203# Rahasia 5 Kunci Ghoib

Ringkasan Materi
Mafatihul Ghaib/5 Kunci Ghoib Alloh yang tahu.
Sifat Rahmat Alloh
Kajian Kitab Al Hikam di asuh oleh Romo KH. Moch. Jamaluddin dari Tambakberas Jombang Jatim.
Beliau bernama KH. Moh. Djamaluddin bin Achmad bin Hasan Mustajab bin Hasan Musthofa bin Hasan Mu’ali. Lahir pada 31 Desember 1943 di kampung Kedungcangkring Desa Gondanglegi Kecamatan Prambon Kabupaten Nganjuk. Ayah beliau bernama Achmad bin Hasan Mustajab dan ibunya bernama Hj. Mahmudah / Djumini (nama sebelum haji) binti Abdurrahman bin Irsyad bin Rifa’i. Beliau adalah anak ketiga dari empat bersaudara, yaitu:
1. Imam Ghozali yang meninggal pada umur 6 tahun
2. Jawahir
3. Moh. Djamaluddin
4. Zainal Abidin.
TENTANG KITAB AL HIKAM
Kitab Al-Hikam ini termasuk kategori kitab tasawuf yang ditulis oleh seorang ulama besar dan guru sufi bernama Syaikh Ahmad ibn Muhammad ibn Atha’illah as-Sakandari. Ibnu Atha’illah adalah tokoh penting dalam Thariqah Syadziliyah, yang dalam tradisi NU, thariqah ini termasuk salah satu dari Thariqah Mu’tabarah an-Nahdliyah.
Kitab al-Hikam mengandung beberapa ajaran penting tentang pengelolaan diri, antara lain:
1. Orang yang arif adalah orang yang tidak membanggakan amal ibadahnya. Orang yang bangga dengan amalnya kurang pengharapan kepada Allah, sehingga apa saja yang diperolehnya dianggap karena amal ibadahnya, bukan karena rahman dan rahimnya Allah. Sedangkan orang yang arif/ bijaksana, dalam meneguhkan imannya kepada Allah, selalu berpegang teguh kepada kekuasaan dan iradah yang ada pada Allah SWT.
2. Amal ibadah yang kuat tegak dan kokoh ikatannya dengan iman ialah ibadah yang dilaksanakan oleh hati yang ikhlas. Karena ikhlas adalah ruh amal, dan amal seperti itu menunjukkan tegaknya iman. Apabila amal ibadah tidak dilandasi keikhlasan maka akan membawa si hamba menjadi angkuh dan lupa diri.
3. Hati yang di dalamnya hidup dengan keimanan akan merasa sedih apabila iman dan ta’at itu hilang dari padanya. Hati yang beriman itu sangatlah senang apabila ia telah melaksanakan kebaikan atau ketaatan.
4. Orang yang beramal dengan menanti-nanti waktu senggang sama halnya dengan orang yang dipermainkan oleh waktu. Waktu berjalan terus, sedangkan waktu luang pun belum juga ada, sehingga amal pun belum dilaksanakan. Apabila waktu beramal sangat sempit, maka peluang untuk beramal pun boleh jadi tidak mencukupinya.
5. Apabila manusia memahami suatu cobaan yang datang dari Allah dan diterima dengan keridhaan hati, maka cobaan itu akan dirasakannya menjadi sesuatu yang sangat ringan. Allah memberi cobaaan kepada para hamba-Nya, tidaklah berarti Allah membencinya, akan tetapi Allah menunjukkan kasih sayang dengan memperhatikan hamba yang dicoba itu.

