ANAK SAYA SUKA MELIHAT DAN MENDENGAR SUARA MAKHLUK HALUS | ABAM (1108) | Pdt. Dr. Erastus Sabdono

Anak saya seorang perempuan belum menikah dan dia sering gampang sakit. Dia bisa melihat makhluk halus dan bisa mendengar suara makhluk halus tersebut. Mohon doa pelepasan untuk anak saya. Apakah anak saya ini ada kuasa-kuasa kegelapan?
----------------------------------------------------------
0:00 Intro
0:18 Seperti orang yang berbicara secara positif dalam logika atau secara umum, walaupun orang tersebut bukan orang Kristen, tapi pesan disampaikan sesuai norma umum dengan apa yang dipelajari sesuai keyakinannya, menjadi anggota masyarakat “Langit Baru Bumi Baru” atau orang Kristen tapi salah mendengar Injil, menjadi anggota masyarakat, seperti Pak Eras katakan dan khotbahkan. Apakah hal itu juga bagian dari mendengar suara Tuhan?
10:51 Sudah berpisah dengan istri dan saya pun mempunyai rencana untuk menikah lagi. Namun, sebelum itu harus tanya Tuhan agar memberikan tanda jika orang itu tepat atau tidak untuk saya. Ternyata Tuhan membuktikan tanda dan saya mulai menjauh dari wanita yang saya dekati. Apakah Tuhan sudah tidak mengizinkan saya menikah lagi?
16:38 Ketika awal berpacaran, kami sangat menghargai diri kami masing-masing serta saling mencintai. Namun, seiring berjalannya waktu pacar saya sudah mulai kurang ajar kepada saya sehingga kami jatuh dalam dosa. Kami sudah berkomitmen untuk tidak melakukan hal itu lagi, namun setiap kali kami bertemu pasti melakukannya. Jadi, bagaimana caranya agar kami dapat menguasai diri kami masing-masing?
19:16 Ingin minta dukungan doa untuk anak saya seorang perempuan belum menikah dan dia sering gampang sakit. Dia bisa melihat makhluk halus dan bisa mendengar suara makhluk tersebut. Mohon doa pelepasan untuk anak saya dan apakah anak saya ini ada kuasa-kuasa kegelapan?
21:50 Anak saya yang nomor 3 adalah seorang pendeta dan istrinya seorang sarjana teologi. Dikarenakan terlalu ikut campur mengenai masalah keluarga kami, akhirnya terjadi konflik sehingga membuat anak saya tidak mempedulikan saya sampai saat ini. Bagaimana saya harus menghadapi anak seperti ini, yang awalnya saya pikir dia bisa jadi terang di tengah keluarga? Apakah perlu saya laporkan ke gereja pusat?
25:53 Sudah berjemaat di Rehobot sejak saya Sekolah Minggu, mengikuti Pendalaman Alkitab, Suara Kebenaran, tentang "Corpus Delicti" dan lain-lain. Namun suatu ketika tahun 2017 orang tua saya entah kenapa dan bagaimana, mungkin ada sesuatu hal, lalu mereka jadi anti terhadap yang namanya soal, “Rehobot, GSKI, Om Eras dan lain-lain” sehingga mengatakan kepada saya bahwa mengikuti pendeta yang sesat. Salahkah saya jika saya pindah gereja, walaupun saya masih mengikuti pengajaran Om Eras?
----------------------------------------------------------
Shalom, saudara-saudari yang terkasih.
Bagi yang rindu bertanya, silahkan kirimkan pertanyaan anda ke:
WhatsApp: wa.me/628119935700
Dengan format: Jenis Kelamin_Usia_Status_Pekerjaan
------------------------------------------------------------
Follow akun sosial media kami untuk mengakses konten-konten lainnya:
Instagram: / erastus_sabdono
Facebook: / erastussabdono
Facebook: / gski.rehobot
Website: www.rehobot.org/
Suara Kebenaran: • Suara Kebenaran
Renungan Doa Pagi: • Playlist
Ibadah Raya: • Sunday Service
WASKI: • WASKI
Anda Bertanya Alkitab Menjawab: • Anda Bertanya Alkitab ...
The Warrior Project: • The Warrior Project
Doa Malam: • Doa Malam
Rehobot Music: • Playlist
Program Khusus: • Program Khusus
Rehobot Kids: • Rehobot Kids
#makhlukhalus #abam #erastussabdono

Пікірлер

    Келесі