Beda Pernyataan Kompolnas Sebelum dan Sesudah Putusan Praperadilan Pegi, Ini Kata Ahli Pidana!

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sidang putusan praperadilan penetapan Pegi Setiawan hari ini, Senin (8/7/2024) di Pengadilan Negeri Bandung, Jawa Barat resmi menetapkan Pegi merupakan korban salah tangkap.
Hakim Tunggal Eman Sulaeman telah memutuskan bahwa penetapan tersangka Pegi Setiawan di kasus pembunuhan Vina Cirebon dan Eky pada 2016 lalu tidak sah.
Pada sidang hari ini, Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) menyampaikan bahwa memang terdapat kesalahan dari pihak mereka terkait proses yang berjalan sampai pada praperadilan. Kompolnas mengatakan bahwa mereka akan mengevaluasi hal ini.
Namun, pernyataan Kompolnas tersebut nyatanya berbeda dengan pernyataan mereka sebelum putusan. Ahli mengatakan bahwa penting untuk sebuah institusi seperti Kompolnas harus dijaga independensinya.
Simak dialog berikut untuk mengetahui bagaimana pendapat para ahli selengkapnya terkait perbedaan pernyataan Kompolnas, sebelum dan sesudah putusan Pegi Setiawan.
#PegiSetiawan #PegiSalahTangkap #Kompolnas
Baca Juga Sidang Putusan Praperadilan Pegi Usai, Polda Jabar Sebut akan Patuhi Putusan Hakim di www.kompas.tv/video/520736/si...
Artikel ini bisa dilihat di : www.kompas.tv/video/520737/ko...

Пікірлер: 2 700

  • @nofitapermatasari1718
    @nofitapermatasari171821 күн бұрын

    yg setuju beni Mamoto di pecat dari ketua harian kompolnas.. jempol nya:

  • @yandipunduh5897

    @yandipunduh5897

    21 күн бұрын

    Pecat polda Jawa barat pecat kompolnas pecat penasehat polri yg namanya Ariyanto dia mantan Polda Jawa barat juga Ariyanto sekarang jadi penasehat polri,Razman dan Pitra harus di belekclis dari stasiun TV manapun

  • @ikgfurniture7317

    @ikgfurniture7317

    21 күн бұрын

    Penjara jg dong ...kasus Sambo jg salah

  • @AprisalSutanMalawani

    @AprisalSutanMalawani

    21 күн бұрын

    Sejak kasus Sambo si Ajinomoto ini tidak layak ada di kompolnas

  • @warsaburhanudin7834

    @warsaburhanudin7834

    21 күн бұрын

    Setuju orang kaya gitu cuman hambur" Rin uang negara.cuman makan gajih buta kualitasnya nol besar

  • @ArmanMaulana-ij7ij

    @ArmanMaulana-ij7ij

    21 күн бұрын

    Ga bermutu kompolnas mah dari waktu kasus Sambo aja sama, bubarin aja udah

  • @itjem
    @itjem21 күн бұрын

    Pak Hakim Eman Sulaiman harus jadi mentri Kehakiman, yuk yang setuju beri like nya

  • @iincassanova2770

    @iincassanova2770

    21 күн бұрын

    Kyky sudh tdk ad deh mentri kehakiman

  • @user-et7ik1du6g

    @user-et7ik1du6g

    21 күн бұрын

    Hakim MK y

  • @HokiPratama

    @HokiPratama

    21 күн бұрын

    ​@@iincassanova2770 Ad itu Menkuham ??!

  • @iincassanova2770

    @iincassanova2770

    21 күн бұрын

    @@HokiPratama kn mentri hukum dan hak asasi brow bkn mntri kehakiman

  • @navaliafayyola-le6mb

    @navaliafayyola-le6mb

    21 күн бұрын

    jangan dong kalo pak hakim jadi mentri ntar PN Jabar gapunya hakim kaya beliau lagi..ntar kasus kaya gini terulang lagi di polda jabar..😂😂

  • @muhamadtaufik1891
    @muhamadtaufik189121 күн бұрын

    Pecat kompolnas, Kapolda Jabar dan para Kanit yang mengus kasus pegi Setiawan salah tangkap 🔥🔥🔥🔥🔥🔥🔥🔥🔥

  • @user-fe6ud8wh9f

    @user-fe6ud8wh9f

    18 күн бұрын

    KOMPOLNAS TDK BERANI TEGAS DLM MENYIKAPI PENYIDIK POLDA JABAR PADAHAL SDH ADA KEKELIRUAN DLM MENETAPKAN PS JD TERSANGKA.. PENYIDIK KAN DIBAWAH PANTOAN KOMPOLNAS.. jangan takut dipecat dr jabatan di Kompolnas

  • @user-yn7xl9kk7r

    @user-yn7xl9kk7r

    15 күн бұрын

    Ngompol

  • @marselhado4256
    @marselhado425621 күн бұрын

    Kompolnas yg begini tidak memihak orang kecil, seharusnya di pecat

  • @bimakusuma7087
    @bimakusuma708721 күн бұрын

    Ketua kompolnasnya ganti pak susno duadji saja. Siapa yg setuju pak susno jadi ketua kompolnas.