Пікірлер: 51

  • @mariusputras
    @mariusputras22 күн бұрын

    Ikut hadir menyimak sharing video yang bermanfaat, mantap

  • @mocondo007
    @mocondo00722 күн бұрын

    Hadir kak nyimak video nya 🙏👍🙏 terima kasih sudah berbagi 🎉😄🙏 semoga berkah selalu buat rutinitas nya 🙏👍😄

  • @musangijo
    @musangijo22 күн бұрын

    WAALAIKUM.SALAM SOBATKU GUS UDIONO IKUT NYIMAK YAA GUS UDIONO SALAM SEHAT SLALU YAA GUS UDIONO 🙏🤝🤲👍

  • @jessieadventures9903
    @jessieadventures990322 күн бұрын

    Beautiful video My dear friend ❤

  • @donakiki4349
    @donakiki434922 күн бұрын

    Ceramah yang bermanfaat

  • @CAYOCAYO
    @CAYOCAYO22 күн бұрын

    Waalaikum salam wr wb terimakasih sudah berbagi ceramah nya pa ustadz

  • @abielezaofficiallyrics1803
    @abielezaofficiallyrics180321 күн бұрын

    Wa'allaikumsallam warahmatullahi wabarohkatuh... Nderek ngaos pak kyai maturnuwun tausiyahnya sangat bermanfaat berkah selalu Aamiin... Terus semangat kk thanks sharingnya nice sht sukses selalu Aamiin...

  • @fankomar
    @fankomar22 күн бұрын

    Alhamdulillah ikuut mendengarkan pengajian bersama

  • @antonz121
    @antonz12120 күн бұрын

    Alhamdulilah... Mudahan bisa tobat saya dari bisikan hati yg jelek...dengar tauziah beliau❤

  • @Mamiserly
    @Mamiserly22 күн бұрын

    Rahsia 5 kunci masyaallah Subhanallah semoga bermanfaat berkah Tausiyah ceramahnya tabarakallah alhamdulillah 🙏🏽

  • @dewibudi2335
    @dewibudi233522 күн бұрын

    rahasua 5 kunci ghoib

  • @pakjichannel
    @pakjichannel22 күн бұрын

    Walaikum slam wr... hdir nyimak pk sip tausiyahnya smga bermanfaat sukses sehat lancar aman slalu

  • @winarsoarso5852
    @winarsoarso585222 күн бұрын

    Hadir nyimak sobat ikut ngaji 👍❤️

  • @huynhlienchannel7551
    @huynhlienchannel755122 күн бұрын

    Xin chào . Cảm ơn bài giảng của bạn rất hay và hữu ích . Chúc bạn và gia đình luôn may mắn , an lành và hạnh phúc .

  • @mfathirzaidangamingislam
    @mfathirzaidangamingislam22 күн бұрын

    Haji pemuda Rasulullah 🙏🙏

  • @merpatiking0732
    @merpatiking073222 күн бұрын

    Hadir ikut ngaji

  • @SupriGondrong-ls5wc
    @SupriGondrong-ls5wc3 күн бұрын

    Waalaikumsalam warohmatulohi wabarakatuh saudara sehat selalu kawan Aamiin 🤲🤲🤲

  • @junsereniachannel5572
    @junsereniachannel557220 күн бұрын

    Alhamdulillah ceramah ugama yang bagus dan dapat menambah ilmu dari Pak Ustad. Semoga sihat selalu👍❤️🌹

  • @Art_bouchra
    @Art_bouchra22 күн бұрын

    🎉🎉🎉

  • @chamayoutube
    @chamayoutube22 күн бұрын

    Very nice video,❤ thanks for sharing have a good day❤

  • @wongjogjatv4210
    @wongjogjatv421021 күн бұрын

    nyimak perjalanannya sambil mendengarkan ceramah

  • @KeluargaFortuna
    @KeluargaFortuna22 күн бұрын

    MashaAllah tausyiah nya sangat bermanfaat

  • @ndejit7556
    @ndejit755622 күн бұрын

    Sugeng dalu hadir nyimak🙏🙏👍👍❤️❤️❤️

  • @SILOBARITO
    @SILOBARITO22 күн бұрын

    ASSALAMUALAIKUM WR.WB RAHASIA LIMA KUNCI GHOIB,TERIMAKASIH VIDEONYA PAK USTAD,SANGAT BERMANFAAT

  • @arindaputri0985
    @arindaputri098522 күн бұрын

    Waalaikumslm pak ustadz terima kasih tausiyah nya 5 kunci Ghoib dan doa' nya 👍 semoga bermanfaat berkah lancar sehat sukses selalu amin ❤️💪

