sudah tidak murni Yahudi lagi

  • @nerfkepin

    @nerfkepin

    7 ай бұрын

    Wkwk emang warga ya gag ada yang jadi petani, Atau sengaja membunuh mengusir warga Palestina untuk warga" yang pro Israel makaya mereka di kerjakan di perbatasan yang lagi konflik pinter banget Israel

  • @ArumWaharatri
    @ArumWaharatri8 ай бұрын

    Negara-negara Arab jg sbnrnya banyak yg deket bgt sama Israel Malah Venezuela yg dukung Palestina bgt, Irlandia jg dukung Palestina, Korea Jepang jg yg jelas-jelas dukung Palestina

  • @muhdshahzwansyamsyuhaly7524

    @muhdshahzwansyamsyuhaly7524

    7 ай бұрын

    Jepang dan Korea gak dukung kedua-dua pihak mahu isreal atau Palestin.. negara ini neutral

  • @prabowobaltung5748

    @prabowobaltung5748

    23 күн бұрын

    Saya dukung Israel..uraaa...uraaa..uraa...

  • @missufelami
    @missufelami8 ай бұрын

    gw semenjak kasus Prank Audrey dulu, udah gak begitu percaya lagi sama media lokal indonesia (kecuali yg resmi kya CNN dll gitu). soalnya media disini suka bikin berita tanpa di cek dulu kebenarannya, alias bikin berita hoax, semoga bisa cepat ditindak deh tuh portal berita yg suka nyebar hoax...

  • @Poorbumi10

    @Poorbumi10

    8 ай бұрын

    Contohnya Tr*b#n

  • @ryanastronout699

    @ryanastronout699

    8 ай бұрын

    Apalagi gundam satria media sekelas tempo bisa kegocek 😂

  • @nandreans6444

    @nandreans6444

    8 ай бұрын

    CNN juga kadang agak-agak. Jadi harus beneran cari tahu dari banyak sumber kalau soal berita.

  • @yudhasetiawan1220

    @yudhasetiawan1220

    8 ай бұрын

    Cnn aja juga media barat,sering ngk kredibel.wkwwkwk

  • @ahsinmudawwam

    @ahsinmudawwam

    8 ай бұрын

    CNN, CNBC juga sama aja seringkali dia bias, dan cenderung lebih condong bgt ke barat positif giliran ke timur sentimennya seringkali ditutup2in atau negatif, meskipun ngga separah media utama mereka, klo Tribun boleh dibilang itu media sampah banget.

  • @tosugi6278
    @tosugi62788 ай бұрын

    Politik luar negeri Thailand emang beda, diluar pembahasan Israel, Thailand sudah dikenal di US melalui Thai Food, Gastrodiplomasi Thailand membuat Thailand dikenal di seluruh penjuru dunia

  • @SepulangSekolah

    @SepulangSekolah

    8 ай бұрын

    Nah, pembahasan gastrodiplomasi thailand bisa ditonton disini -> kzread.info/dash/bejne/rIuhp9mGYJjNhpM.htmlsi=eTQ7G1fKwdQmFYYf

  • @sxafa__

    @sxafa__

    8 ай бұрын

    ​@@SepulangSekolahmmmmmmmmmarrrketiingg :D

  • @korozom

    @korozom

    8 ай бұрын

    ​@@SepulangSekolahmarrr Marrr

  • @anggunfauzi5235

    @anggunfauzi5235

    8 ай бұрын

    Mmma ma ma ma mari massss

  • @onyetharyo2359

    @onyetharyo2359

    8 ай бұрын

    ​@@SepulangSekolahma ma ma mamamia lezatossss

  • @Anton-ky9ze
    @Anton-ky9ze8 ай бұрын

    Prabowo jadi presiden,otomatis makin mesra kerjasama dengan Israel... Prabowo sangat dekat dengan Amerika,selalu takluk kalo menghadapi Amerika gak seperti pak Jokowi. Makanya Jokowi sempat kesel Prabowo belanja alutsista sampai ke Israel.

  • @NoVatnikVatnikClub

    @NoVatnikVatnikClub

    Ай бұрын

    Udah 6 bulan ni komen kagak diserang pendukung oke gas 🤣, keren sih

  • @rumambisamuel8305
    @rumambisamuel83058 ай бұрын

    Dulu orang-orang kristen Thailand, Filipina, dan juga Indonesia kunjungan wisata rohani di Holyland misalnya Yerusalem dan Bethlehem

  • @randomcitizen8871
    @randomcitizen88718 ай бұрын

    Asli, gw liat isi komennya ada yang ngehujat bang Koi, padahal bang Koi ini bukan pro israel njir

  • @087_berlianaputri7

    @087_berlianaputri7

    8 ай бұрын

    Sdm rendah, biasa lah

  • @randomcitizen8871

    @randomcitizen8871

    8 ай бұрын

    Iya, Kayaknya mereka gak bisa terima sih soal info kayak gini, kalo ada yang netral pasti langsung di bilang pro israel@@087_berlianaputri7

  • @momogi6838

    @momogi6838

    8 ай бұрын

    Maklum sdm rendah di jelasin kek gimanapun tetep ga mau. Kamu lihat data negara dengan low literasi ga. Ya konohaaaa ga pernah baca jurnal tapi baca berita hoax yg dibuat negaranya sendiri. Contoh kasus Audrey bocil 😂 sekelas jurnalis gede aja ketipu😂😂😂 emang SDM rendah dengan low literasi 😂

  • @caesarianwijaya884

    @caesarianwijaya884

    8 ай бұрын

    Maklumlah, gak semua orang kita punya tingkat literasi yang bagus.

  • @cindynix_ON
    @cindynix_ON8 ай бұрын

    Awal perang dibulan oktober,saya lg di BKK,mmg headline TV-TV thailand mmg lebih bahas keselamatan warga dan skenario evakuasi WN Thailand

  • @amdarjuventini4632

    @amdarjuventini4632

    8 ай бұрын

    Sesuai sama kaya vidio ini

  • @dennysinambela4698
    @dennysinambela46988 ай бұрын

    habis ini ada yang teriak teriak Boikot TNI - AU INDONESIA !!!! TAKBIRRRRR 😂😂😂😂😂😂😂😂😂

  • @chintyatjhang9601

    @chintyatjhang9601

    8 ай бұрын

    😅😅😅

  • @aleibako1177

    @aleibako1177

    8 ай бұрын

    TNI AU dan Darat: mamah aku diboikkot

  • @Ishak20232
    @Ishak202328 ай бұрын

    Thailand bersyukur dan berterima kasih kepada Israel krn telah ngbntu membebaskan sandera2 Thailand...