  • @abezwin72

    @abezwin72

    21 күн бұрын

    Gak bs bekerjasama gak mgkin diajak...😂

  • @Rizky-ws9ek

    @Rizky-ws9ek

    21 күн бұрын

    Jangan Blog, kalau di dalam banyak tekanan lebih baik kritis dari luar aja bagus buat pelajaran masyarakat.

  • @nyomanmandiarta4163

    @nyomanmandiarta4163

    21 күн бұрын

    Setuju...

  • @percetakanputrajaya4033

    @percetakanputrajaya4033

    21 күн бұрын

    sangat setuju

  • @azharraz6354

    @azharraz6354

    21 күн бұрын

    Pak susno jadi menkumham

  • @a.muhammadandrian9824
    @a.muhammadandrian982421 күн бұрын

    BPK JENDRAL SUSNO DUAJI SEORANG JENDERAL POLISI YG JUJUR DAN TANPA PANDANG BULU... PAK SUSNO DUAJI PANTAS JADI KEP KOMPOLNAS ERA SEKARANG.. YG SETUJU 👍👍👍

  • @DonaBerto22

    @DonaBerto22

    21 күн бұрын

    Setuju

  • @dodisofyanramdan6374

    @dodisofyanramdan6374

    21 күн бұрын

    Sangat setuju

  • @giantogianto5433

    @giantogianto5433

    21 күн бұрын

    sehat selau pak susno duaji

  • @bahaudin896

    @bahaudin896

    21 күн бұрын

    Setuju

  • @WawanGunawan-km2tp

    @WawanGunawan-km2tp

    21 күн бұрын

    1000% se7

  • @majeliscreativity.official
    @majeliscreativity.official21 күн бұрын

    Angkat Jempol Buat Hakim Yang Jujur dan Adil,.

  • @Bulukfirmankhan
    @Bulukfirmankhan21 күн бұрын

    Salut SM pak Susno Duadji..pembela kebenaran,hidup hakim yg objektif dan profesional dlm mengambil keputusan sidang praperadilan pegi Setiawan..mantap

  • @user-zb8jt9ub9w
    @user-zb8jt9ub9w21 күн бұрын

    Angkat 2 jempol untuk pak Susno,,,semoga panjang umur dan sehat selalu,,,Aamiin.

  • @edysubagyo4877

    @edysubagyo4877

    21 күн бұрын

    Polisi baik akan disingkirkan, apalagi membela yang benar kecuali membela yang bayar. Cepat naik pangkat dan awet menjabat

  • @krisnajayasyaiban8704
    @krisnajayasyaiban870421 күн бұрын

    Sejak dari kasus SAMBO, Kompolnas BENI MAMOTO sdh terlihat tdk independen. Gak ada gunanya BENI MAMOTO berada dijajaran KOMPOLNAS. Pecat aja krn akan merusak nama baik institusi POLRI.

  • @laaroiba8227

    @laaroiba8227

    21 күн бұрын

    BENNY GAK MUTU

  • @imandonet882

    @imandonet882

    21 күн бұрын

    Betul si ajinomoto parah gak berguna.

  • @AdeSopian-jz3bv

    @AdeSopian-jz3bv

    21 күн бұрын

    Jubir polri

  • @NasiahPml-qh3jd

    @NasiahPml-qh3jd

    21 күн бұрын

    Pecat

  • @wahyuaji6718

    @wahyuaji6718

    21 күн бұрын

    Betul bang sejak kamus sambo pernyataanya gak netral

  • @VivoY20-ii5lr
    @VivoY20-ii5lr21 күн бұрын

    TERIMA KASIH HAKIM YANG MENJAGA KEADILAN HUKUM DI MASYARAKAT INDONESIA

  • @ioio2691
    @ioio269121 күн бұрын

    analisa pak Susno bnr2 membuka mata bahwa masih ada orang cerdas yang membela kebenarn,,,bukan hanya pada orang besar tapi juga utk orang kecil,....

  • @user-zm8pu3bz4m
    @user-zm8pu3bz4m21 күн бұрын

    Hebat keobyektifan Pak Hakim. Sendirian tapi bisa melawan arus, tanpa masuk angin....👍👍👍👍👍👍

  • @sofiulanam1105
    @sofiulanam110521 күн бұрын

    Waktunya berjuang utk membebaskan para terpidana kasus VinaEky Yg setuju kasih jempol

  • @Premium-m1y
    @Premium-m1y21 күн бұрын

    Pokoknya doa terbaik buat: -Hakim yg mulia -para pengacara pergi -bp Susno sang jendral yg baik. -Netizen indonesia. Salam sehat selalu untuk semua,merdeka....❤

  • @kelampanrakyat
    @kelampanrakyat21 күн бұрын

    Harus berterimakasih kepada film Vina, krn film itu mengingatkan kita semua utk ungkap kasus ini

  • @Ndank_63
    @Ndank_6321 күн бұрын

    KOMPOLNAS HARUS DIREFORMASI !!! SDM KOMPOLNAS ITU SANGAT TIDAK KOMPETEN/TIDAK PROFESIONAL .. !!!

