4 Jenis Pengeluaran Yang Semakin Kamu Keluarkan Semakin Kaya

Di channel ini kita akan membahas berbagai macam Cara Menghasilkan Uang, Tips Berhemat, Tips Mendapatkan Uang, Tips Finansial,
Sewaktu Anda Mau Tidur Jangan Menonton Berita2 Buruk.
Tapi dengarkan Cerita2 Positif seperti yang kita sediakan khusus di Membership ini
LINK
/ @sb30official
Channel ini Didirkan di 2010 dimulai dari Twitter, dan KZread di 2013 bersama 3 Co-Founder : Chandra Putra Negara, Kuncoro Sugiharto & Edwin Martin Sugiharto
Dengan Harapan Bisa Memberikan Pendidikan Entrepreneur GRATIS, yang dulu hanya bisa dipatkan oleh Golongan Tertentu.
Pantau Terus Video Success Before 30
Semoga Menginspirasi
Salam Hebat Luar Biasa
----------------------------------------------------
Instagram
@successbefore30
@chandraputranegara
Untuk Informasi Merchandise Kaos Pak Chandra ada di :
successbefore30.com
Dapatkan Tips Lainnya di Website :
www.SuccessBefore30.com
----------------------------------------------------
For Business Inquiries : admin@successbefore30.com
untuk Koloborasi hubungi : admin@successbefore30.com

Пікірлер: 93

  • @HPCR_BF.kebumen
    @HPCR_BF.kebumen2 ай бұрын

    1.pengeluaran untuk pekerjaan anda 2.pengeluaran untuk ilmu 3.pengeluaran untuk OT 4.pengeluaran sedekah

  • @tajwid5014

    @tajwid5014

    2 ай бұрын

    OT = Orang tua

  • @norizamnoris8776
    @norizamnoris87762 ай бұрын

    Trima kasih pak candra tidak sadar saya sudah hampir 8 tahun subscribe chanelnya pak candra semoga bapa sekeluarga di berikan kesehatan selalu ya pak

  • @juliagoyovi

    @juliagoyovi

    2 ай бұрын

    Hebat Luar Biasa! Doa yang terbaik juga untuk Andaa🔥

  • @reviewapl7359

    @reviewapl7359

    2 ай бұрын

    Jadi setelah 8 tahun udah kaya belom kak ? Mohon testimoninya, saya subscriber baru

  • @reviewapl7359

    @reviewapl7359

    2 ай бұрын

    Setelah 8 tahun udah jadi kaya belum kak ? Mohon testimoninya, saya subscriber baru

  • @norizamnoris8776

    @norizamnoris8776

    2 ай бұрын

    Alhamdulillah kaya itu tidak juga lah. Dulunya saya hanya pekerja buruh di malaysia. Berkat bapa candra saya ada kemahuan untuk menjadi pengusaha alhamdulillah saya pulang ke tanah air. Saya usaha kecil kecilan buka kebun lahan kopi dan tau cara berinvestasi

  • @HinFarm

    @HinFarm

    2 ай бұрын

    Channelmu aja baru 4 thun?

  • @Wnta188
    @Wnta1882 ай бұрын

    Betul bagi perempuan,,,kalo sodaqoh ke ortu ...ada2 aja rejeki datang 10kali lipat... Kasi 200ribu datang 2juta.. Sodaqoh ke pembangunan mesjid 100kali lipat dibalas Allah..200ribu dikasi maka 20juta yg datang..saya saja kaget😬

  • @duniabermainedo8415
    @duniabermainedo84152 ай бұрын

    Saya pengusaha mie mentah pak ..maaf ssya masih merintis..... semoga saya bs sukses dan bs membuat org lain bshagia dg adanya lapangan pekerjaan....dan bs membantu masyarakat.....

  • @juliagoyovi

    @juliagoyovi

    2 ай бұрын

    Aminnnn. Pasti bisa🔥 . Salam Hebat Luar Biasa!😊

  • @duniabermainedo8415

    @duniabermainedo8415

    2 ай бұрын

    @@juliagoyovi terima kasih kak..

  • @afanchannel2668
    @afanchannel26682 ай бұрын

    aku suka materi tentang ortu...

  • @handonotopo678
    @handonotopo6782 ай бұрын

    Setuju banget, ora ono wong mlarat mergo berbakti(berbagi ) marang wong tuwo

  • @dewisartika9870
    @dewisartika98702 ай бұрын

    Alhamdulilah saya paham. Cara bpk menyampikn ilmu yg di bhas terimksih bpk chandra semoga kami dn ketrunn kami ahli sedekah dan rajin ihtiar aamiin

  • @aribudyanti283
    @aribudyanti283Ай бұрын

    Bukti nyata pak Candra,memberi orang tua mendatangkan rejeki yg Tak terduga,alhamdullillah

  • @isalutfi
    @isalutfi2 ай бұрын

    Hadir menyimak. Terima kasih pak Chandra. Salam hebat luar biasa!