  • @fordhos747
    @fordhos7478 ай бұрын

    Realitas ga semudah menentukan hitam dan putih atau baik dan buruk. Adapun Politik, Politik itu berbicara tentang kepentingan dan kepentingan bisa berpindah pihak kapan pun, sama seperti kita Indonesia masih banyak mengimplementasikan produk militer Israel, tapi koar koar boikot

  • @agusnurrohmansholeh34

    @agusnurrohmansholeh34

    8 ай бұрын

    Alasan Indonesia memboikot adalah rasa senasib dan seperjuangan Sama-sama pernah di jajah, pernah dianggap teroris,dan pernah disalahkan karena menyerang duluan Dan Alhamdulillah Indonesia berhasil lepas dari Belanda Tetapi Palestine tidak bernasib baik

  • @korozom

    @korozom

    8 ай бұрын

    10 boicot 2 ,berkurang bukan bertambah... Gak perlu ngengkerdilkan

  • @bagussyarifuddin511

    @bagussyarifuddin511

    8 ай бұрын

    Jangankan militer, orang meta (Facebook, IG, sama Whatsapp) aja pada gak berani boikot 😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂😂

  • @muhammadazzuhry697

    @muhammadazzuhry697

    8 ай бұрын

    @@korozom hahahahaha emang kerdil kok

  • @Ama-pf6ji

    @Ama-pf6ji

    8 ай бұрын

    Sistem keamanan siber kita macam TNI, POLRI, DPR Maupun pemerintah sendiri pakai punya Israel kok sombong. Ibaratnya Israel udah pegang data2 kita tinggal di mainin aja biar perang saudara gak perlu cape2 kirim tentara 😅😅

  • @amarfznID
    @amarfznID8 ай бұрын

    Min bahas soal kaitan idf dgn militer Singapore dong .Israel & singapura sepertinya mirip, israel negara yahudi yg dikelilingi negara arab sedangkan singapura negara etnis china yg dikelilingi negara melayu.

  • @ikhsanprimaanugrah
    @ikhsanprimaanugrah8 ай бұрын

    btw hubungan dagang kemiliteran sebenernya untuk di forum2 diskusi militer tuh dah cukup sering dibahas. kalo kita cukup sering beli alat pertahanan dari israel, dari TAR 21 optikal2 senapan sampe drone juga kita pernah beli. tapi emang ngga berhubungan langsung dengan israel nya sendiri pake negara channel negara lain sebagaimana di video disebutin ada filipine turki singapura. dan kalo mau diakui ya senjata mereka emang udah battle proven secaea israel ini negara sering berkonflik.

  • @makanskuy4438

    @makanskuy4438

    7 ай бұрын

    Ohhh jadi negara lain tu kayak jadi reseller nya gitu ya? Kita yg beli tp dari negara lain. Gak langsung ke yahudi

  • @inraldadodni7928
    @inraldadodni79288 ай бұрын

    Bahas sejarah congo bang yg sekarang mungkin "dikuras" Sumber dayanya dan ada kaitan israel sama mamarika😅

  • @Jejak_Patir

    @Jejak_Patir

    8 ай бұрын

    Lu jangan gitu cil! Bangsa pilihan Tuhan perlakuannya ga pernah membantai dan kejam, mereka itu cinta kasih dan mereka bangsa pilihan😊

  • @NinjaHatori2024

    @NinjaHatori2024

    8 ай бұрын

    😮

  • @rizkynurfebrianti6042

    @rizkynurfebrianti6042

    8 ай бұрын

    ​@@Jejak_Patirheh 🗿🗿

  • @taniahj8111

    @taniahj8111

    8 ай бұрын

    ​@@Jejak_Patirrasis bgt tuhannya oten sumua selain israel jadi bangsa kelas 2😢😢😢😢

  • @SatisfiedDany

    @SatisfiedDany

    8 ай бұрын

    ​@@Jejak_Patirni orang dimana mana dah🤣

  • @lunokmanukfungaming1927
    @lunokmanukfungaming19277 ай бұрын

    Skill pertanian penjagaan penanaman, pengetahuan unik dan ilmu penjagaaan haiwan ternak di thailand itu antara terbaik bahkan di dunia. Tidak surprise kalau tenaga kerja thailand banyak dibutuhkan negara2 asing khusus pertanian dan ternak, dan penjagaan kebun. Bahkan negara tetangga seperti cambodia malaysia myanmar dan indonesia banyak meminta advice dan perkongsian dalam sektor ini daripada thailand, termasuk menaja pakar2 pertanian dan ternak untuk jadi pendidik di negara mereka. Fakta. Jadi bukan mengejutkan israel banyak menggunakan tenaga kerja thailand , lebih lagi bayaran mereka reasonable.

  • @gabut3844
    @gabut38448 ай бұрын

    Tidak ada yang namanya musuh abadi atau sahabat setia dalam hubungan politik, yang ada hanyalah kepentingan.

  • @Dfathurr
    @Dfathurr8 ай бұрын

    Bang. Bahas Henry Kissinger bang. Dari apa yg dia lakukan selama jadi Diplomat AS sampai dampaknya ke Indo bang Yakin bisa jadi marketing

  • @user-nj2pd4hu6x
    @user-nj2pd4hu6x8 ай бұрын

    Good job,bang Koi anda telah jujur..i like it

  • @budimansyah8952
    @budimansyah89528 ай бұрын

    Nah ini, baru jlas ap yg sebenarnya terjadi, jngn cuma liat berita sekilas kita percaya. Untung ada khoi bisa jelaskan, klo gk miss konsep kita ke thailand.

  • @mr.gsevennine6771
    @mr.gsevennine67718 ай бұрын

    Banyak tenaga kerja Thailand yg kerja di Israel,salah satu nya temen kerja saya waktu di Taiwan. Dia pindah kerja pertanian ke israel

  • @bowoipunk1979
    @bowoipunk19798 ай бұрын

    Semoga palestina selalu di beri kekuatan & kemenangan..amin 🙏🙏🙏....indonesia ❤️ palestina.

  • @zaupineppo927

    @zaupineppo927

    8 ай бұрын

    Jesus bless Israel & its IDF!!

  • @JigglyWoogly

    @JigglyWoogly

    8 ай бұрын

    ​@@zaupineppo927Children killer? Does Jesus bless them?

  • @zaupineppo927

    @zaupineppo927

    8 ай бұрын

    @@JigglyWoogly It's in the Holy Bible. If you have no faith in that, stay aside as you must be one of those terrorists.

  • @user-hh5sw3sp6i

    @user-hh5sw3sp6i

    26 күн бұрын

    ​@@zaupineppo927hahah What a shame, you Israeli Zionists already know about your religion. It's being spat at there 😂😂😂

  • @ZeronimeYT
    @ZeronimeYT8 ай бұрын

    Gw pernah baca Novel yg judulnya Genius Prince (Udah pernah dibikin animenya tp cm nonton eps 1 doang). Sebenarnya dpt pelatihan dari pihak musuh itu gak apa apa. Justru itu sangat menguntungkan klo perang pecah. Kita bisa tau strategi dan cara bertarung mereka. Klo di kasus Indo sih, halangannya dari rakyet Indo sendiri. Mereka gak setuju kerjasama dgn Israel dlm bentuk apapun termasuk pelatihan militer. Entah apapun benefitnya.