  • @nanangrafan9869

    @nanangrafan9869

    21 күн бұрын

    Inilah klo kompolnas dari anggota polisi sendri.. seharusnya dari ativis akademis seperti pakar hukum dan pidana

  • @sutomosutomo9443

    @sutomosutomo9443

    21 күн бұрын

    Tidak mutu dan tidak punya malu....gentelmen mundur..😢

  • @NaskimNurhadi

    @NaskimNurhadi

    21 күн бұрын

    Kompolnas ga ada pengaruhnya cuma jdi corong kepolisian ganti aja pak beni mamoto sama Pa Susno duaju

  • @memeymetovis13

    @memeymetovis13

    21 күн бұрын

    k9 kepolisian

  • @gunarwanto831

    @gunarwanto831

    21 күн бұрын

    Kompolnas ngak guna ,hanya buang buang duit

  • @galingsasak
    @galingsasak21 күн бұрын

    APAKAH RAKYAT SETUJU PAK SUSNO DUAJI JADI TIM PENCARI FAKTA MEWAKILI RAKYAT UNTUK KEADILAN VINA ?

  • @puputfebrianto235

    @puputfebrianto235

    21 күн бұрын

    Pengganti ketua Kompolnas

  • @user-yt9wd2pk8b
    @user-yt9wd2pk8b20 күн бұрын

    pak beni,,,,2kasus besar telah menghianati bapak,,,,tidakkah bapak merasa cukup sampai disini,,,,,bapak lihat pak susno,,,betapa indahnya masa pensiun beliau dijadikan ajang amal kebajikan ,,,,ilmu beliau menjadikan masyarakat melek hukum

  • @jokotingkir12788
    @jokotingkir1278821 күн бұрын

    Luar biasa sosok Susno Duadji, sangat layak menempati posisi Menkopolhukam, bravo bapak Susno negara sangat butuh orang seperti anda

  • @user-xm3co3cm7u
    @user-xm3co3cm7u21 күн бұрын

    Pak susno yang harusnya jadi kompolnas, karena sejak mengawal kasus ini beliau sangat transparan dan independen. Sehat selalu untuk pak susno sekeluarga🙏

  • @mr.paridi
    @mr.paridi21 күн бұрын

    Polri makin hancur mungkin karena Kompolnas nya begini???? Gak ada guna Kompolnas, abis2in uang negara aja. Kompolnas lebih cocok dipegang pak Susno, yg sangat obyektif.

  • @hendarsyahsuhendar1067

    @hendarsyahsuhendar1067

    21 күн бұрын

    emang dari dulu ga 🤣

  • @Eja-el5fg

    @Eja-el5fg

    21 күн бұрын

    Uang negara gak ada yang adanya uang rakyat

  • @NendenKartini-lv3tt
    @NendenKartini-lv3tt19 күн бұрын

    Seluruh netizen menilai bahwa kompolnas adalah juru bicara polisi... Betul apa betul...????

  • @kemri87
    @kemri8721 күн бұрын

    demi nama baik yudikatif, pecat semua oknum yg terlibat. sudah di gaji dari uang pajak rakyat, malah menzolimi rakyat

  • @ukkoyon9846
    @ukkoyon984621 күн бұрын

    Alhamdulillah Bapak Susno Duadji seorang pembela kebenaran dan keadilan, kejujuran sosok inilah yang dicintai oleh Rakyat Indonesia Hebat' bapak Susno Duadji 👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍👍

  • @ikavloghk

    @ikavloghk

    21 күн бұрын

    Di cintai rakyat dk benci oleh oknum yg main curang

  • @user-ic6de6ff6s

    @user-ic6de6ff6s

    21 күн бұрын

    Kl bisa aktif lagi.deh pak susno

  • @supriyadikimi8869
    @supriyadikimi886921 күн бұрын

    Setuju komen p Susno, panggil jg semua hakim & jaksa penuntut pada pengadilan vina 2017, periksa mereka! Mereka jg harus tanggung jawab!!!

  • @andidwi6765

    @andidwi6765

    19 күн бұрын

    Se7 sekali biar adiL dan terang benerang

  • @alimafivecirebonesia182
    @alimafivecirebonesia18220 күн бұрын

    Barokallah bapak dan ibu memiliki anak yang Sholeh seperti Hakim pak Eman Sulaeman,,,, . Semoga Allah SWT tetap menjaga kebaikan hati nuraninya untuk terus menegakkan hukum di negara yang semakin berani terang benderang dipertontonkan carut marut hukumnya di negara ini,,, Aamiin,,,

  • @NendenKartini-lv3tt
    @NendenKartini-lv3tt19 күн бұрын

    Kalau kompolnas ga bisa menegur penyidik yang salah, lalu buat apa ada kompolnas.. Betul apa betul...????