  • @hannamardiana59
    @hannamardiana592 ай бұрын

    Salam hebat luarbiasa success bfor30 trmksih ilmu nya pa candra sehat sllu

  • @wicaksanatekno
    @wicaksanatekno2 ай бұрын

    mantap coach

  • @sadammaulidakbar3980
    @sadammaulidakbar3980Ай бұрын

    Saya bkn pedagang bkn pekerja juga bkn pengusaha hanya seorang ibu rumh tangga tpi sy senang chenal2 yg memotivasi ,trimkasih pk candra

  • @Jadihistory
    @Jadihistory2 ай бұрын

    Tergantung konteksnya,jika untuk foyah2 yg jelas hancur tetapi jika untuk yg bermamfaat ok🙏

  • @aidasofia1014
    @aidasofia101421 күн бұрын

    Resonet sekali

  • @aried8421
    @aried84212 ай бұрын

    Aamiin...trmkasih sharenya pak..🙏👍

  • @user-ov4hf2rp4h
    @user-ov4hf2rp4h2 ай бұрын

    Salam hebat luarbiasa....

  • @yani_wes4170
    @yani_wes41702 ай бұрын

    Terimakasih terimakasih terimakasih

  • @GiovanniTobia
    @GiovanniTobia2 ай бұрын

    Terimakasih banyak pak

  • @cincunchanel2181
    @cincunchanel21812 ай бұрын

    Sedikit tp maknanya besar bangettt, trimakasih pak candra. Salam sukses🤲🏻💪🏻

  • @benyamintarung7547
    @benyamintarung75472 ай бұрын

    Satu satu nya Chanel motivasi Terbaik hanya " Bung Chandra."👍💪

  • @mrgabutz7667
    @mrgabutz76672 ай бұрын

    Mantaapp pak chandra nonton channel ini pas Di bulan Ramadhan❤ #jangan lupa berbagi

  • @donk-garden2104
    @donk-garden21042 ай бұрын

    Trima Kasih Pak Chandra sudah mengingatkan saya sellu salam hebat luar biasa😇🙏🙏

  • @asiangbudianto4155
    @asiangbudianto41552 ай бұрын

    Terima kasih Pak Chandra, Salam Hebat Luar Biasa 🔥🔥🔥

  • @atogiyarto2993
    @atogiyarto29932 ай бұрын

    Terima kasih ilmunya coach👍

  • @GEWALMADE-xn3wp
    @GEWALMADE-xn3wp2 ай бұрын

    Sedekah adalah cara yang pasti membuat anda semakin kaya

  • @addyleomasdar798
    @addyleomasdar7982 ай бұрын

    Mantap salam hebat luar biasa.

  • @datirahmawati988
    @datirahmawati9882 ай бұрын

    Trima kasih ilmunya

  • @diahkusbantiwi1385
    @diahkusbantiwi13852 ай бұрын

    Trima ksh pak candra🎉🎉slm hebat luar biasa

  • @user-tp1fx4xk6c
    @user-tp1fx4xk6c2 ай бұрын

    semoga pak candra sehat selalu. aaamiiin ya allah.

  • @mawarmerah7337
    @mawarmerah73372 ай бұрын

    Terima kasih pak Edukasinya.

  • @syahronirais2991
    @syahronirais29912 ай бұрын

    Terimaksih Coach

  • @bedomebel
    @bedomebelАй бұрын

    Yg ketiga sangat setuju, karna alhamdulilah rejeki saya saat ini sangat2 tidak masuk akal, karna baru2 ini saya mau merawat orang tua yg sudah tua. Sehat2 bapak & ibu 🙏❤️

  • @sudirainyoman6207
    @sudirainyoman62072 ай бұрын

    Nyimak

  • @weliofficial9997
    @weliofficial99972 ай бұрын

    Terimakasih pak candra atas edukasi dan motivasi nya🙏🤗🤝

  • @yudipikri3220
    @yudipikri32202 ай бұрын

    Terimakasih atas ilmu nya pak Candra 🙏🙏🙏👍

  • @SayDena
    @SayDena2 ай бұрын

    Mantap

  • @widodo4083
    @widodo40832 ай бұрын

    Jadi tenang pikiran dengerin nya trimakasih psk

  • @henoggani1618
    @henoggani16182 ай бұрын

    No 1& mnt ke 2.38 itu bener, tapi ngeeri2 sedap😅. Harus banyak peluru.