  • @moneyact2208

    @moneyact2208

    8 ай бұрын

    Banyak pahlawan Indonesia itu didikan militer penjajah, Soekarno dan hatta pun sekolah dinegara penjajah, gak masuk akal apa yang lu sampaikan. Itu posisi Indonesia masih sangat bodoh, lemah dan gak berdaya tapi untuk posisi saat ini Indonesia gak perlu belajar dari penjajah seperti Israel, militer Indonesia peringkat nya gak jauh dari peringkat Israel ,ngapain belajar sama orang yang 10 besar aja gak masuk. Mending belajar langsung sama Rusia atau AS, dan harus lu tahu HUBUNGAN DIPLOMASI INDONESIA DENGAN PENJAJAH TIDAK TERJADI KARENA DALAM UUD NKRI 1945 JELAS MENOLAK PENJAJAHAN. BACA UUD LAGI DEH

  • @CumaMinjam

    @CumaMinjam

    8 ай бұрын

    baca pembukaan UUD 45 dan paragraf ke 4 konstitusi dan sikap Indonesia sudah jelas tertulis disana yang sudah dirancang dan ditulis oleh para founder-founder bangsa ini

  • @Om_Hennn.

    @Om_Hennn.

    8 ай бұрын

    ​@@moneyact2208Kalau pemerintah menjajah rakyatnya gpp, itu biasa😮

  • @muhammadazzuhry697

    @muhammadazzuhry697

    8 ай бұрын

    @@moneyact2208 GAJELAS

  • @ivanichtanuel1681

    @ivanichtanuel1681

    8 ай бұрын

    ya gwe rasa itu sebenernya nga baik juga, seperti nya kita harus kayak thailand, biar gimana pun israel adalah manusia juga, kita harus berdiplomasi dari negara yang paling di benci dahulu biar kita pintar dan maju, tetapi ingat kita juga harus bersahabat dari palestina begtitu sih, nga perlu ada tuh kedutaannya tetapi kerja sama boleh sebab demi memajukan bangsa ini juga. sebenernya itu sudah pernah bahwa indonesia dan israel kerja sama waktu pemerintahan ibu mega, itu sih keren kalau terjadi so kita tahu strategi, dan pengalaman melawan mereka nah itu dia, sayang seribu sayang indonesia nga mau maju nihhh hanya itu seperti itu lihat saja contoh baca hoax lebih di nomor satukan tetapi tidak memikirin nasib pekerja yang notabene orang kita juga pada nganggur di salahin juga pemerintah padahal apa, terkadang kita tidak pernah sadar akan hal itu. kalau menjalankan uud45 cara satu satunya adalah jadi mitra antar kedua bangsa baik israel maupun palestina mumpung indonesia sedang di perhitungkan, dengan cara ini akan gampang berdiplomasinya, sebagai taktik no other choice kalau mau maju ya seperti itu lah seperti ibu rahangkudini bilang seharusnya kerja sama dan bermitra keren sih pak JOkowi bisa tuh marahin presiden israel atau pun orang hamas, ya kalau gini kan nga bisa

  • @hexsahex3492
    @hexsahex34928 ай бұрын

    Q suka nonton konten qm.biar tau yg trjdi dluar sno.krna dsni q g prnh nntn tv.kbnyakn info /kasus dr KZread.

  • @afitkurniawan7499
    @afitkurniawan74995 ай бұрын

    Dan parahnya saat ini sirael mulai membedayakan warga negara asingnya untuk dikerahkan sebagai tentara cadangan, parahnya pelatihan yg singkat dan fasilitas yg tidak memadai dipaksa ke Gaza..sementara tentara asli sirael ditarik dari Gaza...parah parah..

  • @jeffrimuliawan
    @jeffrimuliawan8 ай бұрын

    12:08 dibidang IT, Microwave buatan israel dengan brand Ceragon yang dipakai provider S******n dan project PTT di Papua. Dan satelite disc untuk perbankan dengan brand Gillard juga buatan israel (jadi ya jumlah duit lu sampe ke koma2 nya mereka tau).

  • @MrACTAVIS

    @MrACTAVIS

    8 ай бұрын

    Pemerintahnya aja pakai teknologi israel.. eh yg dibwah koar2 boikot , malah kena sesama rakyat sendiri , bisa terancam phk

  • @budiawansidik5420
    @budiawansidik54208 ай бұрын

    bahas sejarah terbentuknya ASEAN dong bang. Percayalah celah konten berada di depan anda

  • @infosehat1825

    @infosehat1825

    8 ай бұрын

    ASEAN dah GK akur.. ada yg pro Amerika ada jg yg pro China

  • @traadanama4159

    @traadanama4159

    8 ай бұрын

    Up

  • @redoksgaming6835

    @redoksgaming6835

    8 ай бұрын

    @@infosehat1825 di aduk domba

  • @_____hymeeft
    @_____hymeeft7 ай бұрын

    Terimakasih Bangkoi, semangat 🎉

  • @sofiditag1704
    @sofiditag17048 ай бұрын

    Gue nonton ini berasa jadi paling pinter dah, thanks bang koi penjelasannya, sukses terus bang😎👍🏻

  • @immanuelpurba7271
    @immanuelpurba72718 ай бұрын

    banyak netizen indo yg ngk butuh kebenaran cuman butuh yg enak di telinga ajah tapi ngk sampai di otak 😂😂

  • @kinoiart6638

    @kinoiart6638

    8 ай бұрын

    Iya, demikian lah yang terjadi

  • @ranggenah620
    @ranggenah6208 ай бұрын

    Tidak terasa skill marketingnya makin halus

  • @firmandnlus0837
    @firmandnlus08378 ай бұрын

    Hebat qm bang punya temen dari thilnd ,,ak suka chnel mu yg bnyk infr masi penting bner" kya nasuk sekolah lagi sya nih

  • @Frostmaxis
    @Frostmaxis8 ай бұрын

    memang media disini memang mengerikan.

  • @yosuabillhamnyolo-nyolo9541
    @yosuabillhamnyolo-nyolo95418 ай бұрын

    Bahas juga dong Israel dan Indonesia... Kok Israel pengen banget gitu menjalin hubungan diplomatik dengan Indonesia...