  • @pridecoustic
    @pridecoustic21 күн бұрын

    Pecat oknum penyidik yang terlibat kasus ini.tidak ada kata maaf ke masyarakat atas perilakunya yng menangkap orang tidak bersalah

  • @anto3258
    @anto325821 күн бұрын

    BENNY MAMOTO CARI AMAN BIAR GAK DIHUJAT NETIZEN

  • @amiami7943

    @amiami7943

    21 күн бұрын

    Harus ny tidak memihak yg salah y salah yg benar y benar baru ver

  • @bejoBejo-tr5sy

    @bejoBejo-tr5sy

    21 күн бұрын

    Betul kawan ,udah tua plinplan ucapannya

  • @leleutube5141

    @leleutube5141

    14 күн бұрын

    bukannya dari kasus sambo, awal sebelum intervensi Mahfud MD dan Pengacara dari brigadir Yosua , si Benny ngomong tidak ada masalah

  • @anwarsyaddad6528
    @anwarsyaddad652821 күн бұрын

    Pak Susno menyegarkan kembali pola berfikir dan nalar yang sering dipertontonkan di film2 tema penyidikan kasus.... terima kasih pak

  • @user-ni8nl4pf4c
    @user-ni8nl4pf4c18 күн бұрын

    Salut para komentator yang membela kebenaran ,kejujuran mantap semoga ini yang jadi contoh tidak ada memihak justru untuk keadilan rakyat Indonesia.

  • @goenz_
    @goenz_21 күн бұрын

    Tak lupa berterima kasih kpd pak dedi mulyadi..atas upaya beliau..yg dimulai dari 0..menelusuri satu persatu saksi..dan di ekspos di chanel yt nya..sehingga masyarakat luas tau kejahatan oknum² penegak hukum di indonesia..sehingga tergerak lah semua lapisan masyarakat..berikut para pengacara TOP di indonesia..dan menghasilkan ke adilan yg hak..terima kasih para pejuang keadilan 🙏

  • @forsis2710

    @forsis2710

    21 күн бұрын

    Benar saya,mengikuti terus dari Kalimantan, terimakasih Bang Dedi luwarbiasa,bayangkan semua penelusuran biaya sendiri,teliti sekali klu bertanya, belum resikonya itu nyawa, semoga tetap sehat selalu.

  • @goenz_

    @goenz_

    21 күн бұрын

    @@forsis2710 betul banget..biaya yg cukup lumayan besar di keluarkan oleh beliau untuk menelusuri kasus ini

  • @endangsutisna5641
    @endangsutisna564121 күн бұрын

    Terima kasih Pa Hakim,,,Insya Allah surga tempatmu berani utk menyampaikan kebenaran

  • @responmedia
    @responmedia21 күн бұрын

    kuasa hukum pegi harus diberi pengharagaan karena sudah memberi edukasi tentang hukum yg benar

  • @wildan-hj8jg
    @wildan-hj8jg21 күн бұрын

    Polisi baik dan memiliki integritas.bernurani adil, ramah .dan mengayomi muncullah!! Bersihkan dan singkirkan segala Sampah Sampah yang berserakan dan PENODA yg berjamur.agar institusi ini kembali dipercaya rakyat.

  • @andisiswantoro7998
    @andisiswantoro799821 күн бұрын

    TUGAS KITA SEKARANG ADALAH MENGAWAL ANAK ANAK YANG SUDAH DI PENJARA SELAMA 8 TAHUN AGAR BISA DI PROSES PENINJAUAN KEMBALI SAMPAI TUNTAS.. TAS....!!!!!

  • @ukkoyon9846
    @ukkoyon984621 күн бұрын

    Hebattt' Bapak Susno Duadji bicara nya runtut.inilahsosok yg di rindukan oleh bangsa Indonesia 👍👍👍👍👍

  • @YantoDukun-v9d

    @YantoDukun-v9d

    21 күн бұрын

    👍👍👍👍👍💪💪💪pak Susno Duadji

  • @jajaakhmadsujai2641
    @jajaakhmadsujai264121 күн бұрын

    Pak susno duazi jadikan ketua kompolnas pak susno tegak lurus

  • @Zadar536
    @Zadar53621 күн бұрын

    Ayo sahabat netizen yang setuju aef harus di tangkap. Kumpul

  • @user-cp4pu5fb1c
    @user-cp4pu5fb1c21 күн бұрын

    Kompolnas terlihat tidak obyektif dalam menilai perkara ini,, seakan-akan kompolnas menjadi pembenaran yang dilakukan oleh polisi,, sebaiknya kompolnas di rombak total kepengurusannya dan di isi oleh orang-orang yang independen dan kritis terhadap kepolisian yang berlandaskan kebenaran dan keadilan.

  • @insiyahafina8596

    @insiyahafina8596

    21 күн бұрын

    Ingat kasus Sambo Kompolnas

  • @MrAji-ey1ih

    @MrAji-ey1ih

    21 күн бұрын

    Saya setuju kompolnas dibubarkan stigmennya bungglon mbebek

  • @hendrosiswanto665

    @hendrosiswanto665

    21 күн бұрын

    Sangat setuju,kompolnas skrng gak ada gunanya ..