  • @syafiqraihan2760
    @syafiqraihan2760Ай бұрын

    Terima kasih ..p.candra..kontes ini membuatku sadar akan hidup qu yg skrg ..

  • @user-dv9vb2be9r
    @user-dv9vb2be9rАй бұрын

    Trimaksih coach

  • @andre_abiyahya
    @andre_abiyahya2 ай бұрын

    Sangat termotivasi terimakasih bang

  • @yestonkollo6071
    @yestonkollo60712 ай бұрын

    Betul pak Saya alami sendiri d pribadi sendiri 🙏🙏🙏

  • @derrisan
    @derrisan2 ай бұрын

    Mantabzzz Pak Chandra,,,

  • @robedsuryoputro1204
    @robedsuryoputro12042 ай бұрын

    Salam hebat luar biasa dari tuban pak chandra.

  • @ipanirfan6432
    @ipanirfan64322 ай бұрын

    terima kasi ilmu nya ❤

  • @eddypreneur
    @eddypreneur2 ай бұрын

    Sangat menginspirasi 😊

  • @davidputrasentosa1353
    @davidputrasentosa13532 ай бұрын

    Thanks!

  • @sb30official

    @sb30official

    2 ай бұрын

    sama-sama kak.

  • @mebahify

    @mebahify

    2 ай бұрын

    Thnkss

  • @ashshop918
    @ashshop9182 ай бұрын

    9:02 " Air Sumur ". Kalau boleh saya usul pak Chand. Mohon maaf sebelumnya tanpa mengurangi rasa hormat, lebih tepat nya " Sumber Mata Air ". Ketika kita bersedekah, rezeki kita seperti " Sumber Mata Air " yang tidak akan pernah habisnya.

  • @srinurwantia.sutowo434
    @srinurwantia.sutowo4342 ай бұрын

    Semoga usaha bisnisku tambah maju berkembang dan besar. Rejeki berkah dan bisa membahagiakan dan bermanfaat untuk orang lain. Aamiin YRA

  • @ipanirfan6432
    @ipanirfan64322 ай бұрын

    yuk bisa yuk❤

  • @setianexus8928
    @setianexus89282 ай бұрын

    salam hebat luar biasa pak candra, ternyata gk semudah itu ya

  • @rosokkeliling
    @rosokkelilingАй бұрын

    Astaghfirullahalazim... Aku selama ini aku gak pernah bisa ngasih pada orang tua kenapa gak aku sisihkan Trimakasih telah mengingat kan kami 10:30

  • @KangBaharr
    @KangBaharr2 ай бұрын

    Hadir

  • @HendriCirebon-uy6oq
    @HendriCirebon-uy6oq2 ай бұрын

    Ok

  • @Gasaka
    @Gasaka2 ай бұрын

    Tambahan lagi Om, pengeluaran untuk olahraga, ini kisah saya yang bermula beli barbel, sebelumnya suka bermalas-malasan, karena ada barbel dari awalnya suka rebahan waktu ada hasrat pikiran kotor saya lampiaskan berolahraga, prinsip saya ketika malas atau terpikir pikiran kotor gunakan waktu 30 detik angkat barbel ntar ujung-ujungnya lebih dari 30 detik, karena gerah kemudian saya mandi, karena badan sudah segar akhirnya males untuk rebahan dan mencari kegiatan lain seperti beres-beres atau menyelesaikan orderan kebetulan saya freelance garap gambar rancangan mesin anak kuliah ataupun PT bisa disebut juga jasa joki gambar teknik. Dan sedang tahap menyelesaikan skripsi.

  • @SAZIMETV

    @SAZIMETV

    2 ай бұрын

    TOP COMMENT

  • @Lumpur-L4pind0
    @Lumpur-L4pind02 ай бұрын

    Dari Jakarta ✈️ channel yang sangat berguna ✅💯🔝 channel yang sangat ditunggu tunggu upLoadnya 💯🔝✅

  • @ix_musashi2748
    @ix_musashi27482 ай бұрын

    Kerenn😢😢😢😢😢😢

  • @warnisjelita8655
    @warnisjelita86552 ай бұрын

    👍👍👍

  • @kristantitamara7656
    @kristantitamara76562 ай бұрын

    manut pak

  • @radenwijaya1568
    @radenwijaya15682 ай бұрын

    Sedekah membuat kita kaya 🪪🪪

  • @user-un4fh8yd3d
    @user-un4fh8yd3dАй бұрын

    Maaf Pak Candra,bagai mana cara mendapatkan buku badai pasti berlalu

  • @ahmadjafar7106
    @ahmadjafar71062 ай бұрын

    Hadir menyimak pak Chandra Mohon izin bertanya, pak Chandra agamanya apa ya pak? Gak sengaja nonton ini, tapi cocok banget dengan persepsi saya tentang nafkah / sedekah ke orangtua