  • @Roselei73

    @Roselei73

    8 ай бұрын

    Indonesia jadi pelanggan senjata mereka sejak lama

  • @user-rb1cu8ud9q

    @user-rb1cu8ud9q

    8 ай бұрын

    Indonesia jadi salah satu negara besar(bisa dibilang gitu) dan indo itu negara consumen terbesar juga di dunia jadi anggaran negara indo juga lumayan besar itu kenapa indo itu jadi mitra bisnis yang bagus bagi negara" lain

  • @wahyujatianggara4405

    @wahyujatianggara4405

    8 ай бұрын

    Tentu aja karena negara kita itu konsumtif, makanya banyak negara yg ingin hubungan diplomasi karena ada keuntungan yg mereka lihat

  • @bakmiharapan2
    @bakmiharapan28 ай бұрын

    Thailand itu pintar Dari zaman kerajaan gak pernah dijajah bangsa eropa karena kebijakan politik nya, yg penting rakyatnya aman .

  • @user-qd9qk2tw6s

    @user-qd9qk2tw6s

    8 ай бұрын

    Thailand gak dijajah karena sumber daya alam nya kurang menguntungkan untuk dijajah Beda dengan Indonesia dan negara negara lain.

  • @bakmiharapan2

    @bakmiharapan2

    8 ай бұрын

    @@user-qd9qk2tw6s hahahaha pemikiran Lo salah , zaman kolonial itu yg diincar hasil panen macem cengkeh ,kopi ,lada dll dan rakyat pribumi jadi budaknya .Thailand sama suburnya macem Indonesia tapi gak dijajah tuh.

  • @Qiu99999

    @Qiu99999

    8 ай бұрын

    ​@@user-qd9qk2tw6s kolot lu thailand itu sama iklim tropis juga jadi hasil buminya juga rempah2 dan tumbuhan 11 12 ma indo

  • @user-qd9qk2tw6s

    @user-qd9qk2tw6s

    8 ай бұрын

    @@bakmiharapan2 Emang Thailand punya apa??? Hasil pertanian Thailand tidak layak untuk dijajah. Karena penjajahan itu butuh modal besar, kalau hasil nya sedikit ya penjajah juga mikir mikir, yg ada malah tekor. Penjajahan itu sama kayak bikin tambang emas atau minyak, kalau minyak atau emas nya cuma sedikit gak ada yg mau Contoh tambang emas ilegal di Tasikmalaya gak ada perusahaan yg mau karena walaupun ada emas, tapi emas nya terlalu sedikit Atau seperti tambang minyak ilegal di banyuasin, gak ada perusahaan yg mau karena minyak nya terlalu sedikit, kalau maksain nambang minyak disitu yg ada malah tekor Sama kayak penjajahan, para penjajah juga harus menentukan apakah layak dijajah atau tidak, kalau hasil jajahannya terlalu sedikit, sementara untuk modal melakukan penjajahan butuh biaya sangat besar, bisa bisa tekor. Kekayaan alam Indonesia ini sangat melimpah makanya penjajah tidak takut menghabiskan banyak uang untuk menjajah Indonesia. Kalau tempat lain mikir mikir dulu.

  • @akbarbar1201

    @akbarbar1201

    8 ай бұрын

    Sepertinya ada pergulatan 😅 gw nitip sendal

  • @lisajarwati1292
    @lisajarwati12928 ай бұрын

    Makasih guy semua jelas sudah

  • @kfnoor8953
    @kfnoor89538 ай бұрын

    Isu ini panas utk sebilangan org utara Malaysia, diungkit habis peristiwa 'Perang Musuh Bisik' (perang Melayu vs Siam yg org Malaysia pun ramai tak tahu). Disebabkan nenek moyang saya keturunan Melayu-Siam (orang samsam) dari Yala. Jadi saya diam diri sahaja.

  • @naufalsyarif8540
    @naufalsyarif85408 ай бұрын

    Bang koi, bahas Update konflik Venezuela dengan Guyana dong, memperebutkan tambang minyak. Katanya bakalan pecah perang dan Guyana akan di support Amerika dan Inggris

  • @YangTetapAbadi
    @YangTetapAbadi8 ай бұрын

    Bang Koi gue doain biar lu bisa jadi perdana menteri Thailand amiin.😂

  • @agusnurrohmansholeh34

    @agusnurrohmansholeh34

    8 ай бұрын

    Kejauhan

  • @vladimirputin714

    @vladimirputin714

    8 ай бұрын

    Jadi duta indo-thai

  • @banijawi2781

    @banijawi2781

    8 ай бұрын

    mnkin dy ada turunan thai indo😂

  • @SepulangSekolah

    @SepulangSekolah

    8 ай бұрын

    Amin entah gimana caranya 😂

  • @jamaloke
    @jamaloke8 ай бұрын

    Banyak tentara IDF berasal dari negara Asia karena dilihat dari wajah mereka adalah wajah-wajah orang Asia.

  • @ifdhalgaffar210
    @ifdhalgaffar2108 ай бұрын

    gokilll, slalu seruu bangg pembahasannya

  • @KOMUNIS.INDONESIA
    @KOMUNIS.INDONESIA8 ай бұрын

    Orang indonesia mana ngerti kak ,.netizen indo aja suka nelen berita yang blm jelas asal usulnya ,.ada media nyebarin berita ini itu ,langsung di ikuti ,di imani .tanpa cari tau keasliannya ,.dibilang bodoh malah ngamuk 😆

  • @pmfgamerss6070

    @pmfgamerss6070

    8 ай бұрын

    Sebenarnya sama saja dengan media ini bener ataupun gk itu berada pada pusat pemerintahan bahkan media ini belum tentu 100 benar ✅

  • @sbyeofficial3325
    @sbyeofficial33258 ай бұрын

    Untuk military grade Buatan mana itu g bisa dideteksi dari bentuknya(harus elit nya elit militer yg udah 5th lebih kerja lapangan yg tau) Beda ama civilian grade Dibagian backbone peluru ada serial code Misal dari indo/australia atau US(bisa aja kecampur,karna kadang untuk bisnis skala kecil/ekspor) Walau gw udah pernah pake glock Gw g tau serial number peluru 9mm yg gw pake