  • @EdySuandi-rp2ce

    @EdySuandi-rp2ce

    21 күн бұрын

    Kan bunglon gitu menyesuaikan daun/ pohon di hinggapi nya x

  • @dwi3770
    @dwi377021 күн бұрын

    Pak SUSNO DUAJI Yang paling bagus dan kompeten jadi kompolnas ..kalau saya setuju Beliau mengatakan yg salah itu salah yg benar itu benar ..ilmu reskrim nya sngt membantu membuka terang benderang yg salah yg ini yg benar yg ini..terimaksih pak susno

  • @untungsupriyono754
    @untungsupriyono75421 күн бұрын

    Pak Susno Duaji sebaiknya diangkat sebagai Kompolnas dengan kemampuan yang dimiliki khusus dibidang penanganan kasus pidana sehingga dapat memperbaiki kinerja Polri agar citra Polri menjadi lebih baik.

  • @imantri294
    @imantri29417 күн бұрын

    Mantap dan Tks banyak pa Susno Duadji yg sdh mengupas masalah hukum pembunuhan Vina & Eky dgn benar

  • @ainunkholifah3245
    @ainunkholifah324521 күн бұрын

    Buat bpk hakim sulaiman. Hanya 1 kata kelak surga buat bpk hakim sulaiman 🤲🤲🤲

  • @GoOke-b1l
    @GoOke-b1l21 күн бұрын

    hanya bisa berkata, untuk Bapak Komjen Susno: 1. Wakil Gubernur Jabar mendampingi kang Dedy, atau 2. Kepala Kompolnas, atau 3. Penasehat Kapolri. Yg setuju Like...

  • @SilumanMerah-d88

    @SilumanMerah-d88

    21 күн бұрын

    No satu

  • @user-ce3lv7yn2h

    @user-ce3lv7yn2h

    21 күн бұрын

    Setuju bgtt

  • @Nugraha13-is5mz

    @Nugraha13-is5mz

    21 күн бұрын

    Setuju dan siap memilih

  • @imamprayudi1735

    @imamprayudi1735

    17 күн бұрын

    Wagub domain partai

  • @V3DOS
    @V3DOS20 күн бұрын

    Dengan anggaran besar dan perlengkapan mumpuni, selayaknya polri instropeksi dirilah. Kami rakyat butuh institusi yang bisa diandalkan dalam penegakan hukum di negri ini.

  • @imamrohman1112
    @imamrohman111218 күн бұрын

    Setuju pak sosno ..inilah orang jujur dan orang yg berpengalaman..hukum semua yg terlibat jaksa hakim dan penyidik yg tlah melakukan ketidak jujuran

  • @abikanza3093
    @abikanza309321 күн бұрын

    Seandainya tidak ada Film Vina, niscaya kasus ini akan tenggelam begitu saja. Alhamdulillah ada Film Vina sehingga kebenaran menemukan jalanan sendiri

  • @Bimasakti12345
    @Bimasakti1234521 күн бұрын

    Mari kita desak polda jabar untuk tangkap dan periksa AEP karena sudah memberikan keterangan palsu yg merugikan orang lain

  • @muhlanabdulhak3848

    @muhlanabdulhak3848

    20 күн бұрын

    Sy punya keyakinan AEP tdk akan d proses...kalau di proses bumerang buat oknum2 yg menjadi sutradara dan pembuat sekenario ini...cara pejabat polri dlm melindungi citra polisi kalah dng gengsi dn tdk berjiwa kesatria jika menghadapi oknum2 polisi yg salah ...berusaha membela dng menutupi kesalahannya bahkan membuatnya seolah olah menjadi benar...tapi mereka lupa Allah Maha Kuasa dan Mengerahui...Sy tdk setuju POLISI dibubarkan...tapi sy setuju POLISI harus diReformasi ..

  • @user-mf3ci9uv5u
    @user-mf3ci9uv5u19 күн бұрын

    luar biasa uraian pak susno ini bikin pintar masyarakat luar biasa ilmunnya..sehat slalu pak susno trimakasih dari masyarakay pecinta ke adilan buatbmasyarakat tegakan terus..pak❤❤❤❤

  • @kresnacakti8856
    @kresnacakti885619 күн бұрын

    Kepolisian memang HARUS tidak ada kepentingan, HARUS obyektif dalam melakukan penyelidikan dan penyidikan

  • @tantanjung6132
    @tantanjung613221 күн бұрын

    Saya Usul Pak Susno Duadji jadi Kompolnas, Ganti tuh Beni Mamoto

  • @MuhammadJaelani-ul1id

    @MuhammadJaelani-ul1id

    21 күн бұрын

    Mna berani semua diguling kalau sama susno Duaji....