  • @tajwid5014

    @tajwid5014

    2 ай бұрын

    Islam

  • @layna_tv
    @layna_tv2 ай бұрын

    Pengluaran untuk membeli ( saham,emas dan crypto contohnya yah pak) Meskipun di pandang pengluaran besar tapi sangat bermanfaat,meski dari awal orang tua dan org2 lain menganggap untuk apa membeli seperti itu nanti rugi itu sama seperti judi hehe org yg gk tau mesti selalu anggap yang namanya saham dan semacamnya judi apa lagi kalao ngliat cendelstik wahh pasti orang2 berasumsi bahwa itu judi😂 Padahal namanya treding atao saham semacamnya kan itu lumrah negara saja melakukannya iya apa gk pak Tapi setelah berhasil di bidang itu orang2 yang menganggap sebelah mata baru sadar😂😂😂

  • @KangBaharr
    @KangBaharr2 ай бұрын

    😥

  • @yudhiprastyo4398
    @yudhiprastyo43982 ай бұрын

    Yaa pak chandra mending ikut seminar nabung saham idx sama sponsor nabung saham bank bni sekuritas sama bank mandiri sekuritas sama seminar nabung saham gotrade sama peluang bursa saham amerika sponsor google sama seminar usaha waralaba kuliner sama waralaba retaul yaa pak chandra 😂😂😂😂😂😂

  • @strongbrand1651
    @strongbrand16512 ай бұрын

    Pak candra gimana jika ortu suka berhutang untuk beli hal2 konsumtif padahal si anak sudah beberapa kli menutup hutang tersebut tetapi ortu selalu berhutang kembali. bagaimana seorang anak menghadapi hal tersebut

  • @hildamutiara1420

    @hildamutiara1420

    2 ай бұрын

    Bantu saran. Sudah bicara dengan ortu anda?.

  • @Amdrvi046

    @Amdrvi046

    2 ай бұрын

    Mindset nya harus dibenerin tuh bg ortu, kalau Islam jelasin sedetail mungkin kalau riba itu gimana aja.

  • @febs3501
    @febs35012 ай бұрын

    First

  • @kumpulanresepsimpel
    @kumpulanresepsimpel2 ай бұрын

    Serasa nonton ceramah ustadz😢

  • @min_087
    @min_087Ай бұрын

    1:44 Apa kerajaanmu ? Kalau kamu Interior Designer Kamu perlu peralatan terbaru Kalau kamu Produsen Kamu perlu mesin baru Jika untuk kerjaan , semakin kamu keluarkan hasilnya semakin besar usahamu

  • @min_087

    @min_087

    Ай бұрын

    4:34 Pengeluaran untuk Ilmu Apa yang paling mahal ? Ketidak Tahuan Kalau kamu belajar menabung , membagi ilmu

  • @min_087

    @min_087

    Ай бұрын

    6:38 Pengeluaran untuk Ilmu Orang tuamu adalah sumber rejeki mu

  • @min_087

    @min_087

    Ай бұрын

    8:28 Pengeluaran untuk orang tua Orang tuamu adalah sumber rejekimu

  • @min_087

    @min_087

    Ай бұрын

    9:23 Pengeluaran sedekah Hukum alam itu ada Hukum sebab akibat itu ada Karena itu Sedekah itu wajib

  • @sonitampan
    @sonitampan2 ай бұрын

    Alip ba ta ga butuh gitar baru biar makin populer, saya rasa teori ini tak berlaku untuk semua orang

  • @mutmainnahin9680

    @mutmainnahin9680

    Ай бұрын

    😅

  • @fahyantifahrozi1398
    @fahyantifahrozi13982 ай бұрын

    saya tkw hongkong target saya punya dana pensiun 1 milyar setelqh nonton video2nya pqk Chandra

  • @wahyudi12345
    @wahyudi123452 ай бұрын

    Tpi kenapa ya org yg pelit malah makin kaya dri pada org yg sering sedekah

  • @sb30official

    @sb30official

    2 ай бұрын

    gak juga

  • @Jhon.eaa027

    @Jhon.eaa027

    2 ай бұрын

    Bantu jawab bro 🙏 Tetapi pola pikirnya tetap beda dengan orang yang ringan tangan walaupun keliatan seadanya aja 👍