  • @-sarahadila
    @-sarahadila8 ай бұрын

    Makasih videonya bwang❤

  • @dkyaahh
    @dkyaahh8 ай бұрын

    Yang ditunggu-tunggu akhirnyaaa

  • @anart_vaika
    @anart_vaika8 ай бұрын

    Semua yang dibilang Bang Koi adalah benar. Gw mau sharing punya temen kantor keturunan Yahudi. Jadi temen kantor gw blasteran Rusia, Chindo. Nah bokapnya temen gw ini dia Rusia Yahudi, jdi otomatis temen gw ini memiliki darah Yahudi. Bahkan temen gw cerita dia pun bisa banget "pulang" ke Israel dan pasti dijanjikan tempat tinggal, pekerjaan dsb. Tapi temen gw nolak dengan alasan dia gk mau ikut wajib militer dan di Israel pun gada apa apaan dibanding Indonesia. Disisi lain kalau dia balik ke Rusia jdi wn Rusia pun bisa banget tapi lagi² di Rusia sama² ada wajib militer. Dan disisi lain temen gw ini juga bukan yg religius banget walau dia nasrani, bahkan selama konflik ini berlangsung dia sering bahas konflik ini dan sering mengecam tindakan² zionisme karena menurutnya ini udh bukan perang lawan "teroris". Jadi yaaaaa Alhamdulillah sampe detik ini gw masih akrab dan berteman baik. Intinya adalah jangan benci org Yahudi karna org Yahudi tuh belum tentu zionis. Dan ngomongin kerjasama Indo- Israel terutama dibidang militer emg bener, tapi perlu ada tambahan, alutsista Israel yg dibeli Indonesia itu kita gak beli secara langsung, tapi via broker yaitu Singapura umumnya. Kecuali operasi alpha itu yg secara diem², tapi klo yg terbuka pasti lewat Singapore, kasar kata kita jastip ke Singapur wkwkwkw Bahkan pasus Indonesia pun pakai senjata UZI yg mana uzi buatan Israel dan beberapa kali dipamerin klo ada pameran militer di sini.

  • @AbdulRauf-rq6sj

    @AbdulRauf-rq6sj

    8 ай бұрын

    untuk alutsista biasanya lewat pilipin bang. Contohnya drone yg dimiliki TNI itu banyakan buatan Israel melalui pilipin krn mereka ceesan

  • @ibratomo4482

    @ibratomo4482

    8 ай бұрын

    Spill temenmu bang, mau gw rudal

  • @HOK_Verse

    @HOK_Verse

    8 ай бұрын

    ​@@ibratomo4482cot sumbu pendek

  • @riskasupiyanidewi7902

    @riskasupiyanidewi7902

    8 ай бұрын

    " terrorist " ? Siapa yang terroris bang ?

  • @anart_vaika

    @anart_vaika

    8 ай бұрын

    @@riskasupiyanidewi7902 ???

  • @Ilyasrais11
    @Ilyasrais118 ай бұрын

    Meskipun Indonesia - Israel Tidak Berdiplomasi dalam politik dan ekonomi. Indonesia - Israel tidak bisa berdagang atau jual/beli apapun itu secara langsung harus melalui Negara ke 3 contoh : Bhima Yudhistira, pengamat perdagangan international menyebutkan, pintu masuk barang atau produk-produk dari Israel ke Indonesia ada dua. “Pertama bisa langsung di bawa dari Israel, kedua melewati negara ketiga sebagai tempat persinggahan, seperti Singapura,” kata Bhima. Meski kedua Negara tidak memiliki hubungan diplomatik, Bhima memastikan, transaksi perdagangan tetap bisa dilakukan oleh pelaku bisnis.

  • @yantznihilist

    @yantznihilist

    8 ай бұрын

    Semoga bisa ngikut negara Turki, Mesir & Jordan yang buka hubungan diplomatik dengan Ngisreal, Saudi juga semakin dekat dengan hubungan diplomatik sama Ngisreal

  • @akunutama5135

    @akunutama5135

    8 ай бұрын

    ​@@yantznihilistLAWAK LU BOCIL (SELAMA PALESTINA BELUM MERDEKA MAKA SELAMA ITU BANGSA INDONESIA BERDIRI UNTUK PALESTINA) SOEKARNO,LU TAU SEJARAH KITA KAN GIMANA RASANYA DI JAJAH ? PIKIR YA PUNYA PIKIRAN PAKE !!!

  • @lucasli7826

    @lucasli7826

    8 ай бұрын

    @@yantznihilist Jauh beud bang Turki yang sekuler dan Mesir-Jordan yang tentunya alasan buka hub karena mereka juga mau aman negaranya sebab berbatasan langsung. Paling tepat adalah UAE, yang gamblang banget fully muslim country tapi buka hub diplomatik dengan Israel (kenapa UAE? Karena sentimen negatif paling tinggi dengan Israel adalah datang dari umat muslim).

  • @yantznihilist

    @yantznihilist

    8 ай бұрын

    @@lucasli7826 alasan gw sebutin Turki karena banyak orang kita yang memuja Erdogan, tau sendiri kan diberitakan mengecam mengecam tapi dibelakang masih langgeng hubungannya. UAE kata orang sini negeri islam tapi orangnya jahiliah, tempat maksiat. Gw masih nunggu nih Saudi buka hubungan diplomatik sama Ngisreal apa negara kita bakalan ngikuti mengingat Saudi dah kek majikan negeri kita ini, kalopun gak ngikuti palingan cuma mengecam MBS.

  • @AdiYTWord

    @AdiYTWord

    8 ай бұрын

    ​@@yantznihilistkalau begitu saran gw, anda harus rubah pembukaan UUD 1945, alasan pemerintahan Indoensia sampai skrng masih tidak membuka diplomatik bukan serta merta karena mayoritas muslim, tetapi disisi lain pemerintah harus bisa menjalankan konstitusi negara dengan baik "bahwa penjajahan di atas dunia harus dihapuskan" Jadi sudah jelas akan sulit sebelum anda merubah kalimat ini. Selama israel masih dianggap penjajah selama itu pula ketika pemerintah melanggar hal tersebut maka lebih mudah dilengserkan oposisi karena melanggar konstitusi utama negara Indonesia

  • @yusnianonita9285
    @yusnianonita92858 ай бұрын

    mamtap bang koi konten ny

  • @gekkosova
    @gekkosova7 ай бұрын

    thailand kalo soal diplomasi mah jangan diraguin dahh.. dari zaman dulu thailand selalu bisa ber diplomasj. bahkan menjadi satu satunya negara di asia tenggara yang tidak di jajah berkat kekuatan diplomasinya

  • @firmanrakhidaya8688
    @firmanrakhidaya86888 ай бұрын

    Sebenarnya Indonesia tidak ada hubungan diplomatik dengan israel, tapi hubungan antar intelijen emang ada sudah terjalin sejak 1970an lalu

  • @Sheikhk-zy784

    @Sheikhk-zy784

    8 ай бұрын

    Bukan hanya Antara intelijen.malah pembelian senjata sama Israel😂

  • @sagaraman79

    @sagaraman79

    8 ай бұрын

    ngeri ada mossad di jakarta..eh emang ada kali ya

  • @SEKAWAN_BROTHERS

    @SEKAWAN_BROTHERS

    8 ай бұрын

    ​@@sagaraman79banyak 60 lebih

  • @felixchrist667

    @felixchrist667

    8 ай бұрын

    ​@@sagaraman79ngapain ngeri??? Mereka yang melatih agen BAIS & BIN dimasa Soeharto

  • @FlyHighx7

    @FlyHighx7

    8 ай бұрын

    ​@@felixchrist667sampai2 tanah Papua di jual ke Amerika 🤣🤣

  • @shirokun7965
    @shirokun79658 ай бұрын

    Buat bang, segmen khusus raja Thai land. Itung-itung ikut ngebantu ngeluarin aspirasi temen lu di thailand

  • @lasantamuerte1306
    @lasantamuerte13068 ай бұрын

    I love Thailand. I don't care what about they say about Thailand 🇮🇩🇹🇭

  • @zafranahmad5484
    @zafranahmad54847 ай бұрын

    Thnx infonya suhu

  • @rakaajimuhammadramdani2056
    @rakaajimuhammadramdani20568 ай бұрын

    Bang koi tolong bahas kucing kucing liar dan kucing ras yang di buangin di gurun pasir Dubai, UEA dong. Lagi cukup rame

  • @MazwanShakri
    @MazwanShakri8 ай бұрын

    Andai pun thailen ada kerja sama atau bantu israil sebenarnya tak usah heran pun, sudah Dari dahulu kala negara siam sudah terbiasa main aman buktinya mereka tidak pernah dijajah.