  • @AgusSalim-nx2vr
    @AgusSalim-nx2vr21 күн бұрын

    Mending g usah ada kompolnas... Percuma, cukup ipw ... Bubarin aja

  • @user-gs6pu3nr2j

    @user-gs6pu3nr2j

    21 күн бұрын

    Kasihan mereka tak bisa makan kalau dbubarkan😂😂😂

  • @gehemehe6056

    @gehemehe6056

    21 күн бұрын

    Benerr tuhhh loker kering​@@user-gs6pu3nr2j

  • @yunushasan9790

    @yunushasan9790

    21 күн бұрын

    Ipw kali ..klu icw mengenai korupsi tapi klu ipw mengawasi kinerja kepolisian

  • @Barber-ku

    @Barber-ku

    21 күн бұрын

    setuju habis habisin anggaran, kerja gak jelas

  • @user-vt9jy7nb2e

    @user-vt9jy7nb2e

    21 күн бұрын

    Ngompolnas saja 😄

  • @user-gg1xt3js2s
    @user-gg1xt3js2s15 күн бұрын

    Pak Susno sangat cocok utk menjadi Ketua Kompolnas, agar dapat Kontrol Kinerja Polri bisa berjalan dengan baik.

  • @ChikoSisko-w2l
    @ChikoSisko-w2l14 күн бұрын

    Sebenar nya pembentukan kompolnas jgn libatkan polisi walaupun SDH purnawirawan, ujung"nya bgni ketika institusi ini berhadapan dgn hukum

  • @Jimmy-si3ye
    @Jimmy-si3ye21 күн бұрын

    Pak kapolri kami mohon sikat/babat para oknum polisi yg bikin malu & gak punya hati,,kasian para anggota polri yg punya hati nurani & pelindung rakyat hanya karna segelintir oknum yg BEJAT...🙏🙏🙏 yg setuju like

  • @LiaSusanti-mk2vj

    @LiaSusanti-mk2vj

    21 күн бұрын

    Kapolrinya z sama,sesama mana mungkin bisa.....gaes

  • @lebahcantik
    @lebahcantik21 күн бұрын

    Sejak kasus sambo kompolnas terlihat menjadi jubir polri, kalau sampai sekarang posisinya sebagai jubir mending tak perlu kompolnas😂😂😂😂 karena jawabannya selalu normatif dan diplomatis alias yang penting bapak senang

  • @YusufYusuf-zr4gs
    @YusufYusuf-zr4gs21 күн бұрын

    Luar biasa buat bpk HAKIM EMAN S. sy hormat atas INTEGRITASX.HEBAT (JUJUR)

  • @kumpulpasaribupasaribu717
    @kumpulpasaribupasaribu71720 күн бұрын

    Polisi cirebon jawabarat 2016 sangat tidak beres...,masa mengutamakan saksi aep saksi omon2 daripada cctv dan dna dan alat2 bukti lain yg begitu nyata

  • @gadisdesa-ov6ew
    @gadisdesa-ov6ew21 күн бұрын

    tuntut balik itu polri dan penegak hukum yang menangkap pegi

  • @bunarti9822

    @bunarti9822

    21 күн бұрын

    Bisakah rakyat menuntut

  • @Abdillah2348

    @Abdillah2348

    21 күн бұрын

    Betul... Tuntut balik POLDA JABAR...

  • @gadisdesa-ov6ew

    @gadisdesa-ov6ew

    21 күн бұрын

    iya tuntut balik, ganti rugi minimal 100 juta

  • @qulyubialhafidzchannel419

    @qulyubialhafidzchannel419

    21 күн бұрын

    Pengacara pegi akan mempersiapkan itu untuk tuntut gnti rugi

  • @kimiafarp7732

    @kimiafarp7732

    21 күн бұрын

    @@gadisdesa-ov6ewminimal 1 Triliun biar kepolisian seluruhnya berbenah

  • @jawierkhantv
    @jawierkhantv21 күн бұрын

    harusnya yg jadi ketua kompolnas itu yg faham ,,pak susno duadji tegas faham dan tau arti penyidikan .,,bukan yg plin plan gitu ...terimakasih pak susno duadji telah mengawal kasus ini pak kami rakyat jadi faham sehat trus pak susno duadji

  • @suronohage8624

    @suronohage8624

    21 күн бұрын

    Soal kompolnas bkn semata2 krn quality personalnya bang..tpimasalah utamanya pada hati nurani dan integritasnya bang

  • @kumpulpasaribupasaribu717
    @kumpulpasaribupasaribu71720 күн бұрын

    Benar ini kata benni mamoto kasus warisan,,, sehingga sekarang jg polisinya diwariskan untuk kompak menutup nutupi kasus ini😅😅😅😅😅

  • @salamkromokas6932
    @salamkromokas693214 күн бұрын

    Kompolnas semacam juru bicara polisi saja, tdk pernah mengawasi, memberi saran / petunjuk secara tegas.

  • @Shofielaily69
    @Shofielaily6921 күн бұрын

    Pk Susno lah sejatinya kompolnas... Terima kasih pk smoga panjang umur duan sehat selalu.