  • @Lukman-px5sv
    @Lukman-px5sv20 күн бұрын

    Alhamdulillaah terimakasih baarokalloh aaamiin

  • @abidchannel2581
    @abidchannel258122 күн бұрын

    waalaekumslm hadir nyimak videonya

  • @RidwanOfficialChannel
    @RidwanOfficialChannel22 күн бұрын

    Assalamualaikum selamat sore

  • @FarhanGwapo143
    @FarhanGwapo14322 күн бұрын

    masya allah ceramah yang bermanfaat.

  • @ipatmusikshow8891
    @ipatmusikshow889122 күн бұрын

    Tausiyah yang penuh berkah

  • @anekaragam03
    @anekaragam0322 күн бұрын

    Wa'alaikumussalam Terima kasih pak sudah berbagi rahasia 5 kunci ghoib

  • @asmanihamida8184
    @asmanihamida818422 күн бұрын

    Alhamdulillah. ..mtr suwun

  • @udiono1973

    @udiono1973

    22 күн бұрын

    Semoga manfaat

  • @justride9872
    @justride987221 күн бұрын

    nyimak tausyiahnya tadz. barakallah.

  • @LHALINDA-n1q
    @LHALINDA-n1q20 күн бұрын

    Rahasia Lima kunci gaib terima kasih

  • @ndejit7556
    @ndejit755621 күн бұрын

    Hadir nyimak maleh🙏🙏👍❤️

  • @elrumi99channel
    @elrumi99channel22 күн бұрын

    Assalamualaikum Abah...

  • @user-sj4no8wm5r
    @user-sj4no8wm5r19 күн бұрын

    Alhamdulillah.

  • @udiono1973

    @udiono1973

    19 күн бұрын

    Semoga manfaat

  • @indahnyakeluargakuchannel
    @indahnyakeluargakuchannel21 күн бұрын

    Hadir Izin ikut menyimak kak

  • @TVCEMEN
    @TVCEMEN22 күн бұрын

    Wallaikumsallam semoga diberikan kesehatan dan sukses selalu Amin

  • @user-dm5vo7gz1f
    @user-dm5vo7gz1f22 күн бұрын

    السلام عليكم

  • @AROELJAK
    @AROELJAK22 күн бұрын

    Ikut menyimak pak ustad

  • @jenyferbirdfarm1245
    @jenyferbirdfarm124521 күн бұрын

    Assalamualaikum selamat sore ikut mengaji pak...

  • @jenyferbirdfarm1245

    @jenyferbirdfarm1245

    21 күн бұрын

    7:47 ++

  • @mpbowo
    @mpbowo22 күн бұрын

    rahasia kunci ghaib

  • @RidwanOfficialChannel
    @RidwanOfficialChannel22 күн бұрын

    Assalamualaikum selamat malam

  • @jackymapingki8081
    @jackymapingki808122 күн бұрын

    Mantap perkongsian ilmu

  • @user-xi2ks9rw3j
    @user-xi2ks9rw3j9 күн бұрын

    Nderek ngaos, izin simpan nggih..

  • @udiono1973

    @udiono1973

    9 күн бұрын

    Semoga manfaat

  • @user-xu6ek7bf8h
    @user-xu6ek7bf8h22 күн бұрын

    I feel very happy that I have found very beautiful friends, and your channel is wonderful to watch. From me, you have the most beautiful bell ringing, admiration, and a beautiful comment waiting for you. I welcome you to my garden, which you will like. I love you very much.