  • @kdkvlnt

    @kdkvlnt

    8 ай бұрын

    Pinter mereka buat jaga negara dengan milih jalan tengah, jadi aman dak di jajah

  • @Mas_ayun05
    @Mas_ayun056 ай бұрын

    Terimakasih bg informasi nya

  • @gracesidabutar2672
    @gracesidabutar26728 ай бұрын

    Lagipula kalau thailand stnding with israel kenapa kita jadi ribut. Itu hak mereka karena mereka juga punta hubungan diplomatik . Jangan karena kita benci si A, lalu kita menghasut teman supaya membenci si A. Oh sungguh tidak logis.

  • @dpunkz1
    @dpunkz18 ай бұрын

    Indonesia juga ada kerjasama dengan israel jual beli cpo dan turunannya pasti banyak yang gk tahu😂😂 klo tau pasti di boikot itu merk minyak gorengnya😂😂

  • @HAras-xm9ji

    @HAras-xm9ji

    8 ай бұрын

    Uda dri dulu kalau lu anak 90an pasti tau oreo sma fanta🤣🤣🤣

  • @paralelsuniverse9345
    @paralelsuniverse93458 ай бұрын

    Menurut gw negara paling pro Palestina di Asia Tenggara,adalah Malaysia 🇲🇾,sikap pemerintah dan rakyat Malaysia sejalan ,mereka seperti ada hubungan Kedekatan intim

  • @MerahPutih14

    @MerahPutih14

    8 ай бұрын

    Cuma di mulut doang di tindakan NOL BESAR 😂

  • @erwinreza9498

    @erwinreza9498

    8 ай бұрын

    Malaysia yg bersekutu dengan Inggris?

  • @paralelsuniverse9345

    @paralelsuniverse9345

    8 ай бұрын

    @@MerahPutih14 kmu mana tau impact ny seperti apa

  • @paralelsuniverse9345

    @paralelsuniverse9345

    8 ай бұрын

    @@erwinreza9498 bersekutu bukan berarti pro Israel

  • @Rickey-kx3vl

    @Rickey-kx3vl

    4 ай бұрын

    @@erwinreza9498 Irlandia negara Eropa tapi jadi yang pro Ama Palestina

  • @LeBronLy
    @LeBronLy8 ай бұрын

    Saya setuju dengan Thailand. Walaupun saya ga terlalu tahu ya kondisi konflik di sana itu bagaimana. Banyak informasi yang beredar terkait mana yang salah dan mana yang benar. Satu-satunya hal yang saya ketahui adalah fakta bahwa Hamas menyerang Israel dan Israel membalasnya dengan serangan yang tiada ampun yang membabi buta. Menurutku, Palestina dan Israel ga bisa disalahkan dan dibenarkan. Mereka sama-sama salah. Perbuatan Hamas yang menyerang Israel terutama kepada rakyat sipilnya bukan merupakan hal yang benar. Begitu juga dengan Israel yang membalas serangan baliknya dengan membabi buta bahkan sampai menyakiti rakyat sipil palestina. Menurut saya, solusinya adalah dengan mengurangi ego masing-masing pihak dan bertoleransi.

  • @MrACTAVIS

    @MrACTAVIS

    8 ай бұрын

    Hamas gak nyerang warga sipil woy. Malah idf yg nembakin warga sipilnya sendiri. Ada beritanya di kumparan.

  • @giannzganss750
    @giannzganss7507 ай бұрын

    nah ini baru valid nih infonya, thanks bang koi

  • @aribowo4563
    @aribowo45638 ай бұрын

    indonesia itu negara yang paling gampang di doktrin , buktinya adalah mereka ga bakal ngedengar informasi yang kontra dengan mereka seperti konten ini , itulah kenapa hoax dan orang asing bisa dengan mudah mendapat cuan dari yutube cuma modal i love indonesia

  • @freemod4491

    @freemod4491

    8 ай бұрын

    sdm bang,,

  • @user-px1ov1qp1f

    @user-px1ov1qp1f

    8 ай бұрын

    kzread.infoVGf6HwD8b7k?si=uO6nCxA9JZSrwxVv

  • @andysyarif3660

    @andysyarif3660

    8 ай бұрын

    Betul gw setuju. Dan arti dri itu semua karna SDM masyarakat kita masih rendah

  • @FlyHighx7

    @FlyHighx7

    8 ай бұрын

    ​@@andysyarif3660maaf yg rendah itu pribuminya gak sama dengan kami Etnis Tionghoa,,, hehehe

  • @FlyHighx7

    @FlyHighx7

    8 ай бұрын

    Kecuali elu bodhin2 umat cindo Kristen mungkin masih bisa tpi tidak dengan umat Konghucu, Budha, Hindu Tionghoa 😂😂,, kalau bisa di bodohin udh dri sejak dulu rusuh demo dimana2 hahaha tpi mereka tidak sebodoh itu yang penting cuan,, yang ad malah orang asing yg kena tipuan nya 😂😂😂

  • @keyboard-bender
    @keyboard-bender8 ай бұрын

    udah ane cek videonya koy, orangnya g nyebut made in thailand....dari awal sampe akhir kebanyakan bahas proyektil misil yg segede itu, masuk di dalam gadis yg syahidah, yg merah2 sama putih itu daging dan tulang. FREE PALESTINE !!