  • @sutawijaya6482
    @sutawijaya648221 күн бұрын

    Gak heran pak ke KOMPOLNAS. Ingat Dulu kasus Sambo setelah konferensi pers POLRES JAKSEL....??? Yah begitulah

  • @sutiyovardand8138
    @sutiyovardand813821 күн бұрын

    Betul Sekali.... Benny Mamoto seakan akan Jubir Polisi, bukan sebagai Kompolnas. Kalau polisi tidak benar dalam proses hukum, ya Pak Benny Mamoto memberi koreksi.

  • @vincentiussupriyono4001
    @vincentiussupriyono400121 күн бұрын

    Ayo nitizen seluruh indonesia kita dukung dan kita promosikan dan kita doakan bp. Eman Sulaiman jadi Menteri Kehakiman atau Jaksa Augung

  • @MulyadiMulyadi-ck4qt
    @MulyadiMulyadi-ck4qt21 күн бұрын

    Sadarlah pa BENY dan pa Aryanto agar berhenti untuk menjadi Juru Bicara Polda jabar dan polda sumbar. Mmbenarkan yg salah dan membenarkan yg salah.

  • @OM.ERSA78

    @OM.ERSA78

    21 күн бұрын

    Hari ini terbukti, bhw DUIT tak selamanya bisa menutup mulut dan MEMBELI hukum

  • @dedesuryaman1326

    @dedesuryaman1326

    21 күн бұрын

    Yangbharus paling bertanggung jawab adalah SIARYANTO iblis ,

  • @xtapilana4165

    @xtapilana4165

    21 күн бұрын

    Beni mamoto fan aryanto tlg jgn dipakai tk berguna

  • @hendrosiswanto665

    @hendrosiswanto665

    21 күн бұрын

    ​@@xtapilana4165Setujuuu

  • @nggoowae4346
    @nggoowae434621 күн бұрын

    Benny Mamoto sbg ketua Kompolnas sangat menyedihkan. Dia TDK bertindak sbg cek & balance tugas kepolisian. Padahal dia mantan polisi, tentu lebih tahu tahapan² prosedural polisi dlm melaksanakan tugas. Pantes saja semakin kesini kepolisian semakin hancur kinerjanya.

  • @hermawanandi8683
    @hermawanandi868321 күн бұрын

    Masih ada Hakim yg jujur dan objetif seperti pak Sulaeman, sya meneteskan air mata dgn sendirinya pas hakim mebacakan kebebasan, keadilan dan kebenaran tebukti d tgl 08-07-2024, sejarah d thn 2024

  • @alanny.l.s9853
    @alanny.l.s985318 күн бұрын

    Banyak orang baik dan jujur di Indonesia ,,,ganti saja

  • @user-zr7cp3ex7u
    @user-zr7cp3ex7u21 күн бұрын

    Ganti KOMPOLNAS

  • @abdulrohim6303
    @abdulrohim630321 күн бұрын

    Kompolnas bukannya Jubir Polisi? bahkan kadang2 lebih detail dari penyidik.... Hebat nih kompolnas, angkat Pa Beni jadi mentri krn pandai bersandiwara wkwkw

  • @pitoyoedi3174
    @pitoyoedi317421 күн бұрын

    Kekuatan nitizen luar biasa, ini bisa buat pengalaman.... Jika ada ketidakadilan, buat viral dulu biar tidak ada yang dikorbankan... Dan salam hormat kami kpda bapak Susno Duaji yang aktif membela kebenaran

  • @tebytifachannel4371
    @tebytifachannel437121 күн бұрын

    Pak jendral susno patut dan pantas jadi penasehat polri

  • @bioliongpo9604
    @bioliongpo960421 күн бұрын

    Muka nya saja dari Kompolnas sudah sama waktu kasus Sambo,yang pertama juga melindungi Sambo,sekarang Juga sama dg pernyataannya sudah benar Prosedurnya??? Dari dulu juga Rakyat tidak ingin Pak Benny di Kompolnas

  • @user-bv2wm9wg5p

    @user-bv2wm9wg5p

    21 күн бұрын

    Kompolnas ayam ayampotong😊

  • @caroline9359

    @caroline9359

    21 күн бұрын

    Apa t kompolnas? kampolnas hanya sebagai pelindung kebohongan polisi,ut apa t kapolri dan propam

  • @yugitomaridjan6712
    @yugitomaridjan671215 күн бұрын

    Kompolnas sebagai pengawas polri ko cuma wacana...ternyata polri tidak bisa memahami hukum yg benar dan adil.

  • @supriyanto463
    @supriyanto46314 күн бұрын

    Pak susno itu jujur dan cerdas.....

  • @WiliJatmiko
    @WiliJatmiko21 күн бұрын

    Ini adalah bukti nyata , Untuk Rakyat kecil, perlindungan yang nyata adalah rakyat Kecil itu sendiri, Andai masyarakat tida memviralkan kasus ini entah bagaimana kelanjutannya nasib oegi.