  • @amdarjuventini4632

    @amdarjuventini4632

    8 ай бұрын

    Abang bs bahasa arab?? Berarti emg cocoklogi ya bang video itu .. hadeuh orang kita orang kita

  • @keyboard-bender

    @keyboard-bender

    8 ай бұрын

    @@amdarjuventini4632 bisa

  • @aleibako1177

    @aleibako1177

    8 ай бұрын

    @@amdarjuventini4632 maklum rata2 iq penduduk Indonesia 78,89 alias kategori bodoh ini rata2 yah rata2

  • @elikamsiyatun5009
    @elikamsiyatun50096 ай бұрын

    Sangat jelas bang

  • @AnginLaut.
    @AnginLaut.5 ай бұрын

    Makasih infonya bang 👍

  • @antohutauruk2034
    @antohutauruk20348 ай бұрын

    Rindu sekali untuk kerja ke Israel. Gimana caranya ya

  • @krkmhfr
    @krkmhfr8 ай бұрын

    Udah banyak video yang kesebar pas pembebasan PoW oleh HAMAS, PoW nya kek seneng gitu. Ga ada kek abis tertekan atau gimana. Fine fine aja bahkan sama HAMAS nya sendiri

  • @Syehabdul
    @Syehabdul8 ай бұрын

    Bang bahas ilmuwan terkenal dari islam atau jaman keemasan islam d mulai dari kapan. Beserta penemuan2annya yg mempengaruhi dunia dong

  • @iluzitaarif
    @iluzitaarif5 күн бұрын

    17:20 adalah potret pihak keluarga sandra Hamas yang jujur dan tidak ada pengaruh Wong Zionis, karena beliau diluar jangkauan Zionis. Karena ada satu sandra yang biasa2 aja (bahkan menunjukan ekspresi friendly) terhadap Hamas, tapi pas masuk media Izrael, malah jadi sok melas....

  • @Roselei73
    @Roselei738 ай бұрын

    Mirip INDONESIA dong. Kecam dan boikot israel tapi militernya rajin beli senjata dari israel mulai dari pesawat tempur, Senapan, helm hingga drone Sobat gurun kalau tau pasti pada boikot TNI🤣😂. Dulu tempat les bahasa prancis aja demo njir

  • @shirleyyoung5943

    @shirleyyoung5943

    8 ай бұрын

    Betul bgt😂😂apakh para pejbt amnesia yg Slma ini kutuk mengutuk tp ko suka produk Israel apalgi BKN pepsodent tp senjata ini😂😂Bu Menlu hello gimna bu

  • @DaviHonkaiStarRail

    @DaviHonkaiStarRail

    8 ай бұрын

    bla bla bla

  • @bangsat811

    @bangsat811

    8 ай бұрын

    asal ngomong kamu, gila kamu

  • @momogi6838

    @momogi6838

    8 ай бұрын

    Berarti israel tau kelemahan kita dong. Kan kita beli senjata kesana jadi otomatis mereka tau gimana fungsi dan kelemahan senjata itu😢😢😢😢😢 miris bett

  • @mariosyarif7100

    @mariosyarif7100

    8 ай бұрын

    ​@@shirleyyoung5943jadi inget sama sky hawk a4 deh pespur bekas dari Israel yg di beli tni au di era orde baru tapi gk ada yg berani demo gw yakin kaum onta dah tau soal ini tapi gk berani buat demo takut ilang kalo ini terjadi di era Jokowi pasti demo berjilit2 sama kaum onta yaman 😂ini

  • @jidontechenthusiast
    @jidontechenthusiast8 ай бұрын

    gara gara elu bang, gw jadi ikutan buat konten kek gini😂

  • @user-nj2pd4hu6x
    @user-nj2pd4hu6x8 ай бұрын

    Pekerja thailand itu dikenal rajin kerja,apalagi disektor pertanian.

  • @R_Shyan
    @R_Shyan8 ай бұрын

    terima kasih abang guy buat pemahamannya

  • @muhammad12farhan02fadilah
    @muhammad12farhan02fadilah8 ай бұрын

    Bang koi, elu emang cocok jadi sales Thailand deh😂

  • @SepulangSekolah

    @SepulangSekolah

    8 ай бұрын

    jangan, takut gw, kerjaan gw ngritik pemerintahnya mulu 😂

  • @bbsdamanik93

    @bbsdamanik93

    8 ай бұрын

    Selama video yg diupload didukung fakta dan sumber kredibel ya oke sih

  • @SatisfiedDany

    @SatisfiedDany

    8 ай бұрын

    ​@@SepulangSekolahkapan sowan ke raja bang?😂

  • @SepulangSekolah

    @SepulangSekolah

    8 ай бұрын

    @@SatisfiedDany kagak pulang gw klo sowan ke raja, endingnya ngambang di mekong 😭

  • @penonton4260

    @penonton4260

    8 ай бұрын

    @@SepulangSekolahkalo ketailand lagi. jangan lupa adu nyali godain banci di tailand pak. njir bayangin nya aja geli2 sendiri.🤣🤣 wkwkwkwkwkwk

  • @harunmasikuPDIP
    @harunmasikuPDIP8 ай бұрын

    Bang lu sering2 bahas produk unik thailand yg jarang diketahui netizen indonesia😎

  • @user-ju6fi7vh7n

    @user-ju6fi7vh7n

    7 ай бұрын

    Kemarin soal panel Surya kan unik gan

  • @Ifan-feri-anto
    @Ifan-feri-anto8 ай бұрын

    Bang koi ijin tanya, nama sound yg selalu diakhir video judulnya apa?🙏

  • @shantiger1099
    @shantiger10998 ай бұрын

    Soal senjata gitu revolver buatan israel aku tau sih itu kak, udh pernah angkat test jga itu pas magazennya kosong 😊👍ya intinya utk pembeliannya senpi sama alteleri bener sih dlu" bgt ada bgt. Tpi skrg beberp dimiliter pkenya kali ini banyakan amerika gitu skrg senpinya

  • @bebestfamily9181
    @bebestfamily91818 ай бұрын

    Mau ga mau suka ga suka produk Yahudi emang punya kualitas, ga heran Arab Saudi Turki Qatar dan UEA mejalin hubungan baik dengan Israel dan kerjasama. Lagian apa untung Indonesia dukung Palestina coba sebutkan 1 saja? Kecuali kalau cuma buat politik dan cari dukungan buat pilpres nanti wkwkwk

  • @apriansatria96

    @apriansatria96

    8 ай бұрын

    Kelihatan mudah di setir nya wrg wakanda

  • @muhammadrezabinhasan9692

    @muhammadrezabinhasan9692

    8 ай бұрын

    Memang gak ada untung karna dukungan Indonesia berdasarkan prinsip solidaritas Palestinan melawan penjajahan Israel. Mendukung negara seperti Palestina memang tidak ada untung juga karna kondisi yang dideritakan oleh Palestin karna Israel. Saya setuju dengan pernyataan anda bahawa Palestina dijadikan alasan yang menjijikkan untuk para politikus di Indonesia mendapatkan suara di pemilu nanti.