  • @Rashyadelvintor
    @Rashyadelvintor21 күн бұрын

    Betapa mengerikannya hukum di negeri ini

  • @user-nf2uc8tq2z
    @user-nf2uc8tq2z20 күн бұрын

    TERIMA KASIH PAK SUSNO, BRAVO👍👍👍

  • @sonysulaksono1347
    @sonysulaksono134720 күн бұрын

    Sebaiknya KompasTV melakukan investigasi mengenai industri hukum di negeri ini... Kasus Cirebon ini salah satu hasil dari industri hukum yang tujujannya untuk melindungi tersangka yang kebetulan dari keluarga kepolisian... makanya semua penyidik harus tunduk atas perintah atas meski atasannya yang salah...

  • @user-eb4nh5md7e
    @user-eb4nh5md7e21 күн бұрын

    Hanya saran kepada kuasa hukum pegi, mohon setelah pegi dijemput terlebih dahulu bawa ke rumah sakit untuk dicek kesehatan nya untuk memulihkan kondisi psikologis , untuk memastikan pegi setiawan selama dipolda benar benar diperlakukan dengan baik. Saya khawatir pegi setiawan diperlakukan tidak manusiawi selama ditahan.

  • @acs1018

    @acs1018

    21 күн бұрын

    Trus nuntut ganti rugi sebesar2nya

  • @bastianlouis8340
    @bastianlouis834021 күн бұрын

    Hari ini, pedang keadilan ditegakkan selurus-lurusnya, terima kasih Pak Hakim

  • @Lofiership-hop
    @Lofiership-hop20 күн бұрын

    Mari yg setuju KOMPOLNAS VS NETIZEN +62

  • @DEWA-LANGIT.
    @DEWA-LANGIT.21 күн бұрын

    RUDIANA , AEP , RT VASRENN 😡TANGKAPPP !!!! dann 😡 BALIKINN / GANTI MOTOR PEGI !!!!!!!!! TERIMA KASIH PAK HAKIM DAN SEGENAP KUASA HUKUM PS. SYUKRONNN JAZZAKALLAH. 🙏🏻

  • @widyakencana338
    @widyakencana33821 күн бұрын

    LAKUKAN EVALUASI KETAT, JANGAN SAMPAI ADA "KORBAN" SALAH TANGKAP LAGI !!!

  • @MuhKhaerudin-gk5ur
    @MuhKhaerudin-gk5ur21 күн бұрын

    PAK SUSNO PAK GIRI PAK GINTING DAN PAK MAKMUD DARI AWAL tertangkap nya kasus PEGI KOMENTAR NYA HAMPIR SAMA MENGENAI KETERANGAN NYA MENGMANG HEBAT ORANG2 INI

  • @pptop6858
    @pptop685821 күн бұрын

    Mendengar bpk2 ini kita paham apa yang bpk2 berbicara..tentang hukum kita masuk akal

  • @muhlisaryasaputra1775
    @muhlisaryasaputra177520 күн бұрын

    mantap Pak H.Susno..... anda memang orang yang jujur...

  • @umate_gusti
    @umate_gusti21 күн бұрын

    Dari jaman kasus brigadir J sampai kasus PEGI kuli bangunan Ajinomoto ini selalu blunders 😅😅😅😅

  • @bagussaputra5565

    @bagussaputra5565

    21 күн бұрын

    MUNGKIN DIKEPALANYA KEBANYAKAN KANDUNGAN MICIN

  • @FreddyMboyz
    @FreddyMboyz21 күн бұрын

    Gak konsisten..

  • @aguspras2089
    @aguspras208919 күн бұрын

    Saya harap kasus INI JANGAN SAMAPAI TENGGELAM TERDIAM SETELAH PEGI, BEBAS HARUS ADA TITIK TERANG, AEP dan RUDIANA, harus d periksa ,JUGA,

  • @RonaldusLatara
    @RonaldusLatara21 күн бұрын

    Sehat terus pak susnoduaji, kami mendukungmu, minta dukungan likex🎉🎉🎉🎉

  • @user-vy1rf9mw8q
    @user-vy1rf9mw8q21 күн бұрын

    P susno lebih baik independen , gk perlu masuk kompolnas atau penasihat kapolri , jadi garda terdepan pembela keadilan.

  • @zidhan3022
    @zidhan302221 күн бұрын

    Kompolnas kurang faham tugas dan fungsinya jd dari pada buang buang anggaran mending dibubarkan saja.harusnya kompolnas itu mewakili rakyat yg tugasnya mengawasi kinerja kepolisian

  • @ersasalam3835
    @ersasalam383521 күн бұрын

    Mari seluruh warga cirebon dan seluruh rakyat indonesia desak DPR utk membuat rancangan undang undang polisi swasta ....kembalikan dwi fungsi agar kepolisian kembali ke internal TNI ...sebab hampir mau satu abad ini kepolisian belum siap mandiri dan profesional dalam melakukan pekerjaan penegakan hukum.

  • @BWings8686
    @BWings868618 күн бұрын

    Pak Susno memang Cerdas.....coba semua Polisi secerdas Bpk Susno,pasti institusi ini tidk akan tercoreng moreng wibawanya

  • @mochamadhilmi9817
    @mochamadhilmi981721 күн бұрын

    Indonesia jarang ada org yg malu klu salah, kyk suatu yg biasa harusnya salah malu dan mundur

Келесі