  • @muskamia800

    @muskamia800

    8 ай бұрын

    si dongo ama nyawa manusia pakai untung rugi , emak lu dijambret dibegal emg orgorg ada untungnya nolongin emak lu? tolol jangan keliatan kali

  • @andrisetiawan9506

    @andrisetiawan9506

    3 ай бұрын

    Wkwkwk buka UUD bos segala penjajahan harus di apus di dunia

  • @maryamarianamariana3866
    @maryamarianamariana38668 ай бұрын

    Thailand itu negara netral & orang - orangnya bisa kerja kemana saja tanpa batasan beda dgn Indonesia negara dikendalikan oleh agama

  • @sapto76

    @sapto76

    8 ай бұрын

    Thailand ga ngerasain dijajah... Indonesia tau rasanya dijajah... Jd bela palestina bukan murni krn agama...

  • @ekosaputra6678

    @ekosaputra6678

    8 ай бұрын

    Karena mereka belum Pernah di jajah kak, kita 360 tahun dijajah. Kalau saya secara pribadi, saya lebih setuju negara yang di kendalikan agama jadi lebih tahu batasan.

  • @ekosaputra6678

    @ekosaputra6678

    8 ай бұрын

    ​@@sapto76setuju.. berdiri bersama Palestina bukan karena agama, tapi karena rasa kemanusiaan.

  • @WANG2965
    @WANG29657 ай бұрын

    Dan akhirnya thailand sekarang tidak memproduksi/menjuall senjata lagi,sekarng thailand menciptakn A.I yg dinamakan jarvis dan friday serta robot armor yg dinamakan mark.

  • @wizky1008
    @wizky10088 ай бұрын

    bang...bahas tentang sejarah" dunia lagi donh..

  • @Black_5tar
    @Black_5tar8 ай бұрын

    Dia ini pendukung thai sejak awal nih😅

  • @riskasr
    @riskasr8 ай бұрын

    gue jadi inget edukasi “temen” thai soal israel itu udah jajah palestina dari lama. di sana gak diajarin kayak kita 😭 jadi mikirnya pas hamas nyerang oktober tuh yang jadi pemicu perang

  • @peacelovee88

    @peacelovee88

    8 ай бұрын

    Iyaa memang kak. Mereka generasi mudanya malah dididik untuk ngebenci orang arab palestina, bahkan mereka nerasa kalau tanah palestina itu milik mereka😢 kemaren saya sempet lihat map dari awal berdirinya israel dari salah satu akun zionis israel menurut ajaran mereka. Mereka koar² antisemitik, padahal nenek moyangnya dari eropa yang ngambil tanah palestina.. Makanya tiap ada akun zionis dan pendukungnya bahas 7 oktober, langsung aja saya balik komentar nyebutin dari tahun 1948, tanggal 1-31 oktober sampe November 😂kicep langsung

  • @muhammadazzuhry697

    @muhammadazzuhry697

    8 ай бұрын

    lah sejak kapan hal kayak gitu diajarin di indo, gila lo

  • @riskasr

    @riskasr

    8 ай бұрын

    @@muhammadazzuhry697 kita mah udah dari dulu dikasih tahu kalau israel jajah palestina dari lama, kak. dibaca lagi coba elah

  • @peacelovee88

    @peacelovee88

    8 ай бұрын

    @@muhammadazzuhry697 hah gimana? Si mbak diatas itu ngejelasin, soal temennya yang dari thailand, ngga diajarin kaya di Indonesia, yang mana kita diajarin kalau palestina dijajah sama israel dari lama. Makanya temennya mikirnya, israel palestina berperang itu karena hamas yang nyerang oas 7 oktober itu... Padahal ngga gitu

  • @muhammadazzuhry697

    @muhammadazzuhry697

    8 ай бұрын

    @@peacelovee88 siapa yang pernah ngajarin di indo wkwkwkwkw aneh

  • @wintia980
    @wintia9808 ай бұрын

    Bahasan kali ini rame banget Bangkoi ❤

  • @HENDRA72-xq8ko
    @HENDRA72-xq8ko6 ай бұрын

    Semangat kak💪💪💪💪

  • @andysandys.6825
    @andysandys.68258 ай бұрын

    Cobalah warga +62 ditawari gaji 3X UMR BEKASI utk kerja di perkebunan2 di Hisarel apakah mash ada seruan boikot2 atau nanti salamnya jadi Shalommmm Alaichem........ FYI = 18 - 19% wrga Hisarel juga MUSLIM loh, dan total Masjid di Hisarel ada 400 masjid !

  • @anal8394

    @anal8394

    8 ай бұрын

    Kalau kelompok yg liberal atau paling yg masih abangan (apalagi jika itu ada hubungannya dengan Gus Dur) pastinya menerima Israel

  • @MrACTAVIS
    @MrACTAVIS8 ай бұрын

    Boikot TNI yg pakai alutsista dari israel... 🤣🤣🤣

  • @setiawanjodi3152
    @setiawanjodi31528 ай бұрын

    ❤ this channel

  • @nurjanah-qw5lt
    @nurjanah-qw5lt8 ай бұрын

    Bng bahas lebih dalem mengenai dwi kewarganegaraan terutama masalah wajib militernya

  • @ryanastronout699
    @ryanastronout6998 ай бұрын

    Temennya itu ternyata bisa bahasa Indonesia bang. Keren padahal bukan orang Indonesia dan sekitarnya ( malaysia, singapura, PNG , timles , brunei)

  • @_nanananut

    @_nanananut

    8 ай бұрын

    Temennya Koi emang orang indo, tapi nikah sama orang thailand dan tinggal di sana

  • @kanjiwara5174

    @kanjiwara5174

    8 ай бұрын

    minum aqua dlu sana

  • @anal8394

    @anal8394

    8 ай бұрын

    Paling kalau gk punya hubungan translate (gk sampai modal google aja)

  • @ferdy-rv807
    @ferdy-rv8078 ай бұрын

    negara yg berhubungan dgn israel perlu di waspadai oleh indonesia di saat2 seperti ini

  • @ManahatSitorus-rj2dh

    @ManahatSitorus-rj2dh

    8 ай бұрын

    Waspadain saja nanti juga pusing sendiri, banyak negara timur tengah saja banyak yg sudah kerjasama.

  • @ferdy-rv807

    @ferdy-rv807

    8 ай бұрын

    @@ManahatSitorus-rj2dh ya sudah jadi rahasia umum itu memang niat yahudi mengendalikan negara2 arab agar tidak bisa berbuat apa2 waktu keadaan begini

  • @moritzzhau

    @moritzzhau

    8 ай бұрын

    Ya elah Turki aja Punya kedutaan besar di israel bahkan netahayu akrab dgn Erdogan akhir akhir ini

  • @erwinreza9498

    @erwinreza9498

    8 ай бұрын

    Umat dungu😂😂😂liga Arab udah berdamailah dengan Israel

  • @ferdy-rv807

    @ferdy-rv807

    8 ай бұрын

    @@moritzzhau lha iya makanya turki gk bisa apa2 tentang konflik ini, udh di pegang israel

  • @thexulthand9473
    @thexulthand94738 ай бұрын

    suka banget liat babang tamvan ini bilang, ARROIMAKK....!!!

Келесі